OPTIMALISASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE Optimalisasi Model Pembelajaran Problem Posing Tipe Pre Solution Posing Untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematika Siswa Kelas VII SMP N 3 Colomadu Pada Pokok Bahasan Segi Empat Tahun Ajaran 201

OPTIMALISASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE
PRE SOLUTION POSING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN
KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA KELAS VII
SMP N 3 COLOMADU PADA POKOK BAHASAN SEGI EMPAT
TAHUN AJARAN 2011/2012
SKRIPSI
Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1
Pendidikan Matematika

Disusun Oleh:
MAYA SAROH
A 410 080 110

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

i


PERSETUJUAN
PERSETUJTiAN
OPTIMALISASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE

OPTTMALISASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE
PRE SOLUTION POSING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN
PRE SOLUTION POSING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN
KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA KELAS VII

KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA KELAS VII
SMP N 3 COLOMADU PADA POKOK BAHASAN SEGI EMPAT
SMP N 3 COLOMADU PADA POKOK BAHASAN SEGI EMPAT
TAHUN AJARAN 2011/2012

TAHUN AJARAN 2OIII2OI2

Diajukan Oleh:
Maya Saroh
Diajukan
Oleh:

AMava
410 080
110
Saroh

A 410 080 110

Disetujui Untuk Dipertahankan
Di Hadapan Dewan Penguji Skripsi S-1
Disetujui Untuk Dipertahankan

Di

Hadapan Dewan Penguji Skripsi S-1

Pembimbing I
Pembimbing

Pembimbing II


I

Pembimbing

II

Dra. Hj. N. Setyaningsih, M.Si

Drs. Slamet Hw, M.Pd

Tanggal:

Tanggal:
Drs. Slamet Hw. M.pd

Tanggal: 9 Juti lOtL

Tanggal: i9

ii


lunr

e-011.

PENGESAHAN

OPTIMALISASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE
PRE SOLUTION POSING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN
KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA KELAS VII
SMP N 3 COLOMADU PADA POKOK BAHASAN SEGI EMPAT
TAHUN AJARAN 2011/2012

Dipersiapkan dan Disusun Oleh:
Maya Saroh
A 410 080 110
Telah Dipertahankan di Depan Dewan Penguji
Pada tanggal,

Juli 2012


Dan Dinyatakan Telah Memenuhi Syarat Diterima
Susunan Dewan Penguji:
1. Dra. Hj. N. Setyaningsih, M.Si

(

)

2. Drs. Slamet Hw, M.Pd

(

)

3. Rita Pramujiyanti Khotimah, M.Sc

(

)


Surakarta,

Juli 2012

Disahkan,
Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Dekan

Drs. H. Sofyan Anif, M.Pd
NIK. 547
iii

PERNYATAAN
PER}TYATAAhI

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya

Dengan ini saya menyarakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya


yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan
yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan
tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat
tinggr dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat
yang pernah diterbitkan oleh orang lain, kecuali secara tertulis diacu dalam naskah
yang pernah diterbitkan oleh orang larq kecuali secara tertulis diacu dalam naskah
dan disebutkan dalam daftar pustaka.
dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Apabila ternyata kelak di kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran

Apabila ternyata kelak di kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran
pernyataan saya di atas, maka saya akan bertangung jawab sepenuhnya.
pernyataan saya

di atas, maka saya akan bertangung

jawab sepenuhnya.


Surakarta,

Juli 2012

Tanda Tangan
Surakarta
Juli 2012
Tanda Tangan

16+

Maya
Maya Saroh
Saroh
A 410 080 110
A 410 080 110

iv

lv


M otto
“Sesungguhnya bersama kesulit an it u ada kemudahan”
(Q.S Al-I nsyirah : 6)

“Everyt hing is changing”
(Heraclit us)
“Not hing to lose”
(M ichael learn to rock)

“Banyak kegagalan di dunia ini dikarenakan orang-orang t idak menyadari,
bet apa dekat nya mereka dengan keberhasilan saat mereka menyerah”
(Thomas A. Edision)

“Kit a t idak bisa menjadi apa yang kit a inginkan dengan t et ap menjadi diri kit a
yang sekarang.”
(Oprah Winfrey)

“M enyerah bukan jawabannya unt uk menuju kehidupan lebih baik, bila kau
jat uh bangung lagi”

