MENINGKATKAN KREATIVITAS BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI ROLE PLAYING PADA SISWA KELAS V SD NEGERI NO.020264 BINJAI UTARA T.A 2011/2012.

MEN INGKATKAN KREATIVITAS BELAJAR S IS WA DALAM
MATA PELAJARAN BAHAS A INDONES IA DENGAN
MENGGUN AKAN STRATEGI ROLE PLAYING
PADA S IS WA KELAS V S D NEGERI
NO. 020264 BINJAI UTARA
T.A 2011/2012

SKRIPSI
Diajukan Sebagai S alah Satu S yarat Untuk Memenuhi
Gelar S arjana Pada Jurusan PPS D S -1
Fakultas Ilmu Pendidikan

Oleh:
Tiyarma Harahap
108313375

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2012

KATA PENGANTAR


Syukur Alhamdulillah penulis ucapkan kehadirat Allah SWT atas berkat,
rahmat dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini tepat pada
waktunya. Skripsi ini berjudul “M eningkatkan Kreativitas Belajar Siswa Dalam
M ata Pelajaran Bahasa Indonesia Dengan M enggunakan Strategi Role Playing
Pada Kelas V SD Negeri No.020264 Binjai T.A. 2011-2012”.
Selama dalam proses penyelesaian skripsi ini banyak kendala yang
dihadapi penulis, namun semuanya teratasi berkat bantuan dan dorongan dari
berbagai pihak. Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan untaian kata terima
kasih dari hati yang tulus kepada kedua orang tua yang tersayang Ayahanda Ali
Soup Harahap dan Ibunda Elbina br Sinaga yang telah memberikan kasih
sayang tanpa batas, dukungan moril dan materil serta do’a restu demi keberhasilan
dalam mengarungi kehidupan.
Berkat dukungan serta bimbingan dari berbagai pihak, pada kesempatan
ini dengan ketulusan dan rendah hati, penulis mengucapkan terima kasih yang
sebesar-besarnya kepada:
1. Prof. Dr. Ibnu Hajar Damanik, M .Si, Selaku Rektor Universitas Negeri
M edan
2. Drs. Nasrun Nasution, M .S, selaku Dekan Fakultas Ilmu Pendidikan
3. Prof. Dr. Yusnadi, M .S, selaku Pembantu Dekan I, Drs. Aman Simaremare, M .Pd selaku Pembantu Dekan II, dan Drs. Nasrun Nasution, M S

selaku Pembantu Dekan III.
4. Drs. Khairul Anwar, M .Pd selaku Ketua Jurusan PPSD FIP Unimed, Drs.
Ramli Sitorus, M .Ed selaku sekretaris jurusan PPSD.

5. Drs. Wesly Silalahi, M .Pd selaku Pembimbing Skripsi yang telah banyak
memberi bimbingan dan arahan dalam penyelesaian skripsi ini.
6. Dra. Eva Betty Simanjuntak, M .Pd, Dra. M astiana Ritonga, M .Pd, dan
Dra. Kemali Syarif, M .Pd selaku dosen penguji yang telah banyak
memberi masukan dalam penyempurnaan skripsi ini.
7. Staf pengajar dan pegawai FIP yang telah memberikan ilmunya kepada
penulis selama perkuliahan.
8. Ibu Tringani Tarigan, S.Pd. selaku kepala sekolah SD Negeri No.020264
Binjai Utara, dan ibu Erviana Fransiska, S.Pd selaku guru kelas V, yang
telah memberikan izin kepada penulis untuk melakukan penelitian
disekolah tersebut.
9. Buat keluarga besar saya kakanda Hasni Yati Harahap, S.Pd, adinda Sri
Wahyuni Harahap dan adinda Hikma Liana Harahap, serta wawak saya
M ariani Tarigan, beserta anak-anaknya Kak Nita dan Vhina, dan tante
M ualim beserta keluarga, terima kasih telah memberi semangat dan
dukungan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

