MBI SMK Maret 2011 | p4tkmatematika.org 11 2 Petunjuk Maret

Petunjuk
MBI SMK Maret 2011
Fadjar Shadiq, M.App.Sc
(fadjar_p3g@yahoo.com & www. fadjarp3g.wordpress.com)
1. Coba gunakan beberapa strategi berikut.
a. Cobalah buat modelnya, lalu gerakkan C
sepanjang garis mendatar. Apa yang terjadi?
b. Gunakan kasus khusus paling ekstrem (extreme cases). Apa yang
terjadi jika titik C berada di posisi paling kanan? Apa yang terjadi
jika titik D berada di posisi paling atas? Lalu bagaimana dengan
tempat kedudukan titik D-nya?
Buktikan kebenaran hasilnya.
2. Langkah pertama yang dapat dilakukan adalah dengan membuat
diagramnya. Strategi ini berkait dengan pembuatan sket atau gambar
dengan tujuan untuk mempermudah memahami masalahnya dan
mempermudah
mendapatkan
gambaran
umum
pemecahan
masalahnya. Setelah itu buat persamaanya. Jangan lupa untuk

mengecek kebenaran hasilnya.
3. Buat gambarnya dan buat juga garis pertolongannya. Alternatifnya
adalah seperti gambar berikut. Dua garis pertolongan yang dibuat ini
tegak lurus pada sisi-sisi persegipanjang MNOQ.
Q

O
a

8

10

b

d
P

6


?

c
M

N

Gunakan teorema Pythagoras untuk menentukan panjang PN.

1