PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDN 4 BRANTI RAYA

(1)

ABSTRAK

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SDN 4

BRANTI RAYA

Oleh

Dian Januaresti

Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui peningkatan aktivitas belajar dan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa dalam Pembelajaran IPS di SDN 4 Branti Raya Kecamatan Natar Kabupaten Lampung Selatan. Salah satu media yang dianggap tepat untuk meningkatkan hasil belajar IPS adalah media gambar.

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang terdiri atas dua siklus. Setiap siklus terdiri dari 4 tahap yaitu tahap perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, dan refleksi. Teknik yang digunakan untuk pengumpulan data adalah teknik tes dan non tes. Teknik tes digunakan untuk mengumpulkan data nilai-nilai siswa untuk mengetahui hasil belajar siswa. Teknik nontes dilakukan melalui observasi baik secara langsung maupun tidak langsung. Hasil analisis data menunjukkan bahwa penggunaan media gambar dapat meningkatkan aktivitas siswa pada mata pelajaran IPS. Peningkatan aktivitas siswa terlihat dari nilai aktivitas prasiklus 63,30 menjadi 67,45 pada siklus 1 dan 69,3 pada siklus 2. Peningkatan hasil belajar siswa terlihat dari nilai hasil belajar prasiklus 53.75 menjadi 58.5 pada siklus 1 dan 63 pada siklus 2.


(2)

MENGESAHKAN

1. Tim Penguji

Penguji : Dr. Hj. Sowiyah, M.Pd.

Penguji

Bukan Pembimbing : Drs. A. Sudirman, M.H.

2. Dekan Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan

Dr. Hi. Bujang Rahman, M.Si. NIP 196003151985031003


(3)

PERSETUJUAN

Judul Skripsi : Penggunaan Media Gambar Pada Mata Pelajaran IPS Untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa Kelas IV SDN 4 Branti Raya

Nama Mahasiswa : Dian Januaresti Nomor Pokok Mahasiswa : 1013079189 Jurusan : Ilmu Pendidikan

Program Studi : S1 PGSD Dalam Jabatan

Fakultas : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Lokasi Penelitian : SDN 4 Branti Raya

Menyetujui,

Ketua Jurusan Ilmu Pendidikan Dosen Pembimbing

Drs. Baharuddin Risyak, M.Pd. Dr. Hj. Sowiyah, M.Pd. NIP 195105071981031002 NIP 196007251984032001


(4)

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Pendidikan memegang peranan penting dalam kemajuan suatu bangsa, di Indonesia pendidikan didasarkan pada pancasila dan Undang-undang Dasar 1945. Pendidikan berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa.

Keberhasilan suatu pendidikan dalam suatu negara salah satunya bergantung kepada guru. Guru mempunyai peranan yang sangat penting dalam perkembangan dan kemajuan anak didiknya. Untuk dapat mencapai tujuan pengajaran yang diharapkan guru harus pandai memilih media yang tepat dan sesuai dengan kebutuhan anak didik. Salah satunya pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial. Mata pelajaran ini membutuhkan media pembelajaran yang tepat agar anak didik merasa senang dalam proses belajar mengajar berlangsung.

Pada Standar isi (2006 : 193) ”Pada dasarnya tujuan pendidikan IPS yaitu agar peserta didik memiliki kemampuan dasar untuk berpikir logis dan kritis, rasa ingin tahu, inkuiri, memecahkan masalah, dan keterampilan dalam kehidupan sosial”. Menurut Oemar hamalik (1994 : 40-41) ”Tujuan pendidikan IPS berorientasi pada tingkah laku para siswa yaitu pengetahuan dan pemahaman, sikap hidup belajar, nilai-nilai sosial dan sikap, serta keterampilan”.


