Perbedaan pengaruh latihan servis bawah jarak tetap dan jarak bertahap terhadap ketepatan servis bawah permainan bolavoli pada siswa ekstrakurikuler bolavoli putri sma negeri gondangrejo tahun ajaran 2016/2017.

ABSTRAK

Rio Bima Pamungkas. K5612064. PERBEDAAN PENGARUH LATIHAN
SERVIS BAWAH JARAK TETAP DAN JARAK BERTAHAP TERHADAP
KETEPATAN SERVIS BAWAH PERMAINAN BOLAVOLI PADA SISWA
EKSTRAKURIKULER
BOLAVOLI
PUTRI
SMA
NEGERI
GONDANGREJO TAHUN AJARAN 2016/2017. Skripsi, Surakarta: Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret., November 2016.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) adanya perbedaan
pengaruh latihan servis bawah permainan bolavoli antara latihan jarak tetap dan
jarak bertahap terhadap ketepatan servis bawah bolavoli pada siswa
ekstrakurikuler bolavoli putri SMA Negeri Gondangrejo tahun ajaran 2016/2017.
(2) metode latihan yang lebih baik untuk melakukan servis bawah permainan
bolavoli antara latihan jarak tetap dan jarak bertahap terhadap ketepatan servis
bawah bolavoli pada siswa ekstrakurikuler bolavoli putri SMA Negeri
Gondangrejo tahun ajaran 2016/2017.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen.

Subjek dalam penelitian ini adalah seluruh siswa ekstrakurikuler bolavoli putri
SMA Negeri Gondangrejo Tahun Ajaran 2016/2017 yang berjumlah 26 siswa
putri. Data dalam penelitian ini diperoleh melalui tes, instrumen tes yang
diterapkan untuk tes awal dan tes akhir adalah menggunakan instrumen tes servis
bawah bolavoli. Teknik analisis data menggunakan uji reliabilitas, uji normalitas,
uji homogenitas dan uji-t.
Hasil penelitian dan analisis data dapat diketahui sebagai berikut: (1) Ada
perbedaan pengaruh antara latihan servis bawah jarak tetap dengan latihan servis
bawah jarak bertahap terhadap ketepatan servis bawah bolavoli pada siswa
ekstrakurikuler SMA Negeri Gondangrejo Tahun Ajaran 2016/2017 (thitung =
2,7993 > ttabel = 1,7823). (2) Metode latihan servis bawah jarak bertahap
mempunyai pengaruh lebih baik daripada latihan servis bawah jarak tetap
terhadap peningkatan ketepatan servis bawah bolavoli pada siswa ekstrakurikuler
SMA Negeri Gondangrejo Tahun Ajaran 2016/2017. Kelompok I dengan latihan
jarak tetap memiliki peningkatan servis bawah bolavoli sebesar 22,7284 %.
Sedangkan kelompok II dengan latihan jarak bertahap memiliki peningkatan
servis bawah bolavoli sebesar 57,8111 %.
Kata kunci: Latihan servis bawah jarak tetap, latihan servis bawah jarak
bertahap, servis bawah bolavoli.


vi

ABSTRACT

Rio Bima Pamungkas. K5612064. THE DIFFERENT PRACTICES EFFECT
OF UNDER SERVE CONSTANT SPACE AND PHASES SPACE TOWARD
THE ACCURACY UNDER SERVE OF VOLLEYBALL IN FEMALE
STUDENT VOLLEYBALL EXTRACURRICULER OF SENIOR HIGH
SCHOOL GONDANGREJO PERIOD 2016/2017. Skripsi. Surakarta: Faculty
of Teacher Training and Education Science. Sebelas Maret University., November
2016.
The aims of this research : (1) to knowing the different practice effect of
under serve volleyball between constant space practice and phases space toward
the accuracy under serve of volleybal in female students volleyball extracurriculer
of Senior High School Gondangrejo period 2016/2017. (2) to knowing practice
method which is better to doing under serve volleyball between constant space
practice and phases space toward the accuracy under serve volleyball in female
students volleyball extracurriculer of Senior High School Gondangrejo period
2016/2017.
The method that used in this research is experiments method. The subject

of this research is all the female student volleyball extracurriculer of Senior High
School Gondangrejo period 2016/2017 total 26 students. The data in this
reasearch obatained from the test and instrument test which is applied for pretest
and posttest is used instrument test under serve volleyball. The analysis data
technic used realibility test, normality test, homogenity test and t-test.
The research results and analysis data can known on this : (1) there are
different effect betwen under serve constant space practice and phases space
toward the accuracy of under serve volleyball in student extracurriculer of Senior
High School Gondangrejo periode 2016/2017 (Tcount = 2,7993 > Ttable = 1,7823).
(2) practice method under serve phases space have effect better than under serve
practice constant space toward the increasing accuracy under serve volleyball in
student extracurriculer of Senior High School Gondangrejo period 2016/2017.
Group 1 with constant space practice had increasing under serve volleyball
amount 22,7284% while group II with phases space have raising under serve
volleyball amount 57,8111%.
Key Words : under serve constant space practice, under serve phases space
practice, under serve volleyball.

vii


Dokumen yang terkait

Keanekaragaman Makrofauna Tanah Daerah Pertanian Apel Semi Organik dan Pertanian Apel Non Organik Kecamatan Bumiaji Kota Batu sebagai Bahan Ajar Biologi SMA

26 317 36

FREKUENSI KEMUNCULAN TOKOH KARAKTER ANTAGONIS DAN PROTAGONIS PADA SINETRON (Analisis Isi Pada Sinetron Munajah Cinta di RCTI dan Sinetron Cinta Fitri di SCTV)

27 310 2

FREKWENSI PESAN PEMELIHARAAN KESEHATAN DALAM IKLAN LAYANAN MASYARAKAT Analisis Isi pada Empat Versi ILM Televisi Tanggap Flu Burung Milik Komnas FBPI

10 189 3

SENSUALITAS DALAM FILM HOROR DI INDONESIA(Analisis Isi pada Film Tali Pocong Perawan karya Arie Azis)

33 290 2

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

DOMESTIFIKASI PEREMPUAN DALAM IKLAN Studi Semiotika pada Iklan "Mama Suka", "Mama Lemon", dan "BuKrim"

133 700 21

Representasi Nasionalisme Melalui Karya Fotografi (Analisis Semiotik pada Buku "Ketika Indonesia Dipertanyakan")

53 338 50

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24

KEABSAHAN STATUS PERNIKAHAN SUAMI ATAU ISTRI YANG MURTAD (Studi Komparatif Ulama Klasik dan Kontemporer)

5 102 24