Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl Edisi Januari-Desember 2012)

ABSTRAK
Penelitian ini berjudul “Representasi Citra Perempuan dalam Majalah” studi
analisis semiotika foto iklan fashion pada rubrik Fashion Spread di majalah Gogirl!
edisi Januari-Desember 2012. Iklan merupakan bagian penting dari serangkaian
kegiatan mempromosikan produk yang menekannkan unsur citra. Iklan merupakan
kunci promosi dan pemasaran. Penting bagi pengiklan atau pemilik produk
memperhatikan kemasan iklan, terutama produk untuk wanita, lebih spesifik bagi
produk fashion (pelengkap penampilan perempuan).
Keberadaan foto dalam sebuah iklan majalah dapat membantu dan
memengaruhi konsumen menentukan keputusan dalam membeli sebuah produk
karena majalah menjadi salah satu petunjuk pembelian bagi perempuan. Foto iklan
fashion membantu calon konsumen untuk mengetahui wujud dari produk yang
ditawarkan, sehingga calon konsumen dapat membayangkan bagaimana jika ia
mengenakan produk tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui
mitos yang terdapat dalam foto iklan fashion di majalah Gogirl!. Penelitian ini ingin
mengetahui bagaimana sebuah majalah seperti Gogirl! menggambarkan sosok
seorang perempuan melalui fashion yang mereka pilih. Metode yang digunakan
dalam penelitian ini adalah adalah metode analisis semiotika, yang membahas mitos
dan kode yang disampaikan oleh foto-foto iklan fashion tersebut.

Universitas Sumatera utara


Dokumen yang terkait

Objektivikasi Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto-Foto Rubrik Exposure Pada Majalah Popular Edisi Oktober 2011)

2 19 103

Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl! Edisi Januari-Desember 2012)

0 11 125

Objektivikasi Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto-Foto Rubrik Exposure Pada Majalah Popular Edisi Oktober 2011)

1 3 8

Objektivikasi Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto-Foto Rubrik Exposure Pada Majalah Popular Edisi Oktober 2011)

0 0 1

Objektivikasi Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto-Foto Rubrik Exposure Pada Majalah Popular Edisi Oktober 2011)

0 0 6

Objektivikasi Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto-Foto Rubrik Exposure Pada Majalah Popular Edisi Oktober 2011)

0 0 28

Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl Edisi Januari-Desember 2012)

0 0 12

Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl Edisi Januari-Desember 2012)

0 1 6

Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl Edisi Januari-Desember 2012)

0 1 20

Representasi Citra Perempuan Dalam Foto Majalah (Analisis Semiotika Foto Iklan Fashion pada Rubrik Fashion Spread di Majalah Gogirl Edisi Januari-Desember 2012)

0 1 4