10. Kepada Keluarga C.A abangda Deddy Gunawan, Ady Raspati kaban, Irma
E. Fransiska(Cemenk), Aprillena Saragih(Loleng), dan adinda Ika Rahayu.
kepada sahabat-sahabat saya “genk Cherrybolle” Sri Wulan(Uj’), Rika
Syahrida F.Z(Aci), Khairatun Nisa(Ica), Alvira Zuhaira(Viyol), Tria
Asvina(M a’bel after), Novi Andriani(Suketi), dan Syaufa Yura(si kecil).
Tak lupa juga buat warga-warga tersayang Rizky Arwansyah(Qiqi), Heru
Syahputra(M ax boy), Handiki Gunawan(B’diki), Didi Kurniawan(Didi),
Khairul

Saleh(B’irul),

M.

Topik

Helmi

S.(B’anggi),

dan


Eko

Prasetyo(B’eko). Thank’s to all, all of you is my best friends. Semoga
persahabatan kita tetap terjalin walaupun nantinya kita akan terpisah oleh
jarak.
Terima kasih kepada semua pihak yang telah banyak membantu, baik
secara langsung maupun tidak langsung yang tidak tercantum dalam ucapan ini,

semoga kebaikan yang diberikan mendapat imbalan dari Tuhan Yang M aha Esa.
Skripsi ini jauh dari kesempurnaan, apabila terdapat kesalahan/ kekhilafan dalam
bentuk bahasa penyampaian, teknik penulisan.
Oleh karena itu, besar harapan penulis agar para pembaca memberi
masukan berupa kritik dan sarannya yang bertujuan membangun kesempurnaan
skripsi ini guna meningkatkan mutu pendidikan bangsa kita saat ini. Akhirnya
penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis sendiri dan bagi para
pembaca serta menjadi masukan kepada dunia pendidikan.

M edan,


Agustus 2012

Penulis

Tiyarma Harahap
Nim. 108 313375

Abstrak

Tiyarma Harahap, 108 313375. “Meningkatkan Kreativitas Belajar Siswa
Dalam Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Dengan Menggunakan S trategi
Role Playing Pada S iswa Kelas V S D Negeri No.020264 Binjai Utara T.A
2011/2012”. S kripsi. Fakultas Ilmu Pendidikan. Universitas Negeri Medan.
Rendahnya kreativitas siswa karena kurang variasi dalam menentukan
strategi yang digunakan saat proses belajar mengajar. Hanya beberapa siswa yang
memiliki kreativitas dalam belajar Bahasa Indonesia. Tujuan dari penelitian ini
adalah untuk meningkatkan kreativitas siswa pada mata pelajaran Bahasa
Indonesia dengan menggunakan strategi Role Playing.
Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (classroom action
research) yang terdiri dari 2(dua) siklus dengan 4(empat) tahap pada setiap

siklusnya yaitu tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Subjek
dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V SD Negeri No.020264 Binjai
Utara yang berjumlah 22 siswa, yang terdiri dari 13 siswa laki-laki dan 9 siswa
perempuan. Sedangkan objek dari penelitian ini adalah penggunaan strategi role
playing untuk meningkatkan kreativitas belajar siswa dalam mata pelajaran bahasa
Indonesia. Alat pengumpulan data untuk mengetahui kreativitas siswa yaitu
lembar observasi.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam proses belajar mengajar pada
pelajaran Bahasa Indonesia kreativitas siswa meningkat dengan menggunakan
strategi Role Playing. Hal ini dapat dilihat dari hasil siklus I pada pertemuan I
rata-rata kreativitas siswa yaitu 18,2% dan pada pertemuan II yaitu 36,4% dan
pada siklus ke II pertemuan I meningkat menjadi 63,6% dan pada pertemuan ke II
yaitu 86,4%.
Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dengan menggunakan strategi
Role Playing dapat meningkatkan kreativitas siswa dalam pembelajaran Bahasa
Indonesia dikelas V SD Negeri No.020264 Binjai Utara T.A 2011/2012. Dan
disarankan kepada guru hendaknya dapat menggunakan strategi pembelajaran
yang tepat dalam mata pelajaran bahasa Indonesia khususnya, agar proses
pembelajaran dikelas menjadi lebih baik.


