EVALUASI PROGRAM SMT 1 2017 2018

EVALUASI PROGRAM BIDANG
Oleh:
KURIKULUM
Waka
Kurikulum dan Pengajaran

1

KBM HARIAN
NO

PROGRAM

EVALUASI PELAKSANAAN

1

Masih ada kelas jam pelajaran
yang kosong

Masih didapati guru yang belum memahami tata/alur ketika

berhalangan hadir (sakit/ijin). Mohon bisa dicatat: untuk
alur ijin melalui KS (Tertulis/SMS/WA), tembusan tugas ke
Waka Kur dan guru piket.

2

Menunjuk koordinator KBM
harian untuk memantau,
mengkoordinir, dan mengambil
tindakan pada saat ada
kekosongan jam pelajaran

Keterbatasan guru piket yang juga harus mengajar sering
mengakibatkan belum optimalnya pelaksanaan piket
harian.

3

Siswa yang keluar masuk pada
saat jambelajar


Masih belum tegasnya kita menerapkan aturan selama
berlangsungnya proses KBM

2
2

OGRAM CIRI KHUSUS (BTAQ)
NO

PROGRAM

EVALUASI PELAKSANAAN

1

Tim BTA akan mengadakan
program Munaqosah..

Poin 1,2,3 alhamdulillah sudah terlaksana dengan baik.

Beberapa kekurangan saya kira disekitar tekhnis silahkan
sebagai catatan untuk panitia tahun berikutnya.
Mudah-mudahan tahun depan targetnya dapat ditingkatkan
dari segi kuantitas (jumlah peserta munaqosah, maupun
dari kualitas pelaksanaan itu sendiri)

2

Khotmil Quran yang Khataman
tidak hanya kelas 9 namun
kelas 7 dan 8 (jika memenuhi
syarat).

3

Penguji program Munaqosah
tidak guru sendiri namun tim
dari UMI Foundation Surabaya.

4


Saat open house tim BTA akan
memberikan bahan presentasi
kepada Kepsek terkait program
tim BTA tahun depan.

Sudah dilakansanakan dengan baik, Ustadz Aqib yang
menyampaikan.

5

Kartu prestasi akan dibawa
Guru saat hari terakhir nanti
dibagikan kesiswa kembali
untuk dibawa pulang dan
ditandatangani orang tua, hari
Seninnya dikembalikan
kembali.

Ustad Aqib yang menyampaikan...


3
3

OGRAM CIRI KHUSUS (ECY)
NO

PROGRAM

EVALUASI PELAKSANAAN

1

Pembuatan modul untuk tim
ECY harus tahu terlebih dahulu
berapa jam mengajar agar
lebih sesuai. Kalau bisa ECY
jamnya jangan dikurangi
karena untuk modal Go
International.

depan.

Sudah dilakansanakan dengan baik, dibawah koord Miss
Arum

2

Persiapan ECY Fiesta lebih baik,
dengan mengangkat
epic/drama tradisional
Nusantara

Belum terlaksana, mohon jadi catatan untuk Tim ECY

4
4

valuasi Pembelajaran
NO


PROGRAM

EVALUASI PELAKSANAAN

1

Workshop/pelatihan Penilaian
Kurikulum K13/evaluasi
kurikulum 2013

Sudah dilaksanakan pada awal tahun pelajaran dan briefing
teknis tgl 20/12/2017 untuk pemantapan. Catatan:
beberapa guru tidak hadir, sehingga apa yang disampaikan
tidak terlaksana sebagaimana mestinya baik oleh guru
mata pelajaran maupun wali kelas.

2

Sistem Pelaporan bidang
akademik


E-rapot sedang dalam penjajakan untuk bisa diterapkan
pada semester genap atau paling lambat semester gasal
TP 2018-2019

3

Evaluasi pembelajaran
berbasis komputer (CBT) pada
UASBK/UKKBK

Terlaksana dengan beberapa kendala tekhnis. Akan terus
dilakukan perbaikan, karena amanat Ketua Umum, CBT
harus diterapkan pada ulangan harian.

5
5

engmbangan SDM
NO


PROGRAM

EVALUASI PELAKSANAAN

1

IHT pada awal Tahun

Sudah dilaksanakan, hasilnya belum optimal berupa
pengintegrasian PPK dalam KBM

2

Pelatihan Penilaian k-13

Sudah dilaksanakan diawal dan akhir semester

3


Study Banding dihidupkan
Belum terlaksana
kembali (usul Gontor Jawa
Timur) untuk tujuan Nasima
Go International

4

Pelatihan Bahasa Inggris
setiap hari sabtu

Terlaksana, dengan catatan

6
6

ijakan Penggunaan Buku Ajar
NO
1


PROGRAM

EVALUASI PELAKSANAAN

Kelas VII, VIII dan IX

Sekalipun agak terlambat, pengadaan buku bisa

menggunakan buku

direalisasikan melalui dana BOS Buku.

pegangan siswa (BSE) yang
disediakan sekolah
2

Himbauan untuk tidak

Secara resmi, sekolah melalui sudah

menggunakan buku dari

menginstruksikan untuk tidak menggunakan buku

penerbit, dan diharapkan

dari penerbit luar dan guru dihimbau untuk

guru menulis modul

membuat modul penunjang KBM. Jika dilapangan

pendamping. Sekolah

masih ada guru yang menggunakan itu, diluar

secara resmi tidak lagi

tanggung jawab kurikulum.

merilis katalog buku dari
penerbit.

