PENGGUNAAN METODE DEBAT DALAM MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SD 107400 BANDAR KHALIPAH T.A 2011/2012.

PENGGUNAAN METODE DEBAT DALAM MENINGKATKAN
AKTIVITAS BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SDN 107400
BANDAR KHALIPAH T.A 2011/2012

SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh
Gelar Sarjana Pendidikan

Oleh :

ZULKARNAIN
108113072

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2012

KATA PENGANTAR

Segala Puji dan Syukur Peneliti ucapkan kehadirat Allah SWT karena
telah memberikan kesehatan dan rahmatNya kepada penulis, sehingga penelitian

ini dapat terselesaikan dengan baik sesuai waktu yang direncanakan. Skripsi ini
berjudul “Penggunaan Metode Debat dalam Meningkatkan Aktivitas Belajar IPS
Siswa Kelas IV SD Negeri No.107400 Bandar Khalipah Kabupaten Deli
Serdang”. Penulisan skripsi ini dimaksudkan untuk memperoleh gelar Sarjana
Pendidikan Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan.
Dalam menyusun dan menulis skripsi ini, penulis banyak mendapatkan
bantuan dan bimbingan serta pengarahan dari berbagai pihak. Oleh karenanya
penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :
1. Kedua orang tua tercinta dan tersayang Kasianto dan Ariyah Anum,
A.MA yang telah membesarkan dan mendidik penulis dan menjadi
motivator dalam hidup penulis dari bayi sampai memperoleh gelar
Sarjana Pendidikan S-1 PGSD di Universitas Negeri Medan
2. Ucapan terima kasih juga buat keluarga besar Kasianto dan Ariyah
Anum, A.MA yang telah memberikan dorongan dan doa demi
terselesainya skripsi ini
3. Bapak Prof. Dr. Ibnu Hajar Damanik, M.Si, selaku Rektor UNIMED
yang telah memberikan kesempatan penulis untuk melaksanakan studi
di Universitas Negeri Medan
4. Bapak Drs. Nasrun Nasution M.S, selaku Dekan Fakultas Ilmu
Pendidikan UNIMED


5. Bapak Prof. Dr. Yusnadi selaku Pembantu Dekan I, Bapak Drs. Aman
Simare-mare M.S selaku Pembantu Dekan II dan Bapak Drs. Nasrun
Nasution M.S selaku Pembantu Dekan III FAKULTAS ILMU
PENDIDIKAN
6. Drs. Khairul Anwar M.Pd, selaku Ketua Jurusan Fakultas Ilmu
Pendidikan UNIMED
7. Ibu Dra. Eva Betty Simanjuntak, M.Pd, selaku Dosen Pembimbing
Skripsi yang telah memberikan arahan dan bimbingan kepada penulis
sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.
8. Bapak Drs. Ramli Sitorus, M.Ed, Ibu Dra. Risma Sitohang M.Pd, dan
Ibu Dra. Nurmayani, M.Ag selaku dosen penguji yang telah
memberikan saran dan masukan kepada penulis.
9. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ilmu Pendidikan UNIMED yang telah
memberikan pengajaran selama penulis duduk sebagai mahasiswa
Fakultas Ilmu Pendidikan UNIMED.
10. Ibu Faridah Hanum Lubis, S.Pd selaku Kepala Sekolah SD Negeri No.
107400 Bandar Khalipah yang telah membantu penulis dalam
memberikan bimbingan data penelitian ini.
11. Bapak Haris Suhairi Abbas selaku guru kelas IV-B SD Negeri No.

107400 Bandar Khalipah, Ibu Krisny Al Rusmiati dan Bang Fajar yang
telah membantu penulis dalam memberikan data penelitian ini
12. Buat sahabat-sahabatku satu angkatan kelas A1 Reguler PGSD 2008
FIP UNIMED, yang selalu bersama dalam suka dan duka dan

mendoakan penulis dalam menyelesaikan studi penulis di PGSD
UNIMED
13. Buat sahabat-sahabatku Akhyar, Ilyas, Dila, Halimah, Ruth, Neng,
Imana, Bayu yang selalu bersama dalam suka dan duka dan
memberikan

