333208422 Laporan Tubes Kota Jambi 7B Bab 1 2

PROFIL DAN ANALISIS KOTA JAMBI
Disusun Guna Memenuhi Tugas Besar Mata Kuliah Perencanaan Kota (TKP 344)

Dosen Pengampu :
Dr. Ir. Nany Yuliastuti, MSP
Ir. Ragil Haryanto, MSP
Dr. Ing Asnawi, ST
Landung Ersanti, ST, MPS

Disusun oleh :
Kelompok 7 B
Abid Affandi Wedatama 21040114120028
Martha Rosdiana Utami 21040114120034
Sheilla Lutfi Hanida

21040114120038

Novi Kartika Dewi

21040114120056


Intan Hapsari S.P

21040114130080

JURUSAN PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEMARANG
2016

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena
dengan rahmat, karunia, dan hidayah-Nya kami dapat menyelesaikan
laporan Identifikasi Karakteristik

Kota

Jambi


ini

dengan baik.Kami

mengucapkan terima kasih pada Ibu Dr. Ir. Nany Yuliastuti, MSP, Ir. Ragil
Haryanto, MSP,

Dr. Ing Asnawi, ST, Landung Ersanti, ST, MPS selaku

dosen pengampu Mata Kuliah Perencanaan Kota (TKP 344) Teknik
Perencanaan Wilayah dan Kota Universitas Diponegoro yang telah
memberikan tugas ini kepada kami.
Penulis sangat berharap laporan ini dapat berguna dalam rangka
menambah

wawasan

dan

pengetahuan.


Kami

juga

menyadari

sepenuhnya bahwa di dalam laporan ini terdapat kekurangan dan jauh
dari kata sempurna. Oleh sebab itu, kami menerima segala kritik dan
saran yang sifatnya membangun.

Semarang, Mei 2016

Penyusun

2

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.........................................................................................................................2

DAFTAR GA6
DAFTAR TABEL................................................................................................................................6
DAFTAR

6

BAB I

7

PENDAHULUAN...............................................................................................................................7
1.1Latar Belakang....................................................................................................... 7
1.2Aspek yang Dibahas............................................................................................... 7
1.3Tujuan dan Sasaran................................................................................................ 8
1.4Ruang Lingkup........................................................................................................ 8
1.5Sistematika Pembahasan....................................................................................... 9

BAB II

11


IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK WILAYAH KOTA............................................................11
2.1 Sejarah Kota Jambi.............................................................................................. 11
2.2. Struktur dan Bentuk Ruang Kota........................................................................12
2.3 Aspek Fisik........................................................................................................... 13
2.3.1 Topografi........................................................................................................... 13
2.3.2 Litologi.............................................................................................................. 14
2.3.3 Klimatologi....................................................................................................... 14
2.3.4 Hidrologi........................................................................................................... 15
2.3.5 Bahaya Geologi................................................................................................ 15
2.3.6 Penggunaan Lahan........................................................................................... 15
2.3.7 Infrastruktur..................................................................................................... 16
2.3.8. Sistem Pengelolaan Drainase Kota..................................................................22
2.3.9. Kesimpulan Aspek Fisik.................................................................................... 24
2.4 Aspek Non Fisik................................................................................................... 25
2.4.1 Demografi......................................................................................................... 25
2.4.2 Distribusi Penduduk.......................................................................................... 27
2.4.3 Proyeksi Penduduk........................................................................................... 28
2.4.4. Struktur Penduduk........................................................................................... 29
2.4.5. Ketenagakerjaan.............................................................................................. 31

2.4.6. Kemiskinan...................................................................................................... 33
2.4.7 Ekonomi............................................................................................................ 35

3

2.4.7.1 Produk Domestik Regional Bruto (PDRB).......................................................35
2.4.7.2. Persentase Penduduk Menurut Golongan Pengeluaran Perkapita.................36
2.4.7.3. Struktur Ekonomi.......................................................................................... 36
2.4.8. Analisis Sektor Basis/LQ.................................................................................. 37
2.4.9. Analisis Shift-share.......................................................................................... 38
2.4.10 Kearifan Lokal................................................................................................. 41
2.4.11. Kesimpulan Aspek Non Fisik..........................................................................42

BAB III

43

TINJAUAN KEBIJAKAN DAERAH............................................................................................43
3.1.Pengembangan Wilayah Berdasarkan RTRW dan RDTRK.....................................43
3.2.Konstelasi Wilayah............................................................................................... 45

3.3.Strategi Pembangunan........................................................................................ 45
3.3.1.Pembangunan Infrastruktur.............................................................................45
3.3.2.Green city and Smart city................................................................................46
3.3.3.Layanan Kesehatan yang merata....................................................................47
3.3.4.Pendidikan gratis dan berkualitas....................................................................48
3.3.5.Pemberdayaan Masyarakat memalui Kampung Bantar dan Bangkit Berdaya. 49
3.3.6.Prioritas Pulau Pandan dan Danau Sipin..........................................................49
3.4. Tinjauan Visi dan Misi......................................................................................... 51
3.4.1.Visi................................................................................................................... 51
3.4.2.Analisis Visi Kota Jambi.................................................................................... 52
3.4.3.Misi.................................................................................................................. 53
3.4.4.Analisis Misi..................................................................................................... 54

BAB IV

56

ANALISIS POTENSI DAN MASALAH KOTA...........................................................................56
4.1.Analisis Potensi dan Permasalahan Fisik..............................................................56
4.1.1.Potensi dan Permasalahan Lingkungan............................................................56

4.1.2.Potensi dan Permasalahan Keruangan.............................................................57
Potensi dan Permasalahan Sumber Daya Alam........................................................57
Potensi dan Permasalahan Permukiman...................................................................58
Potensi dan Permasalahan Ketersediaan RTH...........................................................59
Potensi dan Permasalahan Infrastruktur dan Kondisi Fisik Kota................................60
4.2.Analisis Potensi dan Permasalahan Non-Fisik......................................................65
4.2.1 Potensi dan Permasalahan Ekonomi................................................................65
4.3.Analisis SWOT...................................................................................................... 66
4.4.Matriks SWOT...................................................................................................... 68

4

DAFTAR PUSTAKA........................................................................................................................69

5

DAFTAR GA

DAFTAR TABEL


DAFTAR
DAFTAR GRAFI
Grafik 2. 1 Jumlah Penduduk Miskin Kota Jambi 2005-2014...................................1

6

BAB I
PENDAHULUAN
1.1

Latar Belakang
Secara demografis, kota merupakan suatu tempat di mana terdapat

pemusatan atau konsentrasi penduduk yang sangat tinggi dibandingkan dengan
wilayah sekitarnya. Sedangkan secara sosial ekonomis, kota merupakan suatu
lingkungan dengan kegiatan perekonomian dan kegiatan usaha yang beragam
dan didominasi oleh kegiatan usaha bukan pertanian yaitu jasa, perdagangan,
perangkutan dan perindustrian. Kawasan perkotaan adalah suatu kota dengan
wilayah pengaruhnya. Secara fungsional suatu wilayah perkotaan dengan kotakota kecil atau desa-desa yang mempunyai sifat saling bergantung dengan kota
induknya.

Menurut

Willson,

terdapat

tiga

pengertian

perencanaan.

Pertama,

perencanaan sebagai sebuahanalisis, yaitu kupasan data, proyeksi / perkiraan
untuk masa depan yang bertitik tolak dari keadaan masa kini. Kedua,
perencanaan sebagai sebuah kebijaksanaan (policy), yakni pemilihan rencana
yang baik untuk pelaksanaan, meliputi pengetahuan mengenai maksud dan
kriteria untuk menelaah alternatif-alternatif rencana. Dan ketiga, perencanaan
sebagai suatu rancangan atau desain, yaitu rumusan dan sajian rencana.

