Gambaran Pola Pencarian Pengobatan Masyarakat di Desa Baru Kecamatan Pancur Batu Tahun 2016

GAMBARAN POLA PENCARIAN PENGOBATAN MASYARAKAT DI
DESA BARU KECAMATAN PANCUR BATU TAHUN 2016

SKRIPSI

OLEH
DWI RAMADANI MURTI
111000042

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara

GAMBARAN POLA PENCARIAN PENGOBATAN MASYARAKAT DI
DESA BARU KECAMATAN PANCUR BATU TAHUN 2016

Skripsi ini diajukan sebagai
salah satu syarat untuk memperoleh gelar

Sarjana Kesehatan Masyarakat

OLEH
DWI RAMADANI MURTI
111000042

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2016

Universitas Sumatera Utara

HALAMAN PERNTAAN KEASLIAN SKRIPSI
Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi “GAMBARAN POLA
PENCARIAN

PENGOBATAN

MASYARAKAT


DI

DESA

BARU

KECAMATAN PANCUR BATU TAHUN 2016” ini beserta seluruh isinya
adalah benar hasil karya saya sendiri,dan saya tidak melakukan penjiplakan atau
pengutipan dengan cara-cara yang tidak sesuai dengan etika keilmuan yang
berlaku dalam masyarakat keilmuan. Atas pernyataan ini, saya siap menanggung
resiko atau sanksi yang dijatuhkan kepada saya apabila kemudian ditemukan
adanya pelanggaran terhadaap etika keilmuan dalam karya ilmiah saya ini, atau
klaim dari pihak lain terhadap keaslian karya saya ini.

Medan, Oktober 2016
Yang membuat pernyataan

Dwi Ramadani Murti


i
Universitas Sumatera Utara

ii
Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK
Sejak dahulu manusia telah mengenal beberapa jenis penyakit, cara
pencegahan dan pengobatannya. Dengan menggunakan akal pikiran dan
berdasarkan pengalaman, mereka mencoba melakukan berbagai cara untuk
menjaga kesehatan. Pengobatan yang dilakukan baik secara tradisional dengan
memanfaatkan tenaga pengobatan tradisional (dukun, tabib) maupun pengobatan
serta penyembuhan jenis penyakit yang dilakukan secara modern dengan
memanfaatkan tenaga medis dengan menggunakan peralatan kedokteran yang
serba modern. Kedua jenis pola pencarian pengobatan cara ini saling berbeda
namun masih diperlukan oleh masyarakat, baik masyarakat di perkotaan
maupun yang berada di pedesaan.
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan
kualitatif menggunakan metode wawancara mendalam (indepth interview) untuk
mengetahui gambaran perilaku masyarakat dalam pola pencarian pengobatan di

Desa Baru Kecamatan Pancur Batu tahun 2016. Jumlah informan dalam
penelitian ini berjumlah 9 orang.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada empat pola pencarian
pengobatan pada masyarakat Desa Baru Kecamatan Pancur Batu, yaitu penyakit
yang dapat sembuh hanya dengan diobati sendiri, penyakit yang akan sembuh
jika berobat ke pengobatan tradisional (orang pintar), penyakit yang hanya dapat
disembuhkan dengan berobat ke pengobatan medis, serta penyakit yang
pengobatannya harus dilakukan dengan mengkombinasikan pengobatan
tradisional dan pengobatan medis agar hasilnya maksimal.
Pola pencarian pengobatan masyarakat Desa Baru Kecamatan Pancur
Batu dipengaruhi oleh beberapa hal seperti faktor jenis kelamin, suku bangsa,
pendidikan, pekerjaan, pengalaman dan kepercayaan, nilai ekonomis, dukungan
budaya, serta dukungan keluarga dan pertemanan.
Diharapkan kepada Dinas Kesehatan Kabupaten Deli Serdang melalui
Puskesmas Pancur Batu, untuk lebih mensosialisasikan mengenai pemanfaatan
pengobatan medis kepada masyarakat Desa Baru Kecamatan Pancur Batu agar
masyarakat mau dan mampu memanfaatkan pengobatan medis modern.

