UPAYA MENINGKATKAN KERJA KERAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN IPS MELALUI METODE DISKUSI KELAS IV SD NEGERI 1 MAKAM

UPAYA MENINGKATKAN KERJA KERAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN IPS MELALUI METODE DISKUSI KELAS IV SD NEGERI 1 MAKAM PROPOSAL SKRIPSI

  Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

  Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

  Oleh : GENTRY DHENA LINTYASARI 1201100019 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2016

  

UPAYA MENINGKATKAN KERJA KERAS DAN PRESTASI BELAJAR

SISWA MATA PELAJARAN IPS MELALUI METODE DISKUSI

KELAS IV SD NEGERI 1 MAKAM

  OLEH GENTRY DHENA LINTYASARI 1201100019

  Telah Disetujui dan di Sahkan Oleh

  Pembimbing I Pembimbing II

  

Drs. Pamujo, M.M., M.Pd Aji Heru Muslim, M.Pd

NIK. 2160088 NIK. 2160541

  Saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : GENTRY DHENA LINTYASARI NIM : 1201100019 Program Studi : Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan Menyusun skripsi dengan judul :

  UPAYA MENINGKATKAN KERJA KERAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN IPS MELALUI METODE DISKUSI KELAS IV SD NEGERI 1 MAKAM

  Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi ini adalah hasil karya tulis saya sendiri dan bukan dibuatkan orang lain atau jiplakan atau modifikasi karya orang lain. Bila pernyataan ini tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi, termasuk penjabutan gelar kesarjanaan yang sudah saya peroleh.

  Purwokerto, 28 Juli 2016 Yang menyatakan,

  MOTTO

   Lakukan yang terbaik bersikaplah yang baik, maka engkau akan menjadi yang terbaik  Kegagalan terjadi karena terlalu banyak berencana tetapi sedikit untuk berpikir  Kesabaran adalah kenikmatan yang tiada duanya

  

PERSEMBAHAN

  Skripsi ini penulis persembahkan Kepada :  Kedua orang tuaku, Bapak Suwaryo dan Ibu Mahemi sebagai tanda hormat dan rasa terima kasih yang tiada terhingga saya persembahkan skripsi ini kepada Bapak dan Ibu yang telah memberikan doa serta cinta kasih yang tak ternilai. Memberikan semangat dan motivasi sehingga skripsi ini bisa terselesaikan.

  

  Kakak-kakaku tercinta, Arif Rahmat Irawan, Cahyo Anggoro, dan Ammar Maffazi yang selalu memberikan doa dan semangat.

  

  Teman-temanku (Efa Susi W, Desi Oktafiani, Alfriesta Rahayu, Wening Dyah H, Chandra Ovian, Kartika Dewi S, Nita Susanti, dan Naufal) yang selalu memberikan semangat serta motivasi untuk saya.

   Teman-teman seperjuangan PGSD angkatan 2012.

  

ABSTRAK

  Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kerja keras dan prestasi belajar siswa mata pelajaran IPS pada materi perkembangan teknologi produksi, komunikasi, dan transportasi melalui metode diskusi kelas IV SD Negeri 1 Makam. Subyek pada penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Negeri 1 Makam dengan jumlah 26 siswa yang terdiri dari 18 siswa laki-laki dan 8 siswa perempuan. Jenis penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam dua siklus. Setiap siklus terdiri dari dua kali pertemuan dilakukan dengan alokasi waktu 2 jam pelajaran. Prosedur pelaksanaan pada setiap siklus meliputi perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Pengumpulan data kegiatan diperoleh dari lembar observasi aktivitas guru dan lembar observasi aktivitas siswa. Data hasil peningkatan kerja keras diperoleh dari angket respon siswa dan data peningkatan prestasi belajar siswa diperoleh dari tes evaluasi yang keduanya diberikan pada setiap akhir siklus. Hasil angket kerja keras siswa pada siklus I memperoleh skor rata-rata 2,66 dengan kriteria kerja keras baik sedangkan pada siklus II memperoleh skor rata- rata 3,32 dengan kriteria kerja keras siswa sangat baik. prestasi belajar siswa pada siklus I diperoleh presentase ketuntasan belajar sebesar 73,07% dengan memperoleh nilai rata-rata 70,38 dengan kriteria cukup baik dan siklus II dengan presentase ketuntasan belajar sebesar 84,61% dengan memperoleh nilai rata-rata 80,38 dengan kriteria baik. Hasil perolehan dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa metode diskusi dapat meningkatkan kerja keras dan prestasi belajar siswa mata pelajaran IPS materi perkembangan teknologi produksi, komunikasi, dan transportasi di kelas IV SD Negeri 1 Makam.