(Nidji, Jat uh)

v

P E R SE M B A H A N

A lhamdulillah, puji syukur kehadirat A llah SW T , D ia yang memiliki seluruh
jiwa, dan karena rahmat dan karuniaN yalah skripsi ini dapat terselesaikan dengan
baik.
skripsi ini saya persembahkan untuk:
 B apak dan I bu ku tersayang, T erimakasih atas segala do’a, kasih
sayang, daya usaha, motivasi, dukungan, dan perjuangan kalian agar bisa
membuat saya sampai bisa menyelesaikan studi ini. T iada yang bisa saya
ucapkan selain ucapan beribu-ribu terimakasih kepada kalian pak, bu.
Semoga A llah mengizinkan saya agar dapat membalas bakti kalian.
A min.
 M bak nur dan mas tris, kakak ku perempuan satu-satunya beserta
suaminya… T erimakasih, atas segala yang sudah kakak berikan kepada
saya. D o’a, K asih sayang, M otivasi, dukungan, dan segala bantuan yang
kalian berikan kepada saya…semoga saya bisa membalasnya kelak.

 P onakanku tersayang, R afif makasih dex,,, canda tawa kamu bisa
menghibur saat bulek lagi kehilangan semangat.
 Sahabatku, A rofah. A yu, N inik,, F ajar empat tahun bersahabat
dengan kalian membuat kenangan tersendiri buat saya. T erimakasih…
saya tidak akan melupakan kalian…
 Sahabat-sahabat kost alifa… N ia, A na, N ida, I ta, Kiki, terimakasih…
aku menemukan keluarga baru dikos ku. T eman-teman terindah,
penyemangat ketika lelah, kalian segalanya… buat dek D ina , R iska,
dewi…tetep semangat kuliahnya!
 T eman-teman matematika kelas C angkatan 2008, you are never ending
story.
 P etugas perpus(M bak N ovi) makasih dah dibantu mencari referensi.
 A lmamater ku

vi

KATA PENGANTAR

Assalamu‘alaikum Wr. Wb.
Segala puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat
dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyusun dan menyelesaikan skripsi
dengan judul “Optimalisasi model pembelajaran Problem Posing tipe Pre
Solution Posing untuk meningkatkan kemampuan komunikasi matematika siswa
kelas VII SMP N 3 Colomadu pada pokok bahasan segi empat tahun ajaran
2011/2012” dengan baik dan sesuai dengan yang diharapkan.
Skripsi ini disusun guna memenuhi sebagian persyaratan dalam
memperoleh gelar Sarjana Pendidikan S-1 pada Program Studi Pendidikan
Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah
Surakarta. Selama penyusunan skripsi ini, penulis tidak lepas dari bantuan
berbagai pihak. Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan ucapan terima kasih
kepada:
1. Bapak Drs. H. Sofyan Anif, M.Si, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta.
2. Ibu Dra. Sri Sutarni, M.Pd, selaku Ketua Program Studi Pendidikan
Matematika yang telah menyetujui permohonan penyusunan skripsi ini.
3. Ibu Dra. Hj. N. Setyaningsih, M.Si, selaku dosen pembimbing I terima kasih
atas segala waktu yang telah diberikan memberikan bimbingan, petunjuk,
saran-saran dan pengarahan sejak awal hingga selesainya skripsi ini.

vii

4. Bapak Drs. Slamet Hw, M.Pd, selaku dosen pembimbing II terimakasih dalam
meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan, petunjuk, dan saran-saran
dalam penyusunan skripsi ini.
5. Ibu Rita Pramujianti Khotimah, M.Sc, selaku Pembimbing Akademik dan
sekaligus dewan penguji 3 yang telah memberikan bimbingan, dorongan dan
serta telah menyediakan waktu dan tenaga untuk menguji, sehingga penulis dapat
melaksanakan ujian skripsi guna menyelesaikan studi di bangku kuliah.

6. Seluruh dosen Program Studi Pendidikan Matematika yang telah memberikan
penulis berbagai ilmu dan pengalamannya selama ini.
7. Bapak Drs. Suparto, SH. M.Pd selaku Kepala Sekolah SMP Negeri 3
Colomadu, yang telah berkenan memberikan ijin kepada penulis untuk
mengadakan penelitian.
8. Ibu Sri Sejati, S.Pd, selaku guru bidang studi matematika SMP Negeri 3
Colomadu yang sudah banyak membantu penulis dalam proses penelitian ini.
9. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu terima kasih atas
bantuannya dalam menyelesaikan skripsi ini.
Dalam penulisan skripsi ini tidak luput dari kesalahan dikarenakan
keterbatasan yang penulis miliki. Oleh karena itu, segala kritik dan saran yang
membangun sangat penulis harapkan dari pembaca. Semoga skripsi ini dapat
bermanfaat bagi penulis khususnya dan bagi pembaca umumnya.
Wassalamu‘alaikum Wr. Wb.
Surakarta,

