Analisis Perilaku Hidup Bersih dan Sehat serta Penyakit Berbasis Lingkungan pada Anak Usia 6-12 Tahun Korban Erupsi Gunung Sinabung di Posko Pengungsian Kabanjahe Kabupaten Karo Tahun 2017

ABSTRAK
Erupsi gunung merapi merupakan bencana yang diakibatkan faktor alam.
Erupsi gunung merapi tidak dapat diprediksi membuat masyarakat harus tinggal di
posko pengungsian. Dalam posko pengungsi sangat membutuhkan perilaku hidup
bersih dan sehat karena buruknya perilaku hidup bersih dan sehat yang padat
pengungsian dapat mempermudah penularan penyakit berbasis lingkungan dari satu
kepada yang lain.
Tujuan penelitian untuk menganalisis perilaku hidup bersih dan sehat serta
penyakit berbasis lingkungan pada korban Erupsi Gunung Sinabung di posko
pengungsian Kabanjahe Kabupaten Karo.
Penelitian ini bersifat deskriptif dan yang menjadi objek penelitian ini adalah
anak usia 6-12 tahun yang tinggal di posko pengungsian. Besar sampel adalah sama
dengan populasi (total sampling) yaitu 72 orang.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa masih terdapat 2 orang anak (2,8%)
yang memiliki perilaku yang buruk dalam menggunakan air bersih, 1 orang anak
(1,4%) memiliki perilaku yang buruk karena merokok, 24 orang anak (33,3%)
memiliki perilaku yang buruk dalam mencuci tangan dengan air bersih dan sabun
sedangkan anak yang memiliki perilaku yang buruk dalam menggunakan jamban
sehat yaitu 31 orang (43,1%). Jenis keluhan kesehatan yang paling banyak dialami
oleh anak-anak adalah keluhan penyakit diare yaitu 27 orang (37,3%), kecacingan
sebanyak 11 orang (15,3%) penyakit kulit sebanyak 15 orang (20,8%) dan ISPA

sebanyak 3 orang (4,2%).
Berdasarkan hasil penelitian, maka perlu dilakukan penyuluhan tentang
pentingnya perilaku hidup bersih dan sehat dan penyakit berbasis lingkungan kepada
anak yang tinggal di posko pengungsian agar semakin mengerti pentingnya menjaga
kebersihan diri dan mau berpartisipasi untuk menjaga lingkungan sekitarnya.
Kata Kunci: Pengungsi, Perilaku Hidup Bersih dan Sehat, Penyakit Berbasis
Lingkungan, Erupsi Gunung Sinabung

iii

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT
Volcanic eruptions were a disaster that caused by natural factors. Volcanic
eruptions were unpredictable, makes people have to stay in the evacuation post. In
post refugees are in need of clean and healthy living behavior due to poor hygiene
and healthy living behavior which can cause the transmission of environmental-based
diseases from one to the other.
The purpose of this study is to describe the behavior of clean and healthy living
as well as environmental-based disease on the victims of Mount Sinabung eruption in

Kabanjahe evacuation post in Karo.
The type of this research is descriptive and the object of this research is
children aged 6-12 years who live in refugee posts. The sample size is the same as the
population (total sampling) which is 72 people.
The results showed that there were 2 children (2.8%) who had bad behavior in
using clean water, 1 child (1.4%) has bad behavior due to smoking, 24 children
(33,3%) had bad behavior in hand washing with clean water and soap, while children
who have bad behavior in using healthy toilet are 31 children (43,1%). The most
common types of health complaints experienced by children are diarrhea diseases
complaints of 27 children (37,3%), worms 11 children (15,3%) skin disease 15
children (20,8%) and ISPA 3 children (4.2%).
Based on the results of this study, it is necessary to be counseled about the
importance of clean and healthy life behavior and environmental-based diseasesto
the children who lives in the evacuation posts for them to understand the importance
of mantaing personal hygiene and willing to participate in mantaining their
environment.

Keywords: Refugees, Clean and Healthy Living Behavior, Environmental-Based
Diseases, Sinabung Eruption


iv

Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Stres dan Mekanisme Koping Remaja Korban Erupsi Gunung Sinabung di Posko Pengungsian Erupsi Gunung Sinabung Kabanjahe Kabupaten Karo

0 0 10

Stres dan Mekanisme Koping Remaja Korban Erupsi Gunung Sinabung di Posko Pengungsian Erupsi Gunung Sinabung Kabanjahe Kabupaten Karo

0 0 2

Stres dan Mekanisme Koping Remaja Korban Erupsi Gunung Sinabung di Posko Pengungsian Erupsi Gunung Sinabung Kabanjahe Kabupaten Karo

0 0 7

Stres dan Mekanisme Koping Remaja Korban Erupsi Gunung Sinabung di Posko Pengungsian Erupsi Gunung Sinabung Kabanjahe Kabupaten Karo

0 0 29

Analisis Perilaku Hidup Bersih dan Sehat serta Penyakit Berbasis Lingkungan pada Anak Usia 6-12 Tahun Korban Erupsi Gunung Sinabung di Posko Pengungsian Kabanjahe Kabupaten Karo Tahun 2017

0 1 13

Analisis Perilaku Hidup Bersih dan Sehat serta Penyakit Berbasis Lingkungan pada Anak Usia 6-12 Tahun Korban Erupsi Gunung Sinabung di Posko Pengungsian Kabanjahe Kabupaten Karo Tahun 2017

0 0 7

Analisis Perilaku Hidup Bersih dan Sehat serta Penyakit Berbasis Lingkungan pada Anak Usia 6-12 Tahun Korban Erupsi Gunung Sinabung di Posko Pengungsian Kabanjahe Kabupaten Karo Tahun 2017

0 1 22

Analisis Perilaku Hidup Bersih dan Sehat serta Penyakit Berbasis Lingkungan pada Anak Usia 6-12 Tahun Korban Erupsi Gunung Sinabung di Posko Pengungsian Kabanjahe Kabupaten Karo Tahun 2017 Chapter III VI

0 0 30

Analisis Perilaku Hidup Bersih dan Sehat serta Penyakit Berbasis Lingkungan pada Anak Usia 6-12 Tahun Korban Erupsi Gunung Sinabung di Posko Pengungsian Kabanjahe Kabupaten Karo Tahun 2017

0 0 4

Analisis Perilaku Hidup Bersih dan Sehat serta Penyakit Berbasis Lingkungan pada Anak Usia 6-12 Tahun Korban Erupsi Gunung Sinabung di Posko Pengungsian Kabanjahe Kabupaten Karo Tahun 2017

0 0 25