PERBAIKAN HASIL BELAJAR MENGGIRING BOLA PADA PERMAINAN SEPAK BOLA MELALUI PENGUATAN UMPAN BALIK MENGGUNAKAN AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 GUNUNG MALELA KABUPATEN SIMALUNGUN TAHUN AJARAN 2012/2013.

(1)

PERBAIKAN HASIL BELAJAR MENGGIRING BO LA PADA PERMAINAN SEPAK BO LA MELA LUI P ENGUATAN UMPAN BALIK MENGGUNAKAN AUDIO

VISUAL PADA SISW A KELAS VIII SMP NEGER I 1 GUNUNG MALELA KABUPATEN SIMALUNGUN

TAHUN AJARAN 2012/2013

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian S yarat-S yarat Guna Memperoleh

Gelar S arjana Pendidikan

ADOLF HENRI SINAGA NIM. 061266110032

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

MEDAN

2012


(2)

(3)

(4)

KATA P ENG ANTAR

Puji sy ukur p enulis p anjatkan kehadirat Tuhan Yan g Maha Esa, atas segala rah mat dan karunia-Ny a sehingga p enulis dap at meny elesaikan skrip si ini. Skripsi y ang dip erbuat untuk memenuh i sy arat memp eroleh gelar Sarjan a Pendid ikan d ari Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri M edan.

Ucapan terima kasih p enulis samp aikan kepada semu a p ihak y ang telah b anyak membantu penulis dalam meny elesaikan skrip si ini y aitu kep ada :

1. Bap ak Prof.Dr. Ibnu Hajar, M .Si, selaku Rektor UNIM ED

2. Bap ak Drs. Basy aruddin Daulay , M .Kes, sebagai Dekan di FIK Universitas Negeri M edan. 3. Bap ak Drs. Suhar jo, M .Pd. sebagai Pembantu Dekan I FIK UNIMED, Bap ak Drs.

Mesnan, M .Kes sebagai Pembantu Dekan II FIK Unimed, Bap ak Dr. Budi Valianto, M .Pd, sebagai Pemb antu Dekan III di FIK Universitas Negeri M edan.

4. Bap ak Dr. Tarsy ad Nugraha, M .Kes, sebagai Ketua Jurusan PJKR di FIK UNIM ED dan Bap ak Drs. Sury adi Damanik, M .Kes sebagai Sekretaris Jurusan PJKR sekaligus sebagai pembimbin g skrip si, di FIK UNIM ED.

5. Para Dosen dan Asisten Dosen, Staf Administrasi dan Perlen gk ap an di Lin gkun gan FIK UNIM ED.

6. Kep ala Sekolah beserta guru-guru di SMP Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun begitu bany ak membantu p enulis dalam p enelitian ini.

7. Ay ahanda, Ibunda dan saud ara-saudar a sekalian, y ang telah b any ak memb erikan dukungan baik moril kep ada p enulis, sehin gga pembuatan skripsi ini dap at terselesaikan den gan baik. 8. Semu a kelu ar ga dan r ekan-rekan tercinta y ang tidak bisa disebutkan satu p ersatu, yang begitu


(5)

Semo ga p enulisan skrip si ini dap at berguna bagi semua p embaca, terutama bagi p enulis sendiri.

M edan, Agustus 2012 Penulis

ADOLF H EN RI SINAG A NIM. 061266110032


(6)

i ABS TRAK

ADOLF HENRI S INAGA. N IM.061266110032.Perbaikan Hasil Belajar Menggiring Bola Pada Permainan Sepak Bola Melalui Penguatan Umpan Balik Menggunakan Audio Visual Pada Siswa Kelas VIII S MP Negeri 1 Gunung Malela Kabupaten Simalungun Tahun Ajaran 2012/2013. (Pembimbing : S URYAD I DAMANIK). Skripsi Medan : Fakultas Ilmu Keolahragaan Unimed 2012.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Perbaikan Hasil Belajar Menggiring Bola Pada Permainan Sepak Bola Melalui Penguatan Umpan Balik Menggunakan Audio Visual Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun Tahun Ajaran 2012/2013.

Lokasi penelitian ini dilaksanakan di SM P Negeri 1 Gunung Malela Kabupaten Simalungun Tahun Ajaran 2012/2013, waktu penelitian dilaksanakan pada bulan Juli 2012. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII-1 sampai dengan VIII-5 terdiri dari 149 orang siswa. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII-1 sebanyak 32 orang siswa. M etode dalam penelitian ini adalah menggunakan pendekatan PTK (Penelitian Tindakan Kelas). Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar fortofolio penilaian hasil belajar menggiring bola.

Hasil penelitian menyimpulkan bahwa penguatan umpan balik menggunakan audio visual berpengaruh terhadap peningkatan hasil belajar menggiring bola dalam permainan sepak bola pada siswa kelas VIII SM P Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun Tahun Ajaran 2012/2013. Nilai rata-rata siswa pada tes awal adalah 60,42 (Tidak Tuntas), pada tes siklus I nilai rata-rata siswa meningkat menjadi 69,53 (Tidak Tuntas), dan pada pelaksanaan tes siklus II nilai rata-rata siswa telah mencapai 79,17 (Tuntas). Persentase ketuntasan belajar siswa pada tes awal adalah 21,88%, pada tes siklus I meningkat menjadi 50,0%, dan pada pelaksanaan tes siklus II persentase ketuntasan belajar siswa telah mencapai 87,50%..


