Evaluasi Tipe DNA HPV Kanker Serviks Pascaradiasi/ Kemoradiasi Di RSUP H. Adam Malik Medan

EVALUASI TIPE DNA HPV KANKER SERVIKS PASCARADIASI/ KEMORADIASI DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN
Deri Edianto, M. Fauzie Sahil, Christoffel L. Tobing, Edy Ardiansyah, M. Fidel Ganis Siregar, Fatin A.
Departemen Obstetri dan Ginekologi Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara
Medan, Indonesia, 2013
ABSTRAK LATAR BELAKANG: Perkembangan teknik biomolekuler saat ini memungkinkan kita untuk melakukan deteksi genotipe DNA HPV sebagai salah satu metode penilaian respon terapi pada penderita kanker serviks pascaradiasi/ kemoradiasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk menilai respon terapi berdasarkan tipe DNA HPV pada penderita kanker serviks pasca radiasi/ kemoradiasi di RSUP. H. Adam Malik Medan. METODE: Subyek penelitian adalahpenderita kanker serviks pascaradiasi/ kemoradiasi yang berobat di poli rawat jalan ataupun rawat inap RSUP H. Adam Malik Medan (n=25) yang diperoleh secara consecutive sampling serta memenuhi kriteria inklusi. Terhadap subyek penelitian dilakukan penilaian respon klinis berdasarkan tipe DNA HPV. HASIL: Respon terapi parsial lebih sering ditemukan pada tipe DNA HPV 16 yaitu 7 (50%) penderita, respon terapi penyakit menetap ditemukan lebih sering pada tipe DNA HPV 16, 18 dan 31 yaitu 1 (33.3%) penderita, respon terapi penyakit progresif ditemukan sebagian besar pada tipe DNA HPV 16 yaitu 5 (62.5%) penderita. Jenis histopatologi sel skuamos ditemukan lebih banyak pada tipe DNA HPV 16 yaitu 11 (57,9%) penderita, jenis histopatologi adenokarsinoma ditemukan lebih sering pada tipe DNA HPV 18 yaitu 3 (50%) penderita. Jenis histopatologi sel skuamosa ditemukan lebih banyak dengan respon terapi parsial yaitu 10 (52.6%) penderita, jenis histopatologi adenokarsinoma ditemukan sebagian besar dengan respon terapi parsial yaitu 5 (83%) penderita. Terapi kemoradiasi ditemukan lebih banyak pada respon terapi parsial yaitu 12 (57.1%) penderita, terapi radiasi ditemukan lebih sering pada respon terapi parsial dan penyakit progresif yaitu 2 (50%) penderita. KESIMPULAN: Respon terapi parsial ditemukan lebih banyak pada tipe DNA HPV 16. Respon terapi penyakit menetap ditemukan lebih sering pada tipe DNA HPV 16, 18 dan 31. Respon terapi penyakit progresif sebagian besar ditemukan pada tipe DNA HPV 16. KATA KUNCI: HPV, DNA, kanker serviks, radiasi, kemoradiasi
Universitas Sumatera Utara

