Prilaku Politik Masyarakat Dalam Pilkada (Studi di Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar Pada Pilkada Tahun 2016)

PRILAKU POLITIK MASYARAKAT DALAM PILKADA
(Studi Di Kecamatan Siantar Timur, Pematangsiantar
Pada Pilkada Tahun 2016)

SKRIPSI
Diajukan Guna Memenuhi Salah Satu Syarat
Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Sosial
Dalam Bidang Antropologi

DISUSUN OLEH:
BOY K Y BOANGMANALU
130905074

DEPARTEMEN ANTROPOLOGI SOSIAL
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2017
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Universitas Sumatera Utara


FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
PERNYATAAN ORIGINALITAS

“PRILAKU POLITIK MASYARAKAT DALAM PILKADA
(STUDI DI KECAMATAN SIANTAR TIMUR, PEMATANGSIANTAR
PADA PILKADA TAHUN 2016)”

SKRIPSI

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya
yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan
tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat
yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis
diacu dalam naskah ini dan disebut dalam daftar pustaka.
Apabila dikemudian hari terbukti lain atau tidak seperti yang saya
nyatakan disini, saya bersedia diproses hukum dan siap meninggalkan gelar
kesarjanaan saya.
Medan


Agustus 2017
Penulis

Boy K Y Boangmanalu

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK
Boy K. Y. Boangmanalu 130905074 (2017), Judul Skripsi : “Prilaku Politik
Masyarakat dalam Pilkada (Studi di Kecamatan Siantar Timur, Kota
Pematangsiantar Tahun 2016).
Skripsi Program Sarjana Departemen
Antropologi Universitas Sumatera Utara. Skripsi ini terdiri dari 83 (delapan
puluh tiga) Halaman, 8 (delapan) Tabel, dan 8 (delapan) foto dan Gambar
Penelitian ini mencoba menguraikan fakta-fakta tentang Prilaku politik
masyarakat dalam Pilkada Kota Pematangsiantar pada tahun 2016 yang telah
berlalu. Selain itu juga menjelaskan tentang bagaimana partisipasi masyarakat
didalam pilkada dan faktor apa saja yang mendorong masyarakat untuk
berparsisipasi dalam Pilkada di kota Pematangsiantar.
Metode pengumpulan data diperoleh dengan cara wawancara mendalam

serta ditambah dengan studi pustaka untuk melengkapi data dan menjawab
rumusan masalah penelitian. Penentuan informan juga dilakukan dengan Purpose
Sampling berdasarkan syarat dan kriteria tertentu, dan wawancara mendalam
untuk mengali informasi sedalam-dalamnya dari informan untuk memperoleh data
yang akurat. Wawancara dilakukan terhadap beberapa masyarakat di Kec. Siantar
Timur, Kota Pematangsiantar, tokoh pentingnya merupakan masyarakat yang
berpartisipasi dalam pilkada dan juga pengurus partai politik yang turut dalam
pilkada dan juga kalangan akademisi.
Hasil penelitian menunjukan pertisipasi dan perilaku masyarakat didalam
kegiatan Pilkada di Kecamatan Siantar Timur, Kota Pematangsiantar, masyarakat
yang aktif dalam berpartisipasi dalam pilkada dalam bentuk pemberian Hak suara,
sebagai peserta kampanye/simpatisan, tim kampanye,dan menjadi anggota
ataupun pengurus partai politik, masyarakat juga cenderung menentukan
pilihannya terhadap salah satu calon atau kandidat didalam pilkada memiliki sifat
pemilih yang psikologis dan intelektual diamana masyarakat memiliki
pertimbangan-pertimbangan atapupun indicator yang digunakan masyarakat
sendiri untuk menentukan pilihanya, dan juga dimana akor actor didalam partai
politik yang ikut berperan dalam menarik perhatian masyarakat untuk mengambil
keputusan. Namun tidak semua masyarakat melihat secara intelektual, masih ada
juga masyarakat yang masih menggunakan prinsip tradisional atau sosioligis

