Aplikasi Pengolahan Data Kebun Binatang Online dengan Studi Kasus Kebun Binatang di Bandung.

(1)

i

ABSTRACT

Zoo is a place for maintance any kind of animals an also for recreation place. This Information system application is make for a zoo in Bandung, it is about data management for zoo’s system information with case study, like sales transaction record, purchase transaction, accounting, scheduling. The contain of this application are many fitur who can fill user requirement of manage information datas for a zoo. This application created using php, css, and xhtml language programing. Implementation of this application is created by macromedia dreamweaver to php implementation using mysql as database and using css for dynamic website implementation. The making of this application by many source from internet or many book that can as referance.

Keywords : Information System, Record Sale Transaction, Record Purchase Transaction, Accounting, Scheduling


(2)

ii

ABSTRAK

Kebun Binatang merupakan tempat pemeliharaan berbagai jenis hewan dan sebagai tempat rekreasi. Aplikasi sistem informasi ini dibuat untuk kebun binatang bandung, mengenai pengolahan data untuk mengatur sistem informasi kebun binatang dengan studi kasus, seperti pencatatan transaksi penjualan, transaksi pembelian, akuntansi, penjadwalan. Aplikasi ini berisi beberapa fitur yang dapat memenuhi keinginan pengguna untuk mengelola data-data yang merupakan informasi bagi kebun binatang. Aplikasi ini dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP, CSS, dan XHTML. Implementasi aplikasi dilakukan dengan menggunakan Macromedia Deramweaver untuk mengimplementasikan PHP, menggunakan MySql sebagai database serta menggunakan CSS untuk mengimplementasikan website yang dinamik. Pembuatan aplikasi ini didukung oleh beberapa sumber baik dari internet maupun beberapa buku yang dapat dijadikan sebagai referensi.

Kata kunci: Sistem informasi, Pencatatan Transaksi Penjualan, Pencatatan Transaksi Pembelian, Akuntansi, Penjadwalan


(3)

iii

DAFTAR ISI

ABSTRACT ... i

ABSTRAK.... ... ii

DAFTAR ISI ... iii

DAFTAR GAMBAR ... ix

DAFTAR TABEL ... xiii

BAB 1 PENDAHULUAN ...1

1.1 Latar Belakang Masalah ...1

1.2 Rumusan Masalah ...2

1.3 Tujuan Pembahasan ...2

1.4 Ruang Lingkup Kajian ...3

1.5 Sumber Data ...4

1.6 Sistematika Penyajian ...5

BAB II KAJIAN TEORI ...6

2.1 Sistem informasi ...6

2.2 Sistem informasi manajemen ...6

2.3 Accounting ...8

2.3.1 Jurnal ...10

2.3.2 Buku Besar ...10

2.3.3 Neraca Saldo ...11

2.3.4 Laba Rugi ...12

2.4 MySQL PHP MyAdmin...13

2.4.1 Pengertian MySQL PHP MyAdmin ...13

2.4.2 Kelebihan MySQL PHP MyAdmin ...14

2.5 Bahasa Pemrograman PHP ...15

2.6 Java Script ...17

2.7 Flowchart ...18


(4)

iv

2.9 ENTITY RELATIONSHIP DIAGRAM (ERD) ...21

2.9.1 Latar Belakang ERD ...21

2.9.2 Fungsionalitas ERD ...22

2.10 KAMUS DATA ...26

2.11 PSPEC ...27

BAB III ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM ...28

3.1 Langkah-langkah Analisis ...28

3.2 Proses Bisnis ...28

3.3 Requirement Aplikasi ...29

3.4 Perancangan Sistem ...30

3.5 Flowchart ...30

3.1.1 Flowchart Penjualan ...30

3.1.2 Flowchart Pembelian (Makanan, Peralatan) ...32

3.1.3 Flowchart Pemberian makan hewan ...33

3.1.4 Flowchart Pembersihan kandang...35

3.6 Entity Relationship Diagram ...36

3.7 ERD To Database...37

3.8 DFD / Data Flow Diagram ...44

3.8.1 DFD LEVEL 0 ...44

3.8.2 DFD LEVEL 1 ...45

3.8.3 DFD LEVEL 2 PROSES 1 ...47

3.8.4 DFD LEVEL 2 PROSES 2 ...49

3.8.5 DFD LEVEL 2 PROSES 3 ...50

3.8.6 DFD LEVEL 2 PROSES 4 ...51

3.8.7 DFD LEVEL 2 PROSES 5 ...51

3.8.8 DFD LEVEL 3 PROSES 1.1 ...52

3.8.9 DFD LEVEL 3 PROSES 1.2 ...53

3.8.10 DFD LEVEL 3 PROSES 1.3 ...54


(5)