EVALUATION OF HPV DNA TYPE IN POST RADIATION/CHEMORADIATION CERVICAL CANCER
AT H. ADAM MALIK GENERAL HOSPITAL MEDAN
Deri Edianto, M. Fauzie Sahil, Christoffel L. Tobing, Edy Ardiansyah, M. Fidel Ganis Siregar, Fatin A.
Department of Obstetric and Gynecologic Faculty of Medicine, University of Sumatera Utara
Medan, Indonesia, 2013
ABSTRACT BACKGROUND: Current development of biomolecular techniques allows us to detect HPV DNA genotype as a method to assess therapy response in post radiation/chemoradiation cervical cancer patients. The objective of the study was to detemine the therapy’s response based on HPV DNA type in post radiation/chemoradiation cervical cancer patients at H. Adam Malik General Hospital Medan. METHOD: Subjects were postradiation/ chemoradiation cervical cancer patients treated in outpatient or inpatient department of Adam Malik Hospital Medan (n = 25) obtained by consecutive sampling and met the inclusion criteria. Clinical response assessment based on the type of HPV DNA was performed to the subjects. RESULT: Partial response to therapy was found more frequently in type 16 HPV DNA with 7 (50%) patients, resistant to therapy response was found more frequently in types 16, 18 and 31, with 1 (33.3%) patient each, progressive disease response was found mostly in type 16 with 5 (62.5%) patients. Squamous cell histopathology was found more often in type 16 with 11 (57.9%) patients, adenocarcinoma histopathology was found more frequently in type 18 with 3 (50%) patients. Squamous cell histopathology was found mostly in partial response to therapy group with 10 (52.6%) patients, adenocarcinoma histopathology was found mostly in partial response to therapy group with 5 (83%) patients. Chemoradiation was found more often in partial response to therapy group with 12 (57.1%) patients, radiation therapy was found more often in partial and progressive disease response with 2 (50%) patients each. CONCLUSION: Partial response to therapy was found more often in type 16 HPV DNA. Resistant to therapy response was found more frequently in types 16, 18 and 31 HPV DNA. Progressive disease response was found mostly in type 16 HPV DNA. KEYWORD: HPV, DNA, cervical cancer, radiation, chemoradiation
Universitas Sumatera Utara

LATAR BELAKANG Kanker serviks merupakan salah
satu penyakit keganasan ginekologi tersering yang menimbulkan masalah kesehatan pada kaum perempuan di seluruh dunia.Di Indonesia kanker serviks menjadi perhatian penting karena kebanyakan penderita datang sudah dalam keadaan terlambat yaitu pada stadium lanjut sehingga pengobatan yang diberikan adalah radioterapi sebagai terapi utama.Tipe DNA HPV yang terdeteksi pada pemeriksaan genotyping dapat menjadi penanda yang berguna untuk melakukan evaluasi pasien kanker serviks pasca terapi walaupun hanya dengan sisa minimal penyakit dan kekambuhan dini.

METODE PENELITIAN Rancangan penelitian ini
merupakan penelitian observasional deskriptif menggunakan studi potong lintang untuk menentukan tipe DNA HPV berdasarkan respon terapi pada penderita kanker serviks pascaradiasi/ kemoradiasi di RSUP H. Adam Malik Medan. Penelitian dilakukan di Departemen Obstetri dan Ginekologi Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara RSUP.H Adam Malik Medan serta Laboratorium Kalbe Genomic (KALGEN) Jakarta. Penelitian dilakukan pada perode bulan Februari - Juni 2013.


HASIL PENELITIAN

Tabel 1. Karakteristik penderita kanker serviks pascaradiasi/ kemoradiasi

di RSUP H. Adam Malik Medan.

Kanker serviks

Karakteristik

N%

Usia penderita

• < 50 tahun

10 40.0

• > 50 tahun


15 60.0

Usia koitus pertama kali • < 20 tahun • > 20 tahun
Paritas • < 2 kali

15 10
8

60.0 40.0
32.0

Universitas Sumatera Utara

• ≥ 2 kali Ukuran massa tumor
• ≤ 4 cm • > 4 cm Jenis Histopatologi • Sel skuamous • Adenokarsinoma • Adenoskuamosa Stadium Klinis •I • II • III • IV
Jenis Terapi • Kemoradiasi • Radiasi
Respon terapi • Respon Parsial (RP) • Penyakit Menetap (PM) • Penyakit Progresif (PP)
Tipe DNA HPV • Tipe 16 • Tipe 18 • Tipe 31 • Tipe 33 • Ti[pe 52 • Tipe 58

17

11 14
19 6 0
3 8 12 2
21 4
14 3 8
13 6 1 2 1 2

68.0
44.0 56.0
76.0 24.0 0
12.0 32.0 48.0 8.0
84.0 16.0
56.0 12.0 32.0
52.0 24.0 4.0 8.0 4.0 8.0