Perencanaan kota berorientasi ke masa depan, bersifat terus menerus,
berkelanjutan, tergantung pemahaman fakta baik primer maupun sekunder,
bersifat komprehensif (menyeluruh dan terpadu), memberi kesempatan tindakan
koordinasi, dan memaksimalkan peluang bagi setiap orang untuk hidup layak,
bahagia dan berkecukupan. Terjadinya suatu pertumbuhan ditandai dengan laju
pertumbuhan ekonomi yang bernilai positif dam terjadinya suatu perkembangan
ditandai dengan laju pertumbuhan ekonomi yang lebih besar dari laju
pertumbuhan penduduk sehingga terjadi peningkatan pembangunan ekonomi
dan kesejahteraan.
1.2

Aspek yang Dibahas
Aspek yang diangkat dalam penulisan laporan ini didasari atas aspek-

aspek yang ada di Kota Jambi. Adapun rumusan masalahnya adalah sebagai
berikut :
 Sejarah serta kondisi fisik maupun non fisik di Kota Jambi
 Isu perkotaan yang terjadi di Kota Jambi

7

 Kebijakan pemerintah dalam mengembangkan potensi yang ada dan
menangani masalah di Kota Jambi
 Potensi maupun masalah yang ada di Kota Jambi
 Analisis SWOT serta matriks SWOT Kota Jambi
1.3

Tujuan dan Sasaran
Tujuan dari pembuatan laporan ini adalah untuk mencari potensi dan

masalah yang ada di Kota Jambi dilhat dari aspek fisik seperti aspek
pembangunan dan pengembangan kota, serta aspek non-fisik yaitu sosial,
ekonomi dan lingkungan. Sehingga dapat dirumuskan sebuah rekomendasi atau
strategi pembangunan Kota Jambi yang berkelanjutan.
Berikut adalah tahapan sasaran yang ditentukan untuk mencapai tujuan :
 Melakukan identifikasi karakteristik wilayah dengan kondisi eksisting baik
aspek fisik maupun non-fisik Kota Jambi untuk impresi awal wilayah studi.
 Melakukan peninjauan kebijakan pemerintah Kota Jambi
 Melakukan identifikasi potensi dan masalah Kota Jambi
 Melakukan analisis SWOT serta pembuatan matriks SWOT
1.4

Ruang Lingkup

1.4.1 Ruang Lingkup Wilayah
Ruang lingkup yang digunakan dalam laporan ini mencakup ruang lingkup
wilayah dan ruang lingkup materi. Ruang lingkup wilayah merupakan wilayah
yang digunakan sebagai objek perencanaan, sedangkan ruang lingkup materi
mencakup materi-materi yang akan digunakan dalam analisis perencanaan
pembangunan Kota Jambi.
a. Ruang Lingkup Wilayah
Kota Jambi merupakan ibukota Provinsi Jambi. Sedangkan Provinsi Jambi
sendiri terletak di pesisir timur bagian tengah Pulau Sumatera. Meskipun
demikian, Kota Jambi tidak memiliki wilayah pesisir atau pantai. Kota Jambi
terdiri dari delapan kecamatan dan enam puluh dua kelurahan. Kota Jambi
mempunyai batas-batas administrasi sebagai berikut:
Sebelah Utara

: Kabupaten Muaro Jambi

Sebelah Selatan

: Kabupaten Muaro Jambi

Sebelah Timur

: Kabupaten Muaro Jambi

Sebelah Barat

: Kabupaten Muaro Jambi

8

Dari keterangan batas-batas administrasi tersebut dapat diketahui bahwa
Kota Jambi dikelilingi oleh Kabupaten Muaro Jambi. Berikut ini peta batas
administrasi dari Kota Jambi:

Sumber: Bappeda Kota Jambi, 2011

Peta 1. 1 Batas Administrasi Kota Jambi

1.4.2 Ruang Lingkup Materi
Ruang

lingkup

materi

mencakup

kajian

mengenai

sejarah

dan

perkembangan kota, konstelasi wilayah kota, struktur kota, karakteristik Kota
Jambi, tata guna lahan, zonasi pelayanan di Kota Jambi, analisis potensi dan
kendala, serta analisis SWOT Kota Jambi.
1.5

Sistematika Pembahasan
Sistematika pembahasan dalam laporan Strategi Pembangunan Kota Jambi

terdiri dari 4 bab, antara lain:
BAB I

PENDAHULUAN

Bab ini berisikan tentang latar belakang dalam perencanaa kota, tujuan dan
sasaran yang akan dicapai dalam penyusunan laporan, ruang lingkup yang
terdiri dari ruang lingkup wilayah dan ruang lingkup materi serta sistematika
penulisan.

9

BAB II IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK KOTA JAMBI
Bab ini berisi tentang kondisi eksisting dari Kota Jambi, meliputi kondisi fisik
Kota Jambi, sejarah Kota Jambi, kondisi kependudukan, perekonomian dan kodisi
infrastruktur yang ada di Kota Jambi, penjelasan mengenai pengembangan
wilayah

sesuai

dengan

RTRW

dan

RDTRK

serta

penjelasan

mengenai

permasalahan yang ada di Kota Jambi.
BAB III TINJAUAN KEBIJAKAN DAERAH
Bab ini berisikan dengan kebijakan-kebijakan daerah Kota Jambi yang dapat
dijadikan

acuan

pembangunan

ataupun
Kota

dasar

Jambi.

pertimbangan

Adapun

dalam

kebijakannya

membuat

strategi

meliputi

strategi

pembangunan, strategi dasar, kebijakan umum, visi misi Kota Jambi, tujuan,
struktur ruang kota, pembagian wilayah perencanaan, dan pengembangan
pusat pelayanan.
BAB IV ANALISIS POTENSI DAN MASALAH
Bab ini berisikan analisis potensi sekaligus isu dan permasalahan yang ada di
Kota Jambi seperti isu kependudukan, isu lingkungan, isu keruangan, isu
kemacetan,

permasalahan

ketersedian

ruang

terbuka

hijau,

kendala

infrastruktur dan kondisi fisik kota, potensi kota, potensi sumber daya alam,
potensi ekonomi, dan analisis SWOT.

10

BAB II
IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK WILAYAH KOTA

2.1

Sejarah Kota Jambi
Jambi berasal dari kata Jambe yang dalam bahasa Jawa berarti “Pinang”

dikarenakan pepohonan pinang banyak tumbuh disepanjang aliran sungai Batanghari
sehingga nama itu dipilih oleh masyarakat terdahulu untuk mempermudah keseharian
mereka ketika berada di Jambi. Residen Jambi yang pertama di masa Republik adalah
Dr. Asyagap sebagaimana tercantum dalam pengumuman Pemerintah tentang
pengangkatan residen, Walikota di Sumatera dengan berdasarkan pada surat
ketetapan Gubernur Sumatera tertanggal 03 Oktober 1945 No. 1-X. Pada tahun 1945
tersebut sesuai Undang-undang no.1 tahun 1945 wilayah Indonesia terdiri dari
Provinsi, Karesidenan, Kewedanaan dan Kota. Tempat kedudukan Residen yang telah
memenuhi syarat, disebut Kota tanpa terbentuk struktur Pemerintahan Kota. Dengan
demikian Kota Jambi sebagai tempat kedudukan Residen Keresidenan Jambi belum
berstatus dan memiliki pemerintahan sendiri. Kota Jambi baru diakui berbentuk
pemerintahan ditetapkan dengan ketetapan Gubernur Sumatera No. 103 tahun 1946
tertanggal 17 Mei 1946 dengan sebutan Kota Besar dan Walikota pertamanya adalah
Makalam. Mengacu pada Undang-undang No. 10 tahun 1948 Kota Besar menjadi Kota
Praja. Kemudian berdasarkan Undang-undang No. 18 tahun 1965 menjadi Kota Madya
dan berdasarkan Undang-undang No. 22 tahun 1999 Kota Madya berubah menjadi
Pemerintah Kota Jambi sampai sekarang.
Dengan Undang-undang No. 19 Tahun 1958 Keresidenan Jambi sebagai bagian
dari Provinsi Sumatera Tengah dikukuhkan sebagai Provinsi Jambi yang berkedudukan
di Jambi. Kota Jambi sendiri pada saat berdirinya Provinsi Jambi telah berstatus Kota
Praja dengan Walikotanya R. Soedarsono.Tanggal penetapan Kota Jambi sebagai Kota
Praja yang mempunyai Pemerintahan sendiri sebagai Pemerintah Kota dengan
ketetapan Gubernur Sumatera No. 103 Tahun 1946 tertanggal 17 Mei 1946 dipilih dan
ditetapkan dengan Peraturan Daerah Kota Jambi No. 16 Tahun 1985 dan disahkan
dengan Keputusan Gubernur Kepala Daerah Tingkat I Jambi No. 156 Tahun 1986,
tanggal 17 Mei 1946 itu sebagai Hari Jadi Pemerintah Kota Jambi.