dimana masyarakat lebih cenderung menentukan pilihan berdasarkan factor
seperti teman, kerabat, satu perkumpulan, dan satu marga.
Adapun factor-faktor yang mendorong masyarakat untuk turut
berpartisipasi dan memberikan hak suaranya juga didorong dari dimana
masyarakat memiliki hubungan kedekatan ataupun peranan emosional yang
membuat masyarakat ikut untuk memberikan hak suaranya dan juga menajdi
kewajibannya, fakor Intelektual juga turut berperan dan mendominasi pada
masyarakat Kecamatan Siantar Timur dimana masyarkat lebih terfokus terhadap
visi-misi ataupun program kerja yang akan ditawarkan dan akan direalisasikan
kepada masyarakat.
Kata-Kata Kunci : Politik, Prilaku Politik, Pilkada

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur atas kehadirat Tuhan yang Maha Esa, karena atas rahmat
dan kuasanya, sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis skripsi ini dalam
memenuhi persyaratan untuk memperoleh gelar sarjana dalam bidang Antropologi
Sosial di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Sumatera Utara. Judul
Skripsi ini adalah “Prilaku Politik Masyarakat dalam Pilkada”. Skripsi ini

berisi tentang kajian dan analisis yang didasarkan pada Penelitian, observasi dan
wawancara penulis dengan beberapa informan yang dipilih berdasarkan aspek
penelitian yang dilakukan Kec. Siantar Timur Kota Pematangsiantar, Provinsi
Sumatera Utara, secara sistematis kajian ini berfokus pada peranan etnisitas yang
digunakan dan dimainkan oleh para aktor politik dalam proses Pilkada yang
berlangsung dan keterlibatan masyarakat dalam pilkada juga faktor-faktor yang
mendorong masyarakat untuk ikut berpartisipasi dan memberikan haknya didalam
Pilkada tersebut.
Dalam skripsi ini penulis melihat partisipasi masyarakat dalam mensukses
kan

pelaksanaan

pilkada

khususnya

penggunaan

hak


pilihya

dalam

penyelengaraan pilkada, dan juga faktor faktor yang membuat masyarakat ikut
berpatisipasi. Penelitian ini dilakukan di Kec. Siantar Timur yang ada di kota
Pematangsiantar.

Penggunaan

partisipasi

masyarakat

khususnya

didalam

penggunaan hak pilihnya sudah dimulai sejak adanya UU No. 32 tahun 2009

tentang pemilihan kepada daerah secara langsung , berbagai cara dilakukan oleh
para aktor politik demi memenangkan pertarungan politik untuk mendapatkan
perhatian dan dukungan dari masyarakat sekitar untuk memberikan hak pilih dan
suaranya termasuk penggunaan beberapa cara yang tidak benar tetapi dianggap
lumrah oleh masyarakat seperti halnya penggunaan isu-isu putra daerah yang
menjadi pemimpin, sampai kepada isu money politic yang dilakukan para aktor
tersebut.. Skripsi ini juga menjelaskan seberapa besar faktor-faktor yang diberikan
kepada masyarakat untuk mendorong masyarakat memberikan hak pilihnya pada
saat Pilkada yang berlangsung di Kota Pematangsiantar.

Universitas Sumatera Utara

Penulis telah mencurahkan segala kemampua, tenaga, pikiran, serta waktu
dalam menyelesaikan skripsi ini. Namum penulis juga masih menyadari bahwa
terdapat banyak kekurangan dalam skripsi tersebut. Oleh sebeb itu dengan segala
kerendahan hati, penulis mengharapkan kritik dan saran yang dapat membangun
dari pada akademisi serta para pembaca. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat
berguna bagi seluruh pembaca.
Medan


