Sistem Pengolahan Bahan Pustaka Pada Perpustakaan Universitas Hkbp Nomensen Medan

SISTEM PENGOLAHAN BAHAN PUSTAKA PADA PERPUSTAKAAN
HKBP NOMENSEN MEDAN

Diajukan sebagai salah satu persyaratan dalam menyelesaikan studi untuk
memperoleh gelar ahli madya (Amd) dalam bidang perpustakaan dan
informasi

KERTAS KARYA

OLEH :
ERVINA RUTAMI RAJA GUK-GUK
122201011

PROGRAM STUDI PERPUSTAKAAN
DEPARTEMEN ILMU PERPUSTAKAAN DAN INFORMASI
FAKULTAS ILMU BUDAYA
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

1

Universitas Sumatera Utara

LEMBAR PERSETUJUAN

Judul Kertas Karya

: SISTEM PENGOLAHAN BAHAN PUSTAKA
PADA PERPUSTAKAAN HKBP NOMENSEN
MEDAN

Oleh

: ERVINA RUTAMI RAJA GUK-GUK

NIM

: 122201011

Dosen Pembimbing


: Dra. Hj Eva Rabita, M.Hum.

NIP

: 19560331 198603 2 001

Tanda Tangan

:

Tanggal

:

Dosen Pembaca

: Dra. Zurni Zahara Samosir, M.Si.

NIP


: 195607161979032001

Tanda Tangan

:

Tanggal

:

i
Universitas Sumatera Utara

LEMBAR PENGESAHAN

Judul Kertas Karya

: SISTEM PENGOLAHAN BAHAN PUSTAKA
PADA PERPUSTAKAAN HKBP
NOMENSEN MEDAN


Oleh

: ERVINA RUTAMI RAJA GUK-GUK

NIM

: 122201011

PROGRAM STUDI D3 PERPUSTAKAAN
Ketua Jurusan

: Dra. Zaslina Zainuddin, M.Pd

NIP

: 19570407 198603 2 001

Tanda Tangan


:

Tanggal

:

ii
Universitas Sumatera Utara

PERSEMBAHAN

Dengan mengucap syukur Kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas segala nikmat
serta Berkat dan Kasihnya-Nya. Yang tiada henti-hentinya.
Dengan terselesaikannya Karya Ilmiah ini, Penulis persembahkan kepada
kedua
Orang tua saya, Bapak Jon Lindung Raja Guk-guk dan Ibunda Nelly Pariani
Sembiring,
yang telah mengasuh,
Mendoakan. Mengorbankan, memberi dukungan, dan nasehat kepada
penulis demi keBahagiaan dan kesuksesan penulis. Do’amu hadirkan berkat untukku,

petuahmu
tuntunkan jalanku, pelukmu berkahi hidupku, diantara perjuangan dan
tetesan do’a
malammu. Dan sebait do’a telah merangkul diriku, menuju hari depan yang
cerah…
Terima kasih bapak dan Ibu untuk semuanya …

Untuk adik-adiku Terima kasih atas do’a dan dukungan motivasi kepada
penulis…
semoga selalu mendapatkan limpahan rahmat dan kenikmatannya.

Untuk sahabat karibku terima kasih atas kebersamaan kita selama ini … dan
untuk
teman-teman seangkatan 2012 yang tidak mungkin penulis sebutkan namanya
satu
persatu … terima kasih untuk semuanya …

iii
Universitas Sumatera Utara


KATA PENGANTAR

Puji dan Syukur penulis ucapkan kepada kehadirat TUHAN Yang Maha
Esa, karena atas kebaikan -Nya penulis dapat menyelesaikan kertas karya ini.
Terimakasih ya TUHAN atas pertolongan yang Engkau berikan.
Kertas karya ini berjudul “SISTEM PENGOLAHAN BAHAN PUSTAKA
PADA PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS HKBP NOMENSEN MEDAN” .
Kertas karya ini ditulis untuk memenuhi persyaratan kelulusan Program
Studi D-III Perpustakaan Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.
Dalam kesempatan ini penulis menyampaikan rasa hormat dan ucapan
terimaksih yang sebesar-besarnya kepada Ayahanda Jon Lindung Raja Guk-guk,
dan Ibunda Nelly Pariani Sembiring, yang telah memberikan dukungan kepada
penulis baik materi, moral, dan doa serta yang telah bersusah payah dengan
cucuran keringat dan penuh rasa kasih sayang dalam mengasuh dan membesarkan
penulis.
Dalam menyelesaikan kertas karya ini, Penulis juga telah banyak
menerima bantuan dari pihak yang telah memberikan bimbingan dan petunjuk
yang tak ternilai harganya. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis
mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya kepada:
1. Bapak Dr. Drs. Syahron Lubis, M.A., selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya

Universitas Sumatera Utara.
2. Ibu Dra. Zaslina Zainuddin, M.Pd., selaku Ketua Program Studi
D-III Perpustakaan Fakultas Ilmu Budaya.
3. IbuDra. Zurni Zahara Samosir M,Si., Sebagai dosen Pembaca yang telah
memberikan arahan dalam penulisan Kertas Karya ini.
4. IbuDra. Eva Rabita, M. Hum., sebagai dosen pembimbing yang telah
meluangkan waktu kepada penulis serta memberikan banyak masukan
dalam penyusunan kertas karya ini.
5. Ibu Dra. Eva Rabita, M.Hum., sebagai dosen wali masa perkuliahan yang
selalu memberikan arahan dan bimbingan di dalam mengikuti masa
perkuliahan di Universitas Sumatera Utara. Seluruh Staf pengajar berserta
staf administrasi Program Studi D-III Perpustakaan Fakultas Ilmu Budaya

iv
Universitas Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara yang telah mendidik penulis selama masa
perkuliahan
6. Buat pegawai Perpustakaan HKBP Nomensen Medan, terima kasih karna
sudah turut membantu memberikan data yang saya butuhkan.

7. Buat adikku Roni Hotman Raja Guk-guk, Albert Raja Guk-guk, dan
Elisabeth Raja Guk-guk terimakasih ya adik ku, untuk semua doa dan
bantuan kalian selama ini untuk kakak.
8. Buat teman-teman Penulis Yulia Nander, Hamzah, Fahmy, July,Ammi,Iza
beserta stambuk 2012 yang udah memberikan semangat dan dukungan
selama perkuliahan
Akhir kata penulis Berharap Semoga kertas karya ini dapat bermanfaat bagi kita
semua.

Medan, 29 Februari 2015
Penulis

Ervina Rutami Raja Guk-guk

v
Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

Hal

KATA PENGANTAR ......................................................................................i
DAFTAR ISI ......................................................................................................ii
DAFTAR TABEL ............................................................................................. iii
BAB1 PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah .................................................................... 1
1.2 Tujuan Penulisan ............................................................................... 3
1.3 Manfaat Penulisan .............................................................................3
1.4 Ruang Lingkup .................................................................................. 4
1.5 Metode Pengumpulan Data ............................................................... 4

BAB 2 LANDASAN TEORI
2.1.Perpustakaan Perguruan Tinggi ........................................................ 5
2.1.1 Pengertian Perpustakaan Perguruan Tinggi .......................... 5
2.1.2 Tujuan Perpustakaan Perguruan Tinggi ....................................................5
2.1.3 Fungsi Perpustakaan Perguruan tinggi..................................... 6
2.1.4 Tugas Perpustakaan Perguruan Tinggi .................................... 7
2.2 Pengertia Pengolahan Bahan Pustaka ............................................... 8
2.2.1 Tujuan Pengolahan Bahan Pustaka .................................................... 9
2.2.2 Fungsi Pengolahann Bahan Pustaka ...................................... 9
2.2.3 Tahapan Pengolahan Bahan Pustaka..................................... 9

2.3 Tahapan Pengolahan Bahan Pustaka .................................................... 10
2.3.1Inventarisasi ............................................................................. 11
2.3.2 Katalogisasi ........................................................................... 11

vi
Universitas Sumatera Utara

2.3.2.1Deskripsi Biblografi ...................................................... 11
2.3.2.2Penentuan Tajuk Entri Utama..................................... 12
2.3.2.3.Mengindeks/ Menentukan Tajuk Subjek................... 13
2.3.3Klasifikasi.............................................................................. 14
2.3.3.1 Bagan Klasifikasi DDC.......................................

14

2.3.4 Pelabelan dan Penyampulan.................................................15
2.3.4.1 Penyusunan Buku .....................................................15

BAB

3SISTEM
PENGOLAHAN
BAHAN
PERPUSTAKAAN HKBP NOMENSEN

PUSTAKA

PADA

3.1 Sejarah Singkat Perpustakaan UHN Medan ...................................22
3.2 Status dan Struktur Organisasi...................................................... 23
3.3 Fungsi dan Tugas .............................................................................23
3.4 Gambaran Umum Perpustakaan HKBP Nomensen Medan ............. 24
3.4.1 Gedung dan Alokasi Ruangan................................................ 25
3.4.2PenggunaPerpustakaan ............................................................. 25
3.4.3 Koleksi Perpustakaan........................................................... 26
3.5 Sistem Pengolahan Bahan Pustaka ............................................................ 28
3.5.1 Pembelian .................................................................................................. 28
3.5.2 Sumbangan atau Hadiah......................................................... 29
3.5.3Terbitan Sendiri........................................................................................... 30
3.6Inventarisasi...................................................................................31
3.7 Katalogisasi .................................................................................................. 32
3.8Penyelesaian Fisik.........................................................................37
BAB 4 KESIMPULAN DAN SARAN .............................................................. 38
DAFTAR PUSTAKA .........................................................................................39
LAMPIRAN........................................................................................................ 40

vii
Universitas Sumatera Utara