Jurnal Skripsi Ekonomi Pembangunan 1999 - 2005 - Jurusan Manajemen

http://epserv.fe.unila.ac.id

ABSTRAK

ANALISIS KETIMPANGAN WILAYAH DI PROPINSI LAMPUNG

OLEH
TRILESTARI
Hakekatnya tujuan pembangunan daerah ditekankan pada pertumbuhan ekonomi,
pemerataan pembangunan dan gasil-hasilnya dalam rangka meningkatkan kesejahteraan
masyarakat, menggalakan prakarsa dan peran aktif masyarakat serta meningkatkan
potensi daerah secara terpadu. Selaian itu hakekatnya pendekatan pembangunan daerah
adalah agar pembangunan dapat menyebar secara merata atau aaagar tiadak terjadi
ketimpangan wilayah. Searah dengan itu peropinsi Lampung mengarahkan pembangunan
daerahnya untuk menggali potensi yang tersedia baik potensi sumber daya alam, maupun
sumber daya manusia agar tercapai pemerataan pendapatan, kesempatan kerja, partisipasi
serta pertumbuhan ekonomi yang tinggi. Namun dalan kenyataannya karena adanya
perbedaan potensi yang dimiliki dan lemahnya perangkat administrasi dan sumber daya
manusia yang menggelola potensi sumber daya alam, mengakibatkan adanya
ketimpangan dalam pembangunan.
Permasalahan yang muncul dalam penulisan ini adalah bagaimana kondisi ketimpangan

wilayah masing-masing Kabupaten/Kota di Propinsi Lampung.
Tujuan dari penulisan dan penelitian ini adalah untuk mengetahui kondisi ketimpangaqn
wilayah masing-masing Kabupaten/Kota di Propinsi Laampung.
Untuk mengukur laju pertumbuhan ekonomi di masing-masing Kabupaten/Kota di
Propinsi Lampung digunakan model formulasi pertumbuhan dan untuk mengukur kondisi
ketimpangan wilayah masing-masing Kabupaten/Kota di Propinsi Lampung digunakan
Indeks Williamson.

Berdasarkan hasil perhitungan laaju pertumbuhan ekonomi, perkembangan laju
pertumbuhan ekonomi di masing-masing Kabupaten/Kota di Propinsi Lampung
cenderung mengalami kenaikan terus menerus selama kurun waktu empat tahun terakhir.
Tahun 2004 laju pertumbuhan ekonomi tertinggi terjadi di Kota Bandarlampung
mencapai pertumbuhan sebesar 7,65 persen. Sedaangkan laju pertumbuhan ekonomi
terendah tahun 2004 terjadi di Kabupaten Lampung Timur yang mengalami pertumbuhan
hanya sebesar 0,69 persen. Selama tahun 2004 dapat dilihat laju pertumbuhan ekonomi di
masing-masing Kabupaten/Kota di Propinsi Lampung. Cenderung mengaalami
penurunan hal ini diakibatkan perekonomian yang ada diwilayah Propinsi Lampungt
semakin melesu.
Berdasarkan hasil perhitungan menggunakan Indeks Williamson, rata-rata kondisi
ketimpangan wilayah masing-masing Kabupaten/Kota di Propinsi Lampung masih

tergolong dalam kategori yang ringgan,kaarena angka Indeks Williamson kurang dari
satu. Kabupaten Lampung memiliki rata-rata 0,195534. Kabupaten Tanggamus rata-rata
ketimpangannya 0,288681. kabupaten Lampung Selatan memiliki rata-rata ketimpangan
0,342841. Kabupaten Lampung Timur rata-rata ketimpangannya 0,209957. Kabupaten
Lampung Tengah memiliki rata-rata ketimpangan 0,316995. kabupaten Lampung Utara
rata-rata ketimpangannya 0,218778. Kabupaten WayKanan memiliki rata-rata
ketimpangan 0,193428. kabupaten Tulang Bawang memiliki rata-rata ketimpangan
0,246769. Kota Bandarlampung memiliki rata-rata ketimpangan 0,242850. Kota Metro
memiliki rata-rata ketimpangan 0,112700. dari perhitungan angka Indeks Williamson di
atas bahwa Propinsi Lampung memiliki tingkat ketimpangan wilayah antar Kabupaten
yang ringgan dan dapat dikatakan bahwa pendapatan antar Kabupaten/Kota di Propinsi
Lampung cukup merata.

RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Jepara Jawa Tengah, pada tanggal 24 september 1982, putri bungsu
dari tiga bersaudra buah cinta dari pasangan Bapak Paidi dan Ibu Hj. Siti Zumrotun.
Pendidikaan di Sekolah Dasar Negeri I Bojong Menteng Bekasi Timur diselesaikan pada
tahun 1995, Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama Negeri 8 Bekasi diselesaaikaan pada
tahun 1998, Sekolah Menengah Umum Kartikatama diselesaikan pada tahun 2001. pada

tahun 2001 penulis melanjutkan pendidikan strata satu (SI) pada Jurusan Ekonomi
Pembangunan Falkutas Ekonomi Universitas Lampung melalui Penelusuran Kemanpuan
Akademik dan Bakat (PKAB).

Pada tahun 2004 penulis melakukan Kuliah Kanjungan Kerja Nyata (KKL) ke Bank
Indonesia Dan Bursa Efek Jakarta (BEJ).

MOTTO

“ penggalaman ku adalah gur u t erbaik dan t erbur ukku dalam se t iap aku
melangkah”

(Tri Lestari)

“…………. sukses memang sesuat u yang manis t er asa lebih manis lagi bila
dicapai dalam wakt u yang lama dan dengan perj uangan yang ber at dan
menggalami kekalahan t er lebih dahulu”……. .
(Amos B. Alcoot )

PERSEMBAHAN


Setelah sekian lama menanti keberhasilanku menyelesaikan kuliah, maka berkat doa
dan dukungan keluarga besarku, kupersembahkan karya kecilku kepada seluruh
keluarga besarku:
Bapak dan M ama yang selalu memberikam kasih sayangnya kepadaku, selalu
mendoakan dan memberikan dorongan untuk terus maju dan menyelesaikan skripsiku.
M ba lis dan Kakak Bowo, Kang Tawi dan M ba I is terima kasih yang tak terhingga
atas segala perhatian yang telah diberikan kepadaku.
M as Arif Rahmad Effendy makasih atas semangat yang kau telah berikan untukku .
Keponakan-keponakanku dan adikku: Renita Susanti, Amanda Susilowati, Rifa
Khoirotun N isa dan Akmal yang selalu mengisi hari-hariku dengan senyun dan
keceriaan.

Almamater Tercinta

SANWACANA

Bissimillahirormanirohim,
Puji syukur kehadirat Allah SWT. Karena berkat Rahmat dan Karunia-Nya jualah penulis
dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini sebagai salah satu syarat dalam meraih gelar

Sarjana Ekonomi pada Jurusan Ekonomi Pembangunan Falkutas Ekonomi Universitas
Lampung dengan judul: “ Analisis Ketimpangan Wilayah di Propinsi Lampung” setulus
hati penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada yang terhormat:
1. Bapak Yung Iriyudin S.E.,M.Si selaku dosen pembimbing utama yang telah
memberikan perhatian dan pengarahan sehingga aku mampu menyelesaikan
skripsi ini
2. Bapak Hi. Asrian Hendi Caya S.E. M.E selaku dosen pembimbing pendamping
3. Ibu Hj. Ida Budiarti dosen pembimbing akademik yang telah memberikan
pengarahan selama masa perkuliahan
4. bapak Ambya S.E.,M. Si selaku Ketua Jurusan Ekonomi Pembangunan dan bapak
Hj. Moneyzar Usman S.E., M.Si selaku sekertaris Jurusan Ekonomi
Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Lampung
5. Bapak Hi. Toto Gunarto S.E., M.Si selaku Dekan fakultas Ekonomi Universitas
Lampung

6. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi yang telah memberikan ilmu
pengetahuan yang bermanfaat bagi penulis
7. Bu Mar, Bang Herman dan Mba Sri serta karyawan dilingkungan Fakultas
Ekonomi Universitas Lampung
8. Keluarga besar and sahabat-sahabatku: Neonex, Eka, Yanti, Rizka, Henni, Deni,

Bambang, Na2ng, pu2t, Sekar, Iis dan sahabat-sahabatku yang tidak dapat aku
sebutkan satu persatu makasih telah mau hadir dalam seminarku.
Penulis mengakui dalam karya kecilnya masih terdapat banyak kekurangan.