DAFTAR IS I
Halaman
ABS TRAK …………………………………………………………………..

i

KATA PENGANTAR …………………………………………………… ...

ii

DAFTAR IS I………… ……………………………………………………... iii
DAFTAR TABEL …………………………………………………………..

iv

DAFTAR GAMBAR ………………………………………………………

v

DAFTAR LAMPIRAN ……………………………………………………..


vi

BAB I PENDAHULUAN ...............................................................................

1

A. Latar Belakang ...........................................................................................

1

Identifikasi M asalah ...................................................................................
Batasan M asalah.........................................................................................
Rumusan M asalah ......................................................................................
Tujuan Penelitiaan ......................................................................................
M anfaat Penelitiaan ....................................................................................

4
4
5

5
5

BAB II KAJIAN PUS TAKA .........................................................................

7

B.
C.
D.
E.
F.

A. Kerangka Teoritik...................................................................................... . 7
1.1 Pengertian Belajar ...............................................................................

7

1.2 Pengertian Kreativitas Siswa................................................................


8

1.3 Karateristik Kreativitas Belajar ............................................................

11

1.4 Faktor-faktoryang M empengaruhi Kreativitas Belajar ........................

13

2.1 Hakekat Strategi Pembelajaran ............................................................

14

2.1.1 Pengertian Strategi Role Playing.................................................

16

2.1.2 Karateristik Strategi Role Playing ...............................................


17

2.1.3 M anfaat dan Tujuan Strategi Role Playing .................................

18

2.1.4 Langkah-langkah Strategi Role Playing......................................

20

2.1.5 Kelebihan dan Kekurangan Strategi Role Playing ......................

21

2.2 Hakekat Pembelajaran Bahasa Indonesia.............................................

22

2.3 Tujuan Pembelajaran Bahasa Indonesia...............................................

23

2.4 M ateri Pelajaran M emerankan Tokoh Drama ......................................

24

B. Kerangka Konseptual...................................................................................

27

C. Hipotesis Penelitian .....................................................................................

28

BAB III METODE PEN ELITIAAN............................................................. .. 29
A. Jenis Penelitian dan Pendekatan ..................................................................

29

B. Subjek dan Objek Penelitian........................................................................

29

C. Lokasi dan Waktu Penelitian .......................................................................

29

D. Definisi Operasional Variabel .....................................................................

29

E. Desain Penelitian .........................................................................................

30

F. Prosedur Penelitian......................................................................................

31

G. Alat Pengumpulan Data...............................................................................

36

H. Teknik Analisis Data ................................................................................... .. 40
I. Jadwal Penelitian.......................................................................................... .. 41

BAB IV HAS IL PENELITIAN DAN PEMBAHAS AN ..............................

43

A. Gambaran Umum Pelaksanaan Penelitian...................................................

43

B. Hasil Penelitian ............................................................................................

43

2.1 Siklus I ...................................................................................................

43

2.2 Siklus II..................................................................................................

51

C. Pembahasan .................................................................................................

59

BAB V KES IMPULAN DAN S ARAN .........................................................

63

A. Kesimpulan..................................................................................................

63

B. Saran ............................................................................................................

64

DAFTAR PUS TAKA .....................................................................................

65

LAMPIRAN ....................................................................................................

67

DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 1

Kelebihan dan Kekurangan dari Strategi Role Playing.................

21

Tabel 2

Silabus M ata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas V SD .................

25

Tabel 3.1 Observasi Kreativitas Siswa...........................................................

37

Tabel 3.2 Observasi Pembelajaran Untuk Guru.............................................

39

Tabel 5

Jadwal Penelitian............................................................................

