Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Aplikasi Katalog Penjualan FurnitureDengan Memanfaatkan Teknologi Augmented Realitypada Android Platform

Perancangan Aplikasi Katalog
Penjualan Furniture Dengan Memanfaatkan
Teknologi Augmented Reality pada Android Platform
Andre Christian Widodo, 2)T. Arie Setiawan Prasida
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen Satya Wacana
Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50771, Indonesia
Email: 1)fredrikandre@ymail.com,
2) arie_setiawan_p@yahoo.com

1)

Abstract
House is one of the primary needs of human beings. House is equipped with furniture that can be used
as a complementary activity of the occupants. Various types of media are used to introduce furniture
items to entice shoppers. Such as catalogs, posters, and pamphlets containing photographs and
information about the sold furniture. Problem found when buyers come directly to the furniture store
to buy furniture, but the item is new stuff or are empty because sold out. Similarly, the type of media
that is provided for marketing, only consists of the catalog and image information only. This resulted
the buyers are not buying the items they want. Research conducted for manufacturing applications
using Augmented Reality technology on Android platform based on the existing problems. With this

application, the demand for information about items needed can be met in the form of applications
that run on the Android platform that shows a 3D object.
Keywords : Furniture, Katalogue, Augmented Reality, Android Platform.

Abstrak
Rumah merupakan salah satu kebutuhan primer manusia. Rumah dilengkapi dengan furniture agar
dapat digunakan sebagai pelengkap aktifitas penghuni. Berbagai jenis media digunakan untuk
memperkenalkan barang furniture untuk menarik perhatian pembeli. Seperti katalog, poster, dan
pamflet yang berisi foto dan informasi mengenai barang yang dijual ada didalamnya. Kendala muncul
ketika pembeli datang langsung ke toko furniture untuk membeli furniture, tetapi barang tersebut
adalah barang baru atau sedang kosong karena habis terjual. Begitu pula jenis media yang disediakan
untuk pemasaran, hanya terdiri dari informasi pada katalog dan gambar saja. Hal ini mengakibatkan
terdapat pembeli yang tidak jadi membeli barang yang diinginkannya. Penelitian dilakukan untuk
pembuatan aplikasi dengan menggunakan teknologi Augmented Reality pada Android platform
berdasarkan pada masalah yang ada. Dengan adanya aplikasi ini maka kebutuhan akan informasi
mengenai barang yang dibutuhkan dapat terpenuhi dalam bentuk aplikasi yang berjalan di platform
Android yang memperlihatkan objek 3D.
Kata Kunci : Furniture, Katalog, Augmented Reality, Android Platform.
1) Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Jurusan Teknik Informatika, Universitas Kristen Satya
Wacana Salatiga.

2) Staf Pengajar Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.

Dokumen yang terkait

JUDULPEMBANGUNAN APLIKASI KATALOG PENJUALAN RUMAH PEMBANGUNAN APLIKASI KATALOG PENJUALAN RUMAH MENGGUNAKAN TEKNOLOGI AUGMENTED REALITY BERBASIS MOBILE.

0 2 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Aplikasi Interactive Movie Poster sebagai Media Promosi Menggunakan Teknologi Augmented Reality pada Platform Android

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Game Pengenalan Kuliner Indonesia Berbasis Android dengan Memanfaatkan Teknologi Augmented Reality

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Game Pengenalan Kuliner Indonesia Berbasis Android dengan Memanfaatkan Teknologi Augmented Reality

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Media Pembelajaran Organ Tubuh Manusia Menggunakan Teknologi Augmented Reality pada Mobile Android OS

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Gamelan Menggunakan Virtual Buttons Pada Teknologi Augmented Reality Berbasis Android

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Mobile Museum Dinosaurus dengan Teknologi Augmented Reality pada Mobile Phone Berbasis Android

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Desain Denah Perumahan dengan Teknologi Augmented Reality pada Mobile Phone berbasis Android OS

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan Teknologi Augmented Reality untuk Katalog Pakaian Berbasis Web

0 0 27

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pemanfaatan Teknologi Augmented Reality untuk Promosi Tempat Wisata di Pulau Ambon pada Platform Android

0 0 23