Universitas Sumatera Utara

Dari hasil penelitian didapatkan bahwa

bahwa penderita kanker serviks dengan


sebagian besar penderita berusia > 50

stadium III ditemukan paling banyak yaitu

tahun yaitu 15 (60%) penderita, sedangkan

12 (48%) penderita, diikuti oleh stadium

yang berusia < 50 tahun yaitu 10 (40%)

klinis II pada 8 (32%) penderita, stadium I

penderita. Dari hasil penelitian didapatkan

3 (12%) penderita, sedangkan penderita

bahwa sebagian besar penderita menikah

kanker serviks dengan stadium IIA, IIIA,


pertama kali pada usia 20 tahun yaitu 10

umumnya penderita mendapatkan terapi

(40%) penderita. Dari hasil penelitian

kemoradiasi yaitu 21 (84%) penderita,

didapatkan bahwa sebagian besar penderita

sedangkan penderita yang hanya

memiliki paritas > 2 kali yaitu 17 (68%)

mendapatkan terapi radiasi saja yaitu 4

penderita, sedangkan penderita yang

(16%) penderita.Dari hasil penelitian


memilki paritas < 2 kali yaitu 8 (32%)

didapatkan bahwa pascaradiasi /

penderita. Dari hasil penelitian didapatkan

kemoradiasi penderita dengan respon

bahwa penderita dengan ukuran massa

terapi parsial ditemukan lebih banyak yaitu

tumor > 4 cm ditemukan lebih banyak

pada 14 (56%) penderita, diikuti dengan

yaitu 14 (56%) penderita dibandingkan

penderita yang mengalami respon penyakit


dengan penderita yang memiliki ukuran massa tumor≤ 4 cm yaitu 11 (44%)

progresif yaitu 8 (32%) penderita dan yang mengalami respon penyakit menetap yaitu

penderita.Dari hasil penelitian didapatkan

3

(12%)

penderita.

Tabel 2. Distribusi respon terapi berdasarkan tipe DNA HPV pada penderita kanker

serviks pascaradiasi/ kemoradiasi di RSUP. H. Adam Malik Medan.

Respon

Tipe DNA HPV


terapi

16

18

31

33

52

58

RP 7 (50.0) 4 (28.6) 0 (0) 1 (7.14) 1 (7.14) 1 (7.14)

n = 14

PM


1 (33.3) 1 (33.3) 1 (33.3) 0 (0)

0 (0)

0 (0)

n=3

PP

5 (62.5) 1 (12.5) 0 (0) 1 (12.5) 0 (0)

1 (12.5)

n=8

Universitas Sumatera Utara

Dari 14 penderita kanker serviks pascaradiasi/ kemoradiasi dengan respon terapi parsial didapatkan bahwa tipe DNA HPV 16 ditemukan lebih banyak yaitu pada 7 (50%) penderita. Diikuti dengan tipe DNA HPV 18 yaitu pada 4 (28.6%) penderita. Sedangkan untuk tipe DNA HPV 33, 52 dan 58 masing masing ditemukan hanya pada 1 (7.14%)


KESIMPULAN

Berdasarkan

karakteristik,

umumnya penderita kanker serviks

menjalani terapi kemoradiasi yaitu 21

(84%) penderita. Sebagian besar penderita

kanker serviks adalah berusia > 50 tahun

yaitu 15 (60%) penderita, usia koitus

pertama kali < 20 tahun yaitu 15 (60%)

penderita, paritas > 2 kali yaitu 17 (68%)


penderita, jenis histopatologi sel skuamosa

yaitu 19 (76%) penderita. Lebih banyak

penderita kanker serviks dengan ukuran

massa tumor > 4 cm yaitu 14 (56%)

penderita, mengalami respon terapi parsial

yaitu 14 (56%) penderita, terdeteksi

memiliki tipe DNA HPV16 yaitu 13 (52%)

penderita, dan lebih sering ditemukan pada

stadium III yaitu 12 (48%) penderita.

