Proposal Penelitian Sosial Kelas XI IPS

PANITIA
PANITIA PENELITIAN
PENELITIAN SOSIAL
SOSIAL 2015
2015

PROPOSAL
PENELITIAN SOSIAL
Kelas XI IS
Tahun Ajaran 2015 - 2016
SMA Negeri 2 Surabaya
Jl. Wijaya Kusuma No.48 Surabaya (60272) - Jawa Timur

www.sman2-sby.sch.id

I. PENDAHULUAN

0

I.1 Latar Belakang
Penelitian Sosial ( social research) merupakan rangkaian kegiatan

ilmiah dalam rangka pemecahan suatu permasalahan dan gejala sosial
yang terjadi dalam masyrakat. Hasil penelitian tidak pernah
dimaksudkan sebagai suatu pemecahan (solusi) langsung bagi
permasalahan yang dihadapi, karena penelitian hanya merupakan
bagian dari usaha pemecahan masalah yang lebih besar. Fungsi
penelitian adalah mencari penjelasan dan jawaban terhadap
permasalahan, serta memberikan alternatif bagi kemungkinan yang
dapat digunakan untuk pemecahan masalah.
Penelitian Sosial menjadi salah satu Kompentensi Dasar XI-IS pada
pelajaran sosiologi dalam kurikulum 2013. Penelitian social menuntut
siswa untuk menjadi seorang pribadi yang kreatif,tangguh, cerdas,
bertanggung jawab dan memiliki pengetahuan luas. Dalam hal
tersebut, siswa diminta untuk menjalankan kurikulum dengan baik agar
kedepannya bisa bermanfaat. Salah satunya dengan terjun kelapangan
untuk melakukan praktek penelitian sosial.
Dan Siswa diharapkan mampu untuk memahami bagaimana cara
menyiapkan, berproses, dan membuat laporan penelitian sosial. Maka
dari itu, kami menyelenggarakan kegiatan penelitian sosial dengan
maksud agar siswa dapat lebih memahami dan belajar lebih jauh
tentang penelitian sosial.


I.2

Landasan

Kurikulum 2013 mata pelajaran Sosiologi Kompetensi Dasar
Penelitian Sosial.

II.

NAMA DAN BENTUK KEGIATAN

II.1 Nama Kegiatan

1

PANITIA PENELITIAN SOSIAL 2015

Penelitian Sosial Kelas XI IS SMA Negeri 2 Surabaya tahun
ajaran 2015-2016


II.2

Bentuk Kegiatan
Meneliti kehidupan masyarakat di Desa Sembungan, Dieng Jawa
Tengah dari aspek sosial, budaya dan ekonomi. Yang memiliki keunikan
tersendiri yaitu ritual mengenai rambut Gimbal yang tidak tumbuh di
setiap anak di Desa Sembungan.

2

III. TUJUAN, MANFAAT DAN SASARAN
III.1 Tujuan
Sebagai bentuk penerapan kurikulum 2013 pada mata
pelajaran Sosiologi mengenai Kompentensi Dasar Penelitian
Sosial.

III. 2

Manfaat

a. Untuk menambah wawasan peserta didik mengenai
kebudayaan masyrakat Dieng sehingga bisa mengambil
yang baik untuk di terapkan dalam kehidupan
bermasyrakat.
b. Agar peserta didik terampil dalam melaksanakan
Penelitian Sosial dan dapat menerapkan ilmu pengetahan
yang di terima dalam pembelajaran yang di ikuti.

III. 3

Sasaran
Peserta didik kelas XI IS SMA Negeri 2 Surabaya tahun
ajaran 2015 - 2016

IV. WAKTU PELAKSANAAN
Kegiatan ini akan dilaksanakan pada:
- Hari

: Sabtu - Selasa


- Tanggal : 19 - 22 Desember 2015

3

- Tempat : Desa Sembungan, Dieng, Wonosobo, Jawa Tengah

V. JADWAL KEGIATAN
Jadwal Acara Penelitian Sosial 2015
(Tanggal 19 – 23 Desember 2015)
Tanggal 19 Desember 2015
18.00 - 20.00
20.00 -

