ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PT. BINTANG TOEDJOE (STUDI KASUS : PENJUALAN DAN PENERIMAAN KAS) - Binus e-Thesis

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

  _______________________________________________________________________

  Program Ganda ( AkuntansiSistem Informasi ) Semester Ganjil 2006/2007

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

  

PT BINTANG TOEDJOE

(Studi Kasus: Penjualan dan Penerimaan Kas)

  Adriana Raharjo NIM: 0600671262

  Mengingat pasar perusahaan yang cukup luas, PT Bintang Toedjoe haruslah berhati-hati dalam pencatatan transaksi penjualan dan penerimaan kas untuk menghindari terjadinya masalah-masalah dalam kegiatan penjualan dan penerimaan kas tersebut seperti pemberian kredit kepada pelanggan yang memiliki catatan kredit yang tidak baik, pencatatan pesanan penjualan yang tidak lengkap atau tidak tepat, kesalahan dalam pengiriman, kesalahan dalam penagihan, dan kesalahan pada penerimaan retur, dan lain- lain.

  Adapun metode yang digunakan untuk penelitian adalah penelitian lapangan yaitu: melakukan inquiries of the client, analisis terhadap prosedur seperti yang telah disebutkan pada ruang lingkup penelitian, documentation atas dokumen-dokumen yang terkait dan observasi fisik terhadap lokasi penyimpanan. Data hasil penelitian lapangan kemudian dibandingkan dengan hasil penelitian kepustakaan untuk mengetahui penyimpangan yang terjadi, sebab, akibatnya, serta solusi yang dapat disarankan.

  Berdasarkan analisis yang dilakukan atas sistem informasi akuntansi penjualan dan penerimaan kas yang berjalan disimpulkan beberapa permasalahan yaitu sistem yang ada sekarang ini belum dapat menangani proses retur barang dengan baik ,tidak tersedianya menu khusus untuk memaintain data harga, baik price list maupun diskon, proses validasi customer pada saat entry sales order baru berdasarkan credit limit dan belum mencakup Account Receivable Overdue. Selain itu diharapkan juga untuk memperbanyak variasi promosi, sehingga PT Bintang Toedjoe dapat meningkatkan penjualan dan memperluas pasar.

  Untuk itu beberapa saran yang dapat diberikan kepada perusahan untuk pengembangan selanjutnya adalah perusahaan sebaiknya: lebih sering mengadakan

  

training apabila ada perubahan pada sistem, sistem yang sudah ada harus dipelihara agar

  tetap terkontrol dan selalu stabil mempertimbangkan rancangan sistem informasi akuntansi yang disusun sebagaimana yang terdapat pada bab 4.

  . Kata Kunci: Sistem informasi, akuntansi, sistem informasi akuntansi, penjualan dan penerimaan kas.

KATA PENGANTAR

  Sebelumnya saya mengucapkan syukur dan terima kasih kepada Tuhan Yang Maha Esa sehingga dapat menyelesaikan Skripsi ini. Walaupun tugas membuat Skripsi ini terasa berat , namun berkat bimbingan dari para dosen, akhirnya Skripsi ini dapat diselesaikan walaupun masih jauh dari kesempurnaan.

  Skripsi ini disusun berdasarkan data yang diperoleh dari tempat penulis melakukan penelitian ditambah dengan penjelasan dari para dosen dan buku-buku yang ada hubungannya dengan topik Skripsi.

  Penulis menyadari masih banyak kekurangan–kekurangan di dalam Skripsi, sehingga sangat mengharapkan bantuan berupa kritik dari para dosen serta cara-cara yang baik untuk menyusun karya ilmiah di masa yang akan datang.

  Saya mengucapkan terima kasih kepada para pembimbing yang telah meluangkan waktu untuk memberikan petunjuk dalam mewujudkan Skripsi ini, terutama kepada: 1.

  Bapak Prof. Dr. Gerardus Polla, M.App.Sc., selaku Rektor Universitas Bina Nusantara.