Kata Kunci : Perilaku Kesehatan, Pola Pencarian Pengobatan, Masyarakat Desa
Baru


iii
Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT

Since the first human being to know some kind of disease, prevention and
treatment. by using reasoning and based on experiences, they tried to do a variety
of ways to maintain health. Treatment is either traditionally by harnessing
traditional medicine (shaman, healer) and the treatment and cure of diseases
which is done by utilizing modern medical personnel using all modern medical
equipment. Both types of treatment seeking patterns differ from each other in this
way but it is still required by the public, both in urban communities as well as
those residing in rural areas.
This study is descriptive qualitative approach used indepth interviews to
describe the behavior of people in treatment seeking patterns in the Desa
BaruKecamatan Pancur Batu 2016. The method use is depth interviews with
selected informantsThe number of informants in this study amounted to 9 people.
The results showed that there are four search patterns treatment of the
communities in the Desa Baru Kecamatan Pancur Batu, which is a disease that

can be cured only by the treatment itself, the disease will be cured if treated to
traditional medicine (shaman, healer), a disease that can only be cured with
treatment to modern medical treatment, as well as diseases whose treatment
should be done by combining traditional medicine and medical treatment for
maximum results.
Community treatment seeking patterns in Desa Baru Kecamatan Pancur
Batu influenced by gender, ethnicity, education, occupation, experience and
confidence, economic value, cultural support, and family and friendship support.
It is expected that the Deli Serdang Department of Health through the
Public Health Center of Pancur Baru, to further promote the utilization of
medical treatment to the people in Desa Baru Kecamatan Pancur Batu for
society willing and able to take advantage of modern medical treatment.

Keyword

: Behavioral Health, MedicineSearch Patterns, Desa Baru Community

iv
Universitas Sumatera Utara


KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Pengasih dan Penyayang atas
Berkat dan Karunia-Nya telah memberikan Kesehatan dan Kekuatan kepada
penulis sehingga penulis dapat menyusun dan menyelesaikan skripsi yang
berjudul “ Gambaran Pola Pencarian Pengobatan Masyarakat di Desa Baru
Kecamatan Pancur Batu Tahun 2016 ”
Selama penulisan skripsi ini, penulis banyak mendapat bantuan material
dan moril dari berbagai pihak oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis
mengucapkan terima kasih kepada :
1.

Prof. Dr. Runtung Sitepu, SH M.Hum selaku Rektor Universitas Sumatera
Utara.
2. Prof. Dr. Dra. Ida Yustina, M.Si selaku Dekan Fakultas Kesehatan
Masyarakat Sumatera Utara.

3. Drs. Tukiman, MKM Selaku Ketua Departemen Pendidikan Kesehatan
dan Ilmu Perilaku Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera
Utara sekaligus sebagai Dosen Pembimbing I yang telah banyak

membimbing dan meluangkan waktu, memberikan saran, dukungan,
nasihat, serta arahan dalam penyelesaian skripsi ini.
4. Drs. Alam Bakti Keloko, Mkes selaku dosen Pembimbing II yang telah
banyak

meluangkan

waktu,

memberikan

bimbingan,

pengarahan,

dukungan, serta arahan kepada penulis untuk kesempurnaan skripsi ini.

v
Universitas Sumatera Utara


5. Drs. Eddy Syahrial, MS, Selaku dosen penguji I yang telah banyak
memberikan masukan serta saran-saran kepada penulis dalam perbaikan
skripsi ini serta memberikan dukungan dan bimbingan selama penulis
menjalani pendidikan.
6. Dr. Drs. R. Kintoko Rochadi, MKM, selaku dosen penguji II yang telah
banyak memberikan masukan serta saran-saran kepada penulis dalam
perbaikan skripsi ini serta memberikan dukungan dan bimbingan slama
penulisan menjalani pendidikan.
7. Dr. Heldy BZ, MPH selaku Dosen Pembimbing Akademik yang dalam
kesempatan ini penulis memberikan penghargaan sebesar-besarnya kepada
beliau yang slalu dan senantiasa memberikan arahan, bimbingan dan
motivasi kepada penulis selama kuliah di FKM USU.
8. Seluruh Dosen dan Staf di FKM USU yang telah memberikan bekal ilmu
selama penulis menjadi mahasiswa di FKM USU.
9. Bapak Warsito selaku Staf Pegawai Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Sumatera Utara yang selalu member nasihat dan motivasi
selama penulis melaksanakan dan menyelesaikan skripsi.
10. Bapak Kepala Desa Baru Kecamatan Pancur Batu yang telah membantu
dalam menyelesaikan penelitian penulis.
11. Teristimewa untuk kedua orang tuaku, Bapak Juliano dan Ibu Rubinem