v

3.8.12 DFD LEVEL 3 PROSES 1.5 ...56

3.8.13 DFD LEVEL 3 PROSES 1.6 ...56

3.8.14 DFD LEVEL 3 PROSES 1.7 ...57

3.8.15 DFD LEVEL 3 PROSES 2.1 ...58

3.8.16 DFD LEVEL 3 PROSES 2.2 ...59

3.8.17 DFD LEVEL 3 PROSES 4.1 ...60

3.8.18 DFD LEVEL 3 PROSES 5.1 ...61

3.9 PSPEC / Process Specification...62

3.10 Kamus Data / Data Dictionary ...73

3.11 Rancangan User Interface ...80

3.11.1 Beranda ...80

3.11.2 Foto ...80

3.11.3 Berita ...81

3.11.4 Kontak ...82

3.11.5 Login ...82

3.11.6 Main Form ...83

3.11.7 Data Barang ...83

3.11.8 Data Hewan ...85

3.11.9 Data Pegawai ...86

3.11.10 Data Supplier ...87

3.11.11 Data Jenis ...88

3.11.12 Jadwal ...91

3.11.13 Makanan ...91

3.11.14 Transaksi Penjualan Tiket...92

3.11.15 Transaksi Pembelian ...93

3.11.16 Data Akun ...94

3.11.17 Jurnal ...95

3.11.18 Buku Besar ...95


(6)

vi

3.11.20 Laba Rugi ...97

3.11.21 Laporan Penjualan ...97

3.11.22 Laporan Pembelian...98

BAB IV HASIL PENELITIAN ...99

4.1 Form Beranda ...99

4.2 Form Foto ... 100

4.3 Form Berita ... 100

4.4 Form Kontak ... 101

4.5 Form Login ... 102

4.6 MainForm ... 102

4.7 Form Data Barang ... 103

4.8 Form Data Hewan... 104

4.9 Form Data Pegawai ... 104

4.10 Form Data Supplier ... 105

4.11 Form Data Jenis ... 106

4.12 Form Jadwal ... 108

4.13 Form Makanan ... 109

4.14 Form Transaksi Penjualan ... 109

4.15 Form Transaksi Pembelian ... 111

4.16 Form Lihat Data Penjualan ... 111

4.17 Form Lihat Data Pembelian ... 112

4.18 Form Akun ... 112

4.19 Form Buku Besar ... 113

4.20 Form Neraca ... 114

4.21 Form Laba Rugi ... 115

4.22 Form Tambah Foto ... 116

4.23 Form Tambah Cerita ... 117

4.24 Form Tambah Cerita ... 117


(7)

vii

5.1 Login... 119

5.2 Form Data Barang ... 120

5.3 Form Data Hewan... 121

5.4 Form Data Pegawai ... 122

5.5 Form Data Supplier ... 123

5.6 Transaksi Penjualan ... 124

5.7 Transaksi Pembelian ... 125

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN ... 126

6.1 Simpulan ... 126

6.2 Saran ... 126

DAFTAR PUSTAKA ... 127 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-1 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-2 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-3 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-4 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-5 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-6 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-7 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-8 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-9 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-10 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-11 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-12 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-13 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-14 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-15 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-16 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-17 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-18


(8)

viii

LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-19 LAMPIRAN A - KUISIONER ... A-20 LAMPIRAN B – RIWAYAT HIDUP PENULIS ... B-1


(9)

ix

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 contoh Jurnal ...10

Gambar 2 contoh Buku Besar ...11

Gambar 3 contoh Neraca Saldo ...12

Gambar 4 contoh Laba Rugi ...13

Gambar 5 Symbol Flowchart ...19

Gambar 6 Lambang Proses ...20

Gambar 7 Lambang Data Flow ...20

Gambar 8 Lambang Data Source ...20

Gambar 9 Lambang Data Store ...21

Gambar 10 Flowchart Penjualan ...31

Gambar 11 Flowchart Pembelian ...32

Gambar 12 Flowchart Pemberian makan hewan ...34

Gambar 13 Flowchart Pembersihan kandang ...35

Gambar 14 ERD ...37

Gambar 15 DFD Level 0 ...44

Gambar 16 DFD Level 1 ...46

Gambar 17 DFD Level 2 Proses 1 ...48

Gambar 18 DFD Level 2 Proses 2 ...49

Gambar 19 DFD Level 2 Proses 3 ...50

Gambar 20 DFD Level 2 Proses 4 ...51

Gambar 21 DFD Level 2 Proses 5 ...51

Gambar 22 DFD Level 3 Proses 1.1 ...52

Gambar 23 DFD Level 3 Proses 1.2 ...53

Gambar 24 DFD Level 3 Proses 1.3 ...54

Gambar 25 DFD Level 3 Proses 1.4 ...55

Gambar 26 DFD Level 3 Proses 1.5 ...56


(10)