  

Kata Kunci : Ilmu Pengetahuan Sosial, Kerja Keras, Metode Diskusi, Prestasi

Belajar Siswa.

  

KATA PENGANTAR

  Assalamua’alikum.Wr.Wb Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, kepada junjungan kita nabi besar Muhammad SAW beserta para sahabatnya.

  Alhamdulillah, ucapkan syukur kepada-Nya, karena atas ridho-Nya skripsi dengan judul “ Upaya Meningkatkan Kerja Keras dan Prestasi Belajar Siswa Mata Pelajaran

IPS Melalui Metode Diskusi Kelas IV SD Negeri 1 Makam” dapat diselesaikan

  Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya sikap kerja keras siswa dan prestasi belajar IPS materi perkembangan teknologi produksi, komunikasi, dan transportasi di kelas IV SD Negeri 1 Makam sehingga perlu ada perbaikan dalam kegiatan pembelajaran. Penelitian ini merupakan jenis Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang mempunyai tujuan untuk meningkatkan kerja keras dan prestasi belajar siswa mata pelajaran IPS materi perkembangan teknologi produksi, komunikasi, dan transportasi di kelas IV SD Negeri 1 Makam. Hal tersebut dibuktikan dengan adanya peningkatan kerja keras siswa dari siklus I ke siklus II dengan kriteria kerja keras siswa sangat baik. Prestasi belajar siswa juga mengalami peningkatan dari siklus I ke siklus II dengan skor presentase ketuntasan yang sudah mencapai indikator keberhasilan yang ditentukan.

  Penulis telah mengupayakan semaksimal mungkin untuk mendapatkan hasil terbaik dalam penyusunan skripsi ini. Penulis menyadari mempunyai banyak keterbatasan, sehingga penyelesaian skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dan dukungan dari berbagai pihak yang sangat berarti. Penulis mengucapkan terima kasih kepada:

  1. Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, M.H., selaku Rektor, Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  3. Drs. Sony Irianto, M.Pd, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  4. Drs. Pamujo. MM., M.Pd, selaku Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan petunjuk dalam penyusunan skripsi ini.

  5. Aji Heru Muslim, M.Pd, selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan petunjuk dalam penyusunan skripsi ini.

  6. Segenap Dosen PGSD yang telah memberikan ilmunya selama perkuliahan.

  7. Tri Yaeni, S.Pd.,SD, selaku Kepala Sekolah SD Negeri 1 Makam yang telah memberikan ijin dalam melakukan kegiatan penelitian guna penyusunan skripsi ini.

  8. Winingsih, S.Pd.,SD Guru kelas IV yang telah membantu dalam melakukan kegiatan penelitian dalam penyusunan skripsi ini.