(5)

2

Dalam mempelajari ilmu pengetahuan sosial siswa membutuhkan pemahaman yang lebih. Hal ini menjadi salah satu kendala dalam pembelajaran IPS. Kegiatan pembelajaran IPS khususnya pembelajaran IPS di SDN 4 Branti Raya belum berlangsung secara optimal. Sehingga aktivitas dan hasil belajar siswa belum sesuai dengan harapan yang diinginkan. Oleh sebab itu penulis mengadakan penelitian tindakan kelas di SDN 4 Branti Raya. Penulis memilih sekolah ini sebagai tempat penelitian selain permasalahan tersebut juga karena sekolah ini memiliki fasilitas yang menunjang untuk dilaksanakan penelitian tindakan kelas dan karena sekolah ini juga belum pernah diadakan penelitian tindakan kelas.

Berdasarkan observasi yang dilakukan di SDN 4 Branti Raya, khususnya kelas IV nampak bahwa pembelajaran IPS yang dilakukan selama ini masih bersifat teacher oriented (dominasi guru). Dalam pembelajaran, guru cenderung masih banyak menggunakan metode ceramah, siswa hanya sekedar diminta mendengarkan penjelasan guru tanpa melakukan aktivitas yang berarti, akibatnya dalam pembelajaran siswa cenderung pasif dalam menerima pelajaran di kelas. Jika hal ini terus berlanjut akan berdampak pada hasil belajar yang diperoleh siswa dalam pembelajaran IPS. Berdasarkan dokumen yang ada ditemukan bahwa hasil belajar IPS kelas IV SDN 4 Branti Raya banyak yang belum mencapai KKM sebagaimana yang telah ditetapkan sekolah, yakni 60. Hal ini terlihat dari 20 siswa yang ada, yang sudah mencapai KKM baru 40 %, selebihnya yang 60 % masih belum mencapai KKM.

Berdasarkan hal tersebut diperlukan adanya suatu upaya pembelajaran yang dapat meningkatkan hasil belajar IPS. Salah media yang dianggap tepat untuk


(6)

3

meningkatkan hasil belajar IPS adalah media gambar, mengingat dengan menggunakan media gambar dalam pembelajaran IPS dapat membantu memudahkan siswa dalam memecahkan masalah yang ditemukan pada saat pembelajaran, sehingga pembelajaran IPS menjadi lebih menarik dan memudahkan siswa dalam memahami konsep maupun fakta yang mereka pelajari akibatnya hasil belajar siswa akan bertahan lama.

1.2 Identifikasi masalah

Berdasarkan uraian latar belakang tersebut peneliti mengidentifikasi masalah sebagai berikut :

1.2.1 Guru dalam pembelajaran masih menggunakan metode ceramah 1.2.2 Peserta didik cenderung pasif dalam menerima pelajaran di kelas. 1.2.3 Hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS masih rendah.

1.3 Rumusan masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan di atas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu :

1.3.1 Apakah media gambar dapat meningkatkan aktivitas belajar IPS pada siswa kelas IV SDN 4 Branti Raya Kecamatan Natar?

1.3.2 Apakah media gambar dapat meningkatkan hasil belajar IPS pada siswa kelas IV SDN 4 Branti Raya Kecamatan Natar?

1.4 Tujuan Penelitian

Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalah yang telah diuraikan, maka tujuan penelitian tindakan kelas ini adalah untuk mengetahui :


(7)

4

1.4.1. Peningkatan aktivitas belajar siswa pada mata pelajaran IPS dengan menggunakan media gambar pada siswa kelas IV SDN 4 Branti Raya Kecamatan Natar.

1.4.2. Peningkatan hasil belajar IPS dengan menggunakan media gambar pada siswa kelas IV SDN 4 Branti Raya Kecamatan Natar.

1.5 Manfaat Penelitian

Manfaat penelitian tindakan kelas antar lain : 1.5.1 Bagi Siswa

Dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran ilmu pengetahuan sosial melalui penggunaan media gambar.

1.5.2 Bagi Guru

Diharapkan guru mendapat wawasan tentang pembelajaran IPS dengan mengaplikasikan media gambar dalam kegiatan pembelajaran, khususnya IPS agar dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

1.5.3. Bagi Sekolah

Memberi masukan terhadap sekolah dalam usaha meningkatkan mutu pembelajaran di sekolah. Khususnya peningkatan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS dengan menggunakan media gambar.