Penulis
viii

Juli 2012

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL .......................................................................................

i

HALAMAN PERSETUJUAN .........................................................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................... iii
HALAMAN PERNYATAAN.......................................................................... iv
HALAMAN MOTTO ......................................................................................

v

HALAMAN PERSEMBAHAN ....................................................................... vi
KATA PENGANTAR ..................................................................................... vii
DAFTAR ISI.......................................................................................................... ix
DAFTAR TABEL ........................................................................................... xii
DAFTAR GAMBAR........................................................................................... xiii
DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................ ...... xiv
ABSTRAK ...................................................................................................... xvii
BAB I PENDAHULUAN..............................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah .............................................................

1

B. Rumusan Masalah .......................................................................

5

C. Tujuan Penelitian…………………………………………………. 6
D. Manfaat Penelitian.......................................................................

6

BAB II LANDASAN TEORI ........................................................................

8

A. Hasil Penelitian yang Relevan........................................................ 8
B. Kajian Teori................................................................................... . 10
1. Kemampuan Komunikasi Matematika ................................................. 10

ix

2. Model Pembelajaran Problem Posing tipe Pre Solution Posing ........... 15
3. Implementasi Model Pembelajaran Problem Posing tipe Pre Solution
Posing pada Materi Segi Empat ........................................................... 22
C. Kerangka Berpikir .................................................................................... 25
D. Hipotesis Tindakan ................................................................................... 29

BAB III METODE PENELITIAN ................................................................. 30
A. Jenis Penelitian ............................................................................ 30
B. Tempat dan Waktu Penelitian ...................................................... 31
1. Tempat Penelitian …….....……………………………….….... 31
2. Waktu Penelitian ........…………………………...………….... 31
C. Subyek Penelitian ....................................................................... 32
D. Data dan Sumber Data ................................................................ 33
E. Rancangan Penelitian .................................................................. . 33
1. Dialog Awal ........................................................................... 34
2. Perencanaan Tindakan ............................................................ 35
3. Pelaksanaan Tindakan ............................................................. 39
4. Observasi dan Monitoring.......................................................... 39
5. Refleksi .................................................................................... 40
6. Evaluasi .................................................................................... 40
7. Penyimpulan .......................................................................... 40
F. Metode Pengumpulan Data .......................................................... 41
1. Observasi .................................................................................... 41
2. Catatan Lapangan ...................................................................... 42

x

3. Dokumentasi ………………………………………………….. 42
4. Metode Tes …………………………………………………… 42
G. Instrumen Penelitian .................................................................... 43
1. Definisi Operasional Istilah …………....................................... 43
2. Pengembangan Instrumen…………………….......................... 45
3. Validitas Data ………………………………………………… 45
H. Teknik Analisis Data .................................................................. 46
I. Indikator Kinerja ............................................................................ 47
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ................................. 49
A. Profil Tempat Penelitian .............................................................. 49
B. Deskripsi Data Penelitian ............................................................... 50
1. Kondisi awal…………….…………………………………….. 50
2. Deskripsi Hasil Tindakan Kelas Putaran I ……………………. 52
3. Deskripsi Hasil Tindakan Kelas Putaran II …………………… 57
4. Deskripsi Pelaksanaan Tindakan Kelas Putaran III …………... 62
C. Hasil Penelitian ........................................................................... 68
D. Pembahasan Hasil Penelitian ........................................................ 70
BAB V

KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN .................................. 79
A. Kesimpulan ................................................................................... 79
B. Implikasi ....................................................................................... 81
C. Saran ............................................................................................. 82

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................... 84
LAMPIRAN ................................................................................................... 87

xi

DAFTAR TABEL
Halaman
1.

Tabel 2.1

Perbedaan Variabel-Variabel yang Diteliti ...................... 9

2.

Tabel 3.1

Rincian Waktu Penelitian ................................................ 32

3.