  9. Segenap Guru dan Karyawan SD Negeri 1 Makam yang telah membantu dalam penelitian ini.

  10. Semua pihak yang telah memberikan bantuan, dukungan, dan semangat dalam penyusunan skripsi yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

  Penulis hanya bisa berdoa kepada Allah, semoga semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini, semua amal dan ibadahnya diterima oleh Allah SWT. Dengan segala keterbatasan skripsi ini, kritik dan saran yang membangun dari berbagai pihak sangat diharapkan. Semoga skripsi ini banyak

Wassalamu’alaikumWr. Wb

  Purwokerto, 28 Juli 2016 Peneliti

  

DAFTAR ISI

  HALAMAN JUDUL ........................................................................................ i HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................................ ii HALAMAN PENGESAHAN ......................................................................... iii HALAMAN SURAT PERNYATAAN ........................................................... iv HALAMAN MOTTO ...................................................................................... v HALAMAN PERSEMBAHAN....................................................................... vi KATA PENGANTAR ..................................................................................... vii ABSTRAK ....................................................................................................... viii DAFTAR ISI .................................................................................................... x DAFTAR TABEL ............................................................................................ xii DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... xiii DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xiv BAB I PENDAHULUAN ................................................................................

  1 A. Latar Belakang Masalah ................................................................

  1 B. Perumusan Masalah ......................................................................

  6 C. Tujuan Penelitian ..........................................................................

  6 D. Manfaat Penelitian ........................................................................

  7 BAB II KAJIAN PUSTAKA ...........................................................................

  9 A. Landasan Teori ...............................................................................

  9 1. Pengertian Pendidikan Karakter ..............................................

  9 2. Kerja Keras...............................................................................

  10 3. Belajar ......................................................................................

  13 4. Prestasi Belajar .........................................................................

  15 5. Ilmu Pengetauhuan Sosial ........................................................

  16 6. Metode Diskusi ........................................................................

  19 B. Penelitian yang relevan ..................................................................

  23 C. Kerangka Berpikir ..........................................................................

  25 D. Hipotesis Tindakan.........................................................................

  27

  BAB III METODOLOGI PENELITIAN.........................................................

  28 A. Jenis Penelitian ...............................................................................

  28 B. Desain Penelitian ............................................................................

  29 C. Setting Penelitian ...........................................................................

  34 D. Subjek Penelitian ............................................................................

  34 E. Sumber Data ...................................................................................

  34 F. Teknik dan Alat Pengumpulan Data ..............................................

  35 G. Analisis Data ..................................................................................

  39 H. Indikator Keberhasilan ...................................................................

  46 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .................................

  47 A. Hasil Penelitian ..............................................................................

  47 B. Pembahasan ....................................................................................

  87 BAB V PENUTUP ........................................................................................... 100

  A. Kesimpulan .................................................................................... 100

  B. Saran ............................................................................................... 101 DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................... 102 LAMPIRAN ..................................................................................................... 104

  

