Efektivitas Progressive Muscle Relaxation terhadap Kualitas Tidur Pasien Kanker Payudara
6
Judul Tesis
Nama Mahasiswa
Program Studi
Minat Studi
Tahun :
Efektivitas Progressive Muscle Relaxation
terhadap Kualitas Tidur Pasien Kanker
Payudara
: Sri Dewi Siregar
: Magister Ilmu Keperawatan
: Keperawatan Medikal Bedah
2016
:
ABSTRAK
Kanker payudara adalah suatu penyakit pertumbuhan sel, akibat adanya onkogen
yang menyebabkan sel normal menjadi sel kanker pada jaringan payudara. Pada
pasien kanker payudara memiliki kecenderungan untuk mengalami gangguan tidur.
Gangguan tidur diketahui terjadi karena faktor fisiologis (penyakit dan pengobatan)
dan psikologis. Tindakan keperawatan yang dapat dilakukan untuk mengatasi
kualitas tidur yang buruk adalah dengan tekhnik progressive muscle relaxation.
PMR merupakan gerakan mengkontraksikan dan merileksasikan otot. Penelitian ini
bertujuan untuk melihat efektivitas PMR terhadap kualitas tidur pada pasien kanker
payudara. Desain penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimen pre dan post
test with control grup dengan populasi seluruh pasien kanker payudara dan masing
– masing jumlah sampel 28 responden kelompok intervensi dan kontrol, yang
diambil dengan cara total sampling. Analisis data yang digunakan wilcoxon signed
rank test dan uji mann whitney test. Kualitas tidur pada penelitian ini diukur dengan
menggunakan pittsburgh sleep quality index (PSQI). Hasil penelitian ini
menunjukkan terdapat perbedaan kualitas tidur yang signifikan sebelum dan sesudah
pemberian PMR kelompok intervensi: p < 0.05; kelompok kontrol: p = 0.08,
selanjutnya ditemukan perbedaan kualitas tidur yang signifikan pada kelompok
intervensi dengan kelompok kontrol: p < 0.05. Kesimpulan PMR memberikan
efektivitas yang bermanfaat terhadap kualitas tidur pasien kanker payudara
sehingga disarankan bagi peneliti selanjutnya untuk melakukan penelitian efektivitas
progressive muscle relaxation terhadap faktor – faktor yang mempengaruhi kualitas
tidur secara objektif pada pasien dengan penyakit kronik.
Kata kunci : progressive muscle relaxation, kualitas tidur, kanker payudara
i
Universitas Sumatera Utara
7
Thesis Title
:
Nama Mahasiswa
Program Studi
Minat Studi
Tahun
:
:
:
:
Effectiveness of Progressive Muscle Relaxation
la on the Sleep Quality of Breast Cancer Patients
Sri Dewi Siregar
Master of Nursing
Medical Surgical Nursing
2016
ABSTRACT
Breast cancer is a disease of cell growth, due to the existence of oncogene which
causes normal cells to become cancer cells in breast tissue. Breast cancer patients
more likely to have sleep disorders which occur due to physiological factors (illness
and medication) and psychological ones. Nursing treatment that can be done to
overcome the poor sleep quality is by using progressive muscle relaxation (PMR)
technique which is a movement of contracting and relaxing muscles. The objective
of this research was to find out the effectiveness of PMR on breast cancer patients’
sleep quality. The research was quasi experiment with pretest-posttest control group
design. The population was all breast cancer patients with 28 respondents in the
intervention group and 28 respondents in the control group, taken by using total
sampling technique. The data were analyzed by using wilcoxon signed rank test and
mann whitney test. Sleep quality was measured by using pittsburgh sleep quality
index (PSQI). The result of the research showed that there was significant
difference in sleep quality in pre and post PMR in the intervention group at p < 0.05
and in the control group at p=0.08. It was also found that there was significant
difference in sleep quality between the intervention group and the control group at
p < 0.05. Conclusion PMR provides a useful effectiveness against breast cancer
patients sleep quality so it is advisable for the next researcher to conduct research
on the effectiveness of progressive muscle relaxation the factors that affect the
quality of sleep objectively in patients with chronic diseases.