1.5.4 Bagi Penulis

Menjadikan pengalaman yang sangat berharga untuk melaksanakan tugas dimasa-masa yang akan datang.


(8)

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL

BELAJAR SISWA KELAS IV SDN 4 BRANTI RAYA

Oleh

DIAN JANUARESTI

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS LAMPUNG


(9)

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL

BELAJAR SISWA KELAS IV SDN 4 BRANTI RAYA

Oleh

DIAN JANUARESTI

(Skripsi)

Sebagai Salah Satu Syarat untuk Mendapatkan Gelar SARJANA PENDIDIKAN

Pada

Jurusan Ilmu pendidikan

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS LAMPUNG


(10)

xi

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

4.1 Hasil Belajar Prasiklus ... 23

4.2 Hasil Belajar Siklus 1 ... 29

4.3 Presentase Nilai Hasil Belajar Siklus 1 ... 30

4.4 Hasil Belajar Siklus 2 ... 37

4.5 Presentase Nilai Hasil Belajar Siklus 2 ... 37

4.6 Perkembangan Nilai Siswa ... 41


(11)

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya karena penulis dapat menyelesaikan laporan penelitian tindakan kelas ini dengan judul “Penggunaan Media Gambar pada Mata Pelajaran IPS untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa Kelas IV SDN 4 Branti Raya.

Penulis menyadari bahwa pembuatan laporan penelitian ini masih jauh dari kesempurnaan dan masih banyak kekurangan, oleh karena itu penulis memohon kepada pembaca untuk memberikan saran dan kritik yang bersifat membangun demi perbaikan di masa mendatang.

Dalam pelaksanaan kegiatan penelitian tindakan kelas ini penulis menyadari keterbatasan pengetahuan dan kemampuan yang penulis miliki, sehingga penulis telah banyak mendapat petunjuk dan bantuan dari semua pihak, untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Ir. Sugeng P. Harianto, M.S., selaku Rektor Universitas Lampung yang telah membantu penulis dalam perkuliahan,

2. Bapak Dr. H. Bujang Rahman, M.Si., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung yang telah membantu penulis dalam perkuliahan,

3. Bapak Drs. Baharuddin Risyak, M.Pd., selaku Ketua Jurusan Ilmu Pendidikan yang telah membantu penulis dalam perkuliahan,


(12)

vii

4. Bapak Dr. Hi. Darsono, M.Pd., selaku Ketua Program Studi S1 PGSD Dalam Jabatan yang telah membantu penulis dalam perkuliahan,

5. Ibu Dr. Hj. Sowiyah, M.Pd., selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak memberikan ilmu dan arahan dalam pembuatan penelitian tindakan kelas ini, 6. Bapak Drs. A. Sudirman, M.H., selaku Dosen Pembahas yang telah banyak

memberikan pengarahan dalam pembuatan penelitian tindakan kelas ini, 7. Bapak/Ibu Dosen FKIP Unila yang telah memberikan ilmu pengetahuan

kepada penulis selama penulis mengikuti perkuliahan,

8. Bapak Nur Amin, S.Pd.I., selaku Kepala Sekolah SDN 4 Branti Raya yang telah membantu kelancaran selama penelitian,

9. Bapak/Ibu Guru dan staf Tata Usaha serta siswa-siswi kelas IV SDN 4 Branti Raya atas segala perhatian dan dukungan moral yang telah mereka berikan,

10. Orang tua tercinta yang telah memberikan kasih sayang serta perhatiannya dengan tulus dan ikhlas serta selalu memberikan motivasi demi keberhasilan penulis,

11. Kakak dan adikku tersayang yang telah memberikan kasih sayang serta perhatiannya dengan tulus dan ikhlas serta selalu memberikan motivasi demi keberhasilan penulis,