Agustus 2017
Penulis

Boy K Y Boangmanalu

Universitas Sumatera Utara

UCAPAN TERIMA KASIH
Pertama-tama penulis mengucapkan puji dan syukur kepada Tuhan Yang
Maha Esa, karena atas berkat rahmat dan karunia Nya penulis dapat
menyelesaikan skripsi ini dengan keadaan yang sebaik-baiknya. Sebagai manusia
biasa yang tak luput dari salah silap dan kekurangan serta kelemahan dalam
penulisan skripsi ini belum bisa dikatakan begitu sempurna.
Tulisan ini adalah sebagai tugas akhir dari seorang mahasiswa dalam
mencapai gelar sarjana khususnya dalam bidang Ilmu Antroplogi dan dapat
menyelesaikan skripsi dengan judul “Prilaku Politik Masyarakat Dalam Pilkada
studi di Kec. Siantar Timur, Kota Pematangsiantar Tahun 2017”
Selama penulisan skripsi ini, penulis banyak menerima masukan, bantuan
serta motivasi dari dosen pembimbing dan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis
mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya dan memberikan ucapan terima

kasih kepada :
1. Kepada kedua orang tua penulis yang sangat penulis banggakan, karena
atas dorongan semangat serta motivasi dan doa yang diberikan sehingga
penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dan mendapat gelar sarjana
Antropologi Sosial. Terima kasih atas pengajaran yang telah diberikan,
atas kesempatan untuk memperoleh gelar sarjana. Tanpa bantuan dari
kedua orang tua yang sangat hebat tersebut penulis bukan siapa-siapa.
Penulis sangat bangga memiliki kedua orang tua yang hebat serta gigih
dalam memperjuangkan anak-anaknya dalam menempuh pendidikan.
2. Bapak Dr. Muryanto Amin, S.Sos, M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu
Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara, atas semua fasilitas
dan kemudahan yang diperoleh selama menjadi mahasiswa di Universitas
Sumatera Utara
3. Bapak Dr. Fikarwin Zuska selaku Ketua Departemen Antropologi Sosial
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara
4. Bapak Drs. Agustrisno MSP selaku Sekretaris Departemen Antroplogi
Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara.
5. Bapak Drs. Zulkifli, M.A, selaku Dosen Penasehat Akademik yang selalu
menasehati serta membimbing saya selama menempuh gelar sarjana
Antroplogi Sosial.


Universitas Sumatera Utara

6. Bapak Drs. Lister Berutu, M.A, selaku pembimbing penulisan skripsi
penulis. Tanpa beliau mungkin penulis tidak akan mampu menyelesaikan
skripsi tersebut. Oleh sebab itu, saya mengucapkan banyak terima kaish
atas waktu dan pikiran yang bapak sumbangkan dalam penulisan skripsi
ini mulai dari awasl hingga skripsi ini bisa saya selesaikan dengan baik.
7. Kepada kawan-kawan terdekat penulis yang telah meluangkan banyak
waktu pengalaman yang kita jalani didalam pertemanan kita selama di
dalam kampus dan juga diluar kampus yang selalu saling membantu satu
sama lain saat ada kesulitan ataupu kegiatan yang akan kita laksanakan.
8. Informan-informan dalam penelitian ini yakni masyarakat Kec. Siantar
Timur dalam melakukan penelitian ini atas kerjasamanya dalam membantu
penulis di lapangan untuk keperluan penelitian skripsi.

Terima kasih banyak semuanya. Mudah-mudahan Tuhan Yang Maha Esa
membalas kebaikan yang telah diberikan oleh semua pihak kepada penulis.