7
7

PLORASI LINGKUNGAN DAN ELE-J
NO

PROGRAM

EVALUASI PELAKSANAAN

1

Kelas VII di Museum Abdul
Jalil AKMIL dan Rik Rok
Galeri Magelang

Terlaksanadengan baik, kepulangan sedikit
terlambat karena macet di Jalan Raya MagelangAmbarawa.

2

Kelas VIII di Museum Abdul
Jalil AKMIL dan Candi
Borobudur Magelang

Terlaksanadengan baik, kepulangan sedikit
terlambat karena macet di Jalan Raya MagelangAmbarawa.

3

Kelas IX di Situs Geologi
LIPI, Karangsambong
Kebumen

Terlaksana dengan baik, siswa kelelahan karena
jarak tempuhnya yg cukup jauh dan medan kegiatan
eksplorasi yang cukup “menantang”

4

ELE-JN di Desa Penting Sari

Terlaksana dengan baik, diagendakan waktu melalui
mapel Bahasa Indonesia, untuk ekspose laporan
kegiatan per kelompok. Untuk Panitia, target yang
dibebankan Yayasan untuk menulis buku, mohon
segera ditindak lanjuti.

8
8

UKSES UN 2018
NO

PROGRAM

EVALUASI PELAKSANAAN

1

Pemetaan yang lebih baik
untuk tindakan penanganan
yang lebih tepat

Sudah dilaksanakan, hasilnya belum optimal

2

Tes diagnostik dilaksanakan
pada minggu pertama
semester gasal

Sudah dilaksanakan diawal dan akhir semester

3

Program jam ke-0 seharusnya
dimulai dari semester awal dan
dapat dilakukan oleh semua
mapel UN

Sudah dilaksanakan untuk mapel Matematika dan IPA
dengan pertimbangan kedua mapel ini yang mutlak harus
dilakukan perbaikan secara intensif

4

Tambahan pelajaran untuk
kelas IX yang tergolong low
bisa dilakukan di hari Sabtu
(09.30 – 11.00)

Belum bisa dilaksanakan dikarenakan padatnya program
pengembangan SDM terutama study club guru untuk
meningkatkan kemampuan bahasa Inggris

5

FGD dilakukan di semester 1
(pertengahan semester 1)

Sudah dilaksanakan untuk guru mapel UN, menghasilkan
point-point kesepahaman antara lain materi dan strategi
yang dilaksanakan untuk kelas klinik dan tambahan jam ke
Nol.

6

Kelas homogen di awal
semester 2

Sedang dilakukan maping dengan merunjuk pada hasil tes
daignostik 2 dan UAS gasal
9

9

UKSES UN 2018
NO

PROGRAM

EVALUASI PELAKSANAAN

7

Pelibatan kembali Tim ECY SMP
untuk persiapan UN pada
mapel Bahasa Inggris.

Mohon guru ECY bisa memberikan masukan, terkait apakah
materi ECY sudah selesai? Segera akan dilakukan diskusi
guru mapel Bahasa Inggris dengan guru ECY untuk
pembagian tugas persiapan UN mapel Bahasa Inggris

8

Outbound akan dilakukan
pasca ujian praktik

Menunnggu jadwal USBN dari MKKS untuk menyesuaikan
jadwal Ujian praktik, dan pekan intensif

9

Februari dan seterusnya off
pelajaran non UN+USBN,
difokuskan ke UN dan USBN.

Mohon guru mapel NON UN+USBN bisa memberikan
gambaran umum apakah target ini bisa dilaksanakan?

1

10

nfo PUN dan PUSBN
NO

PROGRAM

EVALUASI PELAKSANAAN

1

PUN 1
(BIND, MAT, BING, IPA)

29 Jan – 1 Febr 2018

2

PUN 2
(BIND, MAT, BING, IPA)

26 Febr – 1 Maret 2018

3

PUSBN 1
(BIND, MAT, BING, IPA, PAI,
PKn,IPS)

21 Maret – 29 Maret 2018

1

11

nfo persiapan UN

12
12

Februari dan seterusnya off
pelajaran non UN+USBN,
difokuskan ke UN dan USBN.

Mohon guru mapel Undan USBN (PAI, PKn, IPS) bisa
memberikan gambaran umum apakah target ini bisa
dilaksanakan?

13
13

Februari dan seterusnya off
pelajaran non UN+USBN,
difokuskan ke UN dan USBN.

Mohon guru mapel Undan USBN (PAI, PKn, IPS) bisa
memberikan gambaran umum apakah target ini bisa
dilaksanakan?

14
14

15
15

16
16

17
17

18
18