Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dinamika Politik Partai Golkar (Studi Kasus DPD Partai Golkar di Kota Salatiga pada Pilkada Tahun 2011) T1 172008009 BAB V

BAB V
PENUTUP
5.1 KESIMPULAN
Berdasarkan pembahasan pada bab-bab sebelumnya yang menjelaskan perihal
Dinamika politik Partai Golkar studi kasus DPD Partai Golkar Kota Salatiga pada
Pilkada Tahun 2011, maka pada bab ini akan dipaparkan kesimpulan dari keseluruhan
penulisan Dinamika politik Partai Golkar studi kasus pada DPD Partai Golkar Kota
Salatiga pada Pilkada Tahun 2011. Bahwasannya Dinamika Politik Partai Golkar di
Salatiga sarat dengan konflik internal Partai.Kemudian dari konflik tersebut
menimbulkan beberapa hal yang merugikan Partai Golkar sendiri.
Pemasaran atau marketing politik partai kurang begitu sukses dikarenakan para
kader, petinggi partai Daerah Kota, dan para petinggi Partai di Cabang tidak mengadakan
hubungan-hubungan yang solid atau integritas yang tinggi. Hal ini menyebabkan
rapuhnya Partai dikalangan grass root, masyarakat cenderung memiliki pandangan yang
tidak baik terhadap partai jika konflik internal melanda partai tersebut secara terus
menerus.
Terkait dengan Pilkada kota Salatiga tahun 2011, Partai Golkar juga mendapat
banyak sorotan. Majunya kader Partai Golkar Rosa Darwanti sebagai calon Wakil
Walikota dari partai lain ternyata menimbulkan perpercahan dan permasalahan diantara
kader dan petinggi Partai Golkar. Posisi Rosa Darwanti yang memang sudah ingin maju
dari Partai Golkar sebagai Walikota, ternyata tergeser oleh Diah Sunarsasi yang memiliki

modal yang kuat untuk maju menjadi Walokota dari Partai Golkar.

5.2

SARAN
Berdasarkan fakta yang dijumpai saat penelitian dilapangan usaha yang dilakukan
oleh Partai Golkar dalam PILKADA 2011 tidak sukses, banyak kekurangan disana sini.
Hal ini diketahui dari tidak menangnya calon Paslon wakil dari Partai Golkar (DIHATI)
pada PILKADA 2011.
Konflik juga melanda internal Partai Golkar yang menyebabkan pecah dukungan
suara ke Partai pada PILKADA 2011 dan konflik inilah sebenarnya yang memiliki andil
besar dalam kegagalan partai Golkar ketika mengusung Paslon DIHATI. Maka dari itu
sangat disarankan supaya Partai Golkar bisa membenahi diri menyelesaikan konflik
internal yang ada dan mulai memasarkan kembali Partai Golkar dalam masyarakat.

Dokumen yang terkait

Peran Partai Politik Dalam Pemenangan Pilkada (Studi Analisis Partai Golkar Sebagai Kendaraan Politik dalam Pilkada Kabupaten Rokan Hilir 2006)

2 42 102

KOALISI PARTAI POLITIK DALAM PEMENANGAN PILKADA (Study Kasus Koalisi DPD Partai Golkar Kabupaten Malang Tahun 2010)

2 21 35

PERAN PARTAI POLITIK GOLKAR DALAM PENDIDIKAN POLITIK (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen) Peran Partai Politik Golkar Dalam Pendidikan Politik (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen).

0 1 17

PENDAHULUAN Peran Partai Politik Golkar Dalam Pendidikan Politik (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen).

2 11 6

PERAN PARTAI POLITIK GOLKAR DALAM PENDIDIKAN POLITIK (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen) Peran Partai Politik Golkar Dalam Pendidikan Politik (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen).

0 1 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dinamika Politik Partai Golkar (Studi Kasus DPD Partai Golkar di Kota Salatiga pada Pilkada Tahun 2011)

0 0 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dinamika Politik Partai Golkar (Studi Kasus DPD Partai Golkar di Kota Salatiga pada Pilkada Tahun 2011) T1 172008009 BAB I

0 0 3

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dinamika Politik Partai Golkar (Studi Kasus DPD Partai Golkar di Kota Salatiga pada Pilkada Tahun 2011) T1 172008009 BAB II

0 1 24

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dinamika Politik Partai Golkar (Studi Kasus DPD Partai Golkar di Kota Salatiga pada Pilkada Tahun 2011) T1 172008009 BAB IV

0 0 23

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Dinamika Politik Partai Golkar (Studi Kasus DPD Partai Golkar di Kota Salatiga pada Pilkada Tahun 2011)

0 0 9