Distribusi berbagai respon terapi

berdasarkan tipe DNA HPV didapatkan

bahwa, respon terapi parsial lebih banyak

ditemukan pada tipe DNA HPV 16 yaitu

pada 7 (50%) penderita. Respon terapi

penyakit menetap lebih sering ditemukan

penderita.Dari 8 penderita kanker serviks pascaradiasi/ kemoradiasi dengan respon terapi penyakit progresif terlihat bahwa sebagian besar penderita memiliki tipe DNA HPV 16 yaitu 5 (62.5%) penderita. Sedangkan penderita dengan tipe DNA HPV 18, 33 dan 58 masing-masing hanya pada 1 (12.5%) penderita.
pada tipe DNA HPV 16, 18 dan 31 yaitu 1 (33.3%) penderita, respon terapi penyakit progresif sebagian besar ditemukan pada tipe DNA HPV 16 yaitu 5 (62.5%) penderita. Distribusi jenis histopatologi berdasarkan tipe DNA HPV didapati bahwa, jenis histopatologi sel skuamous lebih banyak ditemukan pada tipe DNA HPV 16 yaitu 11 (57,9%) penderita, sedangkan jenis histopatologi adenokarsinoma lebih sering ditemukan pada tipe DNA HPV 18 yaitu 3 (50%) penderita.Distribusi jenis hitopatologi berdasarkan respon terapi didapatkan bahwa,jenis histopatologi sel skuamosa lebih banyak ditemukan dengan respon terapi parsial yaitu 10 (52.6%) penderita, sedangkan jenis histopatologi adenokarsinoma sebagian besar ditemukan dengan respon terapi parsial yaitu 5 (83%) penderita.Distribusi jenis terapi berdasarkan respon terapi didapatkan bahwa, terapi kemoradiasi lebih banyak ditemukan dengan respon terapi parsial yaitu 12 (57.1%) penderita, sedangkan

Universitas Sumatera Utara

terapi radiasi lebih sering ditemukan dengan respon terapi parsial dan respon terapi penyakit progresif yaitu 2 (50%) penderita.

SARAN Pemeriksaan tipe DNA HPV
hendaknya dapat dijadikan protokol

DAFTAR PUSTAKA

1. Schellekens MC, et al. Prevalence of

single and multiple HPV types in

cervical carcinomas in Jakarta, Indon

esia. Gynecologic Oncology

2004;93:49-53.

2. De Boer MA, et al. Human

papillomavirus type 16 E6, E7, and

L1 variants in cervical cancer in

Indonesia, Suriname, and The

Netherlands. Gynecologic Oncology

2004;94;488-94.

3. Tjokroprawiro BA, dkk. Eliminasi

Human Papillomavirus (HPV) dan

Respon

Terapi

pada

Adenokarsinoma Serviks dan

Karsinoma Sel Skuamos Serviks

yang mendapat pengobatan

Kemoradiasi. Majalah Obstetri

Ginekologi Indonesia. Vol 32, No 2.

April 2008: 105-15.

4. Datta NR, et al. Does preteratment

human papillomavirus (HPV) titers

predict radiation respons and

survival outcomes in cancer cervix?-

A pilot study. Gynecologic

Oncology 103 (2006). 100-05.

5. Morris M, et al. Pelvic radiation with

Con-current

Chemotherapy

Compared with Pelvic and Para-

Aortic Radiation for High-risk

Cervical Cancer. The New England

of med J. 1999; 340:1137-43.

6. Novel SS, et.al. Perbandingan

Beberapa Metode Molekuler dalam

uji DNA HPV (Human

pemeriksaan pada penderita kanker serviks

yang berobat di RSUP. H. Adam Malik

Medan, sebagai salah satu metode evaluasi

pra dan pascaterapi untuk tujuan

perencanaan terapi dan menentukan

prognosa

penyakit.