dukungan

dan

motivasi

kepada

penulis


dalam

menyelesaikan skripsi ini.
14. Special Thanks for Juliliharti yang selalu memberikan dukungan dan
motivasi kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
15. Buat anak-anak KAMPAK dan SEMOC Community yang selalu
memberi semangat kepada penulis untuk menyelesaikan skripsi ini.
16. Serta kepada semua pihak yang turut membantu dalam penyusunan
skripsi ini yang tidak mungkin disebutkan satu persatu.
Atas segala bantuan dan bimbingan yang telah penulis terima. Penulis
tidak dapat membalasnya kiranya tiada kata lain untuk penulis ucapkan selain
berserah diri kepada Allah SWT. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih
banyak kekurangan dan kejanggalan baik kata-kata maupun susunan kalimatnya,
oleh sebab itu penulis mengharapkan kritik dan saran pembaca yang bersifat
membangun demi kesempurnaan skripsi ini.
Akhirnya penulis dengan penuh harapan agar kiranya skripsi ini dapat
bermanfaat bagi penulis khususnya dan bagi pembaca umumnya. Penulis
mengucapkan terima kasih.
Medan,

Penulis,

Agustus 2012

ZULKARNAIN
108113072

ABSTRAK

ZULKARNAIN, NIM 108113072 : “Penggunaan Metode Debat Dalam
Meningkatkan Aktivitas Belajar IPS Siswa Kelas IV SD 107400 Bandar
Khalipah T.A 2011/2012”.
Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri 107400 Bandar Khalipah, dengan
tujuan untuk mengetahui kesulitan-kesulitan siswa dalam memahami materi
masalah sosial dan upaya meningkatkan aktivitas belajar dengan menggunakan
metode debat.
Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan kelas (PTK), subjek dalam
penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Negeri 107400 Bandar khalipah
Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang pada tahun ajaran
2011/2012. Dengan jumlah siswa sebanyak 40 orang yang terdiri dari 22 orang

laki-laki dan 18 orang perempuan. Objek penelitian ini adalah tindakan sebagai
upaya peningkatkan aktivitas belajar siswa pada pelajaran IPS pokok bahasan
masalah sosial dengan menggunakan metode debat.
Berdasarkan analisis data diperoleh bahwa nilai dari 40 orang siswa pada
siklus I pertemuan 1 yang mendapat kriteria sangat baik ada 8 orang (20%),
kemudian yang mendapat kriteria baik diperoleh 8 orang siswa (20%), selanjutnya
yang mendapat kriteria cukup menjadi 10 orang siswa (25%), dan yang mendapat
kriteria kurang 14 orang siswa (35%). Peroleh skor guru yang diperoleh adalah
64,28%. Sedangkan pada pertemuan ke 2, siswa yang memperoleh kriteria sangat
baik ada 16 orang (40%), yang mendapat kriteria baik terdapat 10 orang (25%),
yang mendapat kriteria cukup terdapat 4 orang (10%), dan yang kurang terdapat
10 orang (25%). Skor yang diperoleh guru adalah dengan nilai 71,42% dikatakan
kriteria baik. Kemudian pada siklus II pertemuan 3 terdapat 16 orang siswa yang
memperoleh kriteria sangat baik (40%), kemudian yang mendapat kriteria baik
berjumlah 13 orang (32,50%), kemudian 5 orang (12,50%) mendapatkan kriteria
cukup dan 6 orang siswa yang kurang (15%), dan skor yang diperoleh guru adalah
78,57%. Skor guru juga mengalami peningkatan. Selanjutnya pada pertemuan ke
4 jumlah siswa yang mendapat kategori sangat baik sudah meningkat yakni 28
orang (70%), yang mendapat kategori baik terdapat 7 orang (17,50%), selanjutnya
yang memperoleh kategori cukup terdapat 5 orang atau (12,50%), sehingga tidak

ada lagi siswa yang nilainya kurang. Selain itu, skor guru semakin meningkat
yakni dengan skor 85,71% dan dikategorikan sangat baik.
Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan metode
debat dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa setelah dilaksanakannya proses
belajar mengajar pada pelajaran IPS materi masalah sosial di kelas IV SD Negeri
No. 107400 Bandar Khalipah T.A 2011/2012.