x

Gambar 28 DFD Level 3 Proses 1.7 ...58

Gambar 29 DFD Level 3 Proses 2.1 ...58

Gambar 30 DFD Level 3 Proses 2.2 ...59

Gambar 31 DFD Level 3 Proses 4.1 ...60

Gambar 32 DFD Level 3 Proses 5.1 ...61

Gambar 33 Rancangan Form Beranda ...80

Gambar 34 Rancangan Form Foto ...81

Gambar 35 Rancangan Form Berita ...81

Gambar 36 Rancangan Form Kontak ...82

Gambar 37 Rancangan Form Login ...82

Gambar 38 Rancangan Form Main Form...83

Gambar 39 Rancangan Form Utama Data Barang ...84

Gambar 40 Rancangan Form Data Barang ...84

Gambar 41 Rancangan Form Halaman Utama Data Hewan...85

Gambar 42 Rancangan Form Data Hewan ...86

Gambar 43 Rancangan Form Data Pegawai ...87

Gambar 44 Rancangan Form Data Supplier ...88

Gambar 45 Rancangan Form Utama Data Jenis ...88

Gambar 46 Rancangan Form Data Jenis Barang ...89

Gambar 47 Rancangan Form Data Jenis Hewan ...90

Gambar 48 Rancangan Form Data Satuan ...90

Gambar 49 Rancangan Form Jadwal ...91

Gambar 50 Rancangan Form Makanan ...92

Gambar 51 Rancangan Form Transaksi Penjualan Tiket ...92

Gambar 52 Rancangan FormPrint Tiket...93

Gambar 53 Rancangan Form Transaksi Pembelian...94

Gambar 54 Rancangan Form Data Akun ...94

Gambar 55 Rancangan Form Jurnal ...95


(11)

xi

Gambar 57 Rancangan Form Data Neraca ...96

Gambar 58 Rancangan Form Laba Rugi ...97

Gambar 59 Rancangan Form Laporan Penjualan ...97

Gambar 60 Rancangan Form Laporan Pembelian ...98

Gambar 61 Form Beranda ...99

Gambar 62 Form Foto ... 100

Gambar 63 Form Berita ... 101

Gambar 64 Form Kontak ... 101

Gambar 65 FormLogin ... 102

Gambar 66 Main Form ... 102

Gambar 67 Form Data Barang ... 103

Gambar 68 Form Hewan ... 104

Gambar 69 Form Pegawai ... 105

Gambar 70 Form Data Supplier ... 106

Gambar 71 Form Data Jenis Barang ... 106

Gambar 72 Form Data Jenis Hewan ... 107

Gambar 73 Form Data Satuan ... 107

Gambar 74 Form Jadwal Pemberian Makan ... 108

Gambar 75 Form Jadwal Pembersihan Kandang ... 108

Gambar 76 Form Makanan ... 109

Gambar 77 Form Transaksi Penjualan ... 110

Gambar 78 Form Transaksi Print Tiket ... 110

Gambar 79 Form Transaksi Pembelian ... 111

Gambar 80 Form Lihat Data Penjualan ... 111

Gambar 81 Form Lihat Data Pembelian ... 112

Gambar 82 Form Akun ... 113

Gambar 83 Form Jurnal Umum ... 113

Gambar 84 Form Buku Besar ... 114


(12)

xii

Gambar 86 Form Laba Rugi ... 116

Gambar 87 Form Tambah Foto ... 116

Gambar 88 Form Tambah Cerita ... 117


(13)

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel I Notasi Entity relationship Diagram ...25

Tabel II Simbol-Simbol Kamus Data ...27

Tabel III Tabel Pegawai ...37

Tabel IV Tabel Hewan ...37

Tabel V Tabel Barang ...38

Tabel VI Tabel Supplier ...39

Tabel VII Tabel Penjualan Tiket ...39

Tabel VIII Tabel Tiket ...39

Tabel IX Tabel FakturPembelian ...40

Tabel X Tabel DetailFakturPembelian ...40

Tabel XI Tabel Jadwal ...40

Tabel XII R_Pegawai_Jadwal ...41

Tabel XIII Tabel Informasi ...41

Tabel XIV Tabel Foto ...41

Tabel XV Tabel Jenis ...42

Tabel XVI Tabel JenisHewan ...42

Tabel XVII Tabel Satuan ...42

Tabel XVIII Tabel Makanan...42

Tabel XVIII Tabel R_Barang_Makanan ...43

Tabel XX Tabel Akun ...43

Tabel XXI Tabel Jurnal Umum ...43

Tabel XXII Validasi login ...62

Tabel XXIII Insert Barang ...62

Tabel XXIV Update Barang ...62

Tabel XXV Delete Barang ...63

Tabel XXVI Insert Hewan ...64


(14)

