Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

ABSTRAK
Siti Puspa Indah (110304070) Dengan judul skripsi Faktor-faktor Yang
Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan
Kemasan di Pasar Tradisional, Studi Kasus : Pasar Medan Super Market di
Kecamatan Medan Kota, Medan, yang dibimbing oleh Bapak Prof. Dr. Ir.
Meneth Ginting, MADE dan Bapak Ir. H. Hasman Hasyim, M.Si.
Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui perkembangan konsumsi minyak
goreng 5 tahun terakhir di Sumatera Utara, untuk mengetahui perbedaan
karakteristik konsumen minyak goreng jenis curah dengan kemasan, untuk
mengetahui perbedaan dan pengaruh umur, pendidikan, harga minyak goreng,
pendapatan dan jumlah tanggungan terhadap konsumsi minyak goreng curah
dengan konsumsi minyak goreng kemasan dan untuk mengetahui alasan
konsumen membeli minyak goreng jenis curah dan kemasan.
Metode penelitian penentuan sampel yang digunakan adalah metode stratified
random sampling, dengan besar sampel yaitu 60 konsumen minyak goreng. Data
yang digunakan data primer dan data sekunder. Metode analisis yang digunakan
adalah metode deskriptif, metode analisis regresi berganda dan metode analisis U
Mann Whitney.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Perkembangan konsumsi minyak goreng
di Provinsi Sumatera Utara mulai tahun 2009, 2011 , 2012 mengalami naik dan
tahun 2012 turun. (2) Terdapat perbedaan karakteristik antara konsumen minyak

goreng curah dan konsumen minyak goreng kemasan yaitu : tingkat pendidikan,
pendapatan dan harga minyak goreng. (3) karakteristik konsumen secara
serempak berpengaruh nyata terhadap jumlah konsumsi minyak goreng curah dan
kemasan. (4) Tidak terdapat perbedaan pengaruh usia, pendidikan, harga minyak
goreng, pendapatan dan jumlah tanggungan terhadap konsumsi minyak goreng
curah dengan konsumsi minyak goreng kemasan. (5) Kebutuhan sehari-hari, harga
dan sesuai dengan pendapatan menjadi alasan utama mengapa minyak goreng
curah dibeli oleh responden, sedangkan pada konsumen minyak goreng kemasan
bahwa kebutuhan sehari-hari, kualitasnya dan sesuai dengan pendapatan menjadi
alasan utama mengapa minyak goreng kemasan dibeli oleh responden.

Kata Kunci :

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Jumlah Konsumsi Minyak
Goreng, Konsumen Minyak Goreng Curah, Konsumen Minyak
Goreng Kemasan, Analisis Regresi

i


Dokumen yang terkait

Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Membeli Minyak Goreng Curah (Studi Kasus : Pasar Sentral Di Kecamatan Medan Kota Di Kota Medan)

13 78 78

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Harga Jual Minyak Goreng Curah Di Pasar Tradisional Medan

17 84 71

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

9 66 136

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM PEMBELIAN MINYAK GORENG CURAH DAN MINYAK GORENG KEMASAN ( STUDI KASUS PASAR PEUNAYONG KOTA BANDA ACEH)

0 6 1

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

0 0 12

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

0 0 6

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

0 1 19

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

0 0 3

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

0 0 39

Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Membeli Minyak Goreng Curah (Studi Kasus : Pasar Sentral Di Kecamatan Medan Kota Di Kota Medan)

0 0 13