yang senantiasa memberikan do’a dan kasih sayang serta dukungan kepada
penulis selama ini.

vi
Universitas Sumatera Utara

12. Buat abangku tersayang

Nurhadi Pratama S.Sos terimakasih sudah

membantu moril maupun materi serta motivasi dan dukungannya selama
penulis menyelesaikan program S1 di FKM USU.
13. Buat sahabat-sahabat terhebat yang selalu hadir dalam suka maupun duka
yaitu Intan Purnama Sari, Aisyah A.R pohan, Ruslaini, Chairunnisa
ginting, Alfenny S Yombo SKM, Wida arifiani SKM, Felany Rizky terima
kasih atas semangat, doa dan motivasi dalam menyelesaikan skripsi ini.
14.

Buat temen-temen seperjuangan PKIP yang lagi berjuang keras dalam
menyelesaikan skripsi nya yaitu Raffi, Ratna, fitri, nenti, betty, putri,

gunawan, minda, bg yusuf, bg banu, terima kasih untuk semangat dan
dukungan kalian.

15. Kepada kelompok PBL Desa Kuta Kepar Ersenina dan LKP yaitu diki,
mega, pesta, maria, tika, putri, madya, kak may, sis arta, yaya, naysia,
nina, hillery, bg frengki, annis, trima kasih atas doa dan motivasinya
selama ini.
16. Kepada bang Andy surya jannah S.P terima kasih sudah banyak membantu
dalam menyelesaikan skripsi ini.
17. Kepada Haikal ghulsyani S,IP terima kasih atas do’a dan dukungannya
selama ini.
18. Kepada bg esa, ayu, kiki yang sudah membantu dalam penyelesain
penelitian sampai selesai.

vii
Universitas Sumatera Utara

19. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu yang telah banyak
membantu, memberikan semangat, do’a serta dukungan selama ini.
Dengan segala kerendahan hati, disadari bahwa penulisan skripsi ini masih
jauh dari sempurna, untuk itu penulis menerima kritik dan saran yang bersifat
membangun. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi kita semua. Amin.

Medan, Oktober 2016

Penulis

viii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

HALAMAN PERYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ........................................ i
HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................... ii
ABSTRAK ....................................................................................................... iii
ABSTRACT ...................................................................................................... iv
KATA PENGANTAR ..................................................................................... v
DAFTAR ISI ..................................................................................................... ix
DAFTAR TABEL ............................................................................................ xii
DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... xiii
DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xiv
DAFTAR RIWAYAT HIDUP ..........................................................................xv
BAB 1 PENDAHULUAN
1.1.LatarBelakang ..............................................................................................1
1.2.Rumusan Masalah ........................................................................................9
1.3.Tujuan Penelitian .........................................................................................9
1.3.1.Tujuan Umum ...........................................................................................9
1.3.2.Tujuan Khusus ..........................................................................................9
1.4. Manfaat Penelitian .....................................................................................10
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
2.1. Perilaku ......................................................................................................11
2.1.1. Pengertian ................................................................................................11
2.1.2. Determinan Perilaku................................................................................12
2.1.3. Domain Perilaku......................................................................................15
2.1.4. Pembentukan Perilaku ............................................................................ 17
2.1.5. Teori Terjadinya Perilaku18
2.2. Perilaku Kesehatan .....................................................................................21
2.2.1. Penertian Perilaku Masyarakat21
2.2.2 Klasifikasi Perilaku Kesehatan22
2.3 Masyarakat ..................................................................................................24
2.3.1. Pengertian Masyarakat ............................................................................24
2.3.2. Karakteristik Masyarakat ........................................................................25
2.4. Pola Pencarian Pengobatan ........................................................................27
2.5. Reaksi Dalam Proses Pencarian Pengobatan .............................................31
2.6. Aspek Sosial Budaya Masyarakat dalam Pencarian Pengobatan ...............35
2.7. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pola Pencaria n Pengobatan ..............37
2.8. Kerangka Pikir Penelitian ........................................................................ 41
BAB III METODE PENELITIAN
3.1. Jenis Penelitian ...........................................................................................43
3.2. Lokasi dan Waktu Penelitian .....................................................................43
3.2.1. Lokasi Penelitian .....................................................................................43
3.2.2. Waktu Penelitian43
3.3. Pemilihan Informan ....................................................................................44
3.4. Metode Pengumpulan Data ....................................................................... 45