11

2.2.

Struktur dan Bentuk Ruang Kota
Kota

Jambi

memiliki

bentuk

struktur

ruang

kota

Metropolitan

dimana

membentuk satu kesatuan sistem dimana Kota Jambi sebagai pusat dari Ibu Kota
Provinsi Jambi. Sehingga beberapa wilayah menuju ke Kota Jambi untuk menunjang
aktivitas keseharian. Terdapat beragam aktivitas penduduk di dalamnya yang
mempengaruhi struktur ruang Kota Jambi. Struktur ruang sebuah kota berperan dalam
kondisi sosial dan lingkungan. Dilihat dari struktur dan bentuk ruangnya KOta Jambi
memiliki bentuk Sector

Theory (Homer Hoyt). Dilihat dari persebaran beberapa

aktivitas yang ada di Kota Jambi seperti Bandara, permukiman, kawasan perdagangan.
Kawasan Perdagangan seperti Cafe, outlite, toko, mall, dan pasar. Serta kawasan
permukiman kelas atas, menengah dan rendah .

Sumber : Hasil Analisis Kelompok 7B Perencanaan Kota, 2016

Gambar 2. 1 Struktur Ruang Kota Jambi
Berdasarkan Rencana Tata Ruang Wilayah Kota (RTRW) Kota Jambi tahun
2011-2031, Kota Jambi dibagi menjadi 6 Bagian Wilayah Kota (BWK) pelayanan
yang meliputi pengembangan pusat kota, sub pusat kota, dan pusat lingkungan
yang terbagi atas:
a. BWK I yaitu pusat Kegiatan Perdagangan dan jasa skala regional dan
nasional
b. BWK II yaitu Kawasan cagar budaya atau wisata, Kawasan industri atau
pergudangan dan lindung

12

c. BWK III yaitu Kegiatan industri atau pergudangan, Permukiman dan bandar
udara
d. BWK IV yaitu Pusat pemerintahan Kota Jambi, Pertambangan, Perdagangan
dan jasa dan Permukiman
e. BWK

V

yaitu

Kegiatan

simpul

transportasi

regional,

Pertambangan,

Permukiman, Pusat pelayanan kesehatan skala kota, Perdagangan dan jasa
f.

BWK VI yaitu Pusat pemerintahan Provinsi Kota Jambi, Perdagangan dan jasa,
Pendidikan

Sumber : Hasil Analisis Kelompok 7B Perencanaan Kota, 2016

Peta 2. 1 Peta Hirarki BWK Kota Jambi

2.3

Aspek Fisik

2.3.1 Topograf
Kota Jambi berada pada ketinggian rata-rata 10 sampai 60 meter diatas
permukaan laut. Topografi wilayah Kota Jambi sebagian besar datar (0-2%) dengan
luas 11.236 Ha, bergelombang (2-15%) dengan luas 8.081 Ha, dan sedikit curam (1540%) dengan luas 41 Ha. Berdasarkan kecamatan, sebagian besar wilayah Kecamatan
Pasar Jambi, Pelayangan, dan Danau Teluk berada pada ketinggian 0-10 meter dari
permukaan laut, sedangkan wilayah Kecamatan Telanaipura, Jambi Selatan, Jambi
Timur, dan Kotabaru sebagian besar berada pada ketinggian 10-40 meter dari
permukaan laut. Bagian bergelombang terdapat di utara dan selatan kota, sedangkan

13

daerah rawa terdapat disekitar aliran Sungai Batanghari, yang merupakan sungai
terpanjang di Pulau Sumatera dengan panjang keseluruhan lebih kurang 1.740 Km,
dari danau Atas hingga Danau Bawah (Sumatera Barat) menuju Selat Berhala (11 Km
yang berada di wilayah Kota Jambi) dengan kelebaran lebih kurang 500 m. Sungai ini
berhulu pada Danau Atas di provinsi Sumatera Barat dan bermuara di pesisir timur
Sumatera pada kawasan Selat Berhala.

Sumber: Bappeda Kota Jambi, 2011

Peta 2. 2 Peta Topograf Kota Jambi
2.3.2 Litologi
Kondisi tanah berdasarkan topografi bagian timur Kota Jambi umumnya
merupakan rawa-rawa sedangkan wilayah barat pada umumnya adalah tanah daratan
(lahan kering) dengan topografi bervariasi dari datar, bergelombang sampai berbukit.
Jenis tanah yang potensial untuk pertanian secara umum didominasi oleh Podsolik
Merah Kuning (PMK) yaitu sebesar 44,56%. Jenis tanah lainnya adalah Latosol dan
Regosol sekitar 18,67%.
2.3.3 Klimatologi
Berdasarkan data BMKG Provinsi Kota Jambi tahun 2011, Kota Jambi beriklim
tropis dengan suhu rata-rata minimum berkisar antara 26,3 – 28,30C. Suhu maksimum

14

35,40 C terjadi pada bulan Maret dan suhu minimum 20,80 C terjadi pada bulan
Februari dan Maret dengan kelembaban udara berkisar antara 78-87%. Hujan terjadi
sepanjang tahun dengan musim penghujan terjadi antara bulan Oktober-Maret dengan
rata-rata 20 hari hujan/bulan, sedangkan musim kemarau terjadi antara bulan April
sampai September dengan rata-rata 16 hari hujan/bulan. Curah hujan sebesar 2.296,1
mm/tahun (rata-rata 191,34 mm/bulan). Kecepatan angin tiap bulan hampir merata
antara 9 knots hingga 23 knots.
2.3.4 Hidrologi
Kota Jambi mempunyai Daerah Aliran Sungai (DAS). Sungai Batanghari, yang
merupakan sungai terpanjang di Pulau Sumatera dengan panjang keseluruhan lebih
kurang 1.740 Km, dari danau Atas hingga Danau Bawah (Sumatera Barat) menuju
Selat Berhala (11 Km yang berada di wilayah Kota Jambi) dengan kelebaran lebih
kurang 500 m. Sungai ini berhulu pada Danau Atas di provinsi Sumatera Barat dan
bermuara di pesisir timur Sumatera pada kawasan Selat Berhala.
2.3.5 Bahaya Geologi
Wilayah Provinsi Jambi, delapan Potensi Kota Jambi dalam hal bencana alam
termasuk dalam kelas risiko sedang. Kota Jambi berisiko terkena bencana letusan
gunung berapi karena Gunung kerinci, gunung berapi tertinggi berada di wilayah
Provinsi Jambi. Kemudian ancaman bencana lainnya seperti banjir karena Kota jambi
dilewati sungai Batang Hari yang merupakan sungai terbesar di Provinsi Jambi.
2.3.6 Penggunaan Lahan
Sebagian besar lahan pertanian di Kota Jambi adalah lahan bukan sawah yaitu
sebesar 4.403 Ha. Sementara sisanya adalah lahan sawah yaitu 1.676 Ha, dan
sebagian besar berlokasi di Kecamatan Danau Teluk (545 Ha) dan Pelayangan (425
Ha).
Tabel 2. 1 Luas Lahan Pertanian Menurut Kecamatan
No

Kecamatan

Lahan

Lahan Bukan

1.
2.

Kota Baru
Jambi

Sawah (Ha)
0
91

Sawah (Ha)
1.272
101

15

3.
4.
5.
6.
7.
8.