Papillomavirus). Cermin Dunia Kedokteran 186. Vol 38 no 5. JuliAgustus 2011.:356-58. 7. Iskandar MT, dkk. Uji klinik kemoradiasi dibanding radiasi terhadap respon infeksi HPV dan respon klinik pada karsinoma sel skuamosa serviks uteri. Majalah Obstetri Ginekologi Indonesia. Vol 32, No 4. Oktober 2008: 212-22. 8. Nagai Y, Toma T, Moromizato H. Persistence of human papillomavirus infection as a predictor for recurrence in carcinoma of the cervix after radiotherapy. Am J Obstet Gynecol 2004; 191: 1907-13. 9. Noviana H. Human Papillomavirus dan Kanker Serviks. Cermin Dunia Kedokteran-189. 2012. Vol 39 no.1: 65-66. 10. Lee MF, et al. Detection of human papillomavirus types in cervical adenocarcinoma by the polymerase chain reactin. International Journal of Gynecology and Obstetrics 63 (1998): 265-70. 11. Tseng CJ, Tseng LH, Lai CH. Identification of human papillomavirus types 16 and 18 deoxyribonucleic acid sequences in bulky cervical cancer after chemotherapy 1997;176: 865-9. 12. Andersson S, et al. Types of human papillomavirus revealed in cervical adenocarcinoma after DNA

Universitas Sumatera Utara

sequencing. Oncol Rep 2002; 10:

175-9.

13. Ferdousi J, et al. Impact of human

papillomavirus genotype and

response to treatment and survival in

patient receiving radiotherapy for

squamous cell carcinoma of the

cervix. Experimental and therapeutic

medicine 1. 2010: 525-30.

14. Song YJ, et al. Persistent human

papillomavirus DNA is associated

with local recurrence after

radiotherapy of uterine cervical

cancer.

15. Hecker NF, Friedlander ML. Berek

and Hacker’s Gynecology Oncology:

Cervical Cancer. Edisi 5. Lippincott

williams & wilkins. 2010. 342-88

16. Monk BJ, et al. Clinical Ginecologic

oncologic: invasive cervical cancer.

Edisi VII. Mosby Elsevier. 2007. 55-

65.

17. Kreshnamurti I, dkk. Radioterapi

pada kanker serviks. Departemen

Obgin FK UNSRI. 2010.

18. Burger RA, et al. Human

papillomavirus type 18: association

with poor prognosis in early stage

cervical

cancer.

http://www.ncbi.nlm.nih.gov/entrez/

query.fcgi. J natl Cancer Inst. 1996;

2,88 (19): 1361-8.

19. Fingert HJ, Pardee BA, Campisi J.

Molecular biology and biochemistry

of cancer. In: Knapp J, Berkowitz

RS, editors. Gynecology oncology.

2nd ed. Boston: McGraw-Hill. 1993:

3-35.

20. Chaterjee R, et al. Detection of HPV

DNA in cervical carcinoma after

treatment in India. Int J Hum Gen

2005; 5: 27-31.

21. Kulmala SM, et al. Human

papillomavirus testing with hybrid

capture 2 assay and PCR as

screening tools. J Clin Microbiol

2004; 42: 2470-5.

22. Sounderland-strand A, et al.

Comparison betweenthe Hybrid

Capture II test and a PCR-Based

Human Papillomavirus Detection

Method for Diagnosis and

PosttreatmentFollow-up of Cervical

Intraepithelial Neoplasia. J ofClin

Micobiology. 2005; 43: 3260-6.

23. Dusenbery KE, Gerbi BJ. Technical

basic of radiation therapy: radiation

therapy for cervical cancer. Springer

Heidelberg. Edisi 4. Germany 2006:

579-90.

24. Giuntoli RL. Bristow RE. Danforth’s

obstetric and gynecology: cervical

cancer. Lippincott williams &

wilkins. 2008: 973-87.

25. Beyzadeoglu M, et al. Basic of

Radiation oncology: Gynecological

cancers. Springer Heidelberg. New

York. 2010: 411-43.

26. Viswanathan AN, Petereit DG.

Brachiterapy, Aplication and

Technique:

Gynecologic

Brachiterapy. Edisi 1. Lippincott

williams & wilkins. AS.2007: 224-

50.

27. Burger RA, et al. Human

papillomavirus type 18: association

with poor prognosis in early stage

cervical

cancer.

http://www.ncbi.nlm.nih.gov/entrez/

query.fcgi. J natl Cancer Inst. 1996;

2,88 (19): 1361-8.