Bandar Lampung, Januari 2007

Penulis

DAFTAR ISI

Halaman
ABSTRAK
SANWACANA
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
DAFTAR GAMBAR
DAFTAR LAMPIRAN

i
ii

iii
iv
v
vi

I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ……………………………………………………………. 1
B. Permasalahan ………………………………………………………………. 10
C. Tujuan Penulisan …………………………………………………………… 11
D. Kerangka Pemikiran ………………………………………………………... 11
E. Sistem Penulisan ……………………………………………………………. 14
II. TINJUAN PUSTAKA
A. Definisi Pembangunan Ekonomi …………………………………………… 15
B. Definisi dan Pentingnya pembangunan Daerah …………………………….. 17
C. Definisi Pertumbuhan Ekonomi …………………………………………….. 19
1. Pertumbuhan Ekonomi Konsep Dasar dan Ilustrasi …………………….. 20
D. Definisi Pertumbuhan Ekonomi Wilayah …………………………………... 23
E. Teori PDRB ………………………………………………………………… 24
1. Definisi PDRB ……………………………………………………… 24
2. Definisi PDRB Perkapita …………………………………………… 26

3. Manfaat PDRB ……………………………………………………… 27
F. Definisi Ketimpangan Wilayah ……………………………………………... 28
G. Pertumbuhan Versus Pemerataan …………………………………………… 32
III. METODE PENELITIAN
A. Data dan Sumber Data ………………………………………………………. 36
B. Analisis ……………………………………………………………………… 37
1. Analisis Kualitatif …………………………………………………… 37
2. Analisis Kuantitatif …………………………………………………. 37

C. Gambaran Umum Propinsi Lampung ……………………………………….. 38
1. Kondisi Wilayah …………………………………………………….. 38
2. Wilayah Administratif ………………………………………………. 39
3. Ketenagakerjaan …………………………………………………….. 41
D. Gambaran Umum Mengenai Kebijakan Pemerataan Distribusi Pembangunan
Ekonomi ……………………………………………………………………. 44
IV. HASIL PERHITUNGAN DAN PEMBAHASAN
A. Hasil Perhitungan …………………………………………………………… 48
1. Hasil Perhitungan Laju Pertumbuhan Ekonomi ……………………. 48
2. hasil perhitungan Ketimpangan Wilayah …………………………… 49
B. Pembahasan …………………………………………………………………. 49

1. Pembahasan Laju Pertumbuhan Ekonomi …………………………... 49
2. Pembahasan Kondisi ketimpangan Wilayah ………………………... 53
3. Ketimpangan wilayah dilihat dari Segi laju Pertumbuhan Ekonomi ... 55
4. Ketimpangan Wilayah dilihat dari Segi Tinglat kemiskinan ……….. 64
V. SIMPUL DAN SARAN
A. Simpulan …………………………………………………………………….. 68
B. Saran ………………………………………………………………………… 69
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 1. Produk Domestik Regional Brotu Propinsi Lampung Menurut harga
Konstan 2000 Tahun 2000-2004 ………………………………………

3

Tabel 2. Laju Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten/Kota se-Propinsi Lampung
tahun 2001-2004 ……………………………………………………….


5

Tabel 3. Jumlah Penduduk propinsi Lampung Menurut Kabupaten/Kota
di Propinsi Lampung tahun 2000-2004 ………………………………..

7

Tabel 4. PDRB per Kapita Kabupaten/Kota se-Propinsi Lampung Atas Harga
Konstaan 2000 Tahun 2000-2004 ………………………………………

9

Taabel 5. Luas Wilaayah Kabupaten/Kota di Propinsi Lampung ………………..

40

Tabel 6. Luas dan Persentase Penggunaan Tanah di Wilayah Propinsi Lampung

41


Tabel 7. Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja Penduduk Usia 15 Tahun Ke
Atas Menurut Kabupaten/Kota propinsi lampung tahun 2004 …………

43

Tabel 8. laju pertumbuhan Ekonomi kabupaten/ Kota Se- Propinsi Lampung …..

48

Tabel 9. Tingkat Ketimpangan Wilayah Masing-Masingt Kabupaten/KotA
DI Propinsi Lampung …………………………………………………..

49

Tabel 10. Jumlah Indeks Kemiskinan, Indeks Kesenjangan Kemiskinan
dan Indeks Keparahan Kemiskinan Kabupatyen/Kota di Propinsi Lampung 67

DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar 1. Grafik Laju Pertumbuhan Ekonomi di Propinsi Lampung dan
Masing-Masing Kabupaten\Kota di Wilayah Propinsi Lampung
Tahun 2001-2004 ……………………………………………………

52

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran

I. Laju Pertumbuhan Ekonomi Propinsi Lampung dan Masing-Masing Kabupaten/Kota
di wilayah Propinsi Lampung
II. Perhitungan Ketimpangan Wilayah Masing-Masing Kaabupaten/Kota di Propinsi
Lampung dengan Menggunakan Indeks Williamson Tahun 2000-2004
III. Tingkat dan Rata-Rata Ketimpangan Wilayah Masing-Masing Kabupaten/Kota di
propinsi Lampung.
IV. PDRB Atas Harga Konstan 2000 Menurut Lapangan Usaha Propinsi Lampung dan
Masing-Masing Kabupaten/Kota Tahun 2000-2004