Dukungan Keluarga Dalam Proses Rehabilitasi Korban Penyalahgunaan Narkoba di Panti Pamardi Putra Insyaf Desa Lau Bakeri Kecamatan Kutalimbaru Kabupaten Deli Serdang.

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

Nama : Vindy Prananda
NIM : 110902002
ABSTRAK

Dukungan Keluarga dalam Proses Rehabilitasi Korban Penyalahgunaan Narkoba di
Panti Pamardi Putra Insyaf Desa Lau Bakeri Kecamatan Kutalimbaru Kabupaten
Deli Serdang.
Perkembangan zaman yang kian pesat membuat perubahan yang begitu ekstrim di
setiap bagian masyarakat. Perubahan ini menimbulkan perilaku menyimpang dimana salah
satunya adalah penyalahgunaan narkoba. beberapa upaya telah diupayakan untuk memerangi
bahaya narkoba, seperti proses rehabilitasi bagi korban penyalahgunaan narkoba. Proses
rehabilitasi korban penyalahgunaan narkoba di Panti Pamardi Putra Insyaf melibatkan
dukungan keluarga, yakni ditunjukkan melalui dukungan penilaian, instrument, informasi,
dan emosional.
Penelitian ini dilakukan di Panti Pamardi Putra Insyaf yang berada di Jl. Berdikari
No. 37 Desa Lau Bakeri Kecamatan Kutalimbaru Kabupaten Deli Serdang. Penelitian ini
merupakan penelitian deskriptif-kualitatif dimana informan kunci dalam penelitian ini adalah

mereka yang mengetahui dan memiliki berbagai informasi pokok yang diperlukan dalam
penelitian, yaitu konselor Panti Pamardi Putra Insyaf. Informan utama adalah mereka yang
terlibat langsung dalam interaksi sosial yang diteliti, yaitu keluarga korban penyalahgunaan
narkoba beserta anggota keluarganya yang sudah direhabilitasi selama lebih enam (6) bulan.
Teknik pengumpulan data dengan studi kepustakaan, dokumentasi, dan studi lapangan. Data
yang didapat dari lapangan kemudian dianalisis oleh peneliti yang diperlukan dalam bentuk
life story, sehingga pada akhirnya dapat ditarik kesimpulan dari hasil penelitian tersebut.
Berdasarkan analisis data diperoleh kesimpulan dukungan keluarga dalam proses
rehabilitasi korban penyalahgunaan narkoba memiliki andil yang sangat penting karena klien
sangat membutuhkan dukungan untuk terbebas dari narkoba sehingga tercipta hubungan
yang harmonis dan komunikasi yang baik antar anggota keluarga. Selain kondisi fisik yang
tidak sehat, kondisi psikis dan spiritual klien juga harus diperbaiki karena untuk
mendapatkan tubuh yang kembali sehat harus didasari oleh keinginan serta harapan bagi
proses rehabilitasi. Informan pertama, kedua, ketiga, dan keempat sudah menunjukkan
perkembangan yang positif dalam hal kesadaran akan kesembuhan diri, tanggung jawab atas
tugas dan keluarganya, serta bersosialisasi kembali ditengah-tengah masyarakat.
Kata Kunci : Dukungan Keluarga, Proses Rehabilitasi, Korban Penyalahgunaan
Narkoba .

North Sumatra Of University

Faculty of Social Science and Political Science
Department of Social Welfare
Name

: Vindy Prananda

NIM : 110902002

Abstract

The times are growing rapidly make changes that are so extreme in every part
of society. These changes lead to deviant behavior in which one of them is drug
abuse. several attempts have been made to combat the dangers of drugs, such as
rehabilitation for victims of drug abuse. The process of rehabilitation of victims of
drug abuse in Panti Putra Insyaf Parmadi involve family support, which is shown
through assessment support, instrument, information, and emotional.
This
research
was
conductedinPantiPutraPamardiInsyaflocated

on
Jl.
BerdikariNo.37VillageLauBakeriKutalimbaruDistrict ofDeli Serdang. This research
isdescriptivequalitative wherekey informantsin this studyare those whoknow andhave a
variety ofbasicinformationrequired inthe study, namelyconselorPamardiPantiPutraInsyaf.
Key informantsare thosedirectly involved insocialinteractionsstudied, the families of the
victimsof drug abuseand their family memberswhohave beenrehabilitatedfor oversix(6)
months. Data collection techniquesto the study ofliterature, documentation, and field studies.
The data obtainedfromthe field and thenanalyzedby the researchersneededin the form oflife
story, and thus it can be concludedfrom theresults of these studies.
Basedon data analysisconclusionsfamily supportin the rehabilitationof victimsof drug
abusehas contributedveryimportantbecause the clienturgently needsupportto be freeofdrugsso
as to createa harmonious relationshipand good communicationbetween family members. In
addition tounhealthyphysical condition, psychologicalandspiritualcondition ofthe client must
alsobe improveddueto get the bodyback to healthshould bebased on the desireandhope forthe
rehabilitation process. Informantfirst, second, third, andfourthalreadyshoweda positive
developmentin terms ofawareness ofselfhealing, responsibility fortasks andtheir families, as
well
assocializingbackamongst
the

people.
Keywords

: Family Support, The Rehabilitaion, Abusers Drugs.

Dokumen yang terkait

Gambaran Dukungan Keluarga pada Klien Pengguna Napza di Panti Sosial Pamardi Putra Insyaf Sumatera Utara

15 116 82

Implementasi Teknologi Pelayanan Sosial bagi Korban Penyalahgunaan Narkoba Di Panti Sosial Pamardi Putra Insyaf Medan

0 43 248

Dukungan Keluarga Dalam Proses Rehabilitasi Korban Penyalahgunaan Narkoba di Panti Pamardi Putra Insyaf Desa Lau Bakeri Kecamatan Kutalimbaru Kabupaten Deli Serdang.

18 140 138

Dukungan Keluarga Dalam Proses Rehabilitasi Korban Penyalahgunaan Narkoba di Panti Pamardi Putra Insyaf Desa Lau Bakeri Kecamatan Kutalimbaru Kabupaten Deli Serdang.

1 46 138

PEMBERDAYAAN PEMUDA MELALUI PROSES REHABILITASI KORBAN PENYALAHGUNAAN NARKOBA DI LEMBAGA PANTI SOSIAL PAMARDI PUTRA (PSPP) YOGYAKARTA.

0 2 154

Dukungan Keluarga Dalam Proses Rehabilitasi Korban Penyalahgunaan Narkoba di Panti Pamardi Putra Insyaf Desa Lau Bakeri Kecamatan Kutalimbaru Kabupaten Deli Serdang.

0 0 12

Dukungan Keluarga Dalam Proses Rehabilitasi Korban Penyalahgunaan Narkoba di Panti Pamardi Putra Insyaf Desa Lau Bakeri Kecamatan Kutalimbaru Kabupaten Deli Serdang.

0 0 32

Dukungan Keluarga Dalam Proses Rehabilitasi Korban Penyalahgunaan Narkoba di Panti Pamardi Putra Insyaf Desa Lau Bakeri Kecamatan Kutalimbaru Kabupaten Deli Serdang.

0 0 2

Dukungan Keluarga Dalam Proses Rehabilitasi Korban Penyalahgunaan Narkoba di Panti Pamardi Putra Insyaf Desa Lau Bakeri Kecamatan Kutalimbaru Kabupaten Deli Serdang.

0 0 4

Gambaran Dukungan Keluarga pada Klien Pengguna Napza di Panti Sosial Pamardi Putra Insyaf Sumatera Utara

0 0 21