xiv

Tabel XXVIII Delete Hewan ...65

Tabel XXIX Insert Pegawai ...65

Tabel XXX Update Pegawai...66

Tabel XXXI Delete Pegawai ...66

Tabel XXXII Insert Supplier ...67

Tabel XXXIII Update Supplier ...67

Tabel XXXIV Delete Supplier ...68

Tabel XXXV Insert Data Jenis Barang ...68

Tabel XXXVI Delete Data Jenis Barang ...69

Tabel XXXVII Insert Data Jenis Hewan ...69

Tabel XXXVIII Delete Data Jenis Hewan ...70

Tabel XXXIX Insert Data Satuan ...70

Tabel XL Delete Data Satuan ...71

Tabel XLI Insert Data Penjualan ...72

Tabel XLII Insert Data Pembelian ...72

Tabel XLIII Insert Data Akun ...72

Tabel XLIV Delete Data Akun ...73

Tabel XLV Kamus Data Pegawai ...73

Tabel XLVI Kamus Data Barang ...74

Tabel XLIVII Kamus Data Hewan...74

Tabel XLVIII Kamus Data Supplier...75

Tabel XLIX Kamus Data Jenis ...76

Tabel L Kamus Data Jenis Hewan ...76

Tabel LI Kamus Data Satuan ...76

Tabel LII Kamus Data Informasi ...77

Tabel LIII Kamus Data Foto ...77

Tabel LIV Kamus Data Pembelian ...78

Tabel LV Kamus Data Penjualan ...78


(15)

xv

Tabel LVII Kamus Data Buku Besar ...79

Tabel LVIII Validasi Login ... 119

Tabel LIX Validasi Form data Barang ... 120

Tabel LX Validasi Form data Hewan ... 121

Tabel LXI Validasi Form Data Pegawai ... 122

Tabel LXII Validasi Form Data Supplier ... 123

Tabel LXIII Validasi Form Transaksi Penjualan ... 125


(16)

1

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Kebun binatang merupakan salah satu tempat hiburan yang banyak di

kunjungi masyarakat. Di kebun binatang terdapat lebih dari satu hewan yang

memerlukan penanganan yang kompleks dalam pengurusan setiap hewan

baik dalam pengurusan pemberian makan dan pengurusan dalam

pembersihan kandang-kandangnya. Dimana pemberian makan dilakukan

sesuai jadwal oleh petugas yang bertanggung jawab yaitu keeper yang

mengurus hewan sesuai dengan takaran yang ditentukan untuk

masing-masing hewan. Begitu juga dengan pembersihan kandang-kandangnya yang

dilakukan oleh petugas yang bertanggung jawab sesuai jadwal yang telah

ditentukan yaitu dua kali sehari. Selain itu, manajemen di kebun binatang

juga menangani penjualan tiket masuk kebun binatang, pembelian bahan

makanan hewan, biaya pengeluaran kebun binatang, data pegawai. Satu

diantara beberapa aspek penting dalam manajemen sumber daya yang baik

adalah pengelolaan data-data secara terinci dan terstruktur. Dari data-data

itu, seorang pimpinan perusahaan dapat mengambil keputusan yang tepat

berkaitan dengan segala aktivitas yang terjadi dan berpengaruh terhadap

perusahaan secara keseluruhan.

Untuk memudahkan pengelolaan manajemen, di Kebun Binatang

dapat memanfaatkan teknologi informasi, salah satu caranya yaitu dengan

membangun sistem informasi yang menyimpan data sebagai informasi bagi

user

dalam mengelola Kebun Binatang secara komputerisasi.

Berdasarkan pertimbangan di atas, Kebun Binatang sebagai salah

satu tempat pariwisata yang sering dikunjungi, membutuhkan sistem

informasi untuk mengelola data-data yang merupakan informasi bagi Kebun

Binatang. Dengan dibuatnya aplikasi ini diharapkan

user

dapat mengelola

secara keseluruhan dengan baik dan mendukung setiap kegiatan di Kebun

Binatang secara terinci dan detail.


(17)

2

Maranatha Christian University

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan di atas, rumusan

permasalahan yang akan dibahas dalam laporan ini adalah sebagai berikut.

1. Bagaimana membuat aplikasi untuk mengatur jadwal pegawai dalam

pemberian makan hewan, pembersihan kandang hewan di Kebun

Binatang Bandung?

2. Bagaimana membuat aplikasi dalam pencatatan pendapatan,

pengeluaran di Kebun Binatang Bandung?

3. Bagaimana cara untuk menerapkan sistem informasi yang tepat dan

efektif pada Kebun Binatang Bandung?

1.3 Tujuan Pembahasan

Sesuai dengan pokok-pokok masalah yang telah dirumuskan, berikut

tujuan pembahasan dalam makalah ini.