Medan


Agustus 2017
Penulis

Boy K Y Boangmanalu

Universitas Sumatera Utara

RIWAYAT SINGKAT PENULIS
Boy Koes Yonta Boangmanalu, lahir di Pematang
siantar pada tanggal 12 September 1994 anak dari
pasangan C. Boangmanalu dan H. Barutu yang
merupakan anak ke 2 dari 3 bersaudara. Penulis
menyelesaikan pendidikan Taman Kanak-Kanak di TK
Bhayangkari 6 yang kemudian melanjutkan Pendidikan
Sekolah Dasar di SD Swasta RK Cinta Rakyat No. 4
Pematangsiantar, dan Melanjutkan Sekolah Menengah Pertama di SMP Swasta
Cinta Rakyat No. 02 Pematangisntar, dan kemudian Sekolah Menangah Atas di
SMA Negeri 2 Pematangsiantar.
Pada saat ini melanjutkan pendidikan di Perguruan Tinggi. Dengan
mengambil Program Study Antropologi Sosial di Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu
Politik Universitas Sumatera Utara. Alamat email aktif boykoes2@yahoo.com
Selama perkuliahan pernah mengikuti kegiatan :
1. Peserta dalam Kegiatan Penerimaan Mahasiswa Baru Antroplogi 2013 di
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
2. Peserta dalam Kegiatan Inisiasi Kerabat Antroplogi tahun 2013 Di Parapat
3. Peserta Dies Natalis Departemen Antropologi ke – 33 di Fakultas Ilmu
Sosial dan Politik
4. Peserta Seminar AGAMA Mewakili INSAN Antropologi di Universitas
Negeri Medan
5. Peserta Training Of Fasilitator (TOF) Tingkat Dasar Angkatan ke –VI oleh
Departemen Antropologi Sosial di Hotel Candi Medan Tahun 2014
6. Peserta Sosialisasi Empat Pilar MPR-RI oleh ketua MPR-RI, Mewakili
INSAN Antroplogi Sosial di gelanggang mahasiswa USU tahun 2017
7. Anggota Ikatan Dongan Sabutuha (INSAN) Antropologi Sosial Fakultas
Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara dari tahun 2013
sampai dengan sekarang
8. Panitia Pendukung Kegiatan Inisiasi Kerabat Antropologi tahun 2014 di
Parapat
9. Panitia Pendukung Kegiatan Dies Natalis Departemen Antroplogi Sosial
ke -35

Universitas Sumatera Utara

10. Panitia Rapat Kerja Nasional RAKERNAS Antroplogi Indonesia tahun
2014.
11. Ketua Panitia Pemilihan Umum INSAN Faluktas ilmu sosial dan Politik
tahun 2015
12. Ketua Panitia Inisiasi dan PMB Mahasiswa baru tahun 2015 di Bumi
Perkemahan Sibolangit
13. Wakil Ketua Ikatan Dongan Sabutuha (INSAN) Antropologi Sosial
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Periode 2015-2017
14. Plt. Ketua Ikatan DonganSabutuha (INSAN) Antropologi Sosial Fakultas
Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Periode 2015-2017
15. Mengikuti Kegiatan Penelitian “Sistem Pemerintahan Pertaki” dengan
Metode Penelitian Kualitatif di Kab. Pakpak Bharat tahun 2014.
16. Mengikuti Kegiatan Penelitian “Permasalahan Publik “ dengan Metode
Kuantitatif dan Kuesioner dengan Pihak MRC ( Media Reseach Centre )
Metro TV di Provinsi Aceh
17. Mengikuti Kegiatan Penelitian “Permasalahan Publik “ dengan Metode
Kuantitatif dan Kuesioner dengan Pihak MRC ( Media Reseach Centre )
Metro TV di Kabupaten Tapanauli Tengah Kota Sibolga
18. Mengikuti Kegiatan Penelitian “Permasalahan Publik “ dengan Metode
Kuantitatif dan Kuesioner dengan Pihak MRC ( Media Reseach Centre )
Metro TV di Kota Pematangsiantar
19. Mengikuti Kegiatan Penelitian Survei Kepuasan Pelanggan Air Minum
PDAM Kota Medan pada Tahun 2015 di Medan.

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

PERNYATAAN ORIGINALITAS ......................................................

i

ABSTRAK ............................................................................................

ii

KATA PENGANTAR ..........................................................................

iii

UCAPAN TERIMA KASIH ...............................................................

iv

RIWAYAT SINGKAT PENULIS ......................................................

v

DAFTAR ISI .........................................................................................

vii

DAFTAR GAMBAR ............................................................................

ix

DAFTAR TABEL ................................................................................

xi

BAB I

PENDAHULUAN ................................................................