Keywords: progressive muscle relaxation, sleep quality, breast cancer
ii
Universitas Sumatera Utara
Judul Tesis
Nama Mahasiswa
Program Studi
Minat Studi
Tahun :
Efektivitas Progressive Muscle Relaxation
terhadap Kualitas Tidur Pasien Kanker
Payudara
: Sri Dewi Siregar
: Magister Ilmu Keperawatan
: Keperawatan Medikal Bedah
2016
:
ABSTRAK
Kanker payudara adalah suatu penyakit pertumbuhan sel, akibat adanya onkogen
yang menyebabkan sel normal menjadi sel kanker pada jaringan payudara. Pada
pasien kanker payudara memiliki kecenderungan untuk mengalami gangguan tidur.
Gangguan tidur diketahui terjadi karena faktor fisiologis (penyakit dan pengobatan)
dan psikologis. Tindakan keperawatan yang dapat dilakukan untuk mengatasi
kualitas tidur yang buruk adalah dengan tekhnik progressive muscle relaxation.
PMR merupakan gerakan mengkontraksikan dan merileksasikan otot. Penelitian ini
bertujuan untuk melihat efektivitas PMR terhadap kualitas tidur pada pasien kanker
payudara. Desain penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimen pre dan post
test with control grup dengan populasi seluruh pasien kanker payudara dan masing
– masing jumlah sampel 28 responden kelompok intervensi dan kontrol, yang
diambil dengan cara total sampling. Analisis data yang digunakan wilcoxon signed
rank test dan uji mann whitney test. Kualitas tidur pada penelitian ini diukur dengan
menggunakan pittsburgh sleep quality index (PSQI). Hasil penelitian ini
menunjukkan terdapat perbedaan kualitas tidur yang signifikan sebelum dan sesudah
pemberian PMR kelompok intervensi: p < 0.05; kelompok kontrol: p = 0.08,
selanjutnya ditemukan perbedaan kualitas tidur yang signifikan pada kelompok
intervensi dengan kelompok kontrol: p < 0.05. Kesimpulan PMR memberikan
efektivitas yang bermanfaat terhadap kualitas tidur pasien kanker payudara
sehingga disarankan bagi peneliti selanjutnya untuk melakukan penelitian efektivitas
progressive muscle relaxation terhadap faktor – faktor yang mempengaruhi kualitas
tidur secara objektif pada pasien dengan penyakit kronik.
Kata kunci : progressive muscle relaxation, kualitas tidur, kanker payudara
i
Universitas Sumatera Utara
7
Thesis Title
:
Nama Mahasiswa
Program Studi
Minat Studi
Tahun
:
:
:
:
Effectiveness of Progressive Muscle Relaxation
la on the Sleep Quality of Breast Cancer Patients
Sri Dewi Siregar
Master of Nursing
Medical Surgical Nursing
2016
ABSTRACT
Breast cancer is a disease of cell growth, due to the existence of oncogene which
causes normal cells to become cancer cells in breast tissue. Breast cancer patients
more likely to have sleep disorders which occur due to physiological factors (illness
and medication) and psychological ones. Nursing treatment that can be done to
overcome the poor sleep quality is by using progressive muscle relaxation (PMR)
technique which is a movement of contracting and relaxing muscles. The objective
of this research was to find out the effectiveness of PMR on breast cancer patients’
sleep quality. The research was quasi experiment with pretest-posttest control group
design. The population was all breast cancer patients with 28 respondents in the
intervention group and 28 respondents in the control group, taken by using total
sampling technique. The data were analyzed by using wilcoxon signed rank test and
mann whitney test. Sleep quality was measured by using pittsburgh sleep quality
index (PSQI). The result of the research showed that there was significant
difference in sleep quality in pre and post PMR in the intervention group at p < 0.05
and in the control group at p=0.08. It was also found that there was significant
difference in sleep quality between the intervention group and the control group at
p < 0.05. Conclusion PMR provides a useful effectiveness against breast cancer
patients sleep quality so it is advisable for the next researcher to conduct research
on the effectiveness of progressive muscle relaxation the factors that affect the
quality of sleep objectively in patients with chronic diseases.
Keywords: progressive muscle relaxation, sleep quality, breast cancer
ii
Universitas Sumatera Utara