Abstract Pengaruh Pemberian Jus Buah Delima (Punica Granatum L.) Terhadap Kualitas Sperma Pada Mencit Yang Telah Diinduksi Ekstrak Daun Tembakau

PENGARUH PEMBERIAN JUS BUAH DELIMA (Punica granatumL.)
TERHADAP KUALITAS SPERMA MENCIT YANG TELAH DIINDUKSI
EKSTRAK DAUN TEMBAKAU

ABSTRAK
Ekstrak daun tembakau menyebabkan terjadinya penurunan kualitas spermatozoa.
Penurunan kualitas spermatozoa dapat dipulihkan dengan pemberian Jus Buah
Delima. Penelitian ini memakai mencit jantan (Mus musculus L.) dewasa fertil
berumur ± 2 bulan. Mencit dengan berat badan 20-22 gram sebanyak 24ekor.
Mencit dibagi menjadi 3 kontrol dan 3 perlakuan. Masing-masing terdiri dari 5
ekor. Kontrol 0 adalah kontrol negatif yang hanya diberi akuades, kontrol 1 adalah
kontrol positif yang diberi ekstrak daun tembakau dengan dosis
0,121mg/0,1ml//hari/ mencit dan kontrol 2 adalah kontrol positif yang diberi jus
buah delima dengan dosis 0,1 ml/hari/mencit. Pada perlakuan 1, 2 dan 3
pemberian ekstrak daun tembakau dengan dosis 0,121mg/0.1ml/hari/mencit dan
jus buah delima dengan konsentrasi 4%, 5%, 6% sebanyak 0.1ml/mencit selama
35 hari melalui oral. Proses pemulihan dilakukan pada kontrol 2, perlakuan 1, 2
dan 3 yang diberikan Jus buah delima sebanyak 0,1mg/hari/mencit. Pembedahan
dilakukan setelah 35 hari melalui dislokasi leher. Pemeriksaan spermatozoa
menggunakan kamar hitung Improved Neubauer dan mikroskop cahaya. Hasil
penelitian didapat jus buah delima dapat meningkatkan kualitas sperma mencit

yang turun akibat ekstrak daun tembakau.
Kata kunci: Ekstrak daun tembakau, Jus buah delima, Mus musculus L.,
Spermatozoa

v

GIVING EFFECT OF FRUIT JUICE POMENGRANATE (Punica granatum
L.) THE QUALITY OF SPERM ON MICE WHICH HAVE INDUCED
TOBACCO EXTRACT

ABSTRACT
Tobacco leaf extract led to a decline in sperm quality. Decline in sperm quality
can be restored by administration of Pomegranate Juice. The study used male
mice (Mus musculus L.) grown in fertile age ± 2 months. Mice weighing 20-22
grams were 24 tails. Mice were divided into 3 control and 3 treatment. Each
consisting of 5 mice. Control 0 is the negative control which was only given
distilled water, 1 control was positive controls were given extracts of tobacco
leaves with a dose of 0,121mg/day/0,1ml mice and control 2 are positive controls
were given pomegranate juice at a dose of 0.1 ml /day/ mice. In the treatment 1, 2
and 3 of extract of tobacco leaves with a dose of 0,121mg /0.1ml /day /mice and

pomegranate juice with a concentration of 4%, 5%, 6% as much as 0.1ml / mice
for 35 days orally. The recovery process is done in the control 2, treatment of 1, 2
and 3 were given pomegranate juice as much as 0.1 mg /day/mice. Surgery is
performed after 35 days by cervical dislocation. Examination of spermatozoa
using the Improved Neubauer counting chamber and the light microscope. The
result is pomegranate juice may improve sperm quality in mice which fell due to
tobacco leaf extracts.
Keywords: Pomegranate juice,Spermatozoa, Tobacco extract, Mus musculus L.

vi

Dokumen yang terkait

Studi Kualitas Air Sungai Konto Kabupaten Malang Berdasarkan Keanekaragaman Makroinvertebrata Sebagai Sumber Belajar Biologi

23 176 28

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

PENILAIAN MASYARAKAT TENTANG FILM LASKAR PELANGI Studi Pada Penonton Film Laskar Pelangi Di Studio 21 Malang Town Squere

17 165 2

APRESIASI IBU RUMAH TANGGA TERHADAP TAYANGAN CERIWIS DI TRANS TV (Studi Pada Ibu Rumah Tangga RW 6 Kelurahan Lemah Putro Sidoarjo)

8 209 2

MOTIF MAHASISWA BANYUMASAN MENYAKSIKAN TAYANGAN POJOK KAMPUNG DI JAWA POS TELEVISI (JTV)Studi Pada Anggota Paguyuban Mahasiswa Banyumasan di Malang

20 244 2

FENOMENA INDUSTRI JASA (JASA SEKS) TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU SOSIAL ( Study Pada Masyarakat Gang Dolly Surabaya)

63 375 2

PEMAKNAAN MAHASISWA TENTANG DAKWAH USTADZ FELIX SIAUW MELALUI TWITTER ( Studi Resepsi Pada Mahasiswa Jurusan Tarbiyah Universitas Muhammadiyah Malang Angkatan 2011)

59 326 21

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

PEMAKNAAN BERITA PERKEMBANGAN KOMODITI BERJANGKA PADA PROGRAM ACARA KABAR PASAR DI TV ONE (Analisis Resepsi Pada Karyawan PT Victory International Futures Malang)

18 209 45

STRATEGI PUBLIC RELATIONS DALAM MENANGANI KELUHAN PELANGGAN SPEEDY ( Studi Pada Public Relations PT Telkom Madiun)

32 284 52