Tabel 4.1

Data Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematika
Siswa…………………………………………………… 68

xii

DAFTAR GAMBAR
Halaman
1. Gambar 2.1

Skema Kerangka Berpikir Penelitian .............................. 28

2. Gambar 3.1

Rancangan PTK Kemmis (Tjipto Subadi, 2010: 85) ...... 34

3. Gambar 4.1

Grafik Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematika
Siswa …………………………………………............... 69

xiii

DAFTAR LAMPIRAN
Halaman
Lampiran 1. Lembar Persetujuan Instrumen.................................................... 88
Lampiran 2. Hasil Wawancara Dialog Awal.................................................... 89
Lampiran 3. Lembar Catatan Observasi Pendahuluan..................................... 92
Lampiran 4. Catatan Observasi Pendahuluan................................................... 93
Lampiran 5. Lembar Catatan Lapangan........................................................... 95
Lampiran 6. Catatan Lapangan Putaran I ........................................................ 96
Lampiran 7. Catatan Lapangan Putaran II........................................................ 98
Lampiran 8. Catatan Lapangan Putaran III...................................................... 100
Lampiran 9. Lembar Pedoman Observasi........................................................ 102
Lampiran 10. Pedoman Observasi Putaran I.................................................... 108
Lampiran 11. Pedoman Observasi PutaranII.................................................... 114
Lampiran 12. Pedoman Observasi Putaran III ............................................... 120
Lampiran 13. Lembar Tanggapan Guru Matematika Setelah Penelitian..........126
Lampiran 14. Tanggapan Guru Matematika Setelah Penelitian....................... 129
Lampiran 15. Soal Tes Kemampuan Awal .................................................... 132
Lampiran 16. Kunci Jawaban Tes Kemampuan Awal.................................... 133
Lampiran 17. Lembar Jawaban Tes Kemampuan Awal ................................ 136
Lampiran 18. RPP Putaran I ............................................................................ 137
Lampiran 19. Soal Latihan Mandiri Putaran I ............................................... 143
Lampiran 20. Kunci Soal Latihan Mandiri Putaran I .................................... 146
Lampiran 21. Lembar Jawaban Latihan Mandiri .......................................... 153

xiv

Lampiran 22. Tugas Terstruktur Putaran I ..................................................... 154
Lampiran 23. Kunci Tugas Terstruktur Putaran I........................................... 156
Lampiran 24. Lembar Jawaban Tugas Terstruktur Putaran I .......................... 160
Lampiran 25. RPP Putaran II ........................................................................ 161
Lampiran 26. Soal Latihan Mandiri Putaran II .............................................. 167
Lampiran 27. Kunci Soal Latihan Mandiri Putaran II .................................... 169
Lampiran 28. Lembar Diskusi Latihan Mandiri Putaran II ............................ 176
Lampiran 29. Tugas Terstruktur Putaran II.................................................... 177
Lampiran 30. Kunci Tugas Terstruktur Putaran II ......................................... 178
Lampiran 31. Lembar Jawaban Tugas Terstruktur Putaran II ........................ 181
Lampiran 32. RPP Putaran III ...................................................................... 182
Lampiran 33. Soal Latihan Mandiri Putaran III ............................................. 189
Lampiran 34. Kunci Jawaban Latihan Mandiri Putaran III ............................ 191
Lampiran 35. Lembar Jawaban Latihan Mandiri Putaran III ......................... 198
Lampiran 36. Tugas Terstruktur Putaran III ................................................. 199
Lampiran 37. Kunci Tugas Terstruktur Putaran III ....................................... 200
Lampiran 38. Lembar Jawaban Tugas Terstruktur Putaran III ........................ 202
Lampiran 39. Daftar Nama Siswa Kelas VII B ............................................. 203
Lampiran 40. Daftar Nama Siswa Berdasarkan Kelompok ........................... 205
Lampiran 41. Lembar Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematika Siswa
Pendahuluan ............................................................................ 206
Lampiran 42. Lembar Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematika Siswa
Putaran I .................................................................................. 208

xv

Lampiran 43. Lembar Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematika Siswa
Putaran II ................................................................................. 210
Lampiran 44. Lembar Peningkatan Kemampuan Komunikasi Matematika Siswa
Putaran III ............................................................................... 212
Lampiran 45. Daftar Nilai Siswa .................................................................. 214
Lampiran 46. Dokumentasi .......................................................................... 216
Lampiran 47. Surat-surat .............................................................................. 221

