Profil Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Anak Diagnosis Demam Tifoid Di Instalasi Rawat Inap RSUD DR. R. M. Djoelham Kota Binjai.

PROFIL PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN ANAK
DIAGNOSIS DEMAM TIFOID DI INSTALASI RAWAT INAP
RSUD DR. R. M. DJOELHAM KOTA BINJAI
PERIODE JANUARI – DESEMBER 2015

SKRIPSI

OLEH:
ELSYA PRASETIANTI
NIM 111501144

PROGRAM SARJANA FARMASI
FAKULTAS FARMASI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2017

Universitas Sumatera Utara

PROFIL PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN ANAK
DIAGNOSIS DEMAM TIFOID DI INSTALASI RAWAT INAP

RSUD DR. R. M. DJOELHAM KOTA BINJAI
PERIODE JANUARI – DESEMBER 2015

SKRIPSI
Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar
Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi
Universitas Sumatera Utara

OLEH:
ELSYA PRASETIANTI
NIM 111501144

PROGRAM SARJANA FARMASI
FAKULTAS FARMASI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2017

Universitas Sumatera Utara


PENGESAHAN SKRIPSI
PROFIL PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN ANAK
DIAGNOSIS DEMAM TIFOID DI INSTALASI RAWAT INAP
RSUD. DR. R. M. DJOELHAM KOTA BINJAI
PERIODE JANUARI – DESEMBER 2015
OLEH:
ELSYA PRASETIANTI
NIM 111501144
Dipertahankan di hadapan Panitia Penguji Skripsi
Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara
Pada Tanggal: 14 Maret 2017
Disetujui Oleh:
Pembimbing I,

Panitia Penguji,

Prof. Dr. Urip Harahap, Apt.
NIP 195301011983031004

Khairunnisa, S.Si., M.Pharm., Ph.D., Apt.

NIP 19782152008122001

Pembimbing II,

Prof. Dr. Urip Harahap, Apt.
NIP 195301011983031004

Hari Ronaldo Tanjung, S.Si., M.Sc., Apt.
NIP 197803142005011002

Dr. Aminah Dalimunthe,S.Si.,M.Si., Apt.
NIP 197806032005012004

Hari Ronaldo Tanjung, S.Si., M.Sc., Apt.
NIP 197803142005011002

Medan, 23April 2017
Fakultas Farmasi
Universitas Sumatera Utara
Dekan,


Prof. Dr. Masfria, M.S., Apt.
NIP 195707231986012001

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Bismillahirrahmanirrahim,
Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT atas segala limpahan
rahmat dan karunianya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan
penyusunan skripsi ini, serta shalawat beriring salam untuk Rasulullah
Muhammad SAW sebagai suri tauladan dalam kehidupan.
Skripsi ini disusun untuk melengkapi salah satu syarat mencapai gelar
Sarjana Farmasi pada Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara, dengan judul
Profil Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Anak Diagnosis Demam Tifoid Di
Instalasi Rawat Inap RSUD DR. R. M. Djoelham Kota Binjai.
Pada kesempatan kali ini dengan segala kerendahan hati penulis
mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Ibu Prof. Dr. Masfria,
M.S., Apt., dan kepada Ibu Dr. Poppy A. Z. Hasibuan, M.Si., Apt., selaku Dekan
dan Wakil Dekan Fakultas Farmasi USU Medan, yang telah memberikan

pengarahan dan bimbingan dalam menyelesaikan skripsi ini. Kepada Bapak Prof.
Dr. Urip Harahap, Apt., dan kepada Bapak Hari Ronaldo Tanjung, S.Si., M.Sc.,
Apt., yang telah membimbing dan memberikan petunjuk serta saran-saran selama
penelitian hingga selesainya skripsi ini. Kepada Ibu khairunnisa, S.Si., M.Pharm.,
Ph.D., Apt., dan kepada Ibu Dr. Aminah Dalimunthe,S.Si.,M.Si., Apt., selaku
dosen penguji yang telah memberikan kritik, saran dan arahan kepada penulis
dalam menyelesaikan skripsi ini. Kepada Bapak Ir. Darianto Bangun, M.Si.,
selaku Wakil Direktur Umum dan SDM Rumah Sakit Umum Daerah dr.
Djoelham Kota Binjai yang telah memberikan izin dan fasilitas untuk penulis
sehingga dapat mengerjakan dan menyelesaikan penelitian ini. Yang tersayang,

Universitas Sumatera Utara

Ayahanda Zulkarnain Sinulingga dan Ibunda Sri Murni Rehulina br. Singarimbun
yang telah memberikan cinta dan kasih sayang yang tidak ternilai dengan apapun,
motivasi beserta doa yang tulus dan tak pernah henti. Saudaraku adek Emilia,
Vira, Frido, Fitra dan seluruh keluarga besar yang selalu setia memberikan doa
dan dukungan penuh kepada penulis.
Sahabat-sahabat terbaikku dan seluruh teman-teman Farmasi, terima kasih
atas perhatian, semangat, doa, dan kebersamaannya selama ini. Serta seluruh

pihak yang telah ikut membantu penulis namun tidak tercantum namanya.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam penulisan skripsi ini masih
jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu dengan segala kerendahan hati, penulis
menerima kritik dan saran demi kesempurnaan skripsi ini. Akhirnya, penulis
berharap semoga skripsi ini dapat memberi manfaat bagi kita semua.

Medan,
Penulis,

April 2017

Elsya Prasetianti.
NIM 111501144

Universitas Sumatera Utara

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:
Nama Mahasiswa


: Elsya Prasetianti.

Nomor Induk Mahasiswa

: 111501144

Program Studi

: S-1 Reguler Farmasi

Judul Skripsi

: Profil Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Anak
Diagnosis Demam Tifoid Di Instalasi Rawat
Inap RSUD DR. R. M. Djoelham Kota
BinjaiPeriode Januari – Desember 2015

Dengan ini menyatakan bahwa skripsi yang saya buat adalah hasil karya
sayasendiri, bukan plagiat dan kemudian apabila dikemudian hari diketahui

skripsi saya ini plagiat karena kesalahan saya sendiri, maka saya bersedia
menerima sanksi yang diberikan oleh Program Studi Sarjana Farmasi Universitas
Sumatera Utara. Saya tidak akan menuntut pihak manapun atas perbuatan saya
tersebut.
Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya dalam keadaan sehat.

Medan, April 2017
Yang membuat surat pernyataan

Elsya Prasetianti.
NIM 111501144

Universitas Sumatera Utara

PROFIL PENGGUNAANANTIBIOTIK PADA PASIENANAK
DIAGNOSISDEMAM TIFOID DIINSTALASI RAWAT INAP RSUD DR.
R. M. DJOELHAM KOTA BINJAI
PERIODE JANUARI – DESEMBER 2015

ABSTRAK

Demam tifoid atau thypus abdominalis merupakan penyakit infeksi akut
pada saluran pencernaan yang disebabkan oleh Salmonella thypi. Penyakit ini erat
kaitannya dengan higiene pribadi dan sanitasi lingkungan yang kumuh, kebersihan
tempat-tempat umum yang kurang serta perilaku masyarakat yang tidak
mendukung untuk hidup sehat. Antibiotik merupakan golongan obat yang paling
utama dalam pengobatan demam tifoid. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui
profil penggunaan antibiotik pada pasien anak diagnosis demam tifoid di instalasi
rawat inap RSUD Djoelham Kota Binjai pada periode Januari - Desember 2015.
Penelitian ini dilakukan dengan metode deskriptif retrospektif,
menggunakan resep dari rekam medis pasien anak diagnosis demam tifoid di
instalasi rawat inap RSUD Djoelham Kota Binjai selama periode Januari –
Desember 2015. Data yang diambil meliputi identitas responden (jenis kelamin,
umur), diagnosis, dosis, antibiotik yang digunakan, golongan antibiotik dan
bentuk sediaan. Data yang diperoleh disajikan dalam bentuk persentase, nilai ratarata dan tabel.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa selama periode Januari – Desember
2015 diperoleh 37 pasien anak dengan diagnosis demam tifoid dan 78 resep yang
mengandung antibiotik. Pasien anak diagnosis demam tifoid lebih banyak terjadi
pada jenis kelaminperempuan (51,35%). Usia paling banyak terjadi pada usia 2

Dokumen yang terkait

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN DEMAM TIFOID ANAK DI INSTALASI RAWAT INAP Evaluasi Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Demam Tifoid Anak Di Instalasi Rawat Inap Rsau Adi Soemarmo.

1 4 12

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN ANAK DEMAM TIFOID DI INSTALASI RAWAT INAP Evaluasi Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Anak Demam Tifoid Di Instalasi Rawat Inap RSUD dr. Sayidiman Magetan Tahun 2014.

1 28 17

EVALUASI PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN ANAK DEMAM TIFOID DI INSTALASI RAWAT INAP Evaluasi Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Anak Demam Tifoid Di Instalasi Rawat Inap RSUD dr. Sayidiman Magetan Tahun 2014.

0 1 11

KAJIAN PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN DEMAM TIFOID DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD KAJIAN PENGGUNAAN ANTIBIOTIK PADA PASIEN DEMAM TIFOID DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD dr. R. SOETRASNO REMBANG TAHUN 2010.

0 1 17

Profil Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Anak Diagnosis Demam Tifoid Di Instalasi Rawat Inap RSUD DR. R. M. Djoelham Kota Binjai.

0 0 2

Profil Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Anak Diagnosis Demam Tifoid Di Instalasi Rawat Inap RSUD DR. R. M. Djoelham Kota Binjai.

0 0 6

Profil Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Anak Diagnosis Demam Tifoid Di Instalasi Rawat Inap RSUD DR. R. M. Djoelham Kota Binjai.

0 0 11

Profil Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Anak Diagnosis Demam Tifoid Di Instalasi Rawat Inap RSUD DR. R. M. Djoelham Kota Binjai. Chapter III V

0 0 15

Profil Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Anak Diagnosis Demam Tifoid Di Instalasi Rawat Inap RSUD DR. R. M. Djoelham Kota Binjai.

0 1 4

Profil Penggunaan Antibiotik Pada Pasien Anak Diagnosis Demam Tifoid Di Instalasi Rawat Inap RSUD DR. R. M. Djoelham Kota Binjai.

0 0 16