Selatan
Jelutung
Pasar Jambi
Telanaipura
Danau Teluk
Pelayangan
Jambi Timur

0
0
232
545
425
383

625
7,5
1.729
266
364
1.360

Sumber : Jambi dalam Angka, 2015

Dari tabel tersebut dapat diketahui bahwa luas lahan pertanian di beberapa
kecamatan sangat minim. Di Kota Jambi lebih banyak didominasi oleh lahan bukan
lahan sawah. Misalnya di Kecamatan Kota baru tidak memiliki lahan pertanian sama
sekali, di kecamatan ini didominasi oleh lahan bukan sawah, misalnya perkebunan.

Sumber: Bappeda Kota Jambi, 2011

Peta 2. 3 Peta Tata Guna Lahan Kota Jambi

2.3.7 Infrastruktur
 Infrastruktur
Perkembangan jumlah toko di pasar-pasar milik Pemerintah Kota
Jambi dari tahun 2013 ke tahun 2014 cenderung mengalami penurunan,
sedangkan jumlah ruko stagnan sebanyak 58 buah. Pada tahun 2014
jumlah pasar yang dikelola oleh Pemerintah Kota Jambi sebanyak 19
pasar. Di Kota Jambi pada tahun 2014 terdapat 19 pasar milik Pemkot,
16

yang terbesar adalah Pasar Angso Duo dengan 1.598 los, 978 kios, 112
toko dan 2.688 pedagang.

17

Tabel 1 Jumlah Fasilitas Perekonomian di Kota Jambi

Toko, kios, Los dan Pedagang di Pasar Milik
Pemkot Jambi
Uraian
Ruko
Toko
Kios
Los
Jumlah Pedagang

201

201

201

2
58
194
1.67

3
58
192
1.75

4
58
158
1.73

3
1.94

3
1.96

9
1.99

7
3.87

7
3.97

0
3.94

2

0

5

Sumber : BPS Kota Jambi, 2015

Pada tahun ajaran 2013/2014 terdapat 844 sekolah di Kota Jambi,
dimana sebagian besar sekolah tersebut adalah tingkat TK sebanyak 46%
atau 390 unit, diikuti oleh tingkat SD & MI sebanyak 31% atau 262 unit,
SMTP/Sederajat sebanyak 12% atau 98 unit dan SLTA sebanyak 11% atau
94 unit. Idealnya, semakin tinggi tingkat pendidikan akan diikuti dengan
semakin berkurangnya beban jumlah murid yang diajar.

Sumber : BPS Kota Jambi, 2015

Gambar 2. 2 Diagram Jumlah Fasilitas Pendidik
Kota Jambi

18

Tabel 2. 2 Standar Sarana Pendidikan
Jumlah
Penduduk

Jenis Sarana

Pendukung
(jjiwa)

Taman Kanak-

1.250

kanak
Sekolah Dasar

1.600

Sekolah

4.800

Menengah
Pertama
Sekolah

4.800

Menengah

Sumber : SNI

Umum

Jika dilihat berdasarkan standar SNI, jumlah fasilitas pendidikan yang ada
di Kota Jambi baik TK,SD,SMP,SMA belum dapat memenuhi standar minimal
pelayanan fasilitas pendidikan di Kota Jambi. Kota Jambi memiliki jumlah
penduduk sebanyak 568.062 jiwa pada tahun 2014 (Kota Jambi Dalam
Angka,2014).
Jumlah Eksisting Fasilitas

Jumlah Fasilitas Pendidikan

Pendidikan Kota Jambi

Taman Kanak-kanak

Sekolah Dasar

39
0
26
2

Dalam SNI

Taman Kanakkanak
Sekolah Dasar

454
355

Sekolah
Sekolah Menengah

Menengah

Pertama

Pertama
98

Sekolah Menengah
Umum

118

Sekolah
Menengah

94

19

Umum

118

Berdasarkan kondisi eksisting mengenai jumlah fasilitas pendidikan Kota
Jambi masih jauh pada kata terpenuhi jika dihitung dari SNI. Jika dilihat
perbandingan pada tabel diatas diperlukan penambahan fasilitas pendidikan
baik TK, SD, SMP, SMA.

Sumber : GIS Dukcapil.go.id

Gambar 2. 3 Sebaran Fasilitas Pendidikan Kota Jambi

Puskesmas dan Puskesmas Pembantu (Pustu) dipilih oleh 42,36 persen
atau hampir sepertiga penduduk Kota Jambi sebagai tempat berobat jalan
ketika sakit. Hal ini mengindikasikan bahwa puskesmas dan pustu adalah
fasilitas kesehatan yang mudah dijangkau masyarakat karena jumlahnya lebih
banyak dari pada rumah sakit dan lebih dekat dari rumah. Selain itu, biaya
berobat di puskesmas atau pustu dirasa relatif ringan oleh masyarakat pada
umunya, apalagi dengan semakin mudahnya akses yang ditanggung oleh BPJS.
Tabel 2. 3 Standar Sarana Kesehatan

Jenis Sarana

Jumlah Penduduk

Puskesmas
BALAI PENGOBATAN (KLINIK),

Pendukung (jiwa)
120.000
30.000

Puskesmas Pembantu,
polindes, poskesdes
Praktek Dokter dan Praktek
Bidan
Sumber: SNI

20

5.000

Tabel 2. 4 Fasilitas Kesehatan Kota Jambi

Ruma
Puskesm
h
as
Sakit
Kota Baru
3
5
Jambi Selatan
4
5
Jelutung
1
1
Pasar Jambi
3
1
Telanaipura
3
3
Danau Teluk
0
1
Pelayangan
0
1
Jambi Timur
3
3
Total
17
20
Kecamatan

Puskesma
s
Pembantu
7
7
4
1
8
3
3
6
39

Posyan
du
98
89
49
17
90
14
12
84
453

Sumber : BPS Kota Jambi, 2015

Berdasarkan standar SNI mengenai sarana kesehatan, Kota Jambi dapat
dikatakan sudah memenuhi standar SNI karena jumlah fasilitas kesehatan yang
ada baik Puskesmas, Balai Pengobatan dan Praktek Dokter/Bidan telah melebihi
standar yang ada. Hal ini dapat dikatakan bahwa pelayanan fasilitas kesehatan
sudah tersebar secara merata sehingga masyarakat Kota Jambi tidak kesulitan
untuk mendapatkan fasilitas kesehatan.

Sumber : Hasil Analisis Kelompok 7B Perencanaan Kota, 2016

Peta 2. 4 Peta Sebaran Fasilitas Kesehatan Kota Jambi

21

Fasilitas tempat ibadah paling banyak di Kota Jambi adalah Masjid,
Langgar dan Mushola. Hal ini mengindikasikan bahwa masyarakat Kota Jambi
mayoritas memeluk agama islam jika dilihat dari banyaknya fasilitas tempat
ibadah yang tersedia. Jika dilihat dari tabel, ketersediaan fasilitas masyarakat
muslim di Kota Jambi sekitar 70% lebih banyak dari fasilitas yang lainnya.
Tabel 2 Fasilitas Peribadatan di Kota Jambi
Kecamata

Masjid

Langg

Musholla

Gere

Vihar

Klente

Lainn

n
Kota Baru
Jambi

106
82

ar
109
66

30
2

ja
27
6

a
0
1

ng
10
0

ya
5
0

Selatan
Jelutung
Pasar

35
9

34
5

4
3

1
1

2
0

7
2

0
0

Jambi
Telanaipur

78

37

20

0

0

0

0

a
Danau

18

4

3

0

0

0

0

Teluk
Pelayanga

4

21

0

0

0

0

0

n
Jambi

36

60

13

6

3

5

0

41

6

24

5

Timur
Total
368
336
75
Sumber : BPS Kota Jambi, 2015

Berdasarkan standar SNI, ketersediaan fasilitas peribadatan di Kota Jambi
sudah terpenuhi. Jumlah fasilitas peribadatan yang ada sudah melebihi dari
batas minimal. Hal ini artinya bahwa masyarakat Kota Jambi dapat dengan
mudah melakukan aktivitas keagamaan karena jumlahnya sudah melebihi dari
standar minimal.
2.3.8. Sistem Pengelolaan Drainase Kota