ix
Universitas Sumatera Utara

3.4.1. Data Primer .........................................................................................45
3.4.2. Data Sekunder .........................................................................................45
3.5. Definisi Istilah ............................................................................................46
3.6. Tahap-Tahap Pelaksanaan .........................................................................47
3.6.1.Tahap Persiapan Penelitian ......................................................................47
3.6.2.Tahap Pelaksanaan Penelitian ..................................................................48
3.7. Alat Bantu Penelitian .................................................................................48
3.7.1 Pedoman Wawancara ...............................................................................49
3.7.2. Alat Perekam ...........................................................................................49
3.8. Teknik Analisis Data ..................................................................................49
BAB IV HASIL PENELITIAN
4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian .........................................................53
4.1.1. Gambaran Geografis Desa Baru Kecamatan Pancur Batu ......................53
4.1.2. Gambaran Demografis Desa Baru Kecamatan Pancur Batu ...................54
4.1.3. Gambaran Sarana dan Prasarana Umum di Desa Baru Kecamatan
Pancur Batu ...........................................................................................58
4.2. Karakteristik Informan ..............................................................................63
4.3. Gambaran Pola Pencarian Pengobatan Masyarakat Desa Baru .................64
4.3.1. Reaksi Informan Jika Ada Anggota Keluarga Sakit ...............................64
4.3.2. Penyakit Yang Tidak Perlu Diobati ........................................................67
4.3.3. Penyakit Yang Dapat Diobati Sendiri .....................................................69
4.3.4. Penyakit Yang Pengobatannya Harus ke Pengobatan Tradisional ........72
4.3.5. Penyakit Yang Pengobatannya Harus ke Pengobatan Medis ..................79
4.3.6. Penyakit Yang Pengobatannya Harus ke Pengobatan Tradisional
Sekaligus ke Pengobatan Medis (Fragmentation) ..................................80
4.3.7. Proses Membatalkan atau Penghentian Proses Pengobatan
(Discountinuity) ……….......... ...............................................................84
BAB V PEMBAHASAN
5.1. Karakteristik Informan tentang Pola Pencarian Pengobatan ......................88
5.1.1. Umur .......................................................................................................88
5.1.2. Jenis Kelamin ..........................................................................................90
5.1.3. Suku Bangsa ............................................................................................92
5.1.4. Tingkat Pendidikan .................................................................................93
5.1.5.Jenis Pekerjaan .........................................................................................95
5.1.6. Penghasilan .............................................................................................96
5.1.7. Jumlah Tanggungan ................................................................................98
5.1.8 Agama ......................................................................................................99
5.2. Gambaran Faktor-Faktor yang Memengaruhi Pola Pecarian Pengobatan
Masyarakat di Desa Baru Kecamatan Pancur Batu ...............................100
5.2.1. Dukungan Budaya ..................................................................................100
5.2.2. Dukungan Keluarga dan Masyarakat .....................................................102
5.2.3 Pengalaman Pengobatan .........................................................................103
5.3. Pola Pencarian Pengobatan Informan .......................................................105
5.3.1. Tindakan Informan Jika Anggota Keluarga Terkena Penyakit ..............105