DAFTAR ISI
Halaman
Abstrak .............................................................................................................

i

Kata Pengantar .................................................................................................

ii

Daftar Isi...........................................................................................................

v


Daftar Tabel .....................................................................................................

vii

Daftar Gambar..................................................................................................

viii

Daftar Lampiran ...............................................................................................

ix

BAB I Pendahuluan ......................................................................................

1

1.1. Latar Belakang Masalah.................................................................

1


1.2. Identifikasi Masalah ......................................................................

3

1.3. Batasan Masalah ............................................................................

3

1.4. Rumusan Masalah .........................................................................

4

1.5. Tujuan Penelitian ..........................................................................

4

1.6. Manfaat Penelitian ........................................................................

4


BAB II Kajian Teori .....................................................................................

6

2.1. Kerangka Teori ..............................................................................

6

2.1.1. Pengertian Metode Debat.....................................................

6

2.1.2. Langkah-Langkah Pelaksanaan Debat .................................

7

2.1.3. Beberapa Patokan dalam Berdebat.......................................

8


2.1.4. Keunggulan dan Kelemahan Metode Debat ........................

10

2.1.5. Aktivitas Belajar ..................................................................

11

2.1.6. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Aktivitas Belajar .........

14

2.1.7. Pengertian Belajar ................................................................

15

2.1.8. Hakikat dan Tujuan Mata Pelajaran IPS ..............................

19

2.2. Kerangka Berpikir .........................................................................

20

2.3. Hipotesis Tindakan ........................................................................

21

BAB III Metode Penelitian ...........................................................................

22

3.1. Jenis Penelitian ..............................................................................

22

3.2. Lokasi dan Waktu Penelitian .........................................................

22

3.3. Subjek dan Objek Penelitian ..........................................................

22

3.4. Operasional Variabel Penelitian.....................................................

22

3.5. Desain Penelitian............................................................................

23

3.6. Prosedur Penelitian ........................................................................

24

3.6.1. Siklus I ................................................................................

25

a. Perencanaan ......................................................................

25

b. Pelaksanaan ......................................................................

25

c. Observasi ...........................................................................

26

d. Refleksi ............................................................................

26

3.6.2. Siklus II ...............................................................................

27

a. Perencanaan ......................................................................

27

b. Pelaksanaan ......................................................................

27

c. Observasi ..........................................................................

28

d. Refleksi ............................................................................

28

3.7. Teknik Pengumpulan Data ...................................................

29

3.8. Teknik Analisis Data ............................................................

29

3.9. Jadwal Penelitian ..................................................................

31

BAB IV Hasil Penelitian dan Pembahasan.................................................

32

4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ................................................

32

A. Hasil Penelitian ...........................................................................

33

1. Deskripsi Keadaan Awal.........................................................

33

2. Deskripsi Siklus I ....................................................................

33

3. Deskripsi Siklus II...................................................................

52

B. Pembahasan Penelitian ................................................................

59

BAB V Penutup ..............................................................................................

63

5.1 Kesimpulan .......................................................................................

63

5.2 Saran..................................................................................................

64

Daftar Pustaka ...............................................................................................

66

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 3.1.

Interprestasi Aktivitas Belajar Siswa .........................................

30

Tabel 3.2.

Jadwal Kegiatan Penelitian .........................................................

31

Tabel 4.1.

Nilai Observasi Siklus I Pertemuan I..........................................

36

Tabel 4.2.

Hasil Persentase Pertemuan I......................................................

37

Tabel 4.3.

Hasil Observasi Mengajar Guru Siklus I Pertemuan I................

38

Tabel 4.4.

Nilai Observasi Siklus I Pertemuan II.........................................

41

Tabel 4.5.

Hasil Persentase Pertemuan II.....................................................

42

Tabel 4.6.

Hasil Observasi Mengajar Guru Siklus I Pertemuan I dan II .....

43

Tabel 4.7.

Perbandingan Hasil Observasi KMG Pertemuan I dan II ...........

44

Tabel 4.8.

Nilai Observasi Siklus I Pertemuan I dan II ..............................

45

Tabel 4.9.

Nilai Observasi siklus II Pertemuan III.......................................

48

Tabel 4.10. Hasil Persentase Pertemuan III ...................................................

49

Tabel 4.11. Hasil Observasi KMG Pada Siklus II Pertemuan III ..................