1

1.1 Latar Belakang ................................................................

1

1.2 Tinjauan Pustaka ............................................................

12

1.2.1 Sejarah Pilkada .....................................................

12

1.2.2 Pengertian Budaya Politik.....................................

14

1.2.3 Tipe-tipe Budaya Politik Dalam Masyarakat
Indonesia ...............................................................
1.2.4 Terminologi Budaya .............................................

16
19

1.2.5 Partisipasi Politik ................................................

20

1.2.6 Pengaruh Orientasi Politik dengan Perilaku Politik

21

1.3 Rumusan Masalah ..........................................................

21

1.4 Tujuan dan Manfaat Penelitiaan ......................................

21

1.4.1 Tujuan Penelitian ..................................................
1.4.2 Manfaat Penelitian ...............................................

21
21

1.5 Tehnik Pengumpulan Data .............................................

22

a. Teknik Wawancara Mendalam ...................................

22

b. Studi Dokumentasi ......................................................

24

c. Studi pustaka ..............................................................

25

Universitas Sumatera Utara

BAB II

1.6 Tehnik Analisa Data ........................................................

25

1.7 Pengalaman Penelitian......................................................

25

GAMBARAN LOKASI PENELITIAN ..............................

28

2.1 Gambaran Umum Kota Pematang Siantar........................

28

2.1.1

Kota Pematangsiantar Secara Geografis...............

29

2.1.2

Kota Pematangsiantar Secara Administratif .........

29

2.1.3

Kota Pematangsiantar Secara Demografi .............

33

2.1.4

Jumlah Penduduk Tiap Kecamatan ......................

34

2.1.5

Jumlah Penduduk Menurut Agama dan

2.1.6

Kepercayaan .........................................................
Kota Pematangsiantar Secara Sosial ....................

34
33

2.2 Logo Kota Pematangsiantar .............................................

35

2.2.1

Arti Makna dan Logo Kota Pematangsiantar .......

36

2.3 Daftar Pejabat yang pernah menjabat sebagai Walikota
Pematangsiantar ...............................................................
2.4 Pilkada di Kota Pematangsiantar .....................................

37
38

BAB III PILKADA TAHUN 2016 DI KECAMATAN SIANTAR
TIMUR .................................................................................

39

3.1 Profil Kecamatan Siantar Timur ......................................

39

3.1.1 Luas Wilayah Dan Jumlah Penduduk di Kecamatan
Siantar Timur ........................................................

40

3.2 Jumlah dan Susunan Pemilih ...........................................

41

3.2.1 Jumlah Pemilih .....................................................

41

3.2.2 Susunan Pemilih ...................................................

42

3.2.2.1 Pemilih Pemula .........................................

42

3.2.2.2 Pemilih Manula ..........................................

45

3.2.2.3 Pemilih Intelektual .....................................

47

3.3 Proses Pemilihan ............................................................

49

3.4 Hasil Pilkada di Kota Pematangsiantar dan di Kec.

Universitas Sumatera Utara

Siantar Timur ...........................................................
3.5 Pelanggaran-pelangaran dalam Proses Pilkada ...............

53
55

3.5.1

Pelanggaran Administrasi ...................................

55

3.5.2

Indikasi Pelanggaran Money Politik ...................

56

BAB IV PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PILKADA
TAHUN 2016 DI KECMATAN SIANTAR TIMUR

58

4.1 Partisipasi Partai Politik dalam Pilkada Tahun 2016 di
Kecamatan Siantar Timur ..............................................

58

4.2 Bentuk Partisipasi Politik Masyarakat dalam Pilkada
Tahun 2016 di Kecamatan Siantar Timur .......................

64

4.2.1 Pemberian Hak Suara (Votting) .............................

64

4.2.2 Kampanye ..............................................................

67

4.2.3 Penyelenggara Pilkada (KPU, PANWAS, PPK, PPS
KPPS, BAWASLU, ) .....................................................
BAB V

74

FAKTOR – FAKTOR YANG MENDORONG PARTISIPASI
MASYARAKAT KECMATAN SIANTAR TIMUR ........