1. Membuat aplikasi yang dapat menyimpan semua data hewan, bahan

makanan hewan, jadwal makan hewan, jadwal pembersihan

kandangnya serta data pegawai yang bertugas dalam pemberian

makan maupun pembersihan kandang ke dalam

database

, sehingga

dapat memudahkan pegawai yang bertanggung jawab dalam

pemberian makan hewan dan pembersihan kandang-kandangnya.

2. Membuat aplikasi yang dapat menyimpan semua pengeluaran atau

biaya-biaya untuk kebutuhan di kebun binatang ke dalam

database

,

dimana dalam aplikasi tersebut terdapat perhitungan

accounting

,

seperti adanya pembuatan jurnal, buku besar, neraca saldo dan

laporan laba rugi, sehingga dapat memudahkan dalam perhitungan

biaya-biaya yang telah dikeluarkan dalam pengurusan di kebun

binatang.

3. Untuk memindahkan seluruh kegiatan pendataan, pencatatan

penjualan, perhitungan biaya maupun penjadwalan ke dalam sistem

komputer. Sehingga dengan menggunakan aplikasi ini, pengelolaan

data diharapkan dapat dilakukan secara komputerisasi.


(18)

3

Maranatha Christian University

1.4 Ruang Lingkup Kajian

Berikut ini merupakan ruang lingkup kajian dalam pengerjaan tugas

akhir ini, yang dapat dijabarkan sebagai berikut:

1. Untuk batasan

hardware

:

Processor

Intel

Core

2

Duo

2.0 GHz

Memory DDR2 2048 MB

Harddisk

80 GB

Monitor

Keyboard

+

Mouse

2. Untuk batasan

software

:

Sistem operasi

:

Microsoft Window XP

Sistem Basis Dat

a: MySql PHP MyAdmin

Bahasa

Scripting:

PHP

Editor Pemrograman

: Macromedia Dreamweaver

8

3. Untuk batasan aplikasi:

Aplikasi ini didesain untuk kenyamanan

user

ketika mengakses

pendataan dan pengaturan seluruh aktifitas di Kebun Binatang Bandung.

Tampilan akan berisi:

Beranda, berisi informasi mengenai kebun binatang, informasi hewan

yang ada di kebun binatang dan even-even yang akan diadakan di

kebun binatang.

Foto, berisi gambar-gambar hewan yang ada di kebun binatang.

Berita, berisi info-info mengenai kebun binatang.

Kontak

,

berisi alamat, no.fax maupun no.tlpn kebun binatang yang

dapat dihubungi.

Login,

dilakukan oleh admin untuk melakukan penginputan,

pengubahan, penghapusan data serta dapat melihat semua fitur di

aplikasi dan login juga di lakukan oleh pegawai yang hanya bisa

melihat beberapa fitur tertentu.


(19)

4

Maranatha Christian University

Data (Data hewan, Data pegawai, Data

Supplier

, Data makanan

hewan, Data Jenis Barang, Data Jenis Hewan, Data Satuan). Menu ini

dapat dilihat oleh admin, pegawai.

Jadwal (Jadwal makan hewan, Jadwal pembersihan kandang). Dalam

fitur jadwal ini, akan di tampilkan data pegawai-pegawai yang

bertanggung jawab untuk memberi makan maupun membersihkan

kandang hewan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan. Menu ini

dapat dilihat oleh admin, pegawai.

Makanan merupakan tampilan yang digunakan untuk mengelola data

pengeluaran makanan hewan. Menu ini dapat dilihat oleh admin,

pegawai

Transaksi (Penjualan tiket, Pembelian). Menu ini dapat dilihat oleh

admin, pegawai bagian penjualan tiket.

Laporan (Akun, Jurnal, Neraca, Buku Besar, Laba Rugi, Laporan

penjualan, Laporan pembelian). Menu ini dapat dilihat oleh admin dan

pegawai yang mengurus keuangan.

Admin (Tambah Foto, Tambah Cerita, Penjadwalan). Menu ini hanya

dapat dilihat oleh admin dan pegawai yang mengurus keuangan.

Keluar

untuk keluar aplikasi.

1.5 Sumber Data

Data-data yang digunakan dalam penyusunan makalah ini adalah :

1. Data primer

Sumber yang menjadi data primer dalam pembuatan website ini

diperoleh dari Kebun Binatang Bandung

.

2. Data Sekunder

Data sekunder merupakan data yang diperoleh melalui studi

literatur, internet, dan sumber-sumber lainnya untuk mendukung

kekuatan dan kebenaran data primer.


(20)

5

Maranatha Christian University

1.6 Sistematika Penyajian

Dalam BAB 1 Pendahuluan berisi latar belakang masalah yang

memuat hal-hal yang menyebabkan munculnya masalah, mengapa masalah

itu penting untuk dibahas; rumusan masalah yang merupakan pokok-pokok

persoalan yang akan ditelaah, dikupas dan dipecahkan dalam bab

pembahasan, tujuan pembahasan berisi organ-organ yang memuat

garis-garis besar hasil yang ingin dicapai setelah membahas masalah dalam

rumusannya, ruang lingkup kajian berfungsi memerinci prinsip-prinsip teori

sebagai tolak ukur dalam pembahasan dan pemecahan masalah; sumber

data diperoleh baik sumber data primer maupun sekunder; metode dan

teknik penelitian, dan sistematika penyajian.