42

Tabel 3.1a Observasi Kreativitas Siswa pada Siklus I Pertemuan I.................

45

Tabel 6.1 Hasil Skor Kreativitas Belajar Siswa Siklus I Pertemuan I ...........

46

Tabel 3.1b Observasi Kreativitas Siswa pada Siklus I Pertemuan II ...............

47

Tabel 6.2 Hasil Skor Kreativitas Belajar Siswa Siklus I Pertemuan II ..........

48

Tabel 6.3 Rekapitulasi Kreativitas Siswa Siklus I Pert.I & II ........................

49

Tabel 6.4 Kreativitas Siswa Secara Keseluruhan dari Siklus I ......................

50

Tabel 3.1c Observasi Kreativitas Siswa pada Siklus II Pertemuan I ...............

53

Tabel 6.5 Hasil Skor Kreativitas Belajar Siswa Siklus II Pertemuan I ..........

54

Tabel 3.1d Observasi Kreativitas Siswa pada Siklus II Pertemuan II..............

55

Tabel 6.6 Hasil Skor Kreativitas Belajar Siswa Siklus II Pertemuan II.........

56

Tabel 6.7 Rekapitulasi Kreativitas Siswa Siklus II Pert.I & II.......................

57

Tabel 6.8 Kreativitas Siswa Secara Keseluruhan dari Siklus II .....................

58

Tabel 6.9 Hasil Observasi Kreativitas Siklus I dan Siklus II .........................

60

DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 1 Desain Siklus PTK .......................................................................

30

Gambar 2 Diagram Nilai Rata-rata Siswa Siklus I........................................

50

Gambar 3 Diagram Nilai Rata-rata Siswa Siklus II ......................................

59

Gambar 4 Diagram Batang Kreativitas Siklus I dan Siklus II ......................

61

Gambar 5 Lokasi Sekolah SD Negeri No.020264 Binjai Utara....................

93

Gambar 6 Siswa-siswa Kelas V SD Negeri No.020264 Binjai Utara...........

93

Gambar 7 Peneliti M emulai Pelajaran B.Indonesia ......................................

94

Gambar 8 Peneliti M enjelaskan Tentang M ateri Pelejaran...........................

94

Gambar 9 Peneliti M enyuruh Salah Satu Siswa Untuk M engulangi Tentang
M ateri yang Telah Disampaikan...................................................

95

Gambar 10 Siswa M enawarkan Diri Untuk Ikut Serta Bermain Peran...........

95

Gambar 11 Peneliti Bersama Siswa M embagi Kelompok Untuk Bermain
Peran .............................................................................................

96

Gambar 12 Peneliti M embagi Naskah Drama Kepada Siswa .........................

96

Gambar 13 Salah Satu Kelompok M emerankan Drama .................................

97

Gambar 14 Peneliti dan Siswa M enyaksikan Kelompok yang M emerankan
Drama Didepan Kelas ...................................................................

97

Gambar 15 Peneliti M enyimpulkan M ateri Pelajaran .....................................

98

Gambar 16 Peneliti M enutup Pertemuan Observasi Dengan Siswa ...............

98

DAFTAR LAMPIRAN
Halaman
Lampiran 1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I..............................

67

Lampiran 2 Rencana Pelakasanaan Pembelajaran Siklus II...........................

72

Lampiran 3 Dialog Drama..............................................................................

77

Lampiran 4 Jadwal Pelaksanaan Penelitian....................................................

81

Lampiran 5 Lembar Observasi Guru Siklus I ................................................

82

Lampiran 6 Lembar Observasi Guru Siklus II ..............................................

84

Lampiran 7 Daftar Nama Siswa Kelas V SDN No.020264 ...........................

86

Lampiran 8 Lembar Observasi Kreativitas Siswa Siklus I Pertemuan I ........

87

Lampiran 9 Lembar Observasi Kreativitas Siswa Siklus I Pertemuan II.......

88

Lampiran 10 Lembar Observasi Kreativitas Siswa Siklus II Pertemuan I.......

