Analisis Pengaruh Jenis Kelamin, Umur, Tingkat Pendidikan, Tingkat Upah terhadap Kesempatan Kerja di Kota Medan

  

SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH JENIS KELAMIN, UMUR, TINGKAT

PENDIDIKAN, TINGKAT UPAH TERHADAP KESEMPATAN KERJA DI KOTA MEDAN

  

OLEH :

Sarma Uli Sianturi 100501025

  

JURUSAN EKONOMI PEMBANGUNAN

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

  ABSTRAK

  Permasalahan tenaga kerja di Kota Medan saat ini sampai beberapa tahun

kedepan adalah terbatasnya kesempatan kerja, hal ini disebabkan karena pertambahan

jumlah angkatan kerja baru tidak diiringi dengan penciptaan lapangan pekerjaan.

Akibatnya adalah lapangan pekerjaan yang terbatas tersebut harus diperebut oleh warga

Kota Medan sekitarnya. Pembangunan dibidang ketenaga kerjaan mencakup perluasan

kesempatan kerja secara menyeluruh melalui peningkatan usaha produktif dan terpadu

untk mengurangi tingkat pengangguran serta diarahkan pada kompetitif, kemandirian,

peningkatan produktivitas, peningkatan pengupahan, perlindungan pekerjaan, dan

kebebasan berserikat.

  Penulis membatasi masalah yang dibahas hanya pada tentang pengaruh jenis

kelamin, umur, tingkat pendidikan, tingkat upah terhadap kesempatan kerja di Kota

Medan. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu data sekunder tahun 1990-2012

dan pemecahan masalah dilakukan melalui regresi liner berganda mengunakan metode

OLS ( uji t, uji F, uji Determinan dan Uji asumsi Klasik).

  Berdasarkan hasil analisa dan evaluasi maka penulis menyimpulkan bahwa

hubungna jenis kelamin (X1) terhadap Kesempatan Kerja (Y) diketahui sebesar 0,00

bahwa jenis kelamin berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kesempatan

kerja. Sedangkan umur berpengaruh positif dan signifikan terhadap kesempatan kerja

sebesar 0,001. Sedangkan Tingkat pendidikan berpengaruh secara positif dan signifikan

dan Tingkat upah berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kesempatan kerja sebesar

0,000.

  Kata kunci : Jumlah penduduk, Umur, Tingkat Pendidikan, Tingkat Upah, dan Kesempatan Kerja

  ABSTRACT

  Labor problem in Medan this until the next few years are limited employment opportunities, for this caused by the increase of the labor force is not accompainted by the creation of new jobs. The result is of labor force is not cuptured by resident of the surrounding field. Development in

the field of employment includes employment expansion a whole through increased productive

effort and integrated remedy reduce the level of unemployment and directed and directed at a

competitive, selfreliance, increased productivity increased wages, job protection, and freedom of a ssociation. Authors limit only on the issues discussed on the influence of gender, age, level of education, level of wages on employment in the city of Medan. Data collection techniques used are secondary

data years 1990-2012 and solving problems carried through multiple linear regression method,

OLS (t test, F test, test and test assumptions Determinants Classic). Based on the analysis and evaluation, the authors conclude that gender hubungna (X1) of the Employment (Y) of 0.00 is known that sex is a positive and significant effect on employment. While

age and a significant positive effect on employment of 0.001. While the level of education in a

positive and significant effect and the wage rate is negative and significant effect on employment of 0,000.

  Keywords: Population, Age, Level of Education, Wage, and Employment

KATA PENGANTAR

  Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan karunia-nya sehingga saya mampu menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Penulis skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan di Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara dan memperoleh gelar Strata-1 (S-1) Sarjana Ekonomi.

  Penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Ayah saya Hatorangan Sianturi dan Ibu Lamina Purba yang telah memberikan dukungan, moril, material, nasehat dan doa yang merupakan semangat yang tiada habisnya bagi saya. Semoga Tuhan senantiasa menyayangi Ayah dan Ibu dan diberi umur panjang. Dan buat adek-adek saya tersayang Boike, Donri, Hotma, Adi, Nikodemus,Opprin terima kasih atas dukungan dan doa kepada saya.

  Pada kesempatan yang berbahagia ini, tidak lupa penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan bimbingan, yaitu kepada : 1.

  Bapak Prof. Dr. Azhar Maksum, M.Ec.Ac,Ak selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas sumatera Utara.

2. Bapak Wahyu Ario Pratomo, SE, M.Ec selaku Ketua Departemen Ekonomi

  Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara dan Bapak Syahrir Hakim Nasution, M.Si selaku Sekretaris Departemen Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas sumatera Utara.

  3. Bapak Dr. Irsyad, SE, M.Soc.Sc, Ph.D selaku Ketua Program Studi S1 Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara dan 4. Bapak Paidi Hidayat, SE. M.Si selaku Sekretaris Program Studi S1 Ekonomi Pembangunan Universitas sumatera Utara.

  5. Bapak selaku Kasyful Mahalli, SE,M.SE M.Si selaku Dosen Pembimbing yang telah memberikan bimbingan dan arahan kepada penulisan selama masa pendidikan.

  6. Bapak Dr. Hasan Basri Tarmizi,SU selaku Dosen Penguji I yang telah bersedia meluangkan waktu dalam memberikan saran dan kritik demi kesempurnaan skripsi ini.

  7. Ibu Dra. Raina Linda Sari, M.Si selaku Penguji II yang telah bersedia meluangkan waktu dalam memberikan saran dan kritik demi kesempurnaan skripsi ini.

  8. Seluruh mahasiswa Program Studi Ekonomi Pembangunan stambuk 2010.

  Terima kasih, saya banyak mendapat arti persahabatan bersama teman semua.

  Akhir kata penulis berharap agar skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan penelitian lainnya, khususnya mahasiswa Fakultas Ekonomi Program Studi Ekonomi Pembangunan Universitas Sumatera Utara. Semoga Tuhan Yang Maha Esa melimpahkan rahmat dan karunia-nya serta memberikan balasan kepada setiap pihak yang telah bersedia membantu penyelesaian skripsi ini.

  Medan, Sarma Uli Sianturi

  100501025

  DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK ……………………………………………………… i KATA PENGANTAR DAFTAR ISI………………………………………….......................... iii DAFTAR GAMBAR…………………………….…………................ vi DAFTAR LAMPIRAN.....………………………………………….... viii

  BAB I PENDAHULUAN

  1.1 Latarbelakang Masalah………………………………....... 1

  1.2 Perumusan Masalah ……………………………………... 4

  1.3 Tujuan Masalah………………………………………….. 5

  1.4 Manfaat penelitian……………………………………….. 5

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Konsep Tenaga Kerja…………………………………...

  6

  2.2 Teori dan Struktur Ketenaga kerjaan……………………… 7

  2.2.1 Konsep Ketenagakerjaan……………………………. 7

  2.2.2 Struktur Ketenagakerjaan…………………………… 8

  2.2.3 Permintaan dan Penawaran Tenaga Kerja…………… 9

  2.3 Tingkat Partisipasi Kerja…………………………………… 13

  2.4 Pasar kerja………………………………………………… 14

  2.5 Hubungan antara Jenis Kelamin, Umur, Tingkat Pendidikan, Tingkat Upah terhadap Kesempatan kerja……………............................................................. 16

  2.5.1 Hubungan Jenis Kelamin Dengan Kesempatan Kerja.16

  2.5.2 Hubungan umur dan Kesempatan Kerja…………

  16

  2.5.2 Hubungan Pendidikan dan Kesempatan Kerja…… 16

  2.6 Kesempatan Kerja………………………………………… 17

  2.7 Penelitian Terdahulu……………………………………… 18

  2.8 Kerangaka Berpikir……………………………………… 19

  2.9 Hipotesis…………………………………………………

  19 BAB III METODE PENELITIAN

  3.1 Ruang Lingkup penelitian………………………………… 21

  3.2 Jenis dan Sumber Data…………………………………… 21

  3.3 Identifikasi Variabel dan Operasional Variabel…………

  22

  3.4 Metode Analisis…………………………………………

  22 3.4.1 Koefisien Determinan (R-Square)………………..