Sungai utama di Kota Jambi adalah sungai Batanghari yang merupakan
muara dari semua sungai-sungai di kota Jambi, mengalir dari barat kearah
timur. Umumnya sungai-sungai di Jambi Kota mengalir kurang lebih dari arah
selatan ke utara ke sungai Batanghari. Sungai-sungai tersebut, urutannya dari
22

barat ke timur adalah Sungai Kenali Kecil, Sungai Kenali Besar, Sungai
Kambang, Sungai Sri Sudewi, Sungai Telanai, Sungai Asam, Sungai Tembuku
dan Sungai Selincah. Ke semua sungai-sungai inilah saluran-saluran drainase
yang lebih kecil mengalir, sehingga membentuk sistim drainase Kota Jambi.
Ada empat danau di Kota Jambi, dua di Jambi Kota, yaitu danau Teluk
Kenali dan danau Sipin, serta dua lagi di Kota Seberang, yaitu danau
Penyengat dan danau Teluk. Danau Sipin, Penyengat dan Teluk mengalir ke
Sungai Batanghari, sedangkan danau Teluk Kenali mengalir ke danau Sipin.


Pembagian Blok Drainase
Sistim drainase Kota Jambi dibagi dalam beberapa daerah aliran
sungai, yaitu

Sungai Kenali Kecil merupakan sungai paling barat di kota Jambi, mengalir
ke danau Kenali. Dari danau Kenali ada pengaliran menuju danau Sipin, dan
dari danau Sipin mengalir ke Sungai Batanghari.
Sungai Kenali Besar dengan catchment area di sebelah timur Sungai Kenali
Kecil, mengalir masuk ke sungai Kenali Kecil sebelum yang terakhir ini
bermuara ke danau Teluk Kenali.
Sungai Kambang merupakan sungai dengan daerah pengaliran yang lebih
kecil dibandingkan dengan Sungai Kenali Kecil atau Sungai Kenali Besar,
mengalir langsung ke danau Sipin.
Sungai Sri Sudewi dan Sungai Telanai, dua sungai yang pendek dengan
daerah aliran yang kecil, mengalir ke danau Sipin.
Sungai Asam mengalir dari selatan ke utara, kurang lebih di bagian pusat
kota Jambi, merupakan sungai dengan daerah pengaliran yang terbesar,
mengalir ke Sungai Batanghari. Sungai ini sudah dilengkapi dengan pintu air
untuk menghalangi luapan dari Sungai Batanghari masuk ke dalam sistim
drainase kota.
Sungai Tembuku di bagian timur kota Jambi, mengalir ke arah utara ke
sungai Batanghari.
Sungai Selincah, sungai yang paling timur di kota Jambi. Dibagian hilirnya,
sungai ini masuk ke sungai Tembuku sebelum bermuara ke sungai
Batanghari.
23

2.3.9. Kesimpulan Aspek Fisik
Aspek fisik yang Kota Jambi yang dilihat meliputi topografi, litologi, klimatologi,
hidrologi, bahaya geologi, penggunaan lahan, infrastruktur, sistem pengelolaan
drainase. Topografi Kota Jambi berada pada ketinggian rata-rata 10 sampai 60 meter

Sumber : Strategi Sanitasi Kota Jambi , 2008- Pemerintah Daerah
Kota Jambi
Gambar 2. 4 Pola Aliran Sungai Kota Jambi
diatas permukaan laut. Topografi wilayah Kota Jambi sebagian besar datar (0-2%)
dengan luas 11.236 Ha, bergelombang (2-15%) dengan luas 8.081 Ha, dan sedikit
curam (15-40%) dengan luas 41 Ha. Kondisi tanah Kota Jambi umumnya merupakan
rawa-rawa sedangkan wilayah barat pada umumnya adalah tanah daratan (lahan
kering) dengan topografi bervariasi dari datar, bergelombang sampai berbukit. Kota
Jambi beriklim tropis dengan suhu rata-rata minimum berkisar antara 26,3 – 28,30C.
Kota Jambi mempunyai Daerah Aliran Sungai (DAS). Sungai Batanghari, yang
merupakan sungai terpanjang di Pulau Sumatera dengan panjang keseluruhan lebih
kurang 1.740 km. Wilayah Provinsi Jambi, delapan Potensi Kota Jambi dalam hal
bencana alam termasuk dalam kelas risiko sedang. Sebagian besar lahan pertanian di
Kota Jambi adalah lahan bukan sawah yaitu sebesar 4.403 Ha. Sementara sisanya
adalah lahan sawah yaitu 1.676 Ha, dan sebagian besar berlokasi di Kecamatan Danau
Teluk (545 Ha) dan Pelayangan (425 Ha). Perkembangan infrastruktur Kota Jambi
sudah cukup baik, sarana prasarana cukup memadai dan mencukupi pelayanan bagi
masyarakat Kota Jambi.

24

2.4

Aspek Non Fisik

2.4.1 Demograf

Kota Jambi bila dilihat dari aspek kependudukan, tidak begitu memiliki
jumlah penduduk yang dikategorikan tinggi atau padat secara keseluruhan.
Hanya ada beberapa kecamatan di Kota Jambi yang memiliki jumlah penduduk
yang banyak, seperti Kecamatan Kotabaru dan Kecamatan Jambi Selatan yang
memiliki jumlah penduduk diatas 100.000 jiwa. Dalam kurun waktu tahun 2011
hingga 2014 jumlah penduduknya selalu mengalami pertambahan. Hal ini
dapat dilihat pada tabel dibawah ini.

25

Tabel 2. 5 Jumlah Penduduk Kota Jambi tahun 2011-2014
No

Tahun

Kecamatan

2011
1
Kotabaru
145.788
2
Jambi Selatan
127.916
3
Jelutung
60.845
4
Pasar Jambi
12.727
5
Telanaipura
93.150
6
Danau Teluk
11.840
7
Pelayangan
12.944
8
Jambi Timur
77.983
Jumlah
543.193
Sumber : BPS Kota Jambi, 2015

2012
150.469
130.057
61.247
12.691
94.038
11.877
13.047
78.288
551.714

2013
155.116
132.073
61.674
12.661
94.966
11.920
13.155
78.623
560.188

2014
159.572
133.841
62.064
12.622
95.844
11.955
13.255
78.909
568.062

Dari tabel diatas dapat diketahui bahwa Kecamatan Kotabaru merupakan
salah satu kecamatan yang memiliki penduduk paling banyak dari kecamatan
lainnya dari tahun ke tahun. Sedangkan Kecamatan Danau Teluk merupakan
kecamatan yang memiliki jumlah penduduk yang paling sedikit. Namun
meskipun kecamtan Kotabaru merupakan kecamatan yang memiliki jumlah
penduduk banyak, Kecamatan ini bukan salah satu yang memiliki kepadata
penduduk yang tnggi. Adapun Kecamatan Jelutung merupakan kecamatan
yang memiliki kepadatan penduduk yang tinggi yaitu dengan nilai 7836
jiwa/km2, sedangkan Kecamatan Danau Teluk merupakan kecamatan dengan
kepadatan penduduk paling sedikit yaitu 761 jiwa/km2, untuk kepadatan
penduduk Kota Jambi secara keseluruhan yaitu 2766 jiwa/km2.

Apabila

dibandingkan dengan kota/kabupaten lain di Provinsi Jambi, Kota Jambi
merupakan salah satu kota yang terpadat diantara lainnya.