89

Lampiran 11 Lembar Observasi Kreativitas Siswa Siklus II Pertemuan II .....

90

Lampiran 12 Rekapitulasi Hasil Tes Kreativitas Siklus I ................................

91

Lampiran 13 Rekapitulasi Hasil Tes Kreativitas Siklus II ...............................

92

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
M anusia adalah makhluk individu dan sekaligus makhluk sosial. Pada
awal kehidupannya manusia akan sangat tergantung dengan lingkungan sekitarnya
namun dalam perjalanan kehidupan selanjutnya akan menjadi lebih bersifat sosial
aktif. M anusia memiliki kemampuan dalam melakukan sesuatu yang pada
akhirnya dapat mewujudkan hal-hal yang baru. Proses inilah yang menjadi ciri
dari adanya kreativitas keberbakatan. Kombinasi antara berbagai proses
intelektual manusia membuat kemampuan manusia lebih meningkat serta
menjadikan kreativitas keberbakatan manusia dapat lebih berkembang lagi.
Pendidikan dasar merupakan peranan penting dalam usaha meningkatkan
kualitas sumber daya manusia dimasa yang akan datang. Oleh sebab itu, maka
mutu pendidikan di sekolah dasar harus mendapat perhatian yang serius,
khususnya pada mata pelajaran Bahasa Indonesia.
Bahasa

merupakan

sarana

untuk

berkomunikasi,

saling

berbagi

pengalaman, saling belajar dari yang lain, serta untuk meningkatkan kemampuan
intelektual. Kesusastraan adalah merupakan salah satu sarana untuk pemahaman
berbahasa. Pengajaran keterampilan bahasa Indonesia terdiri dari, keterampilan
membaca, keterampilan berbicara, keterampilan menyimak, dan keterampilan
menulis. Keempat keterampilan tersebut selalu terkait satu dengan yang lain.
Belajar merupakan suatu aktivitas atau suatu proses untuk memperoleh
pengetahuan, meningkatkan keterampilan, memperbaiki prilaku, sikap, dan

pengokohan pribadi. Proses belajar mengajar merupakan salah satu komponen
kurikulum yang memiliki pengaruh yang besar terhadap pencapaian tujuan
pendidikan dan pengajaran. Jenjang pendidikan SD sangat berperan penting untuk
siswa agar mereka dapat melanjutkan pendidikan kejenjang selanjutnya. Oleh
karena itu guru sebagai ujung tombak pengembang diharapkan mampu mengelola
dan melaksanakan proses belajar mengajar secara efektif dan efesien agar tujuan
pendidikan dan pengajaran dapat tercapai sesuai dengan yang diharapkan.
Salah satu standar kompetensi bahan kajian pelajaran Bahasa Indonesia
adalah berbicara secara efektif dan efesien untuk mengungkapkan ide, gagasan,
pendapat, kritikan, perasaan dalam berbagai bentuk terhadap orang lain dengan
tujuan dan konteks pembicaraan serta berapresiasi sastra dalam berbagai jenis dan
bentuk melalui kegiatan melisankan hasil sastra.
Dalam meningkatkan kualitas belajar anak, sebagai guru SD kita harus
mampu mengetahui di bagian mana siswa kurang dalam memahami pelajaran
yang disampaikan. Dengan begitu guru dapat mengetahui cara atau strategi yang
harus digunakan untuk meningkatkan kreativitas belajar anak tersebut. Sesuai
dengan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) yang diberlakukan
sekarang ini, pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah Dasar kelas V
terdapat pelajaran dengan materi “memerankan tokoh drama” dimana siswa
diharapkan dapat menyampaikan pendapat, ide, gagasan, kritikan dan saran yang
ada dipikirannya.
Dalam menyampaikan pendapat, ide, dan gagasan, siswa membutuhkan
keberanian dan kreativitas. Agar tidak terjadi kesalahan dalam menyampaikannya.
Namun, seperti yang kita ketahui masih banyak siswa yang tidak mampu untuk

