T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Kinerja Sistem Informasi Produksi Menggunakan Framework COBIT 4.1 (Studi Kasus: PT. Daya Manunggal Textil, Salatiga)

Evaluasi Kinerja Sistem Informasi Produksi
Menggunakan F ramework COBIT 4.1
(Studi Kasus: PT. Daya Manunggal Textil, Salatiga)
1)

Lidya Anissa Putri, 2) Agustinus Fritz Wijaya

Program Studi Sistem Informasi
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen Satya Wacana
Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50711, Indonesia
Email: 682009020@student.uksw.edu, agustinus.wijaya@staff.uksw.edu
Abstract

PT. Manunggal Power Textil Salatiga in carrying out its business activities often experience
delays in the production process that impede business processes that occur company, in
addition, the SI is in the Department of Production for this only serves to make the scheduling of
production machines. COBIT be reliable guidelines for managing IS / IT as well evaluate the SI
in order to support the performance and business processes of the company, but it also helps
auditors, users and management to bridge the gap between business risks, control needs and
technical issues of IS / IT. IT process maturity level in the company shows low values, this is

because every SI that exist in the company, especially in the Department of Production, built
based on need rather than a long-term corporate strategic planning.
Keywords: Performance Evaluation, COBIT 4.1, Production, Manufacturing Company.

Abstrak
PT. Daya Manunggal Textil Salatiga dalam menjalankan aktivitas bisnisnya sering mengalami
keterlambatan proses produksi yang menyebabkan terhambatnya proses bisnis yang terjadi perusahaan,
selain itu, SI yang ada di Departemen Produksi selama ini hanya berfungsi untuk melakukan penjadwalan
mesin produksi. COBIT menjadi pedoman yang dapat diandalkan untuk mengelola SI/TI sekaligus
mengevaluasi SI dalam rangka menunjang kinerja dan proses bisnis perusahaan, selain itu juga membantu
auditor, pengguna dan manajemen untuk menjembatani gap antara resiko bisnis, kebutuhan kontrol dan
permasalahan teknis SI/TI. Tingkat kematangan proses TI yang ada di perusahaan menunjukkan nilai
yang masih rendah, hal ini dikarenakan setiap SI yang ada di perusahaan khususnya di Departemen
Produksi, dibangun berdasarkan kebutuhan bukan merupakan perencanaan strategis perusahaan jangka
panjang.
Kata Kunci: Evaluasi Kinerja, COBIT 4.1, Produksi, Perusahaan Manufaktur.
1)

2)


Mahasiswa Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana,
Salatiga.
Staff Pengajar Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga.

Dokumen yang terkait

ANALISIS KOMPARATIF PENDAPATAN DAN EFISIENSI ANTARA BERAS POLES MEDIUM DENGAN BERAS POLES SUPER DI UD. PUTRA TEMU REJEKI (Studi Kasus di Desa Belung Kecamatan Poncokusumo Kabupaten Malang)

23 307 16

MANAJEMEN PEMROGRAMAN PADA STASIUN RADIO SWASTA (Studi Deskriptif Program Acara Garus di Radio VIS FM Banyuwangi)

29 282 2

APRESIASI IBU RUMAH TANGGA TERHADAP TAYANGAN CERIWIS DI TRANS TV (Studi Pada Ibu Rumah Tangga RW 6 Kelurahan Lemah Putro Sidoarjo)

8 209 2

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN INTERN DALAM PROSES PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) (StudiKasusPada PT. Bank Rakyat Indonesia Unit Oro-Oro Dowo Malang)

160 705 25

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

PENERAPAN MEDIA LITERASI DI KALANGAN JURNALIS KAMPUS (Studi pada Jurnalis Unit Aktivitas Pers Kampus Mahasiswa (UKPM) Kavling 10, Koran Bestari, dan Unit Kegitan Pers Mahasiswa (UKPM) Civitas)

105 442 24

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25