Check in peserta
Check out dari SMAN 2 Surabaya

Tanggal 20 Desember 2015
04.30 - 05.30
05.30 - 06.30
06.30 - 07.00

07.00 - 11.30
11.30 - 12.30
12.30 - 16.00
16.00 - 16.30
16.30 - 18.15
18.15 - 19.00
19.00 - 21.00
21.00 - 23.00
23.00 -

Sholat dan bersih diri
Makan Pagi
Persiapan Penelitian
Penelitian 1
Ishoma
Penelitian 2
Perjalanan ke homestay dan Check in
Bersih diri dan sholat
Makan malam
Penelitian 3

Evaluasi
Istirahat malam

Tanggal 21 Desember 2015
04.00 – 04.30
04.30 - 05.00
05.00 - 05.30
05.30 - 06.30
06.30 - 07.00
07.00 - 11.30
11.30 - 12.30
12.30 - 16.00
16.00 - 18.15
18.15 - 19.00
19.00 - 21.00
21.00 - 23.00
23.00 -

Sholat subuh
Senam pagi

Mandi
Makan pagi
Perjalanan ke tempat penelitian
Penelitian 4
Ishoma
Penelitian 5
Kembali ke Homestay dan mandi
Makan malam
Penelitian 6
Evaluasi
Kembali ke Homestay dan Istirahat

Tanggal 22 Desember 2015
04.30 - 05.00
05.00 - 05.30

Sholat subuh
Senam pagi

4


PANITIA PENELITIAN SOSIAL 2015

05.30 - 06.30
06.30 - 07.00
07.00 - 10.00
10.00 - 17.30
17.30 - 18.30
18.30 - 22.00
22.00 Tanggal 23 Desember 2015
06.00

Bersih-Bersih dan Mandi
Check out
Perjalanan ke Jogja (makan di dalam bis)
(Nama tempat tujuan)
Sholat dan makan
(Nama tempat tujuan)
Perjalanan pulang
Sampai Surabaya


V. SUSUNAN PANITIA PENYELENGGARA
Pembimbing

: Dra. Kiswerdiningsih, M.Pd
Drs. Hirman Pratikto, M.Pd

Pendamping

: Rr. Indarti Magdalena
Dra. Nur Chasanah

Ketua Panitia

: Muhammad Alif Zuhdi

Wakil Ketua

: Dandy Suryapraja


Sekertaris Umum

: Terry Christy Prasetya

Sekertaris I

: Alya Azzahra Khairunnisa

Sekertaris II
Bendahara I

: Lovianna Nenda Nirmala Berlianty
: Aulia Mutiara Syifa

Bendahara II

: Andria Marchelia

Divisi Transportasi

: 1. Humba Fredi Djami Rohi
2. Ayu Citra Jalesveva Widyataqwa
3. Reza Ramadhan Alfarizi

Divisi Konsumsi

: 1. Farah Firstarianto Rahmania Putri
2. Adelia Eka Dita
3. Mahardika Aulia Widyakumara

5

PANITIA PENELITIAN SOSIAL 2015

4. Dien Achmad Yusril Izza
5. Salsabila Yasmin
Divisi Akomodasi

: 1. Nedita Farah Nastiti
2. Himas Ivan Ar Rasyid
3. Adine Inara Hadiahnto

Divisi Keuangan

: 1. Maria Febiola
2. Giffari Muhammad Farhanyuda
3. Andrian Firdiansyah
4. Vema Ailsa
5. Fasya Nadhira
6. Nanda Flashiela Afedra

Divisi Umum

: Abdul Qadir Jailani

Divisi Dokumentasi

: 1. Bagas Abirawa
2. Wira Adi Nugraha

Divisi Acara

: 1.Shafira Alifia
2. Yasinta Novitasari

Divisi Kesehatan

: 1. Aisyah Fadhilah
2. Sarah Aulia Salsabilla

Divisi Keamanan

: 1.Amarza
2. Aldilla Adam K
3. M.Ferol Hapsara
4. M.Farhan Prinovanto

6

PANITIA PENELITIAN SOSIAL 2015

VI. ANGGARAN DANA
vVI.1 Pengeluaran
a) TRANSPORTASI


BUS Big Bird 25 seats



Jumlah bus = 3 unit



Harga dan total harga:
3 x 12.500.000 = Rp. 37.520.000

b) AKOMODASI
Puspa Indah Homestay
Harga @ kamar = Rp. 200.000
200.000,00 x 27 kamar x 2 malam
Total Biaya = Rp.10.800.000