menyampaikan pendapat, ide pikiran, gagasan, kritikan dan saran. Itu semua
dikarenakan rasa takut yang dialami siswa sangat besar.
Supriadi dalam Rachawati, Y dan Kurniati, E (2010:9) berpendapat bahwa
berkenaan dengan system pendidikan di Indonesia, salah satu kemungkinan
penyebab rendahnya kreativitas anak Indonesia adalah lingkungan yang kurang
menunjang anak-anak kita untuk mengekspresikan kreativitasnya, khususnya
lingkungan keluarga dan sekolah.
Berdasarkan observasi di kelas V SD Negeri No. 020264 Binjai Utara,
ditemukan masih kurangnya kreativitas belajar siswa pada mata pelajaran Bahasa
Indonesia. Dimana pada pengamatan awal di kelas V SD Negeri No. 020264
Binjai Utara T.A 2011/2012 dengan jumlah 22 orang siswa yang diamati
diperoleh hasil bahwa ada 3 orang siswa yang sudah kreatif, dengan persentase
13,6% dan 19 orang siswa lagi yang belum menunjukkan daya kreativitas yang
dimilikinya dengan persentase 86,3%. Hal ini disebabkan oleh metode yang
digunakan guru kurang tepat dengan materi pembelajaran sehingga siswa merasa
bosan, kurangnya motivasi yang diberikan guru terhadap siswa pada saat belajar,
kurangnya interaksi antara guru dengan siswa, dan siswa masih takut dalam
menyampaikan pendapat, gagasan, kritikan, dan saran secara langsung di depan
kelas.
Salah satu cara yang dapat dilakukan guru untuk mengatasi masalahmasalah yang timbul terutama untuk meningkatkan kreativitas siswa pada saat
belajar adalah dengan menggunakan strategi role playing (bermain peran). Karena
strategi role playing ini merupakan sarana bagi anak untuk dapat mengembangkan
daya pikir dan kreativitasnya dalam menyampaikan pendapat, ide, gagasan,

kritikan, dan saran. Dengan strategi ini, diharapkan agar guru dapat menciptakan
kreativitas siswa dalam proses belajar mengajar, meningkatkan minat belajar
siswa terutama pada mata pelajaran Bahasa Indonesia.

B. Identifikasi Masalah
Berdasarkan latar belakang, dapat diidentifikasikan beberapa permasalahan, antara
lain :
1. metode yang digunakan guru kurang tepat dengan materi pembelajaran
sehingga siswa merasa bosan.
2. kurangnya motivasi yang diberikan guru terhadap siswa pada saat belajar.
3. kurangnya interaksi antara guru dengan siswa.
4. Kurangnya keberanian siswa untuk menyampaikan pendapat, gagasan,
kritikan, dan saran di depan kelas.
C. Batasan Masalah
Kreativitas

yang

tinggi

sangat

dibutuhkan

oleh

siswa

dalam

menyampaikan pendapat, dan ide pikirannya dalam meningkatkan nilai pelajaran.
Dengan strategi role playing dapat membantu meningkatkan kreativitas belajar
siswa dalam pelajaran Bahasa Indonesia dengan materi memerankan tokoh drama
pada siswa kelas V SD Negeri No.020264 Binjai Utara T.A 2011/2012 untuk
menumbuhkan kemampuannya dalam menyampaikan pendapat, ide, gagasan,
kritikan, dan saran.

D. Rumusan Masalah
Berdasarkan masalah yang telah ada, maka masalah yang dibahas pada
penelitian ini adalah “Apakah dengan menggunakan strategi role playing (bermain
peran) dapat meningkatkan kreativitas belajar siswa dalam mata pelajaran Bahasa
Indonesia pada siswa kelas V SD Negeri No. 020264 Binjai Utara T.A
2011/2012”

E. Tujuan Penelitian
Dari identifikasi, rumusan dan pemecahan masalah, peneliti memiliki
tujuan dalam melakukan penelitian ini. Yaitu, Untuk mengetahui kreativitas
belajar siswa dengan menggunakan strategi role playing dalam mata pelajaran
Bahasa Indonesia pada siswa kelas V SD Negeri No. 020264 Binjai Utara T.A
2011/2012.

