Asuhan Keperawatan pada Ny. L dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Rasa Nyaman: Nyeri di Harjosari II Lingkungan 7 Kecamatan Medan Amplas

Asuhan Keperawatan pada Ny. L dengan Prioritas Masalah
Kebutuhan Dasar Gangguan Rasa Nyaman: Nyeri
di Harjosasi II Lingkungan 7 Kecamatan Medan Amplas

Karya Tulis Ilmiah (KTI)
Disusun dalam Rangka Menyelesaikan
Program Studi DIII Keperawatan

Oleh
Khoirotun Nisa Lubis
122500170

PROGRAM STUDI DIII KEPERWATAN
FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
2015

1

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS
Saya yang bertandatangan dibawah ini :

Nama

: Khoirotun Nisa Lubis

NIM

: 122500170

Dengan ini menyatakan bahwa Karya Tulis Ilmiah ini yang berjudul “Asuhan
Keperawatan pada Ny. L dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Rasa
Nyaman: Nyeri di Harjosari II Lingkungan 7 Kecamatan Medan Amplas”. adalah
benar hasil karya sendiri, kecuali dalam pengutipan substansi disebutkan
sumbernya dan belum pernah dianjurkan kepada institusi manapun serta bukan
karya jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran isinya
sesuai dengan kaidah ilmiah yang harus dijunjung tinggi.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya tanpa ada tekanan
atau paksaan dari pihak mana pun serta bersedia mendapat sanksi akademik jika
ternyata dikemudian hari pernyataan ini tidak benar.

2


Lembar Pengesahan
KARYA TULIS ILMIAH

Asuhan Keperawatan pada Ny. L dengan
Gangguan Kebutuhan Dasar Rasa Nyaman: Nyeri
di Kelurahan Harjosari II Lingkungan 7
Kecamatan Medan Amplas

Medan, 9 Juli 2015

i

KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum warohmatullahi wabarokatu
Puji dan syukur penulis ucapkan atas kehadirat Allah SWT yag senantiasa
memberikan rahmat dan karunia-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan Karya
Tulis Ilmiah ini. Tak lupa selawat beriring salam saya hadiahkan kepada
junjungan Nabi Besar Muhammad SAW yang telah membawa kita dari alam
kebodohan ke alam yang penuh dengan pengetahuan.

Dalam menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini, saya menyadari bahwa
banyak kesulitan yang dihadapi, namun berkat usaha dan ridho Allah SWT,
penulisan Karya Tulis Ilmiah ini dapat terselesaikan walaupun masih jauh dari
kesempurnaan.
Dalam penulisan ini, penulis banyak menerima batuan, bimbingan dan
motivasi dari berbagai pihak, untuk itu penulis mengucapkan banyak terima kasih
yang sebesar-besarnya kepada :
1. Bapak dr. Dedi Ardinata, M.Kes selaku Dekan Fakultas Keperawatan
Universitas Sumatera Utara.
2. Ibu Erniyati, S.Kp, MNS, selaku Wakil Dekan I Fakultas Ilmu Keperawatan
Universitas Sumatera Utara Medan.
3. Ibu Nur Afi Darti, S.Kp, M.Kes selaku Ketua Prodi DIII Keperawatan.
4. Ibu Diah Arruum, S.Kep., Ns M.Kep selaku dosen pembimbing dalam
menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini.
5. Bapak Ners. Asrizal, M.Kep., RN., WOC (ET) N., CHt. N. selau penguji
dalam Karya Tulis Ilmiah ini.
6. Kedua orang tua saya Saharudin Lubis dan Nur Jannah Sinaga dan seluruh
keluarga tercinta, yang telah memberikan dorongan moril serta materil
kepeda penulis.
Penulis menyadari bahwa penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini masih jauh

dari kesempurnaan baik isi maupun susunannya. Maka dengan segala kerendahan

ii

hati penulis mengharapkan kritik dan saran serta masukan dari semua pihak demi
kesempurnaan Karya Tulis Ilmiah ini.
Akhir kata penulis mengharapkan tugas akhir ini dapat memberikan
manfaat bagi pembaca dan kiranya Allah SWT selalu melimpahkan rahmat dan
karunianya bagi kita semua.

Medan, Juli 2015

Penulis

iii

DAFTAR ISI
Halaman Pernyataan Orisinalitas
Lembar Pengesahan .........................................................................................


i

Kata Pengantar .................................................................................................

ii

Daftar Isi...........................................................................................................

iv

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ..............................................................................

1

B. Tujuan............................................................................................

3

C. Manfaat..........................................................................................


3

BAB II PENGELOLAAN KASUS
A. Konsep Dasar Asuhan Keperawatan dengan Masalah Kebutuhan
Dasar
Rasa Nyaman : Nyeri ....................................................................

4

1. Pengkajian ..............................................................................

5

2. Analisa Data ...........................................................................

7

3. Rumusan Masalah ..................................................................


9

4. Perencanaan............................................................................

11

5. Implementasi ..........................................................................

14

6. Evaluasi ..................................................................................

14

B. Asuhan Keperawatan Kasus ..........................................................

15

1. Pengkajian ..............................................................................


15

2. Analisa Data ...........................................................................

35

3. Rumusan Masalah ..................................................................

37

4. Perencanaan............................................................................

38

5. Implementasi ..........................................................................

46

6. Evaluasi ..................................................................................


46

BAB III KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan....................................................................................

60

B. Saran ..............................................................................................

61

Daftar Pustaka ..................................................................................................

62

Lampiran

iv


Dokumen yang terkait

Asuhan Keperawatan pada Tn.A dengan Masalah Kebutuhan Dasar: Aman dan Nyaman di Lingkungan V Keluarahan Harjosari II Kecamatan Medan Amplas

0 45 43

Asuhan Keperawatan Klien dengan Masalah Pemenuhan Kebutuhan Dasar Oksigenasi Melalui Program DOTS di Kelurahan Harjosari II Kecamatan Medan Amplas

0 52 52

Asuhan Keperawatan pada Ny. A dengan Prioritas Masalah Kebutuhan DasarMobilisasi di Kelurahan Harjosari II Lingkungan XIII Kecamatan Medan Amplas

0 22 44

Asuhan Keperawatan pada klien Dengan Masalah Kebutuhan Dasar Gangguan Nutrisi pada Kasus Diabetes Mellitus di Lingkungan V Kelurahan HarjoSari II Kecamatan Medan Amplas

0 27 51

Asuhan Keperawatan pada Ny.A dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Mobilisasi di Lingkungan VII Harjosari II Kecamatan Medan Amplas

0 30 56

Asuhan Keperawatan pada Ny.N dengan Prioritas Masalah Nyeri Kronik di Lingkungan IX Kelurahan Harjosari II Kecamatan Medan Amplas

1 60 68

Asuhan Keperawatan pada Ny. L dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Rasa Nyaman: Nyeri di Harjosari II Lingkungan 7 Kecamatan Medan Amplas

0 0 3

Asuhan Keperawatan pada Ny. L dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Rasa Nyaman: Nyeri di Harjosari II Lingkungan 7 Kecamatan Medan Amplas

0 0 2

Asuhan Keperawatan pada Ny. L dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Rasa Nyaman: Nyeri di Harjosari II Lingkungan 7 Kecamatan Medan Amplas

0 0 1

Asuhan Keperawatan pada Ny. L dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Rasa Nyaman: Nyeri di Harjosari II Lingkungan 7 Kecamatan Medan Amplas

0 0 15