Dalam BAB 2 yaitu Kajian Teori yang memaparkan tentang landasan

landasan teori yang digunakan untuk pembuatan aplikasi ini.

Dalam BAB 3 yaitu Bab Analisis dan Rancangan Sistem, dalam bab ini

menjelaskan tentang perancangan dan analisi yang digunakan dalam

pembuatan aplikasi.

Dalam BAB 4 yaitu Bab Hasil Penelitian, dalam bab ini menjelaskan

tentang hasil tercapai dalam pembuatan aplikasi.

Dalam BAB 5 yaitu Bab Pembahasan dan Uji Coba Hasil Penelitian,

dalam bab ini menjelaskan tentang hasil testing dan evaluasi dalam

pembuatan aplikasi.

Dalam BAB 6 Simpulan dan Saran berisi rangkuman hasil-hasil

pembahasan dan menarik kesimpulan secara keseluruhan yang merupakan

jawaban atas persoalan yang dikemukakan dalam rumusan masalah serta

pendapat penyusun yang menganjurkan tindakan atas masalah yang terjadi.


(21)

126

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN

6.1 Simpulan

Berdasarkan hasil analisa dan pembahasan yang telah disampaikan

pada bab-bab sebelumnya, maka dapat ditarik kesimpulan berdasarkan

perumusan masalah dan tujuan sebagai berikut :

1. Proses pengelolaan penjadwalan di kebun binatang telah terpenuhi

dengan adanya fitur yang menangani proses penjadwalan pemberian

makan hewan dan pembersihan kandang hewan secara otomatis.

2.

Pencatatan pendapatan, pengeluaran kebun binatang diterapkan pada

fitur transaksi yang mengelola penjualan, pembelian, dimana hal ini

sangat diperlukan untuk membuat suatu laporan pembukuan

(

aacounting

).

3. Pembuatan laporan-laporan dengan mengimplementasikan sistem

informasi berbasis komputer yang menggantikan sistem informasi

lama (manual) pada pengelolaan data Kebun Binatang.

6.2 Saran

Aplikasi ini perlu terus dikembangkan agar dapat sesuai dengan

kebutuhan yang ada pada Kebun Binatang, karena tidak menutup

kemungkinan terjadinya perubahan proses bisnis yang dapat merubah

beberapa bagian dalam aplikasi ini. Berdasarkan hasil kuisioner yang telah

dibagikan ke beberapa pegawai kebun binatang bahwa aplikasi ini dapat

dilakukan pengembangan dengan menambah fitur detail karyawan dan

binatang yang dikhususkan untuk keeper.


(22)

127

Maranatha Christian University

DAFTAR PUSTAKA

Aziz, M.Farid (2002). Belajar Sendiri PHP. Jakarta : Gramedia

Chan, Kai (2009).

Practical Cake PHP Projects

. New York : Apress

Coggeshal, John (2005). PHP 5

Unleashed

. Indianapolis : SAMS Publishing

Greantz, Zark (2001). PHP

Functions Essential Reference

. Indianapolis :

New Riders

Steve, C. (2006). Build Your Own Application, Information System (251 -

292). Madison : University of Wisconsin Press

Yakup (2008). Sistem Basis Data; Tutorial Konseptual. Yogyakarta : Graha

Ilmu

Youness, S. & Boutquin, P. (1991). SQL

Unleashed

(2nd ed.) . San

Fransisco : Escaeva

Shahab, Abdullah (1981).

Accounting Principles.

Bandung : SAS

Harahap, Sofyan Syafri.(1993). Teori Akuntansi (Ed.Revisi). Jakarta : PT.

Raja Grafindo Persada

Jusup, Haryono (2001).Dasar-dasar Akuntansi. Yogyakarta : Bagian

penerbitan sekolah tingi ilmu YKPN

Dharwiyanti, Sri. (2004). Pengantar

Univied Modeling language

(UML).

Retrieved March

22 ,2009.

Kusrini & Andri Koniyo (2007). Tuntunan Praktis Membangun Sistem

Informasi Akuntansi dengan

Visual Basic

dan

Microsoft SQL Server

.

Yogyakarta : ANDI


(1)

Maranatha Christian University

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan di atas, rumusan permasalahan yang akan dibahas dalam laporan ini adalah sebagai berikut.

1. Bagaimana membuat aplikasi untuk mengatur jadwal pegawai dalam pemberian makan hewan, pembersihan kandang hewan di Kebun Binatang Bandung?