26

Tabel 2. 6 Luas Daerah, Jumlah Penduduk dan Kepadatan Jiwa

No

Kecamatan

Kotabaru
2 Jambi Selatan
3 Jelutung
4 Pasar Jambi
5 Telanaipura
6 Danau Teluk
7 Pelayangan
8 Jambi Timur
Jumlah
Sumber : BPS Kota Jambi, 2015

Luas

Jumlah

Daerah

Penduduk

(km2)

(jiwa)

77,78
34,07
7,92
4,02
30,39
15,7
15,29
20,21
205,38

Kepadata
n
(Jiwa/km2

159.572
133.841
62.064
12.622
95.844
11.955
13.255
78.909
568062

)
2052
3928
7836
3140
3154
761
867
3904
2766

Sumber : Hasil Analisis Kelompok 7B Perencanaan Kota, 2016

Peta 2. 5 Peta Kepadatan Penduduk Kota Jambi

2.4.2 Distribusi Penduduk
Jumlah penduduk Kota Jambi pada tahun 2014 tercatat sebanyak 569.331
jiwa, yang terdiri dari penduduk berjenis kelamin laki-laki sebanyak 286.289
penduduk dan penduduk berjenis kelamin perempuan sebanyak 283.042
27

penduduk. Sehingga dapat diketahui bahwa mayoritas penduduk Kota Jambi
berjenis kelamin laki-laki. Namun di beberapa kecamatan, memiliki penduduk
yang penduduknya lebih banyak berjenis kelamin perempuan yaitu Kecamatan
Pasar Jambi, Kecamatan Telanaipura, dan Kecamatan Danau Teluk.
Tabel 2. 7 Jumlah Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin

No
1
2
3
4
5
6
7
8

Kecamatan
Kotabaru
Jambi Selatan
Jelutung
Pasar Jambi
Telanaipura
Danau Teluk
Pelayangan
Jambi Timur
Jumlah

Jumlah Penduduk
Perempua
Laki-laki
Total
n
80.035
77.613
157.648
67.189
67.041
134.230
31.377
31.304
62.681
6.274
6.593
12.867
48.102
48.414
96.516
6.015
6.099
12.114
6.942
6.427
13.369
40.355
39.551
79.906
286.289
283.042
569.331

Sumber : BPS Kota Jambi, 2015

2.4.3 Proyeksi Penduduk
Berdasarkan data jumlah penduduk terakhir Kota Jambi pada tahun 2014
menunjukkan bahwa jumlah penduduk Kota Jambi adalah sebanyak 569.331
jiwa. Berdasarkan perhitungan proyeksi yang telah dilakukan tiap 5 tahun
hingga

tahun

2040,

jumlah

penduduk

Kota

Jambi

selalu

mengalami

peningkatan dari tahun ke tahun. Pada tahun 2015 jumlah penduduk Kota
Jambi mengalami kenaikan penduduk sebanyak 71.380 jiwa dari tahun 2011.
Kenaikan jumlah penduduk dalam 5 tahun di Kota

Jambi hampir mencapai

angka 100.000 jiwa. Dengan adanya kenaikan jumlah penduduk tiap tahunnya
maka proyeksi jumlah penduduk Kota Jambi pada tahun 2040 mencapai
1.139.384 jiwa. Angka tersebut merupakan angka yang cukup tinggi, karena
jumlah penduduk Kota Jambi pada tahun 2010 mencapai 2 kali lipat jumlah
penduduk Kota Jambi pada tahun 2011.

28

Proyeksi Penduduk Kota Jambi
tahun 2011 - 2040
1200000

1139384
1007049

Axis Title

1000000
890085

800000
600000 614573
543193

695333

786705

400000
200000
0
2011

2015

2020

2025

2030

2035

2040

Tahun

Sumber : BPS Kota Jambi, 2015
Gambar 2. 5 Proyeksi Penduduk Kota Jambi 2011-2040

2.4.4.

Struktur Penduduk
Struktur kependudukan berkaitan dengan piramida penduduk. Piramida

penduduk merupakan grafik batang yang menggambarkan perbandingan
banyaknya jumlah penduduk laki-laki dan perempuan dalam tiap kelompok
umur. Dengan mengamati bentuk piramida penduduk, banyak informasi yang
didapat mengenai struktur kependudukan Kota Jambi. Kota Jambi memiliki
jumlah penduduk sebesar 566.062 jiwa dengan jumlah penduduk laki-laki
sebesar 283.492 jiwa dan jumlah penduduk perempuan sebesar 282.570 jiwa.
Berikut ini tabel jumlah penduduk Kota Jambi berdasarkan jenis kelamin :

29

Tabel 2. 8 Jumlah Penduduk Kota Jambi
Kelompok
Umur
Sumber: Kota Jambi

LakiLaki

Perempua Jumlah
n

0 - 4 Tahun

26.000

24.839

50.839

5 - 9 Tahun

23.353

24.515

47.868

tabel

10 - 14

23.979

24.036

48.015

Kota

Jambi

Tahun

jenis

kelamin

15 - 19

jumlah

Tahun

dan

20 - 24

hampir

sama.

Tahun

selisih

yang

25 - 29

jelasnya

Tahun

2015

Dari

bahwa
laki

lebih

mengetahui

30 - 34

penduduk

Kota

Tahun

dilihat

dari

35 - 39

di

Tahun

penduduk

40 - 44

26.718

27.307

54.025

28.420

28.171

56.591

25.538

25.073

50.611

24.897

25.558

50.455

23.839

24.211

48.050

memiliki

sedikit.

Untuk

komposisi
piramida
bawah ini:

17.156

35.086

14.303

13.579

27.882

10.767

10.259

21.026

7.113

6.341

13.454

4.454

4.526

8.980

2.727

2.916

5.643

75+ Tahun

2.176

3.117

5.293

Total

283.492

Tahun

Tahun

Tahun

Tahun

Tahun
70 - 74

perempuan

Jambi

17.930

65 - 69

laki-

untuk

Tahun

60 - 64

diketahui

Hanya

42.244

55 - 59

dapat

penduduk

20.966

50 - 54

jumlah penduduk
berdasarkan

21.278

45 - 49

dalam Angka Tahun

Tahun

30 282.570

566.062

dapat

Piramida Penduduk Kota Jambi 2014
70
65
60
55
50
45
40
35
30
25
20
15
10

75+
- 74
- 69
- 64
- 59
- 54
- 49
- 44
- 39
- 34
- 29
- 24
- 19
- 14
5-9
0-4

Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
Tahun
40,000 30,000 20,000 10,000
Laki-Laki

0

10,000 20,000 30,000 40,000

Perempuan

Sumber: Hasil Analisis Kelompok 7B Perencanaan Kota, 2016

Gambar 2. 6 Piramida Penduduk Kota Jambi

Piramida penduduk untuk Kota Jambi adalah bentuk piramida stasioner dengan
bagian bawahnya besar semakin ke puncak makin sempit. Hal ini menggambarkan
bahwa penduduk dalam keadaan tumbuh, jumlah kelahiran dan hampir sama dengan
jumlah kematian. Tingkat kelahiran umumnya tidak begitu tinggi, demikian pula
dengan angka kematian relatif rendah sehingga pertumbuhan penduduknya tidak
terlalu besar. Berdasarkan piramida penduduk Tahun 2014, dapat diketahui bahwa
komposisi penduduk Kota Jambi masih didominasi oleh penduduk usia 20 sampai 24
tahun. Hal ini menandakan bahwa di Kota Jambi didominasi oleh usia produktif. Pada
kelompok umur 5 – 19 tahun ke bawah menunjukkan tren penurunan. Hal ini dapat
menjadi indikator bahwa laju pertumbuhan penduduk dalam 20 tahun terakhir relatif
mengalami penurunan. Namun, pada kelompok umur 0 – 4 tahun kembali mengalami
kenaikan.
2.4.5.