12. Segenap cinta teriring dalam rasa terima kasih kepada My Prince (Kak Deddy) dan keluarga atas segala doa, dukungan, pengertian, perhatian, motivasi, dan bantuannya selama ini,

13. Sahabat-sahabat terbaikku Bu Was, Bu Heni, Bu Arlia, Anani, Tiwi, Ulfa, Ocen, Wulan yang selalu memberikan semangat, terima kasih atas kebersamaan selama ini. Good luck selalu, still keep a friendship, Ok!,


(13)

viii

14. Seluruh warga Racana Pramuka Unila yang selalu memberikan semangat, 15. Teman-teman S1 PGSD Dalam Jabatan yang telah memberikan dukungan

moral,

16. Seluruh Teman-teman di SDIT Harapan Bangsa yang telah memberikan motivasi dan dukungan moral,

17. Semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian studi ini yang tidak dapat disebutkan satu persatu, hanya penulis dapat menyampaikan ucapan terima kasih yang sedalam-dalamnya.

Penulis berharap semoga penelitian ini ada manfaatnya bagi kemajuan pendidikan, khusunya bagi mata pelajaran IPS di Sekolah Dasar. Akhir kata semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita, amin.

Bandar Lampung, 30 Juni 2012 Penulis,


(14)

MOTTO

“Sesungguhnya sesudah kesulitan akan datang kemudahan, maka kerjakanlah urusanmu dengan sungguh-sungguh dan

hanya kepada Allah kamu berharap”. (QS. Al-Insyirah, 6-8)

“Ilmu itu teman akrab dalam kesepian, sahabat dalam keterasingan, pengawas dalam kesendirian, penunjuk jalan ke arah yang benar,

penolong di saat sulit, dan simpanan setelah kematian” (Dian Januaresti)


(15)

PERSEMBAHAN

Dengan segala kerendahan hati, seiring do’a yang terus berjalan dan karunia dari Allah SWT, kupersembahkan karya

kecilku ini kepada : Kupersembahkan karya kecilku ini kepada :

Ayah dan Ibundaku tercinta yang telah membesarkanku dengan

penuh kasih sayang yang tak pernah lekang oleh waktu, selalu melimpahkan kasih sayang, mendukung semua kegiatan yang penulis kerjakan mulai dari kuliah sampai akhir penulisan laporan ini dan selalu mendoakan, memberikan motivasi, bimbingan & kasih sayang dengan tulus ikhlas, serta selalu menuntun setiap langkahku untuk mencapai cita-cita yang mulia

Kakak dan adik tersayang, Shantia Febri Rahmani dan Khonita

Hikmala Fatma.

Seseorang yang kelak menjadi imam dan pendamping hidupku.


(16)

RIWAYAT HIDUP

Penulis bernama Dian Januaresti, penulis dilahirkan di Tanjung Karang pada tanggal 11 Januari 1990 sebagai anak kedua dari tiga bersaudara, dari pasangan Ayahanda Dalyono dan Ibunda tercinta Ida Rushantina.

Pada tahun 1995-2001 penulis mengawali pendidikan formal di SD Negeri 2 Sukarame Kacamatan Punduh Pedada, dan tahun 2001 penulis melanjutkan pendidikan di SMP Negeri 1 Natar dan lulus tahun 2004. Pada tahun yang sama penulis melanjutkan pendidikan di SMA Negeri 1 Natar hingga lulus pada tahun 2007.

Pada tahun 2007 penulis terdaftar sabagai Mahasiswi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan pada Jurusan Ilmu Pendidikan Program Studi Diploma II Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Universitas Lampung melalui jalur seleksi Non-SPMB dan lulus pada bulan Desember tahun 2009.

Pada tahun 2010 penulis terdaftar sebagai Mahasiswi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan pada Jurusan Ilmu Pendidikan Program Studi Strara I Pendidikan Guru Sekolah Dasar Dalam Jabatan (S1 PGSD Dalam Jabatan) Universitas Lampung


(1)

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya karena penulis dapat menyelesaikan laporan penelitian tindakan kelas ini dengan judul “Penggunaan Media Gambar pada Mata Pelajaran IPS untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa Kelas IV SDN 4 Branti Raya.