2. Bagaimana membuat aplikasi dalam pencatatan pendapatan, pengeluaran di Kebun Binatang Bandung?

3. Bagaimana cara untuk menerapkan sistem informasi yang tepat dan efektif pada Kebun Binatang Bandung?

1.3 Tujuan Pembahasan

Sesuai dengan pokok-pokok masalah yang telah dirumuskan, berikut tujuan pembahasan dalam makalah ini.

1. Membuat aplikasi yang dapat menyimpan semua data hewan, bahan makanan hewan, jadwal makan hewan, jadwal pembersihan kandangnya serta data pegawai yang bertugas dalam pemberian makan maupun pembersihan kandang ke dalam database, sehingga dapat memudahkan pegawai yang bertanggung jawab dalam pemberian makan hewan dan pembersihan kandang-kandangnya. 2. Membuat aplikasi yang dapat menyimpan semua pengeluaran atau

biaya-biaya untuk kebutuhan di kebun binatang ke dalam database, dimana dalam aplikasi tersebut terdapat perhitungan accounting, seperti adanya pembuatan jurnal, buku besar, neraca saldo dan laporan laba rugi, sehingga dapat memudahkan dalam perhitungan biaya-biaya yang telah dikeluarkan dalam pengurusan di kebun binatang.

3. Untuk memindahkan seluruh kegiatan pendataan, pencatatan penjualan, perhitungan biaya maupun penjadwalan ke dalam sistem komputer. Sehingga dengan menggunakan aplikasi ini, pengelolaan data diharapkan dapat dilakukan secara komputerisasi.


(2)

3

Maranatha Christian University

1.4 Ruang Lingkup Kajian

Berikut ini merupakan ruang lingkup kajian dalam pengerjaan tugas akhir ini, yang dapat dijabarkan sebagai berikut:

1. Untuk batasan hardware:

Processor IntelCore 2 Duo 2.0 GHz  Memory DDR2 2048 MB

Harddisk 80 GB  Monitor

Keyboard + Mouse

2. Untuk batasan software:

 Sistem operasi:Microsoft Window XP  Sistem Basis Data: MySql PHP MyAdmin  Bahasa Scripting: PHP

 Editor Pemrograman: Macromedia Dreamweaver 8

3. Untuk batasan aplikasi:

Aplikasi ini didesain untuk kenyamanan user ketika mengakses pendataan dan pengaturan seluruh aktifitas di Kebun Binatang Bandung. Tampilan akan berisi:

 Beranda, berisi informasi mengenai kebun binatang, informasi hewan yang ada di kebun binatang dan even-even yang akan diadakan di kebun binatang.

 Foto, berisi gambar-gambar hewan yang ada di kebun binatang.  Berita, berisi info-info mengenai kebun binatang.

 Kontak, berisi alamat, no.fax maupun no.tlpn kebun binatang yang dapat dihubungi.

Login, dilakukan oleh admin untuk melakukan penginputan, pengubahan, penghapusan data serta dapat melihat semua fitur di aplikasi dan login juga di lakukan oleh pegawai yang hanya bisa melihat beberapa fitur tertentu.


(3)

Maranatha Christian University  Data (Data hewan, Data pegawai, Data Supplier, Data makanan hewan, Data Jenis Barang, Data Jenis Hewan, Data Satuan). Menu ini dapat dilihat oleh admin, pegawai.

 Jadwal (Jadwal makan hewan, Jadwal pembersihan kandang). Dalam fitur jadwal ini, akan di tampilkan data pegawai-pegawai yang bertanggung jawab untuk memberi makan maupun membersihkan kandang hewan sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan. Menu ini dapat dilihat oleh admin, pegawai.

 Makanan merupakan tampilan yang digunakan untuk mengelola data pengeluaran makanan hewan. Menu ini dapat dilihat oleh admin, pegawai

 Transaksi (Penjualan tiket, Pembelian). Menu ini dapat dilihat oleh admin, pegawai bagian penjualan tiket.

 Laporan (Akun, Jurnal, Neraca, Buku Besar, Laba Rugi, Laporan penjualan, Laporan pembelian). Menu ini dapat dilihat oleh admin dan pegawai yang mengurus keuangan.

 Admin (Tambah Foto, Tambah Cerita, Penjadwalan). Menu ini hanya dapat dilihat oleh admin dan pegawai yang mengurus keuangan.  Keluaruntuk keluar aplikasi.

1.5 Sumber Data

Data-data yang digunakan dalam penyusunan makalah ini adalah : 1. Data primer

Sumber yang menjadi data primer dalam pembuatan website ini diperoleh dari Kebun Binatang Bandung.

2. Data Sekunder

Data sekunder merupakan data yang diperoleh melalui studi literatur, internet, dan sumber-sumber lainnya untuk mendukung kekuatan dan kebenaran data primer.