x
Universitas Sumatera Utara

5.3.2. Penyakit yang Tidak Perlu Diobati ........................................................107
5.3.3. Penyakit yang Dapat Diobati Sendiri .....................................................109
5.3.4. Penyakit yang Harus Dibawa ke Pengobatan Tradisional .....................110
5.3.5. Penyakit yang Harus Dibawa ke Pengobatan Medis..............................112
5.3.6. Penyakit yang Proses Pengobatannya Harus Dikombinasikan antara
Pengobatan Medis dengan Pengobatan Tradisional ..............................113
5.3.7. Penyakit yang Proses Pengobatannya Harus Dicukupkan di Tengah
Masa Pengobatan ...................................................................................115
5.4. Spesifikasi Masyarakat Desa Baru dalam Pola Pencarian Pengobatan ....116
BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN
6.1. Kesimpulan ...............................................................................................118
6.2. Saran ..........................................................................................................119
DAFTAR PUSTAKA ......................................................................................121
DAFTAR LAMPIRAN

xi
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

Matriks 4.1 Jumlah Penduduk dan Jenis Kelamin Menurut Data Kantor Kepala
Desa Tahun 2015 ..................................................................................54
Matriks 4.2 Karakteristik Penduduk Desa Baru Berdasarkan Mata Pencaharian
tahun 2015.............................................................................................55
Matriks 4.3 Karakteristik Penduduk Desa Baru Berdasarkan Tingkat Pendidikan
tahun 2015.............................................................................................56
Matriks 4.4 Karakteristik Penduduk Desa Baru Berdasarkan Agama
Tahun 2015.. .........................................................................................57
Matriks 4.5 Karakteristik Penduduk Desa Baru Berdasarkan Suku Bangsa
Tahun 2015 ...........................................................................................57
Matriks 4.6 Karakteristik Informan ..........................................................................63
Matriks 4.7 Reaksi Informan Jika Ada Anggota Keluarga Sakit .............................64
Matriks 4.8 Penyakit yang Tidak Perlu Diobati .......................................................67
Matriks 4.9 Penyakit yang Dapat Diobati Sendiri (Self Medication) ......................69
Matriks 4.10 Penyakit yang Pengobatannya Harus Ke Pengobatan Tradisional .......73
Matriks 4.11 Penyakit yang Pengobatannya Harus ke Pengobatan Medis ................77
Matriks 4.12 Penyakit yang Penyembuhannya Harus ke Pengobatan Trradisional
Sekaligus ke Pengobatan Medis (Fragmentation ..................................80
Matriks 4.13 Proses Membatalkan atau Penghentian Proses Pengobatan
(Discontinuity) ......................................................................................85

xii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka pikir

xiii
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1.

Pedoman Wawancara

Lampiran 2.

Surat Izin Penelitian

Lampiran 3.

Surat Keterangan Selesai Penelitian

xiv
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama

: Dwi Ramadhani Murti

Tempat Lahir

: Kerasaan 1, Pematang Bandar

Tanggal Lahir

: 05 Februari 1994

Suku Bangsa

: Jawa

Agama

: Islam

Nama Ayah

: Juliano

Suku Bangsa Ayah

: Jawa

Nama Ibu

: Rubinem

Suku Bangsa Ibu

: Jawa

Status Perkawinan

: Belum Menikah

Jumlah Bersaudara

: 2 (dua) bersaudara

Alamat rumah

: Kp.Hulam Kerasaan 1,Pematang Bandar

Riwayat Pendidikan
Tahun 1999 – 2005

: SD Muhammadiyah Kerasaan 1

Tahun 2005 – 2008

: MTs Al-jihad Kerasaan 1

Tahun 2008 – 2011

: Madrasah Aliyah Negeri Pematang Bandar

Tahun 2011 – 2016

: Fakultas Kesehatan Masyarakat USU Medan

xv
Universitas Sumatera Utara