Penulis menyadari bahwa pembuatan laporan penelitian ini masih jauh dari kesempurnaan dan masih banyak kekurangan, oleh karena itu penulis memohon kepada pembaca untuk memberikan saran dan kritik yang bersifat membangun demi perbaikan di masa mendatang.

Dalam pelaksanaan kegiatan penelitian tindakan kelas ini penulis menyadari keterbatasan pengetahuan dan kemampuan yang penulis miliki, sehingga penulis telah banyak mendapat petunjuk dan bantuan dari semua pihak, untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Ir. Sugeng P. Harianto, M.S., selaku Rektor Universitas Lampung yang telah membantu penulis dalam perkuliahan,

2. Bapak Dr. H. Bujang Rahman, M.Si., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung yang telah membantu penulis dalam perkuliahan,

3. Bapak Drs. Baharuddin Risyak, M.Pd., selaku Ketua Jurusan Ilmu Pendidikan yang telah membantu penulis dalam perkuliahan,


(2)

vii

4. Bapak Dr. Hi. Darsono, M.Pd., selaku Ketua Program Studi S1 PGSD Dalam Jabatan yang telah membantu penulis dalam perkuliahan,

5. Ibu Dr. Hj. Sowiyah, M.Pd., selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak memberikan ilmu dan arahan dalam pembuatan penelitian tindakan kelas ini, 6. Bapak Drs. A. Sudirman, M.H., selaku Dosen Pembahas yang telah banyak

memberikan pengarahan dalam pembuatan penelitian tindakan kelas ini, 7. Bapak/Ibu Dosen FKIP Unila yang telah memberikan ilmu pengetahuan

kepada penulis selama penulis mengikuti perkuliahan,

8. Bapak Nur Amin, S.Pd.I., selaku Kepala Sekolah SDN 4 Branti Raya yang telah membantu kelancaran selama penelitian,

9. Bapak/Ibu Guru dan staf Tata Usaha serta siswa-siswi kelas IV SDN 4 Branti Raya atas segala perhatian dan dukungan moral yang telah mereka berikan,

10. Orang tua tercinta yang telah memberikan kasih sayang serta perhatiannya dengan tulus dan ikhlas serta selalu memberikan motivasi demi keberhasilan penulis,

11. Kakak dan adikku tersayang yang telah memberikan kasih sayang serta perhatiannya dengan tulus dan ikhlas serta selalu memberikan motivasi demi keberhasilan penulis,

12. Segenap cinta teriring dalam rasa terima kasih kepada My Prince (Kak Deddy) dan keluarga atas segala doa, dukungan, pengertian, perhatian, motivasi, dan bantuannya selama ini,

13. Sahabat-sahabat terbaikku Bu Was, Bu Heni, Bu Arlia, Anani, Tiwi, Ulfa, Ocen, Wulan yang selalu memberikan semangat, terima kasih atas kebersamaan selama ini. Good luck selalu, still keep a friendship, Ok!,


(3)

viii

14. Seluruh warga Racana Pramuka Unila yang selalu memberikan semangat, 15. Teman-teman S1 PGSD Dalam Jabatan yang telah memberikan dukungan

moral,

16. Seluruh Teman-teman di SDIT Harapan Bangsa yang telah memberikan motivasi dan dukungan moral,

17. Semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian studi ini yang tidak dapat disebutkan satu persatu, hanya penulis dapat menyampaikan ucapan terima kasih yang sedalam-dalamnya.

Penulis berharap semoga penelitian ini ada manfaatnya bagi kemajuan pendidikan, khusunya bagi mata pelajaran IPS di Sekolah Dasar. Akhir kata semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita, amin.