Ketenagakerjaan
Jumlah penduduk usia kerja (15 tahun ke atas) di Kota Jambi pada tahun 2014

hampir mencapai tiga perempat dari total jumlah penduduk (420.428 orang). Berikut
ini Tabel mengenai statistik ketenegakerjaan Kota Jambi tahun 2013-2014

31

Tabel 2. 9 Statistik Ketenagakerjaan Kota Jambi
Ketenagakerjaan
2013
2014
230.24 235.72
Bekerja
3
2
Pengangguran
18.518 26.569
248.76 262.29
Angkatan Kerja
1
1
Bukan Angkatan
156.81 158.13
Kerja
4
7
Tingkat
Pengangguran
7,44
10,13
Terbuka (%)
Tingkat
Partisipasi
60,80
62,39
Angkatan Kerja
(%)
Sumber: Statistik Daerah Kota Jambi, 2015

Dari tabel mengenai statistik ketenagakerjaan Kota Jambi tahun 20132014 dapat diketahui bahwa sebanyak 62,39 persen dari jumlah penduduk
termasuk angkatan kerja. Kemudian sebanyak 10,13 persen merupakan
pengangguran terbuka. Sedangkan sisanya bukan angkatan kerja, yaitu
penduduk usia kerja yang melakukan kegiatan selain bekerja, yaitu sekolah,
mengurus rumah tangga. Berikut ini diagram mengenai presentase penduduk
usia kerja Kota Jambi menurut lapangan usaha:

26%
28%

4%
5%

Jasa Kemasyarakatn
Perdagangan, Rumah
Makan, dan Hotel
Industri Pengolahan
Pertanian
Lainnya

37%

Sumber: Statistik Daerah Kota Jambi, 2015

Gambar 2. 7 Diagram Persentase Penduduk Usia Kerja Kota Jambi

32

Dari diagram presentase penduduk usia kerja Kota Jambi berdasarkan
lapangan usaha tahun 2014 dapat diketahui bahwa sebagian besar bekerja di
lapangan usaha Perdagangan, Rumah Makna, dan Hotel. Sektor perdagangan,
rumah makan , dan hotel di Kota Jambi mampu menyerap tenaga kerja
terbanyak dibandingkan sektor lain. Hal ini dikarenakan Kota Jambi mempunyai
10 wisata alam, 15 tempat wisata buatan dan 5 tempat wisata sejarah budaya.
Sehingga sektor tersebut seolah menjadi fasilitas penunjang berlangsungnya
kegiatan pariwisata di Kota Jambi.
2.4.6.

Kemiskinan
Kemiskinan adalah

keadaan dimana terjadi ketidakmampuan

untuk

memenuhi kebutuhan dasar seperti makanan, pakaian, tempat berlindung,
pendidikan, dan kesehatan. Penduduk Miskin merupakan salah satu indikator
dari suatu kota. Semakin banyaknya penduduk miskin, menggambarkan bahwa
Kota tersebut memiliki permasalahan di bidang kesejahteraan sosial.
Tabel 2. 10 Jumlah Penduduk Miskin, Prosentase Penduduk Miskin, dan Garis
Kemiskinan
Jumlah

Persenta

Tahu

Penduduk

se

n

Miskin

Pendudu

2005
2006
2007
2008
2009
2010
2011
2012
2013
2014

(Ribuan)
24.9
22.9
23.2
54.9
50.7
52.5
50.8
54.3
50.1
50.9

k Miskin
5.37
5.18
5.04
11.63
10.54
9.90
9.27
9.80
8.91
8.94

Sumber : BPS Kota Jambi, 2015

33

Garis Kemiskinan
(Rp/Kapita/
bulan)
139,472
168,458
161,089
231,149
254,649
291,825
302,231
322,736
346,099
359,686

Jum la h P e nd ud uk M is k in (d a la m rib ua n)

Grafk 2. 1 Jumlah Penduduk Miskin Kota Jambi 2005-2014
Jumlah Penduduk Miskin Kota Jambi
Tahun 2005 - 2014
54.9
54.3
60
50.7 52.5 50.8
50.1 50.9
50
40
3024.9 22.9 23.2
20
10
0
2005 2006 2007 2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014
Tahun

Sumber : BPS Kota Jambi, 2015

Sumber : Hasil Analisis Kelompok 7B Perencanaan Kota, 2016

Peta 2. 6 Peta Sebaran Kemiskinan di Kota Jambi
Berdasarkan grafik diatas menunjukan jumlah penduduk miskin di Kota
Jambi mengalami fluktuasi dalam kurun waktu 9 tahun dari tahun 2005-2014.
Kondisi ini juga seperti Provinsi Jambi yang mengalami fluktuasi penduduk miskin
dalam 9 tahun terakhir. Adapun prosentasi penduduk miskin di Kota Jambi rata-

34

rata adalah 9% dari jumlah penduduk Kota Jambi secara keseluruhan. Jumlah
penduduk miskin Kota Jambi paling tinggi terdapat pada tahun 2008 yaitu
sebanyak 54.900 jiwa, sedangkan jumlah penduduk miskin Kota Jambi paling
rendah ada pada tahun 2007 yaitu 23.200 jiwa. Adapun dari tahun 2007 ke tahun
2008 terjadi peningkatan jumlah penduduk miskin yang sangat drastis. Jumlah
penduduk miskin Kota Jambi pada tahun 2014 sebanyak 50.900 jiwa, sedangkan
untuk garis kemiskinan Kota Jambi berada pada angka Rp 359,686/kapita tiap
bulannya. Adapun secara keseluruhan, tingkat kemiskinan di Kota Jambi
tergolong cukup sedang.
2.4.7 Ekonomi
2.4.7.1

Produk Domestik Regional Bruto (PDRB)
Pertumbuhan ekonomi dihitung berdasarkan PDRB Atas Dasar Harga

Konstan, sehingga terbebas dari pengaruh inflasi. PDRB perkapita yang dihitung
dengan cara membagi PDRB ADHB dengan jumlah penduduk pada tahun
bersangkutan mencerminkan tingkat produktivitas tiap penduduk. Pada tahun
2014, PDRB perkapita Kota Jambi sebesar Rp. 34,5 Juta Rupiah, naik dari tahun
2013 (29,6 Juta Rupiah). Artinya, pada tahun 2014 rata-rata tiap penduduk Kota
Jambi menghasilkan nilai tambah sebesar Rp. 34,5 Juta Rupiah.
Tabel 2. 11 Perkembangan PDRB Kota Jambi tahun 2012-2014
Perkembangan PDRB Kota Jambi
Uraian
2012
2013
2014
PDRB ADHK
12843,1 13905,6 14829,4
(Milyar RP)
PDRB ADHB

4
14620,9

3
16,5943

8
19,6142

(Milyar Rp)
PDRB Perkapita

6
23,279

8
24,823

1
26,105

26,501

29623

34528

7,63

8,27

6,64

ADHK (Rp)
PDRB Perkapita
ADHB (Rp)
Pertumbuhan
PDRB (%)

Sumber : BPS Kota Jambi, 2015

35

2.4.7.2. Persentase Penduduk Menurut Golongan Pengeluaran Perkapita
Pendapatan

penduduk

adalah

salah

satu

tolok

ukur

tingkat

kesejahteraan. Penduduk Kota Jambi berada pada golongan pengeluaran
>999.999 perkapita tiap bulannya. Terdapat 26,74 persen penduduk Kota Jambi
yang pengeluaran perkapita tiap bulannya antara Rp. 500.000- Rp. 749.000.
sehingga dapat disimpulkan bahwa mayoritas penduduk Kota Jambi berada
pada tingkat pengeluaran lebih dari > Rp 999.999 tiap bulannya.
Tabel 2. 12 Presentase Penduduk Menurut Golongan

2.4.7.3.

Pengeluaran Rata-rata Per

Presentase

Kapita Sebulan
150.000-199.999
20.000-299.999
300.000-499.999
500.000-749.000
750.000-999.999
>999.999
Sumber : BPS Kota Jambi, 2015

0
1,57
21,12
26,74
19,47
31,1

Struktur Ekonomi
Kontribusi

sektor

terhadap

perkembangan

PDRB

menggambarkan

seberapa besar kinerja sektor-sektor tersebut dalam PDRB suatu daerah.
Kontribusi

dari

sektor-sektor

tersebut

sangat

berpengaruh

terhadap

peningkatan nilai PDRB pada tahun tersebut dan tahun selanjutnya. Data PDRB
Tahun 2014 ini memakai seri 2010 yang terdiri dari 17 sektor, berubah dari
PDRB seri 2000 yang terdiri dari 9 sektor. Produk Domestik Regional Bruto
(PDRB) sebagai ukuran produktivitas mencerminkan seluruh nilai barang dan
jasa yang dihasilkan oleh suatu wilayah dalam setahun. PDRB Kota Jambi atas
dasar

harga

berlaku

tahun

2014

sebesar

14.620,96

Milyar

Rupiah,

seperempatnya disumbang oleh sektor perdagangan. Penyumbang kedua
terbesar adalah sektor transportasi dan pergudangan, dan penyumbang ketiga
terbesar sektor industri pengolahan.

