Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Motivasi Berprestasi dengan Kemandirian Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Pabelan T1 132008019 BAB V

BAB V
PENUTUP
5.1. Kesimpulan
Berdasarkan penelitan yang telah dilakukan terhadap siswa kelas VIII semester 2
tahun ajaran SMP Negeri Pabelan, maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut :
Terdapat hubungan yang signifikan antara motivasi berprestasi dengan kemandirian
siswa kelas VIII semester 2 tahun ajaran SMP Negeri 3 Pabelan, yang ditunjukan
dengan koefisien korelasi rxy = 0,515** dan signifikansi p = 0,000< 0,050.
5.2. Saran – Saran
Dari hasil penelitian di atas, maka dapat dikemukakan saran- saran sebagai berikut:
1. Bagi SMP Negeri 3 Pabelan
Diharapkan guru pembimbing maupun guru mata pembelajaran dapat membantu
dalam menciptakan lingkungan yang kondusif bagi pembentukan kemandirian dan
motivasi berprestasi yang tinggi bagi siswa, sehingga jika motivasi berprestasi siswa
tinggi maka, akan dapat meningkatkan kemandirian pada diri siswa itu sendiri.
2. Bagi Peneliti Lain
Perlu penyempurnaan skala untuk dapat mengukur secara cermat lengkap dan utuh
konsep konsep yang dilibatkan dalam penelitian. Perlu dilakukan penelitian lebih
lanjut untuk melihat setiap variabel secara sendiri-sendiri maupun bersama-sama .
Akan lebih baik untuk memasukkan faktor-faktor lain yang juga dianggap atau
secara teoritik berpengaruh pada kemandirian.


33

3. Bagi Program Studi
Bagi Program Studi Bimbingan Dan Konseling, hasil penelitian ini dapat
melengkapi hasil penelitian yang telah ada sebelumnya. Penelitian tentang hubungan
antara motivasi berlajar dengan kemandirian ini menguatkan penelitian yang
dilakukan oleh Ridhoni, Fazrian (2010).

34

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Motivasi Berprestasi dengan Self Regulated Learning Pada Siswa Kelas VIII SMP N 03 Suruh T1 132008013 BAB V

0 1 3

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Motivasi Belajar dengan Teknik Cognitive Restructuring Siswa Kelas VIII C SMP Negeri 2 Pabelan T1 132010053 BAB I

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Motivasi Belajar dengan Teknik Cognitive Restructuring Siswa Kelas VIII C SMP Negeri 2 Pabelan T1 132010053 BAB II

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Motivasi Belajar dengan Teknik Cognitive Restructuring Siswa Kelas VIII C SMP Negeri 2 Pabelan T1 132010053 BAB IV

0 1 16

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Motivasi Belajar dengan Teknik Cognitive Restructuring Siswa Kelas VIII C SMP Negeri 2 Pabelan T1 132010053 BAB V

0 1 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Motivasi Berprestasi dengan Kemandirian Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Pabelan

0 0 13

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Motivasi Berprestasi dengan Kemandirian Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Pabelan T1 132008019 BAB I

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Motivasi Berprestasi dengan Kemandirian Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Pabelan T1 132008019 BAB II

0 0 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Motivasi Berprestasi dengan Kemandirian Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Pabelan T1 132008019 BAB IV

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Motivasi Berprestasi dengan Kemandirian Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Pabelan

0 0 11