DAFTAR TABEL

  64 Tabel 4.5 Hasil Prestasi Belajar Siswa Siklus I .............................................

  92 Tabel 4.14 Hasil Rekapitulasi Hasil Prestasi Belajar Siswa ............................

  90 Tabel 4.13 Hasil Rekapitulasi Kerja Keras Siswa ...........................................

  88 Tabel 4.12 Hasil Rekapitulasi Aktivitas Siswa Siklus I dan Siklus II .............

  85 Tabel 4.11 Hasil Rekapitulasi Aktivitas Guru Siklus I dan Siklus II ..............

  83 Tabel 4.10 Hasil Prestasi Belajar Siswa Siklus II ............................................

  82 Tabel 4.9 Hasil Angket Sikap Kerja Keras Siswa Siklus II ...........................

  79 Tabel 4.8 Observasi Aktivitas Siswa Siklus II ...............................................

  67 Tabel 4.7 Observasi Aktivitas Guru Siklus II ................................................

  65 Tabel 4.6 Saran Perbaikan Siklus I ................................................................

  62 Tabel 4.4 Hasil Angket Sikap Kerja Keras Siswa Siklus I ............................

Tabel 1.1 Hasil Ulangan Harian Mata Pelajaran IPS Semester II Tahun

  59 Tabel 4.3 Observasi Aktivitas Siswa Siklus I ................................................

  47 Tabel 4.2 Observasi Aktivitas Guru Siklus I .................................................

  45 Tabel 4.1 Jadwal Pelaksanaan Penelitian .......................................................

  44 Tabel 3.4 Kriteria Rata-rata ...........................................................................

  42 Tabel 3.3 Kriteria Rata-rata ...........................................................................

  36 Tabel 3.2 Kriteria Rata-rata ...........................................................................

  18 Tabel 3.1 Kisi-kisi angket kerja keras ............................................................

  12 Tabel 2.2 SK dan KD Kelas IV .....................................................................

  3 Tabel 2.1 Indikator Kerja Keras ....................................................................

  2012/2013, tahun 2013/2014, dan tahun 2014/2015 Materi Tekonologi Produksi, Komunikasi, dan Transportasi ..................

  97

  

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Berpikir ........................................................................

  74 Gambar 4.11 Siswa maju ke depan .....................................................................

  93 Gambar 4.18 Histogram Peningkatan Prestasi Belajar Siklus I dan Siklus II ....

  90 Gambar 4.17 Histogram sikap kerja keras ..........................................................

  88 Gambar 4.16 Histogram Presentase Hasil Observasi Aktivitas Siswa ...............

  77 Gambar 4.15 Histogram Nilai Rata-rata Hasil Observasi Aktivitas Guru ..........

  77 Gambar 4.14 Siswa sedang mengerjakan evaluasi siklus II ...............................

  76 Gambar 4.13 Guru memberikan penghargaan kepada siswa ..............................

  75 Gambar 4.12 Guru berkeliling dan membimbing ...............................................

  72 Gambar 4.10 Guru sedang menjelaskan materi ..................................................

  26 Gambar 3.1 Desain PTK Model Kemmis dan Mc.Taggart (1982) ...................

  71 Gambar 4.9 Guru memberikan penghargaan ....................................................

  70 Gambar 4.8 Guru memberikan tugas LKS........................................................

  58 Gambar 4.7 Siswa maju kedepan menjelaskan gambar ....................................

  57 Gambar 4.6 Siswa Mengerjakan Evaluasi ........................................................

  54 Gambar 4.5 Siswa memperoleh penghargaan ...................................................

  53 Gambar 4.4 Guru memberikan penghargaan kepada kelompok .......................

  51 Gambar 4.3 Perwakilan kelompok mempresentasikan hasil diskusi ................

  29 Gambar 4.1 Guru sedang menjelaskan materi dengan menggunakan gambar.

  97

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE DISKUSI KELOMPOK DI KELAS IV SD NEGERI 2 PELITA BANDAR LAMPUNG

0 8 114

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE DISKUSI KELOMPOK DI KELAS IV SD NEGERI 2 PELITA BANDAR LAMPUNG

0 7 30

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN NHT PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS VII 1 SEMESTER GENAP SMP NEGERI 1 RAJABASA TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 26 71

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN NHT PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS VII 1 SEMESTER GENAP SMP NEGERI 1 RAJABASA TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 7 70

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROBLEM SOLVING PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS IV SD NEGERI 1 SUNGAILANGKA KECAMATAN GEDONGTATAAN KABUPATEN PESAWARAN

0 7 40

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI METODE PRAKTIKUM MATA PELAJARAN IPA KELAS V SD NEGERI BANJAR AGUNG UDIK TAHUN PELAJARAN 2011/2012

9 79 56

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGS A W PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS IV SD NEGERI 1 JEMBRANA TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 7 54

UPAYA PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI METODE PEMBELAJARAN DISKUSI PADA SISWA KELAS VII.2 SMP NEGERI 2 TALANG PADANG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 4 64

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA MELALUI MEDIA GAMBAR PADA PELAJARAN IPS KELAS IV SD NEGERI I GUNUNG REJO KECAMATAN WAYLIMA KABUPATEN PESAWAN

0 7 56

PENGGUNAAN METODE DISKUSI UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR DAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 NATAR TAHUN PELAJARAN 2013/2014

20 71 72