81

5.1 Faktor Emosional dan Kekerabatan .................................

81

5.1.1 Peraanan Emosional ..............................................

81

5.2 Faktor Rasional ...............................................................

83

5.2.1 Pendidikan ..............................................................

83

5.2.2 Program Kerja .......................................................

84

5.2.3 Kemampuan ..........................................................

86

5.3 Popularitas Calon ............................................................

83

BAB VI KESIMPULAN .....................................................................

89

5.1 Kesimpulan .......................................................................

89

5.2 Saran .................................................................................

91

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................

92

DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................

xii

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR FOTO DAN GAMBAR

Foto
Foto 1.1

Foto Pasangan Calon Walikota dan Walikota ..........

11

Foto 3.2

Foto Kantor Camat Kecamatan Siantar Timur ...........

40

Foto 4.1

Foto Baliho Pasangan Calon Walikota dan
Wakil Walikota...........................................................

69

Foto 4.2

Foto Kampanye Pasanga Calon TRS-Zainal .............

73

Foto 4.3

Foto Kampanye Pasangan Calon Wesly-Sailanto ......

73

Foto 4.4

Foto Karnaval dan Rombongan Pasangan Calon ......

73

Foto 4.5

Foto Kantor KPU Pematangsiantar ............................

74

Gambar 2.1

Peta Kota Pematangsiantar ........................................

28

Gambar 2.2

Logo Kota Pematangsiantar ......................................

36

Gambar 3.1

Peta Kec. Siantar Timur ............................................

39

Gambar 4.6

Struktur KPU Kota Pematangsiantar .........................

74

Gambar 4.7

Struktur PPK Kecamatan Siantar Timur ...................

79

Gambar

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR FOTO DAN GAMBAR

Foto
Foto 1.1

Foto Pasangan Calon Walikota dan Walikota ..........

11

Foto 3.2

Foto Kantor Camat Kecamatan Siantar Timur ...........

40

Foto 4.1

Foto Baliho Pasangan Calon Walikota dan
Wakil Walikota...........................................................

69

Foto 4.2

Foto Kampanye Pasanga Calon TRS-Zainal .............

73

Foto 4.3

Foto Kampanye Pasangan Calon Wesly-Sailanto ......

73

Foto 4.4

Foto Karnaval dan Rombongan Pasangan Calon ......

73

Foto 4.5

Foto Kantor KPU Pematangsiantar ............................

74

Gambar 2.1

Peta Kota Pematangsiantar ........................................

28

Gambar 2.2

Logo Kota Pematangsiantar ......................................

36

Gambar 3.1

Peta Kec. Siantar Timur ............................................

39

Gambar 4.6

Struktur KPU Kota Pematangsiantar .........................

74

Gambar 4.7

Struktur PPK Kecamatan Siantar Timur ...................

79

Gambar

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1

Luas Wilayah Kecamatan Kota Pematangsiantar ..............

32

Tabel 2.2

Jumlah Penduduk berdasarkan jenis kelamin dan usia .....

33

Tabel 2.3

Jumlah Penduduk berdasarkan Kecamatan Kota
Pematangsiantar .................................................................

32

Tabel 2.4

Jumlah Penduduk Berdasarkan Agama dan Kepercayan ..

33

Tabel 2.5

Daftar Nama Pejabat yang pernah menjabat sebagai
Walikota Pematangsiantar .................................................

37

Tabel 2.4

Data Hasil Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota ........

38

Tabel 2.5

Luas Wilayah dan Jumlah Penduduk di tiap Kelurahan ....

36

Tabel 3.1

Luas Wilayah dan Jumlah Penduduk tiap Kecamatan .......

40

Tabel 3.2

Daftar Rekapitulasi DPT ....................................................

40

Tabel 3.3

Data Hasil Pemilihan Pemilihan Walikota .......................

53

Tabel 3.4

Data Hasil Pemilihan Surat Suara di Kecamatan
Siantar Timur .....................................................................

53

Universitas Sumatera Utara