SP (Standar Pelayanan) | Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Sleman

PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN

DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL

Jalan KRT Pringgodiningrat No. 3 Beran – Tridadi - Sleman DIY 55511 Telp. (0274)
868362
Telepon/Faksimili (0274) 868362 Website: www.dukcapilslemankab.go.id, email:
disdukcapil@slemankab.go.id

Standar Pelayanan Pindah WNI
Dasar Hukum*): - Undang-undang Nomor 23 Tahun 2006 jo. Undang-Undang Nomor 24
Tahun 2013;
- Peraturan Presiden Nomor 25 Tahun 2008;
- Peraturan Daerah Kabupaten Sleman Nomor 7 Tahun 2009 jo. Peraturan
Daerah Nomor 1 Tahun 2015.
A. Aspek Penyampaian Pelayanan (Service Delivery)
1.

Persyaratan

1. Warga Negara Indonesia (WNI)

a. Berkas permohonan penerbitan SKPWNI yang
sudah disetujui oleh Dukuh, Kepala Desa, dan
Camat
b. KK dan KTP-el pemohon;
c. Pas foto berwarna ukuran 4X6 cm sebanyak 4
(empat) lembar dengan warna latar belakang biru
bagi yang memiliki tahun kelahiran genap dan
warna latar belakang merah bagi yang memiliki
tahun kelahiran ganjil.
2. Orang Asing
a. Berkas permohonan penerbitan surat pindah;
b. KK dan KTP-el atau SKTT pemohon;
c. Pas foto berwarna ukuran 4X6 cm sebanyak 4
(empat) lembar dengan warna latar belakang biru
bagi yang memiliki tahun kelahiran genap dan
warna latar belakang merah bagi yang memiliki
tahun kelahiran ganjil.

2.


Prosedur/Mekanisme

1. Pemohon menyampaikan berkas permohonan.
2. Petugas menerima berkas permohonan penerbitan
SKPWNI,
mencatat,
dan
mengoreksi
berkas
permohonan untuk diproses lebih lanjut;
3. Operator menerima berkas permohonan untuk
diterbitkan SKPWNI melalui aplikasi SIAK;
4. Kepala Dinas menyetujui dan menandatangani
SKPWNI;
5. Petugas
membubuhkan
stempel
Dinas
dan
menyerahkan SKPWNI ke pemohon.


3.

Waktu Penyelesian

4.
5.
6.

Biaya/Tarif
Produk Pelayanan
Pengelolaan
Pengaduan

Jangka waktu penyelesaian adalah 1(satu) hari sejak
berkas permohonan lengkap dan benar
Tidak dipungut biaya
Surat Keterangan Pindah WNI (SKPWNI)
1. Sarana pengaduan yang disediakan:
a. Datang langsung,

b. Melalui Telepon,
c. Melalui kotak saran,
d. Melalui aplikasi lapor sleman,
e. Melalui website dukcapilsleman.go.id,
f. Melalui surat,
g. Dibentuk Tim/petugas khusus penanganan
pengaduan, saran, dan masukan.
2. Prosedur/mekanisme pengaduan:
a. Pengaduan disampaikan melalui sarana yang
disediakan dilengkapi dengan identitas dan kontak
person pelapor;
b. Dinas melakukan verifikasi terhadap materi
pengaduan dan memberikan tanggapan sebagai
tindaklanjut atas pengaduan.
3. Petugas pelayanan pengaduan:
a. Nama petugas : Surya Adi Dwi K, STTP,Mec,Dev
b. Nomor kantor : (0274) 868362
c. HP
: 081932077438
d. Alamat e-mail : nagarabhaki@yahoo.com

Sleman, 4 Januari 2017
Kepala Dinas Kependudukan dan
Pencatatan Sipil

JAZIM SUMIRAT, S.H., M.Si.
Pembina Utama Muda, IV/c
NIP 19631128 198903 1 006