28. Young RC, et al. General Principles

of cancer therapy. In: Berek JS,

Adaashi EY, Hilard PA. Novaks Gynecology.12nd ed. Baltimore:

Williams & Wilkins, 1996: 1015-20.

29. Belia JA. The radiobiologic basic for

radiation therapy. Gynecologic Oncology. 2nd ed. McGraw Hill Inc.

Singapore 1993: 109-18.

30. Malloy C, Sherris J and Herdman C.

HPV DNA Testing: Technical and

Programmatic Issues for Cervical

Cancer Prevention in Low-Resource

Settings. Path, 2000.

31. Hacker NF, Berek JS. Cervical

Cancer. Practical gynecologic oncology. 3 rd ed. Philadelpia

Lippincott Williams and Wilkins

2000: 345-405.

Universitas Sumatera Utara

32. Sulistyo B. Evaluasi Respon Radiasi

Klinik pada Penderita Karsinoma

Epidermoid Dibandingkan dengan

Adenokarsinoma Serviks Uteri

Stadium III 4 Bulan Pasca Radiasi

Lengkap. Laporan penelitian.

Kedokteran Universitas Diponegoro.

Semarang. 2004. 11-15

33. Qinghua F, et al. Evaluation of

Transported Dry and Wet Cervical

Exfoliated Samples for Detection of

human Papillomavirus Infection.

Journal of Clinical Microbiology,

2010, 48; 3068-72.

34. Gravitt Pe, et al. Human

Papillomavirus (HPV) Genotyping

using

Paired

Exfoliated

Cervicovaginal Cells and Paraffin-

Embedded Tissues to Highlight

Difficulties in Attributing HPV

Types to Specific Lesions. Journal of

Clinical Microbiology, 2007, 45;

3245-50.

35. Carvalho NO, et al. Comparison of

HPV Genotyping by Type Specific

PCR and Sequencing. Mem Inst

Oswaldo Cruz, 2010, 105; 73-8.

36. Lai CH, et al. Clinical implication of

human papillomavirus genotype in

cervical

adeno-adenosquamous

carsinoma. European Journal of

Cancer (2013) 49. 633-41.

37. Andrijono. Kanker Serviks. Divisi

onkologi Departemen Obstetri dan

Ginekologi Fakultas Kedokteran

Universitas Indonesia. Jakarta 2012.

Edisi ke 4: 113-17.

38. Faradina D. Histerektomi Radikal

pada Kanker Serviks di RSUP. H.

Adam Malik Medan. Departemen

Obstetri dan Ginekologi Fakultas

Kedokteran Sumatera Utara.Tesis 2009. 39. Mamarzadeh S, Natarajan S, Dandade DP, Ostrzega N, Saber PA, Berek JS. Lymphvascular and perineural invasion in the parametria: a prognostic factor for early stage cervical cancer. Obstet Gynecol 2003; 102: 612-19. 40. Sahil MF, Edianto D. Penatalaksanaan Kanker Serviks di RSUP H Adam Malik dan RSUD Dr Pirngadi Medan Selama 5 Tahun (1 Januari 1996 sampai dengan 31 Desember 2000). Departemen Obstetri dan Ginekologi FK USU/RSUP H Adma Malik Medan. Majalah Kedokteran Nusantara. Vol 39 No 1. Maret 2006: 16-20. 41. Chen RJ, et al. Influence of histologic type and age on survival rates for invasive cervical carcinoma in Taiwan. Gynecol Oncol 1999; 73: 184-90. 42. Loizzi V, et al. Chemoradiation:A new approach for the treatment of cervical cancer. Int J Gynecol Cancer. 2003: 13: 580-6. 43. Hong JH, et al. Comparison of clinical behaviours and responses to radiation between squamous cell carcinoma and adenocarcinoma/ adenosquamous carcinomas of the cervix. Chang Gung Med J 2000; 7: 396-404. 44. Bachtiary B. Impact of Multiple HPV Infection on response to Treatment and Survival in Patients Receiving Radical Radiotherapy for cervical Cancer. Int. J. Cancer (2012): 102.237-243.

Universitas Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara