PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG KANKER SERVIKS TERHADAP PENGETAHUAN Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Kanker Serviks Terhadap Pengetahuan Dan Motivasi Deteksi Dini Kanker Serviks Di Wilayah Kecamatan Karanganyar.

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG
KANKER SERVIKS TERHADAP PENGETAHUAN
DAN MOTIVASI DETEKSI DINI KANKER SERVIKS
DI WILAYAH KECAMATAN
KARANGANYAR

Skripsi
Di ajukan sebagai salah satu syarat
Untuk mencapai gelar Sarjana Keperawatan

Disusun Oleh :
Nama
NIM

: RETNO WULANDARI
: J 210.101.018

FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2011


KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan
rahmat-Nya, saya dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulisan skripsi ini dilakukan
dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Keperawatan
Jurusan Keperawatan pada Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah
Surakarta. Saya menyadari bahwa, tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak,
dari masa perkuliahan sampai pada penyusunan skripsi ini sangatlah sulit bagi saya
untuk menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena itu, saya mengucapkan terima kasih
kepada :
1) Prof. DR. Bambang Setyaji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
2) Arif Widodo, Ssit, MKes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan yang telah
memfasilitasi terlaksanya skripsi ini.
3) Winarsih Nur Ambarwati, Skep, Ns, ETN, MKep, selaku ketua program studi
keperawatan yang telah memberikan dukungan, administratif penyusunan skripsi
ini.
4) Sulastri, Skp, Mkes selaku dosen pembimbing yang telah menyediakan waktu,
tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan saya dalam penyusunan skripsi ini.
5) Abi Muhlisin, SKM, Mkep, selaku dosen pembimbing yang telah menyediakan

waktu, tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan saya dalam penyusunan skripsi
ini
6) Keluarga saya yang telah memberikan bantuan dukungan material dan moral.
Akhir kata, saya berharap Tuhan Yang Maha Esa berkenan membalas segala
kebaikan semua pihak yang telah membantu. Semoga skripsi ini membawa manfaat
bagi pengembangan ilmu pengetahuan khususnya bidang keperawatan.
Surakarta, Februari 2012
Penulis

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI
SKRIPSI UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS
Sebagai civitas Akademi Universitas Muhammadiyah Surakarta, saya yang bertanda
tangan di bawah ini :
Nama

: Retno Wulandari

NIM

: J210.101.018


Program Studi

: Keperawatan

Jenis Karya

: Skripsi

Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada
Universitas Muhammadiyah Surakarta Hak Bebas Royalti Non Eksklusif (NonExclusive Royalty-Free Right)
Atas karya ilmiah saya yang berjudul :

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG KANKER SERVIKS
TERHADAP PENGETAHUAN DAN MOTIVASI DETEKSI DINI KANKER
SERVIKS DI WILAYAH KECAMATAN KARANGANYAR.

Besrta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan hak bebas Royalti Non-eksklusif
ini


Universitas

Muhammadiyah

Surakarta

berhak

menyimpan,

mengalihmedia/formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database),
merawat, dan mempublikasikan skripsi saya selama tetap mencantumkan nama saya
sebagai penulis/pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.
Dibuat di

: Surakarta

Pada tanggal : 7 Maret 2012
Yang menyatakan


( Retno Wulandari)

! " #

$



$
%
$&

*
+

'

'


' () )

+
'
,

'

'

PERSEMBAHAN

Kupersembahkan karya sederhana terbaikku ini untuk :



Suamiku

tercinta yang telah yang tidak henti-


hentinya mencurahkan doa, nasehat dan kasih sayang
hingga karya sederhanaku ini dapat terselesaikan



Anak-anakku tercinta Rizky, Zulfa dan Amru

yang

dengan iklas mendoakan dan memberikan peluang
waktu untuk menyelasaikan tugas akhir ini.



Teman-temanku sejawat, perawat terutama di Ruang
Gadar RS PKU Muhammadiyah Surakarta

yang

dengan penuh keiklasan memberikan kelonggaran

baik waktu maupun doa demi terselasaikannya tugas
akhirku.



Teman -temanku S1 keperawatan Transfer 2010 yang
telah banyak membantu dalam proses pembuatan
tugas akhirku



Pembaca

yang

budiman,

terimakasih

telah


menyempatkan diri untuk membaca hasil penelitian
ini



persembahan ini saya buat dari lubuk hati yang paling
dalam, sebagai haturan terimakasih yang tiada terkira
buat semuanya..

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG KANKER SERVIKS
TERHADAP PENGETAHUAN DAN MOTIVASI DETEKSI DINI KANKER
SERVIKS DI WILAYAH KECAMATAN KARANGANYAR
Oleh

: Retno Wulandari

ABSTRAK
Kanker serviks di Indonesia menduduki tempat ke dua dalam urutan
keganasan pada wanita yaitu 16 per 100.000 penduduk wanita. Besarnya kematian

akibat kanker serviks terjadi karena pasien datang pada stadium lanjut. Sehingga
program deteksi dini kanker merupakan solusi terbaik. Kebanyakan masyarakat
khususnya para wanita masih kurang peduli terhadap penyakit kanker ini, sehingga
perlu ditingkatkan program edukasi kepada masyarakat untuk meningkatkan
pengetahuan dan motivasi dalam deteksi dini secara rutin. Tujuan penelitian ini
adalah untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan tentang kanker serviks
terhadap pengetahuan dan motivasi deteksi dini kanker serviks. Jenis penelitian ini
adalah quasy eksperimen (praeksperimen) dengan rancangan pretest and posttest with
control group design. Perlakuan yang diberika adalah pendidikan kesehatan tentang
kanker serviks dengan media leaflet. Jumlah sampel keseluruhan 91 responden terdiri
dari 46 responden kelompok perlakuan dan 45 responden untuk kelompok kontrol,
teknik pengambilan sampel dengan purposif sampling. Analisis perbedaan pretest dan
posttest pengetahuan dan motivasi antara kelompok perlakuan dan kelompok kontrol
dilakukan dengan uji Mann Whitney Test, diperoleh nilai Zhitung 0,144 dengan p-value
0,885 untuk pretest, sehingga tidak ada perbedaan pengetahuan. Hasil uji pada
posttest diperoleh hasil Zhitung 7,482 dengan p-value 0,00, maka terdapat perbedaan
pengetahuan posttest. Hasil analisis pengaruh pendidikan kesehatan terhadap
pengetahuan dan motivasi deteksi dini melalui uji Wilcoxon Rank Test pengetahuan
pada kelompok perlakuan diperoleh nilai Zhitung 5,856 dengan p-value 0,00, maka ada
peningkatan pengetahuan setelah diberikan pendidikan kesehatan tentang kanker

serviks. Uji Wilcoxon Rank Test motivasi pada kelompok perlakuan diperoleh nilai
Zhitung 5,909 dengan p-value 0,00, maka ada peningkatan motivasi setelah dilakukan
pendidikan kesehatan. Saran untuk penelitian selanjutnya adalah penelitian ini tidak
hanya pada kasus kanker serviks tetapi pada masalah kesehatan wanita yang lain.

Kata kunci : Pendidikan kesehatan, pengetahuan, kanker serviks, motivasi deteksi
dini
Disusun dari 22 pustaka tahun 2001 – 2011

The Influence of Health Education About Cervical Cancer toward Knowledge and
Motivation Early Detection of Cervics Cancer in Karanganyar Subdistrict
By: Retno Wulandari

Abstract
Cervical cancer in Indonesia occupies second place in the order of malignancy in
women is 16 per 100,000 women society. The amount of deaths from cervical cancer
occur because patients present at an advanced stage. So that early cancer detection
program is the best solution. Most people especially women are less concerned about
this cancer, so it needs to be improved to the public education program to increase
knowledge and motivation in the early detection routine. The goal of these research is
to understanding the influence of health education about cervics cancer toward
knowledge and motivation early detection of cervics cancer. This type of research is
experimental quasy (praeksperimen) pretest and posttest design with control group
design. Treatment is health education on cervical cancer with the media leaflet. Total
memmber of samples are 91 respondents consist of 46 respondents treated group
and 45 respondents to the control group, with a purposive sampling technique
sampling. Analysis of pretest and posttest differences in knowledge and motivation
between the treatment and control groups were performed by Mann Whitney test
Test, the result of Z test analisys there is 0,144 with p-value 0.885 for the pretest, so
there is no difference in knowledge. The test results obtained on the posttest results Z
7,482 with p-value 0.00, then there is a difference in posttest knowledge. The results
of the analysis of the influence of health education on knowledge and motivation of
early detection through testing Wilcoxon Rank Test of knowledge in the group treated
with the values obtained Z 5.856 p-value 0.00, then there is increase in knowledge
after a given health education about cervical cancer. Wilcoxon Rank Test Test
motivation in the group treated with the values obtained Z 5.909
p-value 0.00,
then there is increase in motivation after health education. Suggestions for future
research is the study not only in cases of cervical cancer but in other women's health
issues.

Key words: health education, knowledge, cervical cancer, motivation early detection
Composed of 22 libraries in 2001 to 2011

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL………………………………………………………...

i

PERSETUJUAN …………………………………………………………….

ii

PENGESAHAN……………………………………………………………..

iii

KATA PENGANTAR………………………………………………………

iv

PESETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH …………………………

v

MOTTO ……………………………………………………………………

vi

PERSEMBAHAN ……………………………………………………….

vii

ABSTRAK……………………………………………………......................

viii

DAFTAR ISI……………………………………………………………….

ix

DAFTAR GAMBAR……………………………………………………….

xi

DAFTAR TABEL…………………………………………………………..

xii

DAFTAR GRAFIK………………………………………………………….

xiii

DAFTAR LAMPIRAN……………………………………………………

xiv

I. PENDAHULUAN………………………………………………………...

1

A. Latar Belakang………………………………………………………...

1

B. Rumusan Masalah…………………………………………………….

5

C. Tujuan Penelitian……………………………………………………...

5

D. Manfaat Penelitian…………………………………………………….

6

E. Keaslian Penelitian……………………………………………………

6

II. TINJAUAN TEORI…………………………………………………

8

A. Telaah Pustaka………………………………………………………...

8

B. Kerangka Teori……………………………………………………….

30

C. Kerangka Konsep……………………………………………………..

31

D. Hipotesis……………………………………………………………...

32

III.

METODE PENELITIAN…………………………………………..

33

A. Jenis dan Rancangan Penelitian……………………………………….

33

B. Tempat dan Waktu Penelitian………………………………………….

34

C. Populasi dan Sampel…………………………………………………..

34

D. Variabel Penelitian…………………………………………………...

36

E. Definisi Operasional…………………………………………………..

37

F. Instrumen Penelitian………………………………………………...

38

G. Uji Validitas dan Realibilitas………………………………………….

40

H. Pengolahan Data…………………………………………………….

43

I.

Analisa Data…………………………………………………………

43

J.

Etika Penelitian……………….……………………………………...

45

K. Jalanya Penelitian……………………………………………………

46

L. Jadwal Penelitian……………………………………………………

49

IV.

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN……………………..

50

A. Gambaran Tempat Penelitian……………………………………….

50

B. Karakteristik Responden……………………………………………….

50

C. Analisis Univariat……………………………………………………

55

D. Analisis Bivariat……………………………………………………..

60

E. Keterbatasan Penelitian………………………………………………

73

V.

74

PENUTUP………………………………………………………….

A. Kesimpulan……………………………………………………………

74

B. Saran………………………………………………………………….

75

DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR GAMBAR

1.

Gambar. 1. Organ Reproduksi Wanita dengan kanker serviks………

12

2.

Gambar. 2. Perjalanan penyakit kanker serviks……………………..

13

3.

Gambar. 3. Test pap smear………………………………………….

28

4.

Gambar . 4. IVA test………………………………………………….

29

5.

Gambar. 5. Atlas IVA test menurut PPSKI…………………………

29

6.

Gambar Skema Kerangka Teori……………………………………..

30

7.

Gambar Skema Kerangka Konsep…………………………………..

31

DAFTAR TABEL

1.

Tabel 1. Stadium kanker serviks………………………………….

19

2.

Tabel 2. Rencana Penelitian……………………………………….

33

3.

Tabel 3. Definisi Operasional……………………………………..

37

4.

Tabel 4. Kisi-kisi Pengetahuan tentang kanker Serviks………….

38

5.

Tabel 5. Kisi-kisi Motivasi dalam Deteksi Dini Kanker serviks…..

39

6.

Tabel 4.1 Hasil uji Normalitas Data………………………………

60

7.

Tabel 4.2 Hasil Uji Homogenitas ………………………………..

61

8.

Tabel 4.3 Hasil Uji Mann Whitney Test untuk Pre test………….

62

9.

Tabei 4.4 Hasil UJI Mann Whitney Test untuk Post test…………

63

10. Tabel 4.5 Hasil Uji Wilcoxon Rank Test untuk Pengetahuan…….

66

11. Tabel 4.6 Hasil Uji Wilcoxon Rank Test untuk Motivasi…………

69

DAFTAR GRAFIK

1. Grafik 4.1 Gambaran Karakteristik Responden Berdasar Umur

…….

50

2. Grafik 4.2 Gambaran Karakteristik Responden Berdasar
Pendidikan

…….

51

3. Grafik 4.3 Gambaran Karakteristik Responden Berdasar
Pekerjaan

…….

53

4. Grafik 4.4 Distribusi pretest Pengetahuan Responden Tentang
Kanker Serviks

…….

55

5. Grafik 4.5 Distribusi posttest Pengetahuan Responden Tentang
Kanker Serviks

…….

56

6. Grafik 4.6 Distribusi pretest Motivasi Deteksi Dini Kanker
Serviks

…….

58

7. Grafik 4.7 Distribusi posttest Motivasi Deteksi Dini Kanker
Serviks

…….

59

8. Grafik 4.8 Perbedaan pengetahuan pretest dan posttest pada
Kelompok Perlakuan dan Kelompok Kontrol

…….

64

9. Grafik 4.9 Perbedaan Motivasi pretest dan posttest pada
Kelompok Perlakuan dan Kelompok Kontrol

……. 65

DAFTAR LAMPIRAN

1.

Lampiran 1. Jadual Pelaksanaan Penelitian

2.

Lampiran. 2. Leaflet Kanker serviks

3.

Inform Consent

4.

Lampiran 3. Kuesioner Pengetahuan dan Motivasi Deteksi dini Kanker
serviks

5.

Data Validitas dan Reliabilitas

6.

Lampiran 4. SAP Pendidikan Kesehatan tentang Kanker Servik dan
Deteksi Dini

7.

Hasil Uji Statistic

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pendidikan Kesehatan tentang Kanker Serviks terhadap Motivasi Wanita Usia Subur dalam Melakukan Pemeriksaan Pap Smear di Wilayah Kerja Puskesmas Labuhan Deli

37 214 128

Determinan Keterlambatan Penderita Kanker Serviks Mencari Pengobatan Ke Rumah Sakit Zainoel Abidin Banda Aceh Tahun 2013

6 83 103

Hubungan tingkat Pengetahuantentang Kanker Serviks Dan Tindakan Pap Smear berdasarkan Teori Health Belief Modelpada Ibu Di Kelurahan Belawan Sicanang, Kecamatan Medan Belawan

1 45 92

Evaluasi Tipe DNA HPV Kanker Serviks Pascaradiasi/ Kemoradiasi Di RSUP H. Adam Malik Medan

1 67 10

PENGARUH PROMOSI KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN TENTANG KANKER SERVIKS DAN PARTISIPASI WANITA DALAM DETEKSI DINI KANKER SERVIKS (DI MOJOSONGO RW 22 SURAKARTA)

9 118 87

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG KANKER SERVIKS TERHADAP PERUBAHAN PENGETAHUAN DAN Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Kanker Serviks Terhadap Perubahan Pengetahuan Dan Sikap Dalam Upaya Pencegahan Pada Ibu PKK Di Desa Pulisen Kabupaten Boyolali.

0 2 18

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG KANKER SERVIKS TERHADAP PERUBAHAN PENGETAHUAN DAN Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Kanker Serviks Terhadap Perubahan Pengetahuan Dan Sikap Dalam Upaya Pencegahan Pada Ibu PKK Di Desa Pulisen Kabupaten Boyolali

0 1 18

PENDAHULUAN Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Kanker Serviks Terhadap Pengetahuan Dan Motivasi Deteksi Dini Kanker Serviks Di Wilayah Kecamatan Karanganyar.

0 3 7

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG KANKER SERVIKS TERHADAP NIAT UNTUK MELAKUKAN DETEKSI DINI KANKER SERVIKS DI DESA CIMARA KECAMATAN PASAWAHAN KABUPATEN KUNINGAN.

0 0 1

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN KADER POSYANDU TENTANG KANKER SERVIKS DENGAN PERILAKU DETEKSI DINI KANKER SERVIKS DI WILAYAH KECAMATAN PLEMAHAN

0 0 97