  2. Bapak Engkos Achmad Kuncoro, SE., MM, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Bina Nusantara.

  3. Bapak Ir. Sablin Yusuf, M.Sc., M.Com.Sc., selaku Dekan Fakultas Ilmu Komputer Universitas Bina Nusantara..

  4. Bapak Misbahul Munir, Ak., MBA, selaku Ketua Jurusan Akuntansi Universitas Bina Nusantara.

  5. Bapak Siswono, S.Kom., MM, selaku Ketua Jurusan Sistem Informasi Universitas Bina Nusantara.

  6. Ibu Rindang Widuri, S.Kom., MM, selaku Sekretaris Jurusan Akuntansi Universitas Bina Nusantara.

  7. Bapak Johan, S.Kom., MM, selaku Sekretaris Jurusan Sistem Informasi Universitas Bina Nusantara.

  8. Bapak Mochamad Abadan, Ak., BAP selaku Dosen Pembimbing yang juga telah mengorbankan waktu, pikiran, dan perhatiannya. Serta dengan sabar membimbing selama proses penyusunan dan penyelesaian skripsi ini.

  9. Bapak Dr,-Ing, Edi Legowo selaku Dosen Pembimbing yang telah mengorbankan waktu, pikiran, dan perhatiannya. Serta dengan sabar membimbing selama proses penyusunan dan penyelesaian skripsi ini.

  10. Seluruh Bapak dan Ibu Dosen Universitas Bina Nusantara yang telah memberikan ilmu pengetahuan kepada Penulis.

  11. Bapak Joseph D. Angkasa selaku Presiden Direktur PT Bintang Toedjoe dan Ibu Pauline Jefnita selaku senior manager IT PT Bintang Toedjoe dan segenap karyawan perusahaan tempat Penulis melakukan penelitian dan pengamatan, atas kerjasamanya dalam membantu penyelesaian Skripsi ini

  12. Yang tercinta, Papi, Mami, dan keluarga, yang senantiasa memberikan semangat moral, material serta doa yang sangat berarti kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan kuliah dan skripsi ini dengan baik dan tepat waktu, semoga kelak penulis dapat menjadi orang yang seperti diharapkan sehingga bisa membahagiakan dan membalas semua kebaikan papi dan mami.

  13. Seluruh teman – teman PAZ angkatan 2002, yang senantiasa saling mendukung dan bekerjasama satu dengan yang lainnya, kekompakan yang sangat baik

  14. Sahabat-sahabat saya, Yanuar, Christina, Christine, Oktorita, Evelyn,Yen Yen, Selvi, Sheila, dan Yessie, yang telah menjadi pendukung yang sangat berarti dan menjadi semangat dalam penulisan skripsi ini.

  15. Rekan – rekan yang tidak dapat penulis sebutkan namanya satu-persatu, yang telah memberikan dukungan moral dan doa dalam penyusunan skripsi ini.

  Saya menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, karena keterbatasan waktu dan ilmu pengetahuan serta kemampuan yang penulis miliki. Oleh karena itu saya sangat mengharapkan segala kritik dan saran-saran yang membangun guna penyempurnaan skripsi ini. Akhir kata, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca termasuk penulis sendiri. Terima kasih.

  Jakarta, 31 Januari 2007 Penulis Adriana Raharjo 0600671262

DAFTAR ISI

  Halaman Judul Luar i

  Halaman Judul Dalam ii

  Halaman Persetujuan Hardcover iii Halaman Pernyataan Dosen Penguji iv Abstrak v Kata Pengantar vi Daftar Isi viii Daftar Tabel xiii Daftar Gambar xv