xvi

ABSTRAK
OPTIMALISASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE
PRE SOLUTION POSING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN
KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA KELAS VII
SMP N 3 COLOMADU PADA POKOK BAHASAN SEGI EMPAT
TAHUN AJARAN 2011/2012
Maya Saroh, A410080110, Program Studi Pendidikan Matematika
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2012, 86 halaman
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk meningkatkan kemampuan
komunikasi matematika dalam pembelajaran matematika setelah penerapan model
pembelajaran Problem Posing tipe Pre Solution Posing di kelas VII B SMP
Negeri 3 Colomadu. Penelitian ini termasuk pada jenis PTK(penelitian tindakan
kelas). Subyek dalam penelitian ini adalah guru dengan siswa kelas VII B SMP
Negeri 3 Colomadu. Siswa sebagai penerima tindakan berjumlah 32 orang.
Metode pengumpulan data yang digunakan meliputi observasi, catatan lapangan,
dokumentasi, dan metode tes. Teknik analisis data dilakukan dengan metode alur,
yaitu meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Data hasil
penelitian menunjukkan adanya peningkatan kemampuan komunikasi matematika
siswa pada pokok bahasan segi empat. Hal ini dapat terlihat dari 1) kemampuan
siswa dalam menyatakan peristiwa sehari-hari dalam bahasa simbol matematika
sebelum tindakan 18,75% dan di akhir tindakan mencapai 50%, 2) kemampuan
siswa dalam mengajukan pertanyaan sebelum tindakan 28,12% dan di akhir
tindakan mencapai 56,25%, 3) keberanian siswa dalam menyampaikan ide atau
pendapat sebelum tindakan 18,75% dan di akhir tindakan mencapai 50%, 4)
kemampuan siswa dalam menjawab pertanyaan sebelum tindakan 25% dan di
akhir tindakan mencapai 59,37%, 5) kemampuan siswa dalam mendengarkan,
berdiskusi, menulis dalam matematika sebelum tindakan 28,12% dan di akhir
tindakan mencapai 53,12%. Berdasarkan data hasil dari penelitian dapat
disimpulkan bahwa dengan optimalisasi model pembelajaran Problem Posing tipe
Pre Solution Posing dapat meningkatkan kemampuan komunikasi matematika
siswa.
Kata kunci : Problem Posing tipe Pre Solution Posing, kemampuan komunikasi
matematika.

xvii

Dokumen yang terkait

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE PRE SOLUTION POSING UNTUK MENINGKATKAN MPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE PRE SOLUTION POSING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA ( PTK Kelas VII Semester Gasal SMP N 1 Bulu

0 1 15

BAB 1 PENDAHULUAN MPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE PRE SOLUTION POSING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA ( PTK Kelas VII Semester Gasal SMP N 1 Bulu Tahun Ajaran 2010/2011).

0 1 9

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE Penerapan Model Pembelajaran Problem Posing Tipe Pre Solution Posing Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika pada Siswa Kelas V SDN Cepokosawit II Tahun Pelajaran 2011/ 2012.

0 1 15

UPAYA PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING Upaya Peningkatan Pemahaman Konsep Matematika Melalui Model Pembelajaran Problem Posing Tipe Pre Solution Posing ( PTK Pada Siswa Kelas VIII A SMP Negeri 3 Semin ).

0 1 15

PENDAHULUAN Optimalisasi Model Pembelajaran Problem Posing Tipe Pre Solution Posing Untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematika Siswa Kelas VII SMP N 3 Colomadu Pada Pokok Bahasan Segi Empat Tahun Ajaran 2011/2012.

0 1 7

OPTIMALISASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE Optimalisasi Model Pembelajaran Problem Posing Tipe Pre Solution Posing Untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematika Siswa Kelas VII SMP N 3 Colomadu Pada Pokok Bahasan Segi Empat Tahun Ajaran 201

0 1 15

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE PRE SOLUTION POSING UNTUK MENINGKATKAN Implementasi Model Pembelajaran Problem Posing Tipe Pre Solution Posing Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas Xi Ipa Sma Negeri 1 Kar

0 0 15

EKSPERIMENTASI MODEL PROBLEM POSING TIPE WITHIN SOLUTION POSING, TIPE PRE SOLUTION POSING DAN TIPE POST SOLUTION POSING PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA DITINJAU DARI KEMAMPUAN PENALARAN SISWA KELAS VIII SMP NEGERI DI KABUPATEN BANJARNEGARA.

0 0 18

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE PRE SOLUTION DAN TIPE POST SOLUTION DITINJAU DARI KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH SISWA SMP DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA.

0 0 12

PERBANDINGAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA MELALUI PEMBELAJARAN PROBLEM POSING TIPE PRE SOLUTION POSING DENGAN PROBLEM POSING TIPE POST SOLUTION POSING DI KELAS VIII SMP NEGERI 1 BANYUMAS

0 0 16