Pengaruh Profitabilitas, Cash Position dan Keputusan Investasi Terhadap Kebijakan Dividen dengan Kebijakan Utang Sebagai Variabel Intervening

PENGARUH PROFITABILITAS, CASH POSITION DAN
KEPUTUSAN INVESTASI TERHADAP KEBIJAKAN
DIVIDEN DENGAN KEBIJAKAN UTANG
SEBAGAI VARIABEL INTERVENING
ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh variabel Profitabilitas, Cash
Position dan Keputusan Investasi terhadap Kebijakan Dividen dengan Kebijakan Utang
sebagai variabel intervening pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek
Indonesia (BEI) periode tahun 2010 – 2013. Jenis penelitian yang digunakan adalah
penelitian sebab akibat (Causal Research) Populasi dalam penelitian ini berjumlah 136
perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode tahun 2010 – 2013
dengan jumlah sampel sebanyak 32 perusahaan, dengan metode purposive sampling.
Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian
menunjukkan bahwa variabel Profitabilitas (ROA), Cash Position (CP) dan Keputusan
Investasi (PER) berpengaruh positif langsung terhadap Kebijakan Dividen (DPR).
Profitabilitas (ROA), Cash Position (CP) dan Keputusan Investasi (PER) berpengaruh
positif langsung terhadap Kebijakan Dividen (DPR) tanpa melalui Kebijakan Utang
(DER). Dalam Hal ini Kebijakan Utang (DER) bukan merupakan variabel intervening
untuk menjelaskan pengaruh Profitabilitas, Cash Position dan Keputusan Investasi
terhadap Kebijakan Dividen.


Kata Kunci

: Profitabilitas, Cash Position, Keputusan Investasi, Kebijakan Utang dan
Kebijakan Dividen.

Universitas Sumatera Utara

PENGARUH PROFITABILITAS, CASH POSITION DAN
KEPUTUSAN INVESTASI TERHADAP KEBIJAKAN
DIVIDEN DENGAN KEBIJAKAN UTANG
SEBAGAI VARIABEL INTERVENING
ABSTRACT
The objective of the research was to examine the influence of Profitability Cash
Position and Investment Decision on Dividend Policy with Debt Policy as intervening
variables in manufacture companies listed in BEI (Indonesia Stock Market) in the period
of 2010 – 2013. The research used causal research method. The population was 136
manufacture companies listed in BEI in the period of 2010-2013, and 32 of them were
used as the samples, taken by using purposive sampling technique. The data were
analyzed by using path analysis. The result of the research showed that the variables of
Profitability (RAO), Cash Position (CP) and Investment Decision (PER) direct positive

influence on Dividend Policy. Profitability (ROA), Cash Position (CP) and Investment
Decision (PER) direct positive influence on Dividend Policy (DPR) without going
through Debt Policy. The variables of Debt Policy (DER) is not an intervening variables
to explain influence Profitability (ROA),Cash Position (CP) and Invsetment Decision
(PER) on Dividend Policy.

Keywords: Profitability, Cash Position, Investment Decision, Debt Policy, and Dividend
Policy

Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Profitabilitas, Cash Position dan Keputusan Investasi Terhadap Kebijakan Dividen dengan Kebijakan Utang Sebagai Variabel Intervening

1 16 112

Pengaruh Profitabilitas, Cash Position dan Keputusan Investasi Terhadap Kebijakan Dividen dengan Kebijakan Utang Sebagai Variabel Intervening

0 0 17

Pengaruh Profitabilitas, Cash Position dan Keputusan Investasi Terhadap Kebijakan Dividen dengan Kebijakan Utang Sebagai Variabel Intervening

0 0 9

Pengaruh Profitabilitas, Cash Position dan Keputusan Investasi Terhadap Kebijakan Dividen dengan Kebijakan Utang Sebagai Variabel Intervening

0 0 18

Pengaruh Profitabilitas, Cash Position dan Keputusan Investasi Terhadap Kebijakan Dividen dengan Kebijakan Utang Sebagai Variabel Intervening

0 0 3

Pengaruh Profitabilitas, Cash Position dan Keputusan Investasi Terhadap Kebijakan Dividen dengan Kebijakan Utang Sebagai Variabel Intervening

0 0 17

Pengaruh Profitabilitas Dan Kebijakan Hutang Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Dividen Dan Keputusan Investasi Sebagai Variabel Intervening

0 0 14

Pengaruh Profitabilitas Dan Kebijakan Hutang Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Dividen Dan Keputusan Investasi Sebagai Variabel Intervening

0 0 2

Pengaruh Profitabilitas Dan Kebijakan Hutang Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Dividen Dan Keputusan Investasi Sebagai Variabel Intervening

0 0 11

Pengaruh Profitabilitas Dan Kebijakan Hutang Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Dividen Dan Keputusan Investasi Sebagai Variabel Intervening

0 0 21