  Daftar Lampiran xviii

  BAB I PENDAHULUAN

  1.1

  1 Latar Belakang Penelitian

  1.2

  2 Ruang Lingkup Penelitian

  1.3

  3 Tujuan dan Manfaat Penelitian

  1.4

  3 Metodologi Penelitian

  1.5

  5 Sistematika Penulisan

  BAB II LANDASAN TEORI

  2.1 Pengertian Sistem Informasi Akuntansi

  7

  2.2 Sistem Informasi Akuntansi Penjualan dan Penerimaan Kas

  7

  2.2.1 Proses Bisnis

  7

  2.2.1.1 Penjualan

  8

  2.2.1.2 Pengertian Piutang

  8

  2.2.2 Dokumen yang Berhubungan dengan Siklus Pendapatan

  10

  2.2.3 Proses Sistem pada Penjualan dan Penerimaan Kas

  12

  2.2.3.1 Proses Sistem pada Penjualan Kredit

  12

  2.2.3.2 Proses Sistem pada Penerimaan Kas

  15

  2.3 Pengendalian Internal

  17

  2.4 Pengendalian Internal Sistem Informasi Penjualan dan Penerimaan Kas

  18

  2.5 Analisa dan Perancangan Berorientasi Objek

  20

  2.5.1 Orientasi Objek

  20

  2.5.2 Metodologi

  20

  2.5.2.1 Pre analysis

  20

  2.5.2.1.1 Rich Picture

  20

  2.5.2.1.2 System Definition

  21

  2.5.2.1.3 Factor

  22

  2.5.2.2 Problem Domain Analysis

  23

  2.5.2.2.1 Class

  23

  2.5.2.2.2 Structure

  24

  2.5.2.2.3 Behavior

  26

  2.5.2.3 Application Domain Analysis

  27

  2.5.2.3.1 Usage

  28

  2.5.2.3.2 Function

  31

  2.5.2.3.3 User Interface

  32

  2.5.2.4 Architecture Design

  33

  2.5.2.4.1 Criteria

  34

  2.5.2.4.2 Component Architecture

  36

  2.5.2.4.3 Process Architecture

  38

  2.5.2.5 Component Design

  39

  2.5.2.5.2 Function Component

  40

  2.5.2.5.3 Connecting Component

  41 BAB III ANALISIS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI BERJALAN PT

  BINTANG TOEDJOE (Studi Kasus : Penjualan dan Penerimaan Kas)

  3.1 Singkat Perusahaan

42 Sejarah

  3.2 dan Core Values Perusahaan

43 Visi,Misi,

  3.3

  44 Pembagian Tugas, Tanggung Jawab, dan Wewenang

  3.4 Organisasi

56 Struktur

  3.5 Perusahaan 57 Produk

  3.6

  58 Gambaran Sistem Penjualan dan Penerimaan Kas Berjalan 3.7 yang Dihadapi

61 Permasalahan

  3.8 Definition 62 System

  3.9

  64 The Problem Domain

  3.9.1 Class

  64

  3.9.2 Behavior

  65

  3.10The Application Domain

  72

  3.10.1Usage

  72

  3.10.2Function List

  78

  3.10.3User Interface

  80 KAS PT BINTANG TOEDJOE

  4.1

  83 Prosedur Penjualan dan Penerimaan Kas Usulan 4.2 untuk Mengatasi Permasalahan

86 Usulan

  4.3 Design

  86 Architecture

  4.3.1 Criteria

  86

  4.3.2 Component Architecture

  87

  4.3.3 Process Architecture

  88

  4.4 Design

  91 Component

  4.4.1 Model Component

  91

  4.4.1.1 Class

  91

  4.4.1.2 Behavior

  93

  4.4.2 Function Component

  93

  4.4.3 Connecting Component

  95 BAB V SIMPULAN DAN SARAN

  5.1

  96 Simpulan

  5.2

  97 Saran DAFTAR PUSTAKA

  98 DAFTAR RIWAYAT HIDUP 99 LAMPIRAN-LAMPIRAN 100 SURAT REFERENSI 121

  DAFTAR TABEL Halaman

  49 Tabel 3.2 Line Liquid

  Daftar Window User Interface dan Print Out

  79 Tabel 3.9

  Function List Lengkap Sistem Informasi Penjualan dan Penerimaan Kas

  72 Tabel 3.8

  64 Tabel 3.7 Actor Table

  63 Tabel 3.6 Event Table

  58 Tabel 3.5 System Definition dengan kriteria FACTOR

  51 Tabel 3.4 Strategic Business Area

  50 Tabel 3.3 Line Efferverscent

  39 Tabel 3.1 Line Powder

Tabel 2.1 Pengendalian Internal Sistem Informasi Akuntansi Penjualan dan Penerimaan Kas

