Asuhan keperawatan pada Tn. B dengan Prioritas Masalah Kebutuhan Dasar Eliminasi Urine di RSU. Haji Adam Malik

CATATAN PERKEMBANGAN/EVALUASI

Hari/

Dx

Pukul

Tindakan keperawatan

tanggal
19 juni

Retensi urine berhubungan

2013

dengan tingginya tekanan
uretra yang disebabkan

14.00


1. Menemui Tn. B ke ruangnya mengucapkan salam tearpeutik,mem dan berdiskusi
mengenai keadaan Tn. B

14.15

2. Mengawasi pemasukan dan pengeluaran

adanya sumbatan pada

Pemasukan: makan, minum, cairan intra vena.

saluran kemih.

Pengeluaran: urine, keringat, BAB
14.30

3. Berdiskusi dengan pasien mengenai keadannya, frekuensi, volume, karakteristik
urine yang keluar


16.00

4. Kolaborasi pemberian cairan intravena, dan pemberian obat
Inj: ceftriaxone 1g
Ranitidine 1 amp
Tramadol 1 amp
5. Menenentukan pola berkemih pasien dan perhatikan variasi berkemih

17.00
17.30

6. memeriksa urine. Catat adanya keluaran batu dan kirim ke laboratorium untuk
di analisa
7. menyelidiki keluhan kandung kemih penuh : palpasi untuk distensi suprapubik.

Universitas Sumatera Utara

18.00

Perhatikan penurunan keluaran urine.


8. Memberi diet pasien
18.15
19.00

9. mengobservasi perubahan status mental, perilaku atau tingkat kesadaran.
Dan TTV pasien
10. Mengawasi pemeriksaan laboratorium

19.30

Universitas Sumatera Utara

CATATAN PERKEMBANGAN/EVALUASI

Hari/

Dx

Pukul


Tindakan keperawatan

tanggal
20 juni

Retensi urine berhubungan

14.30

1. Menemui Tn. B ke ruangnya mengucapkan salam tearpeutik

2013

dengan tingginya tekanan

15.00

2. Berdiskusi dengan pasien mengenai keadannya, frekuensi, volume, karakteristik
urine yang keluar


uretra yang disebabkan
adanya sumbatan pada

15.30

3. Mengawasi pemasukan dan pengeluaran

saluran kemih.

16.00

4. Berdiskusi dengan pasien mengenai keadannya, frekuensi, volume, karakteristik
urine yang keluar

17.30

5. Kolaborasi pemberian cairan intravena, dan pemberian obat
Inj: ceftriaxone 1g
Ranitidine 1 amp

Tramadol 1 amp
6. Menenentukan pola berkemih pasien dan perhatikan variasi berkemih

18.00
7. memeriksa semua urine. Mencatat bila adanya keluaran batu dan kirim ke
laboratorium untuk di analisa
8. menyelidiki keluhan kandung kemih penuh : palpasi untuk distensi suprapubik.

Universitas Sumatera Utara

18.15

Perhatikan penurunan keluaran urine.
9. Memberi diet pasien

18.25
19.00

10. mengobservasi perubahan status mental, perilaku atau tingkat kesadaran.
Dan TTV pasien

11. Mengawasi pemeriksaan laboratorium

19.30

Universitas Sumatera Utara