36

Distribusi Persentase PDRB Kota Jambi menurut Sektor Tahun 2014

1.37%
5.64% 2.30% 0.67%
12.07% 4.82%
8.44%
0.15%
2.83%
0.28% 9.33%
6.34% 2.55%
4.10%
2.33%
24.41%

12.38%

Gambar 2. 8 Distribusi PDRB
2.4.8.

Analisis Sektor Basis/LQ
Adalah kuosien Lokasi (Location Qoutient) yang dapat disingkat dengan
LQ yakni digunakan untuk membahas kondisi perekonomian, mengarah pada
identifikasi spesialisasi kegiatan perekonomian atau mengukur konsentrasi
relatif kegiatan ekonomi untuk mendapatkan gambaran dalam penetapan
sektor Interpretasi nilai LQ yang didapatkan dari garis perhitungan adalah
berada pada kisaran lebih kecil atau sama dengan 1 sampai lebih besar dari 1
atau 1 ≥ LQ > 1. Semakin besar LQ maka semakin berpengaruh terhadap
Tabel 2. 13 Rata-rata LQ Kota Jambi tahun 2006-2010

perekonomian wilayah tersebut.

Sumber: Hasil Olahan Kelompok 7B Perencanaan Kota, 2016

37

Dari tabel perhitungan LQ di atas, dapat ditentukan sektor basis dan sektor non
basis dengan aturan sebagai berikut:
a. LQ > 1 artinya sektor tersebut menjadi basis atau menjadi sumber
pertumbuhan ekonomi, sektor terebut memiliki keunggulan komparatif, hasilnya
tidak hanya memenuhi kebutuhan di Kota Jambi saja tetapi juga dapat diekspor
ke luar wilayah
b. LQ = 1 artinya sektor tersebut tergolong sektor basis. Produksinya hanya
mampu untuk memenuhi kebutuhan di Kota Jambi saja dan tidak mampu untuk
diekspor ke luar wilayah.
c. LQ < 1 artinya sektor tersebut juga termasuk ke dalam sektor non basis.
Produksinya tidak dapat memenuhi kebutuhan wilayah Kota Jambi sendiri,
sehingga perlu pasokan atau impor dari luar.
Dari perhitungan LQ yang sudah dirata-rata, dapat diketahui bahwa di
Kota Jambi, Provinsi Jambi terdapat sektor basis yang lebih dominan dari pada
sektor non basisnya. Kota Jambi memiliki 7 macam sektor basis yakni : industri
pengolahan, listrik gas dan air bersih, bangunan, perdagangan hotel dan
restoran, pengangkutan dan komunikasi, keuangan persewaan dan jasa
perusahaan, jasa-jasa, dan hanya memiliki 2 macam sektor non basis yakni :
pertanian peternakan kehutanan dan perikanan, pertambangan dan penggalian.
Setelah

diketahui,

maka

sektor

basisnya

dapat

diutamakan

peningkatan produksi pada sektor basisnya.
2.4.9.Analisis Shift-share
Tabel 2. 14 Nilai KPP Kota Jambi
KPP
NO

SEKTOR

+/-

KETERANGAN
SPESIALISASI DALAM SEKTOR YG SECARA

1

Pertanian

3,72%

Pertambangan
2

& Penggalian

NASIONAL TUMBUH CEPAT
SPESIALISASI DALAM SEKTOR YG SECARA

36,58%

NASIONAL TUMBUH CEPAT
SPESIALISASI DALAM SEKTOR YG SECARA

3

Industri

158,86%

Listrik, Gas &
4

Air Minum

NASIONAL TUMBUH CEPAT
SPESIALISASI DALAM SEKTOR YG SECARA

-31,06%

NASIONAL TUMBUH LAMBAT

38

sebagai

SPESIALISASI DALAM SEKTOR YG SECARA
5

Konstruksi

-27,62%

NASIONAL TUMBUH LAMBAT

Perdagangan,
Hotel &
6

SPESIALISASI DALAM SEKTOR YG SECARA

Restoran

-33,18%

Transportasi &
7

Komunikasi

NASIONAL TUMBUH LAMBAT
SPESIALISASI DALAM SEKTOR YG SECARA

-51,43%

NASIONAL TUMBUH LAMBAT
SPESIALISASI DALAM SEKTOR YG SECARA

8

Keuangan

65,78%

NASIONAL TUMBUH CEPAT
SPESIALISASI DALAM SEKTOR YG SECARA

9

Jasa – Jasa

-54,31%

NASIONAL TUMBUH LAMBAT

Sumber: Hasil Analisis Kelompok 7B Perencanaan Kota, 2016
Dari tabel analisis shift share diatas dapat diketahui masing-masing sektor
yang memiliki spesialisasi dalam sektor yang secara nasional tumbuh cepat adalah
sektor pertanian, pertambangan dan Penggalian, indutsri, dan Keuangan. Maka
dapat disimpullkan bahwa sektor-sektor tersebut secara nasional bisa tumbuh
cepat . Sedangkan sektor yang tumbuh lambat yaiutu sektorlistrik,gas dan air
minum, konstruksi, perdagangan hotel dan restoran, transportasi dan komunikasi
serta jasa-jasa secara nasional tumbuh lambat .
Tabel 2. 15 KPPW Kota Jambi
KP

Dokumen yang terkait

Analisis Komparasi Internet Financial Local Government Reporting Pada Website Resmi Kabupaten dan Kota di Jawa Timur The Comparison Analysis of Internet Financial Local Government Reporting on Official Website of Regency and City in East Java

19 819 7

EFEKTIVITAS PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN (P3K) TERHADAP SIKAP MASYARAKAT DALAM PENANGANAN KORBAN KECELAKAAN LALU LINTAS (Studi Di Wilayah RT 05 RW 04 Kelurahan Sukun Kota Malang)

45 393 31

Keanekaragaman Makrofauna Tanah Daerah Pertanian Apel Semi Organik dan Pertanian Apel Non Organik Kecamatan Bumiaji Kota Batu sebagai Bahan Ajar Biologi SMA

26 317 36

AN ANALYSIS ON GRAMMATICAL ERROR IN WRITING MADE BY THE TENTH GRADE OF MULTIMEDIA CLASS IN SMK MUHAMMADIYAH 2 MALANG

26 336 20

A DESCRIPTIVE STUDY ON THE TENTH YEAR STUDENTS’ RECOUNT TEXT WRITING ABILITY AT MAN 2 SITUBONDO IN THE 2012/2013 ACADEMIC YEAR

5 197 17

Improving the Eighth Year Students' Tense Achievement and Active Participation by Giving Positive Reinforcement at SMPN 1 Silo in the 2013/2014 Academic Year

7 202 3

Integrated Food Therapy Minuman Fungsional Nutrafosin Pada Penyandang Diabetes Mellitus (Dm) Tipe 2 Dan Dislipidemia

5 149 3

Analisi pesan dakwah pada lirik lagu kebesaranmu group band sti 2

2 155 101

Analisis pengaruh pajak daerah, retribusi daerah, dan hasil badan usaha milik daerah terhadap pendapatan asli daerah Kota Tangerang (2003-2009)

19 136 149

Pengaruh Atribut Produk dan Kepercayaan Konsumen Terhadap Niat Beli Konsumen Asuransi Syariah PT.Asuransi Takaful Umum Di Kota Cilegon

6 98 0