F. Manfaat Penelitian
M anfaat yang diharapkan sebagai hasil penelitian adalah sebagai berikut :
a. Bagi Siswa


M enjadikan siswa untuk lebih kreatif dalam proses belajar
mengajar, terutama pada mata pelajaran Bahasa Indonesia



M elatih siswa agar menjadi anak yang berani dan mampu untuk
menyampaikan pendapat dan isi hatinya

b. Bagi Guru


M eningkatkan kemampuan guru dalam mengajar



M emberi

masukan

kepada

guru

agar

mampu

untuk

mengembangkan strategi belajarnya sesuai dengan materi yang di
sampaikan

c. Bagi Sekolah


M eningkatkan kualitas dan mutu sekolah, khususnya dalam
meningkatkan kreativitas belajar siswa



Hasil penelitian ini diharapkan dapat sebagai umpan-balik untuk
meningkatkan keefektifan dan keefisienan pembelajaran

d. Bagi Peneliti


Untuk melatih diri dalam menerapkan ilmu pengetahuan yang telah
dimiliki dan penyesuaian diri pada lapangan pekerjaan secara nyata
dilingkungan pendidikan dan sekolah



Bagi peneliti lainnya, hasil peneliti ini dapat digunakan sebagai
bahan pertimbangan bila ingin mengadakan penelitian pada
masalah yang relevansi.

BAB V
KESI MPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
Berdasarkan hasil dan temuan penelitian ini, maka dapat diambil
kesimpulan sebagai berikut:
1. Penelitian ini sangat berguna bagi peneliti khususnya dan pada tenaga
pendidik yang mengajar di kelas V pada umumnya.
2. Penggunaan strategi bermain peran dalam pembelajaran Bahasa Indonesia
dapat meningkatkan kreativitas siswa di kelas V SD Negeri No.020264
Binjai Utara.
3. Kreativitas belajar siswa semakin meningkat pada pelajaran Bahasa
Indonesia, itu dapat dilihat pada:
Siklus I pertemuan I terdapat 18,2% siswa memperoleh kreativitas
dan pertemuan II meningkat menjadi 36,4% siswa memperoleh
kreativitas.
Siklus II pertemuan I meningkat lagi menjadi 63,6% siswa
memperoleh kreativitas dan pada pertemuan II tingkat kreativitas
siswa semakin meningkat menjadi 86,4%.
Dengan demikian dikatakan bahwa tingkat kreativitas siswa dilihat
meningkat dari siklus I sampai dengan siklus II. Hal ini dikarenakan
tepatnya strategi bermain peran untuk meningkatkan kreativitas belajar
siswa pada mata pelajaran Bahasa Indonesia.

B. Saran
Dari hasil penelitian dan kesimpulan yang telah dipaparkan oleh peneliti,
maka peneliti mengajukan beberapa saran yang berkenaan dengan penggunaan
strategi bermain peran dalam pembelajaran Bahasa Indonesia, adalah sebagai
berikut:
1. Agar guru dapat menciptakan kondisi belajar yang kondusif dan
menyenangkan bagi siswa dengan melibatkan siswa secara aktif dalam
proses pembelajaran.

Guru

juga diharapkan

dapat memilih

dan

menyesuaikan strategi yang sesuai dengan materi pelajaran serta mampu
menggunakan dengan optimal saat proses belajar mengajar berlangsung.
2. Agar kepala sekolah dapat member perhatian lebih terhadap kreativitas
belajar siswa dalam proses belajar mengajar melalui pemberdayaan media
pembelajaran dan sumber belajar serta strategi yang dapat meningkatkan
kreativitas siswa.
3. Agar siswa dapat meningkatkan kreativitas belajarnya selama proses
belajar mengajar berlangsung. Dengan strategi bermain peran siswa dapat
meningkatkan kreativitasnya dalam belajar.