(4)

5

Maranatha Christian University

1.6 Sistematika Penyajian

Dalam BAB 1 Pendahuluan berisi latar belakang masalah yang memuat hal-hal yang menyebabkan munculnya masalah, mengapa masalah itu penting untuk dibahas; rumusan masalah yang merupakan pokok-pokok persoalan yang akan ditelaah, dikupas dan dipecahkan dalam bab pembahasan, tujuan pembahasan berisi organ-organ yang memuat garis-garis besar hasil yang ingin dicapai setelah membahas masalah dalam rumusannya, ruang lingkup kajian berfungsi memerinci prinsip-prinsip teori sebagai tolak ukur dalam pembahasan dan pemecahan masalah; sumber data diperoleh baik sumber data primer maupun sekunder; metode dan teknik penelitian, dan sistematika penyajian.

Dalam BAB 2 yaitu Kajian Teori yang memaparkan tentang landasan – landasan teori yang digunakan untuk pembuatan aplikasi ini.

Dalam BAB 3 yaitu Bab Analisis dan Rancangan Sistem, dalam bab ini menjelaskan tentang perancangan dan analisi yang digunakan dalam pembuatan aplikasi.

Dalam BAB 4 yaitu Bab Hasil Penelitian, dalam bab ini menjelaskan tentang hasil tercapai dalam pembuatan aplikasi.

Dalam BAB 5 yaitu Bab Pembahasan dan Uji Coba Hasil Penelitian, dalam bab ini menjelaskan tentang hasil testing dan evaluasi dalam pembuatan aplikasi.

Dalam BAB 6 Simpulan dan Saran berisi rangkuman hasil-hasil pembahasan dan menarik kesimpulan secara keseluruhan yang merupakan jawaban atas persoalan yang dikemukakan dalam rumusan masalah serta pendapat penyusun yang menganjurkan tindakan atas masalah yang terjadi.


(5)

126

Maranatha Christian University

6.1 Simpulan

Berdasarkan hasil analisa dan pembahasan yang telah disampaikan pada bab-bab sebelumnya, maka dapat ditarik kesimpulan berdasarkan perumusan masalah dan tujuan sebagai berikut :

1. Proses pengelolaan penjadwalan di kebun binatang telah terpenuhi dengan adanya fitur yang menangani proses penjadwalan pemberian makan hewan dan pembersihan kandang hewan secara otomatis. 2. Pencatatan pendapatan, pengeluaran kebun binatang diterapkan pada

fitur transaksi yang mengelola penjualan, pembelian, dimana hal ini sangat diperlukan untuk membuat suatu laporan pembukuan (aacounting).

3. Pembuatan laporan-laporan dengan mengimplementasikan sistem informasi berbasis komputer yang menggantikan sistem informasi lama (manual) pada pengelolaan data Kebun Binatang.

6.2 Saran

Aplikasi ini perlu terus dikembangkan agar dapat sesuai dengan kebutuhan yang ada pada Kebun Binatang, karena tidak menutup kemungkinan terjadinya perubahan proses bisnis yang dapat merubah beberapa bagian dalam aplikasi ini. Berdasarkan hasil kuisioner yang telah dibagikan ke beberapa pegawai kebun binatang bahwa aplikasi ini dapat dilakukan pengembangan dengan menambah fitur detail karyawan dan binatang yang dikhususkan untuk keeper.


(6)

127

Maranatha Christian University

DAFTAR PUSTAKA

Aziz, M.Farid (2002). Belajar Sendiri PHP. Jakarta : Gramedia Chan, Kai (2009). Practical Cake PHP Projects. New York : Apress

Coggeshal, John (2005). PHP 5 Unleashed. Indianapolis : SAMS Publishing Greantz, Zark (2001). PHP Functions Essential Reference. Indianapolis : New Riders

Steve, C. (2006). Build Your Own Application, Information System (251 - 292). Madison : University of Wisconsin Press

Yakup (2008). Sistem Basis Data; Tutorial Konseptual. Yogyakarta : Graha Ilmu

Youness, S. & Boutquin, P. (1991). SQL Unleashed (2nd ed.) . San Fransisco : Escaeva

Shahab, Abdullah (1981). Accounting Principles. Bandung : SAS

Harahap, Sofyan Syafri.(1993). Teori Akuntansi (Ed.Revisi). Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada

Jusup, Haryono (2001).Dasar-dasar Akuntansi. Yogyakarta : Bagian penerbitan sekolah tingi ilmu YKPN

Dharwiyanti, Sri. (2004). Pengantar Univied Modeling language (UML). Retrieved March 22 ,2009.

Kusrini & Andri Koniyo (2007). Tuntunan Praktis Membangun Sistem Informasi Akuntansi dengan Visual Basic dan Microsoft SQL Server. Yogyakarta : ANDI