Hubungan Terpaan Promosi Melalui Twitter Dengan Perubahan Sikap Konsumen.

ABSTRAK

Penelitian ini membahas mengenai “Hubungan Terpaan Promosi
Melalui Twitter dengan Perubahan Sikap Konsumen”, dilakukan di toko buku
Togamas Buah Batu no. 178 Bandung. Tujuan penelitian adalah untuk
mengetahui Hubungan Terpaan Promosi Togamas melalui Twitter dengan
Perubahan Sikap Konsumen. Penelitian ini menggunakan metode korelasional,
yaitu penelitian yang bertujuan untuk meneliti hubungan diantara variabelvariabel. Teknik uji validitas yang digunakan adalah Rank Spearman dan teknik
uji reliabilitas menggunakan Alpha Cronbach. Pada penelitian ini pengumpulan
data dilakukan melalui penyebaran angket, wawancara, dan studi pustaka. Hasil
penelitian menunjukan adanya hubungan yang signifikan antara variabel X dan
variable Y, yaitu Terpaan promosi melalui twitter yang meliputi intensitas, daya
tarik dan isi pesan dengan Perubahan sikap konsumen yang meliputi komponen
Kognisi, Afeksi, dan Konasi. Kesimpulan dari penelitian ini adalah terdapat
hubungan yang signifikan antara Terpaan Promosi Togamas Melalui Twitter
dengan Perubahan Sikap Konsumen.

Kata Kunci : Akun twitter @togamasbuahbatu, sebagai media promosi

i


ABSTRACT

This research discuss about “The correlation between promotions through twitter
and consumers behavioural change”, that has been done in Togamas bookstore
178thBuahBatu street Bandung. The purpose of the research is to find the correlation
between Togamas Buah Batu promotion through twitter and consumers behavioral
changes. The method used in this research was a correlational study to analyze the
relationship between variables. The validity test used was the Rank Spearman and
realibility test used was Alpha Cronbach. The data gathered by spreading the
questionnaire, interviewing and reviewing literature. The findings in this study shows
the relationship between variable X and Y, which is promotion through twitter that
includes intensity, appeal, and the message affect consumers behavioral change that
include the componens of cognition, affection and konasi. The conclusion of this
research is there is a significant correlation between Togamas Buah Batu promotion
through twitter and consumers behavioral changes.

Keyword : @togamasbuahbatu Twitter account, media promotion

ii