  Kegiatan Component Design

  38 Tabel 2.7

  35 Tabel 2.6 Client Server Architecture

  Kriteria – kriteria Umum

  34 Tabel 2.5

  Kegiatan Architecture Design

  28 Tabel 2.4

Tabel 2.3 Kegiatan Application Domain Analysis

  19 Tabel 2.2 Kegiatan Problem Domain Analysis 23

  80 Tabel 4.1

  Kriteria Sistem Informasi Akuntansi Penjualan dan Penerimaan Kas

  87 Tabel 4.2 Event Table

  91

  DAFTAR GAMBAR

  60 Gambar 3.3 Rich Picture Proses Retur yang Berjalan

  67 Gambar 3.10 Statechart kelas “Pelanggan”

  67 Gambar 3.9 Statechart kelas “Barang”

  66 Gambar 3.8 Statechart kelas “KaryawanPPIC”

  66 Gambar 3.7 Statechart kelas “KaryawanFinance”

  66 Gambar 3.6 Statechart kelas “KaryawanMarketing”

  65 Gambar 3.5 Statechart kelas “Karyawan”

  61 Gambar 3.4 Class Diagram Lengkap Sistem Informasi Akuntansi Penjualan dan Penerimaan Kas

  56 Gambar 3.2 Rich Picture Sistem Informasi Akuntansi Penjualan dan Penerimaan Kas Berjalan

  Halaman

Gambar 3.1 Struktur Organisasi PT Bintang ToedjoeGambar 2.7 Contoh Sequence Diagram 31Gambar 2.6 Contoh Use Case 30

  26 Gambar 2.5 Contoh Statechart Diagram 26

  24 Gambar 2.4 Contoh Cluster

  22 Gambar 2.3 Contoh Class Diagram

Gambar 2.2 Sub Kegiatan untuk Memilih Sebuah SistemGambar 2.1 Contoh Rich Picture 21

  68

Gambar 3.11 Statechart kelas “SalesOrder”

  76 Gambar 3.23 Sequence untuk Usecase “Membuat Credit Memo”

  88 Gambar 4.4 Deployment Diagram

  85 Gambar 4.3 Component Diagram

  85 Gambar 4.2 Rich Picture Proses Retur Usulan

  82 Gambar 4.1 Rich Picture Penjualan dan Penerimaan Kas Usulan

  78 Gambar 3.27 Navigation Diagram

Gambar 3.26 Sequence untuk Usecase “Membuat Laporan Retur”

  77 Gambar 3.25 Sequence untuk Usecase “Membuat Laporan Penerimaan Kas” 77

  76 Gambar 3.24 Sequence untuk Usecase “Menganalisa Umur Piutang”

  75 Gambar 3.22 Sequence untuk Usecase “Menerima Pembayaran”

  69 Gambar 3.12 Statechart kelas “DeliveryOrder”

  75 Gambar 3.21 Sequence untuk Usecase “Melakukan Penagihan”

  74 Gambar 3.20 Sequence untuk Usecase “Mengirim Barang”

  74 Gambar 3.19 Sequence untuk Usecase “Membuat Laporan Penjualan”

  73 Gambar 3.18 Sequence untuk Usecase “Menerima Pesanan”

  71 Kas PT Bintang Toedjoe

  71 Gambar 3.16 Statechart kelas “Piutang”

  70 Gambar 3.15 Statechart kelas “ReturPenjualan”

  70 Gambar 3.14 Statechart kelas “BuktiKasMasuk”

  69 Gambar 3.13 Statechart kelas “Invoice”

  89

Gambar 4.5 Arsitektur Jaringan

  90 Gambar 4.6

  Revised Class Diagram

  92 Gambar 4.7 Statechart kelas “CreditMemo”

  93 Gambar 4.8 Function Component

  94 Gambar 4.9 Connecting Component

  95