7

PANITIA PENELITIAN SOSIAL 2015

Sabtu

Mingg Senin
u

Selasa Rabu

Pagi


















Siang

Malam

c) Konsumsi

8



Harga 1 kali makan = Rp. 20.000



9 kali makan x 80 orang = Rp. 14.400.000

PANITIA PENELITIAN SOSIAL 2015

Pengeluaran

Jumlah Harga Per
Unit

d. Tol dan Parkir

Biaya
IDR 750,000

e.TIKET MASUK LOKASI
a. Kawasan Dieng
Plateau

80

IDR 2,000

IDR 160,000

b. Candi Arjuna

80

IDR 10,000

IDR 800,000

c. Telaga Warna

80

IDR 5,000

IDR 400,000

CINDERAMATA

IDR

LAIN LAIN

IDR 6,750,000

Total

Pemasukan
Iuran Wajib Peserta

9

300,000

IDR
71,880,000

Jumlah Harga Per
Unit
72 IDR

855,000

Biaya
IDR
61,560,000

PANITIA PENELITIAN SOSIAL 2015

Pemasukan

Jumlah Harga Per
Unit

Kas Kelas XI IS

Biaya
IDR 2,000,000

Total

IDR
63,560,000

Kekurangan

Biaya

Pengeluaran

IDR

71,880,000

Pemasukan

IDR

63,560,000

Kekurangan

IDR

8,320,000

VII.

PENUTUP

Demikianlah proposal penelitian sosial ini kami buat sebagaimana adanya.
Besar harapan kami agar kegiatan penelitian social ini dapat terlaksana
dengan baik. Oleh karena itu kami mohon bantuan dan dukungan dari semua
pihak agar kegiatan ini dapat terlaksana.
Atas nama panitia kami ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada

10

semua pihak yang telah membantu kegiatan penelitian social ini.
Akhir kata, kami mengharapkan kritik dan saran dari proposal yang jauh
dari sempurna ini sebagai bahan evaluasi untuk kegiatan kami berikutnya.
Semoga Allah Tuhan Yang Maha Esa memberikan kelancaran dan
kemudahan dalam kegiatan ini.

Ketua Panitia,

Muhammad Alif Zuhdi

11

Sekretaris,

Terry Christy Prasetya

Dokumen yang terkait

Hubungan antara Kondisi Psikologis dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas IX Kelompok Belajar Paket B Rukun Sentosa Kabupaten Lamongan Tahun Pelajaran 2012-2013

12 269 5

Analisis keterampilan proses sains siswa kelas XI pada pembelajaran titrasi asam basa menggunakan metode problem solving

21 184 159

Upaya guru PAI dalam mengembangkan kreativitas siswa pada mata pelajaran pendidikan agama islam Kelas VIII SMP Nusantara Plus Ciputat

48 349 84

Implementasi Program Dinamika Kelompok Terhada Lanjut Usia Di Panti Sosial Tresna Werdha (Pstw) Budi Mulia 1 Cipayung Jakarta Timur

10 166 162

Strategi Public Relations Radio Cosmo 101.9 FM Bandung Joged Mania Dalam Mempertahankan Pendengar Melalui Pendekatan Sosial

1 78 1

Tinjauan atas pembuatan laporan anggaran Bulan Agustus 2003 pada Pusat Penelitian dan Pengembangan Geologi Bandung

0 76 64

Proposal Budidaya Tanaman Jagung

7 69 11

PENGGUNAAN BAHAN AJAR LEAFLET DENGAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM GERAK MANUSIA (Studi Quasi Eksperimen pada Siswa Kelas XI IPA1 SMA Negeri 1 Bukit Kemuning Semester Ganjil T

47 275 59

PENGARUH HASIL BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN TERHADAP TINGKAT APLIKASI NILAI KARAKTER SISWA KELAS XI DALAM LINGKUNGAN SEKOLAH DI SMA NEGERI 1 SEPUTIH BANYAK KABUPATEN LAMPUNG TENGAH TAHUN PELAJARAN 2012/2013

23 233 82

PENGARUH PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN SEKOLAH DAN MINAT BACA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 WAY

18 108 89