Analisis Strategi Bersaing (Studi Pada Café Resep Nenek Moyangku Jalan Teuku Umar Medan)

ABSTRAK

ANALISIS STRATEGI BERSAING
(STUDI PADA CAFÉ RESEP NENEK MOYANGKU
JALAN TEUKU UMAR MEDAN)
Nama
NIM
Program Studi
Fakultas
Pembimbing

: Rahma Linda Sitanggang
: 130907173
: Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis
: Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
: Selwendri, S.Sos,M.Si

Setiap menjalankan suatu usaha terjadi persaingan antara satu usaha
dengan usaha lainnya. Perusahaan membutuhkan strategi bersaing yang tepat
untuk dapat memenangkan persaingan. Salah satu langkah untuk menentukan
strategi adalah dengan menganalisa faktor-faktor internal dan eksternal dari

perusahaan tersebut.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian
deskriptif dengan analisa kualitatif. Penelitian ini dilakukan pada Cafe Resep
Nenek Moyangku. Waktu penelitian dilaksanakan pada Februari-Maret 2017.
Informan penelitian dalam penelitian ini terbagi atas tiga jenis informan yaitu
informan kunci, informan utama, dan informan tambahan. Teknik analisis data
penelitian ini menggunakan analisis SWOT dengan pendekatan Internal Factors
Analysis Summary dan External Factors Analysis Summary.
Melalui analisis SWOT yang dilakukan peneliti, dihasilkan bahwa posisi
Cafe Resep Nenek Moyangku berada pada kuadran I, dimana Cafe Resep Nenek
Moyangku memiliki nilai faktor internal sebesar 2,600 dan nilai faktor eksternal
sebesar 2,550. Hal tersebut menunjukkan bahwa Cafe Resep Nenek Moyangku
memiliki kekuatan dan peluang yang besar dibandingkan dengan kelemahan dan
ancaman.
Strategi SO adalah strategi yang paling tepat bagi Cafe Resep Nenek
Moyangku untuk memaksimalkan kekuatan internal dan peluang eksternal.
Strategi lainnya dapat dijadikan strategi alternatif yang dapat digunakan oleh Cafe
Resep Nenek Moyangku sebagai referensi dan pertimbangan untuk
mengembangkan usaha, meningkatkan volume penjualan dan menjaga agar tetap
unggul dalam persaingan.


Kata Kunci : Strategi Bersaing, Analisis SWOT

i
Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT

ANALYSIS COMPETITIVE STRATEGY
(STUDY ON CAFÉ RESEP NENEK MOYANGKU
JALAN TEUKU UMAR MEDAN )
Name
NIM
Program of Study
Faculty
Advisor

: Rahma Linda Sitanggang
: 130907173
: Business of Administration

: The Social and Political Science
: Selwendri, S.Sos,M.Si

Each run a business there is competition between the businesses with
other businesses. Companies need the right competitive strategy to win the
competition. One step to define the strategy is to analyze the factors internal and
external of the company.
The method used in this research is descriptive method with qualitative
analysis. This research was conducted at Cafe Recipes ancestors. The research
was conducted in February-March 2017. The informants in this study is divided
into three types of key informants informants, key informants, and additional
informants. This research data analysis techniques using SWOT analysis
approach Factors Internal and External Factors Analysis Summary .
. Through SWOT analysis conducted by researchers, resulting that
position Cafe Recipes ancestors are in quadrant I, wherein Cafe Recipes
ancestors has a value of 2.600 internal factors and external factors value of
2.550. It shows that Cafe Recipes ancestors have the power and opportunity are
huge compared to the weaknesses and threats.
SO strategy is the most appropriate strategy for Cafe Recipes ancestors to
maximize the strengths of internal and external opportunities. Other strategies

can be used as alternative strategies that can be used by Cafe Recipes ancestors
as a reference and consideration to expand the business, increase sales volume
and keeping ahead of the competition

Keywords: Competitive Strategy, SWOT Analysis

ii
Universitas Sumatera Utara