Daftar Pustaka
Arikunto, Suharjono dan Supriadi. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta:
Bumi Aksara.
Dimyati, dkk. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta
Depdiknas. 2006. Pembelajaran alternatif. http://www.mediabelajar.online.or.id.
Djamarah, syaiful B. dan Zain A. 2006. Strategi Belajar M engajar. Jakarta: PT.
Rineka Cipta
Gulo W. 2002. Strategi Belajar-M engajar. Jakarta: PT. Gramedia Widiasarana
Indonesia
Hamdani. 2011. Strategi Belajar M engajar. Bandung: CV. Pustaka Setia
Hamalik, Omar. 2008. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Kuswantin, Nusya. 2006. Antara Papan
http://www.mediabelajar.online.or.id.

Tulis

dan

Bermain

Peran.

M unandar, Utami. 2009. Pengembangan Kreativitas Anak Berbakat. Jakarta:
Rineka Cipta.
M unandar, Utami. 2003. Kreativitas dan Keberbakatan. Jakarta: PT. Gramedia.
Rachmawati, Y. dan Kurniati E. 2010. Strategi Pengembangan Kreativitas pada
AnakUsia Taman Kanak-kanak. Jakarta: Kencana Prenada M edia Group.
Rahmah, Siti. 2011. Skripsi “M eningkatkan Kreativitas Siswa Dalam
Pembelajaran Bahasa Indonesia M elalui M etode Bermain Peran di Kelas
V SD Negeri 060828 Kec. M edan Area T.A 2011/2012. M edan: Unimed
Roestiyah. 2008. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Sagala, Syaiful. 2005. Konsep dan M akna Pembelajaran. Bandung: CV
ALFABETA
Semiawan, C. 2010. Kreativitas Keberbakatan. Jakarta: PT. Indeks
Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-faktor yang M empengaruhi. Jakarta: Rineka
Cipta
Suranto. 2005. Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini. Jakarta: Departemen
Pendidikan Nasional

Suyono dan Harianto. 2011. Belajar dan Pembelajaran. Bandung: PT. Remaja
Rosdakarya
Uno B. Hamzah. 2011. Model Pembelajaran M enciptakan Proses Belajar
M engajar yang Kreatif dan Efektif. Jakarta: Bumi Aksara
Wina,Sanjaya. 2006. Strategi Pemelajaran. Jakarta: PT. Kencana

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN STRATEGI PENYELESAIAN MASALAH (PROBLEM SOLVING) PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS VA SD NEGERI 1 METRO BARAT

0 13 46

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN METODE ROLE PLAYING PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL KELAS V SD NEGERI 4 RUKTI HARJO LAMPUNG TENGAH TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 10 62

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN METODE ROLE PLAYING PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL KELAS V SD NEGERI 4 RUKTI HARJO LAMPUNG TENGAH TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 16 59

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS DENGAN MENGGUNAKAN MODEL ROLE PLAYING PADA SISWA KELAS V A SDNEGERI 11 METRO PUSAT TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 15 52

MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KELAS VII SMP NEGERI 1 PENENGAHAN KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 9 67

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MENGARANG IMAJINATIF DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS IV SDN 1 GUNUNG RAYA TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 9 60

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MENGARANG IMAJINATIF DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS IV SDN GUNUNG RAYA TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 5 64

PENERAPAN MODEL ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PKn SISWA KELAS V SD NEGERI 3 TEMPURAN LAMPUNG TENGAH

0 12 106

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK ROLE PLAYING UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V DI SD NEGERI MANGGUNGAN KABUPATEN BANYUMAS TAHUN PELAJARAN 2015 2016

0 16 290

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DENGAN METODE ROLE PLAYING SISWA KELAS X IPA

0 1 14