  23

  3.4.2 Uji Signifikani Simultan (Uji F)…………………

  24 3.4.3 Uji Signifikan Parsial (Uji T)……………………..

  25

  3.5 Uji Asumsi Klasik………………………………………

  26

  3.5.1 Multikolonieritas…………………………………… 26

  3.5.2 Heterokedastisitas…………………………………

  27

  3.5.3 Autokolrelasi……………………………………

  27 BAB III PEMBAHASAN

  4.1 Gambaran Umum Kota Medan…………………………… 29

  4.1.1 Letak Geografis……………………………………

  29 4.1.2 Komposisi Penduduk………….....………………..

  31

  4.1.3 Jumlah penduduk Kota Medan Berdasarkan Jenis kelamin……………………………………… 33

  4.1.4 Tingkat Umur………………..…………….………… 35

  4.1.5 Tingkat Upah………………..…………….………… 36

  4.2 Hasil Model Estimasi…………………………………… 38

  4.2.1 Uji Signifikan Parsial (uji t)………………………

  37

  4.2.2 Uji Signifikan Simultan (uji F)………………….…. 40

  2

  4.2.3 Koefisien Determinan (R )……………………….. 41

  4.3 Asumsi Klasik……………………….………………….. 42

  4.3.1 Multikolonieritas…………… …..………………... 42

  4.3.2 Heterokedasititas…………………………………… 43

  4.3.3 Autokolerasi………………………………………... 46

BAB V PENUTUP

  5.1 Kesimpulan…………………..…………………………… 51

  5.2 Saran……...…………………..…………………………… 52

  DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Judul Halaman

  2.1 Kurva keseimbangan Permintaan dan Penawaran Tenaga Kerja.……………………………………

  10

  2.2 Kurva Ketidakseimbangan Antara Permintaan dan Penawaran Tenaga Kerja …………………..

  11

  2.3 Kurva Ketidakseimbangan Antara Permintaan dan Penawaran Terhadap Tenaga Kerja………..

  12

  2.4 Kerangka Berpikir………………………………

  20 4.1 Hasil Uji Heterokedastisitas…………………….

  43

                 

  

DAFTAR TABEL

No.tabel Judul Halaman

  37 4.6 Hasil estimasi uji Parsial…………………………………….

  5.1 Hasil estimasi uji Autokorelasi………………………………

  44

  4.0 Hasil estimasi Heterokedassititas………………………….. …

  42

  4.9 Hasil estimasi uji Multikolonieritas……………………….. …

  41

  4.8 Hasil estimasi uji Determinan……………………………… …

  41

  38 4.7 Hasil estimasi uji Simultan…………………………………..

  4.5 Perkembangan Tingkat Upah Kota Medan Tahun 1990-2012………………………………………………….. …

  1.1 Data Penduduk Kota Medan menurut Jenis kelamin…….....

  36

  4.4 Perkembangan Penduduk Berdasarkan Umur di Kota Medan Tahun1990-2012……………………………………………..

  34

  4.3 Perkembangan jumlah penduduk berdasarkan jenis kelamin di Kota Medan tahun 1990-2012…………………………….

  32

  4.2 Komposisi penduduk Kota Medan Berdasarkan Kecamatan dan Jenis kelamin…………………………………………………

  30

  4.1 Luas wilayah Kota Medan berdasarkan kecamatan…………

  3

  2 1.2 Data tingkat pendidikan kota medan Tahun 2010-2012……..

  47