51

Tabel 4.12. Nilai Observasi Siklus II Pertemuan IV......................................

54

Tabel 4.13. Hasil Persentase Pertemuan IV ...................................................

55

Tabel 4.14. Hasil Observasi KMG pada siklus II Pertemuan IV ...................

56

Tabel 4.15. Perbandingan Hasil Observasi KMG Siklus II ...........................

57

Tabel 4.16. Nilai Observasi Siklus II Pertemuan III dan IV..........................

58

Tabel 4.17. Hasil Keseluruhan Observasi ......................................................

59

Tabel 4.18. Rekapitulasi Hasil Penelitian ......................................................

60

Tabel 4.19. Rekapitulasi Kegiatan Mengajar guru.........................................

61

DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar 1.

Desain Penelitian.......................................................................

24

Gambar 2.

Sekolah Tempat Penelitian .......................................................

32

Gambar 3.

Peneliti Menjelaskan Materi Pembelajaran ..............................

34

Gambar 4.

Peneliti Membagi Kelompok ....................................................

35

Gambar 5.

Grafik Aktivitas Siklus I Pertemuan I ......................................

37

Gambar 6.

Siswa sedang Mendengarkan Penjelasan Peneliti.....................

39

Gambar 7.

Siswa sedang Berdebat Mengenai Masalah Sosial ...................

40

Gambar 8.

Grafik Aktivitas Belajar Siswa Siklus I Pertemuan II ..............

42

Gambar 9.

Peneliti Membimbing Siswa dalam Diskusi ............................

47

Gambar 10. Grafik Aktivitas Belajar Siswa Pertemuan III...........................

50

Gambar 11. Siswa yang sedang Berdebat .....................................................

52

Gambar 12. Siswa Semangat dalam Diskusi ................................................

53

Gambar 13. Grafik Aktivitas Belajar Siswa Pertemuan IV ..........................

55

Gambar 14. Grafik Rekapitulasi Hasil Penelitian .........................................

61

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Pertemuan I
Lampiran 2 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Pertemuan II
Lampiran 3 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Pertemuan III
Lampiran 4 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Pertemuan IV
Lampiran 5 Jadwal Pelaksanaan Penelitian
Lampiran 6 Pedoman Penskoran Observasi Aktivitas Belajar Siswa
Lampiran 7 Rekapitulasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus I Pertemuan I
Lampiran 8 Rekapitulasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus I Pertemuan II
Lampiran 9 Rekapitulasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus I Pertemuan III
Lampiran 10 Rekapitulasi Aktivitas Belajar Siswa Siklus I Pertemuan IV

BAB V
PENUTUP
5.1 Kesimpulan
Dari hasil pengamatan peneliti dalam penelitian ini, dapat disimpulkan
bahwa penggunaan metode debat sangat efektif pada pelajaran IPS pokok bahasan
masalah sosial. Metode pembelajaran ini membuat siswa menjadi aktif

dan

kreatif sehingga menimbulkan aktivitas siswa pada pembelajaran berlangsung.
Dari hasil yang ditemukan oleh peneliti selama penelitian di sekolah ternyata
metode debat dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa kelas IV-B SD Negeri
107400 Bandar Khalipah.
Hal ini, dapat dilihat oleh peneliti dari beberapa hal sebagai berikut:
1. Timbulnya keberanian siswa dalam menyampaikan ide atau pikiran
2. Siswa dapat meningkatkan peranan mereka baik secara individual dan
kelompok
3. Penerapan metode debat dapat meningkatkan aktivitas belajar siswa pada
pelajaran IPS SD Negeri 107400 Bandar Khalipah pada materi pelajaran
masalah sosial
4. Berdasarkan analisis data diperoleh bahwa nilai dari 40 orang siswa pada
siklus I pertemuan 1 yang mendapat kriteria sangat baik ada 8 orang
(20%), kemudian yang mendapat kriteria baik diperoleh 8 orang siswa
(20%), selanjutnya yang mendapat kriteria cukup menjadi 10 orang siswa
(25%), dan yang mendapat kriteria kurang 14 orang siswa (35%). Peroleh
skor guru yang diperoleh adalah 64,28%. Sedangkan pada pertemuan ke 2,
siswa yang memperoleh kriteria sangat baik ada 16 orang (40%), yang
mendapat kriteria baik terdapat 10 orang (25%), yang mendapat kriteria
cukup terdapat 4 orang (10%), dan yang kurang terdapat 10 orang (25%).