Bandar Lampung, 30 Juni 2012 Penulis,


(4)

MOTTO

“Sesungguhnya sesudah kesulitan akan datang kemudahan, maka kerjakanlah urusanmu dengan sungguh-sungguh dan

hanya kepada Allah kamu berharap”. (QS. Al-Insyirah, 6-8)

“Ilmu itu teman akrab dalam kesepian, sahabat dalam keterasingan, pengawas dalam kesendirian, penunjuk jalan ke arah yang benar,

penolong di saat sulit, dan simpanan setelah kematian” (Dian Januaresti)


(5)

PERSEMBAHAN

Dengan segala kerendahan hati, seiring do’a yang terus berjalan dan karunia dari Allah SWT, kupersembahkan karya

kecilku ini kepada : Kupersembahkan karya kecilku ini kepada :

Ayah dan Ibundaku tercinta yang telah membesarkanku dengan

penuh kasih sayang yang tak pernah lekang oleh waktu, selalu melimpahkan kasih sayang, mendukung semua kegiatan yang penulis kerjakan mulai dari kuliah sampai akhir penulisan laporan ini dan selalu mendoakan, memberikan motivasi, bimbingan & kasih sayang dengan tulus ikhlas, serta selalu menuntun setiap langkahku untuk mencapai cita-cita yang mulia

Kakak dan adik tersayang, Shantia Febri Rahmani dan Khonita

Hikmala Fatma.

Seseorang yang kelak menjadi imam dan pendamping hidupku.


(6)

RIWAYAT HIDUP

Penulis bernama Dian Januaresti, penulis dilahirkan di Tanjung Karang pada tanggal 11 Januari 1990 sebagai anak kedua dari tiga bersaudara, dari pasangan Ayahanda Dalyono dan Ibunda tercinta Ida Rushantina.

Pada tahun 1995-2001 penulis mengawali pendidikan formal di SD Negeri 2 Sukarame Kacamatan Punduh Pedada, dan tahun 2001 penulis melanjutkan pendidikan di SMP Negeri 1 Natar dan lulus tahun 2004. Pada tahun yang sama penulis melanjutkan pendidikan di SMA Negeri 1 Natar hingga lulus pada tahun 2007.

Pada tahun 2007 penulis terdaftar sabagai Mahasiswi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan pada Jurusan Ilmu Pendidikan Program Studi Diploma II Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Universitas Lampung melalui jalur seleksi Non-SPMB dan lulus pada bulan Desember tahun 2009.

Pada tahun 2010 penulis terdaftar sebagai Mahasiswi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan pada Jurusan Ilmu Pendidikan Program Studi Strara I Pendidikan Guru Sekolah Dasar Dalam Jabatan (S1 PGSD Dalam Jabatan) Universitas Lampung


Dokumen yang terkait

PENGGUNAAN MEDIA REALIA UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS IV SDN 2 METRO SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

4 33 62

PENGGUNAAN MEDIA REALIA UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS IV SDN 2 METRO SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

6 29 61

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MENGARANG IMAJINATIF DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS IV SDN 1 GUNUNG RAYA TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 9 60

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MENGARANG IMAJINATIF DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS IV SDN GUNUNG RAYA TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 5 64

Penggunaan media visual gambar untuk meningkatkan hasil belajar IPS siswa di Kelas IV MI Yapia Parung

1 12 134

PENGGUNAAN MEDIA KOMPUTER UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS IV SDN 03 JATIPURO Penggunaan Media Komputer Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ips Pada Siswa Kelas Iv SDN 03 Jatipuro Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 2 14

PENDAHULUAN Penggunaan Media Komputer Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ips Pada Siswa Kelas Iv SDN 03 Jatipuro Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 5

PENGGUNAAN MEDIA KOMPUTER UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS IV SDN 03 JATIPURO Penggunaan Media Komputer Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Ips Pada Siswa Kelas Iv SDN 03 Jatipuro Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 2 15

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV Pada Mata Pelajaran IPS Melalui Pengunaan Media Gambar di SDN Tomini

0 0 15

Penggunaan Media Gambar untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Pembelajar IPS di Kelas IV SD Inpres Dongkas

0 0 10