Skor yang diperoleh guru adalah dengan nilai 71,42% dikatakan kriteria
baik.
5. Kemudian pada siklus II pertemuan 3 terdapat 16 orang siswa yang
memperoleh kriteria sangat baik (40%), kemudian yang mendapat kriteria
baik berjumlah 13 orang (32,50%), kemudian 5 orang (12,50%)
mendapatkan kriteria cukup dan 6 orang siswa yang kurang (15%), dan
skor yang diperoleh guru adalah 78,57%. Skor guru juga mengalami
peningkatan. Selanjutnya pada pertemuan ke 4 jumlah siswa yang
mendapat kategori sangat baik sudah meningkat yakni 28 orang (70%),
yang mendapat kategori baik terdapat 7 orang (17,50%), selanjutnya yang
memperoleh kategori cukup terdapat 5 orang atau (12,50%), sehingga
tidak ada lagi siswa yang nilainya kurang. Selain itu, skor guru semakin
meningkat yakni dengan skor 85,71% dan dikategorikan sangat baik.
6. Jadi, penelitian ini sudah dilaksanakan dengan baik sesuai prosedur dan
skenario yang telah dirancang sebelumnya. Maka peneliti menyimpulkan
penelitian ini dicukupkan hanya pada siklus ke II pertemuan keempat.

6.2 Saran
Dari pengalaman selama melaksanakan penelitian tindakan kelas pada
kelas IV-B SD Negeri 107400 Bandar Khalipah, ada beberapa hal yang perlu
disarankan yaitu sebagai berikut:
1. Bagi siswa khususnya kelas IV-B di SD Negeri 107400 Bandar
Khalipah, diharapkan untuk lebih meningkatkan aktivitas belajarnya
selam proses belajar di kelas, dan disarankan untuk tetap bersemangat
dalam belajar.
2. Bagi guru diharapkan untuk dapat menciptakan suasana belajar yang
kondusif dan menyenangkan bagi siswa dan melibatkan siswa secara

aktif dalam proses pembelajaran yang dapat menarik perhatian siswa
dalam belajar salah satunya dengan menggunakan metode debat.
3. Bagi pihak sekolah khususnya bagi kepala sekolah untuk lebih
memberikan perhatian terhadap keaktifan siswa dalam proses belajar
mengajar

melalui

penyedian

sumber

belajar

maupun

media

pembelajaran yang tepat. Sehingga guru dapat menjalankan tugasnya
dengan baik.
4. Bagi peneliti lain, yang akan mengadakan penelitian dengan jenis
yang sama dengan penelitian ini, dapat dijadikan hasil penelitian ini
sebagai perbandingan.
5. Bagi institusi maupun lembaga pendidikan termasuk UNIMED
diharapkan untuk memberikan perhatian bagi calon guru dalam
mendesain metode pembelajaran yang digunakan dalam pembelajaran
sehingga relevan dengan materi yang diajarkan.

1

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian. Jakarta : Bumi Aksara
Dewi, Rosmala. 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Medan : Pasca Sarjana Unimed
Hamalik, Oemar. 2006. Proses Belajar Mengajar. Jakarta : Bumi Aksara
Roestiyah. 2008. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Rineka Cipta
Sabri, Ahmad. 2088. Strategi Belajar Mengajar Micro Teaching. Padang :
Quantum teaching
Sardiman AM. 2009. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : Grasindo
Presada
Slameto. 1995. Belajar dan faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta :
Rineka cipta
Suprijono, Agus. 2009. Cooperative Learning Teori dan Aplikasi Paikem.
Surabaya : Pustaka Pelajar.
Tarigan, Henry Guntur. 2007. Berbicara Sebagai Suatu Keterampilan Berbicara.
Bandung : Angkasa Bandung
Tim Penyusun. 1990. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta. Balai Pustaka
Trianto, 2010. Model Pembelajaran Terpadu. Jakarta : Bumi Aksara
( http://endonesa.wordpress.com/)