(7)

DAFTAR IS I

ABSTRAK ... i

KATA P ENG ANTAR ... ii

DAFTAR IS I ... iv

DAFTAR TAB EL ... vi

DAFTAR LAMP IRAN ... vii

DAFTAR GAMB AR ... viii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belak an g Masalah ... 1

B. Identifikasi M asalah ... 4

C. Pembatasan M asalah ... 4

D. Rumusan M asalah ... 5

E. Tujuan Penelitian ... 5

F. Manfaat Penelitian ... 5

BAB II LANDASAN TEORITIS ... 6

A. Kajian Teoritis ... 6

1. Hakikat Pendidikan Jasman i ... 6

2. Hakikat Permainan Sep akbola ... 9

3. Hakikat Umpan Balik ... 17

4. Hakikat M edia Pembelajaran ... 22

5. M edia Audio Visual Peran gkat Komp uter ... 24

B. Kerangk a Berfik ir ... 26

BAB III M ETODOLOGI PENELITIAN ... 28

A. Lokasi dan Waktu Penelitian ... 28

1. Lokasi Penelitian ... 28

2. Waktu Penelitian ... 28

B. Subjek Pen elitian ... 28

C. Metode Penelitian ... 29

D. Disain Penelitian ... 29

E. Pelaksanaan Pen elitian ... 23

F. Instrumen Penelitian ... 34


(8)

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEM BAHASAN ... 38

A. Deskrip si Data Penelitian ... 38

B. Pembahasan Hasil Pen elitian ... 38

C. Pembahasan Hasil Pen elitian ... 47

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 50

A. Kesimp ulan ... 50

B. Saran ... 50

DAFTAR PUSTAKA ... 51


(9)

DAFTAR TAB EL

Tabel Hal

1. Perincian Jumlah Siswa Tiap Kelas ... 28 2. Lembar Fortofolio Penilaian Hasil Belajar M enggiring Bo la den gan Kaki


(10)

DAFT AR GAMBAR

Gambar Hal

1. Bola dalam Permainan Sep akbola ... 10

2. Lap angan Sep akbola ... 11

3. Teknik men ggirin g bo la ... 13

4. Cara M enggiring bo la den gan kaki b agian d alam ... 16


(11)

DAFTAR LAMP IRAN

Lamp iran 1. RPP

2. Lembar Observasi 3. Data hasil tes awal 4. Data hasil tes siklus I 5. Data hasil tes Siklus II 6. Dokumentasi Penelitian


(12)

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah

Kegiatan utama dalam proses pendidikan di sekolah adalah kegiatan belajar mengajar. Proses belajar mengajar yang ada merupakan penentu keberhasilan dalam mencapai tujuan pendidikan. Siswa yang belajar diharapkan mengalami perubahan baik dalam bidang pengetahuan, pemahaman, ketrampilan, nilai dan sikap. Perubahan tersebut dapat tercapai bila ditunjang berbagai macam faktor, salah satunya adalah mengenai interaksi guru dan siswa selama proses pembelajaran.

M enurut Skinner (dalam Sagala 2003:14) belajar merupakan proses adaptasi atau penyesuaian tingkah laku yang berlangsung secara progressif. Tingkah laku dikontrol oleh stimulasi dan minat belajar yang ada dalam diri siswa. M inat siswa merupakan salah satu faktor penting yang ikut menentukan keberhasilan kegiatan belajar mengajar. Kurangnya minat siswa terhadap pelajaran, akan menghambat proses pembelajaran yang pada akhirnya berpengaruh pada rendahnya hasil belajar siswa.

Banyak faktor yang dapat menyebabkan rendahnya hasil belajar siswa termasuk pada pelajaran Pendidikan Jasmani. Diantaranya; kurangnya interaksi antara guru dengan siswa, sarana dan prasarana kurang memadai, serta kurangnya penguatan umpan balik oleh guru selama proses belajar mengajar.


(13)

2

Hasil observasi awal yang peneliti lakukan pada awal bulan M ei 2012 di SM P Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun mengenai proses belajar pendidikan jasmani khususnya teknik dasar menggiring bola pada permainan sepak bola yang dilakukan siswa, ternyata masih banyak siswa yang belum mengerti dalam melakukannya. Kesalahan yang umum dilakukan siswa adalah sebagian besar siswa tidak dapat mengontrol posisi bola, sehingga bola bergulir jauh dari kaki. Hal ini menyebabkan hasil menggiring bola yang dilakukan siswa menjadi kurang baik. M enurut peneliti, faktor sarana dan prasarana pembelajaran sepak bola merupakan salah satu faktor yang menjadi kendala. Di sekolah ini sarana permainan sepak bola masih kurang memadai, hanya ada 2 buah bola dengan kondisi yang kurang layak. Selain itu prasarana lapangan yang ada juga kurang bagus, karena tidak rata dan becek bila datang hujan.

Dari 32 orang siswa kelas VIII, ternyata sebagian besar siswa (23 orang atau

71,88%) memiliki nilai dibawah nilai KKM (Kriteria Ketuntasan M inimal) dan 9

orang siswa (28,12%) memiliki nilai di atas nilai KKM, nilai KKM Pendidikan

Jasmani di SM P Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun adalah 65. Nilai

rata-rata hasil belajar menggiring bola dalam permainan sepak bola adalah 61,22.

Salah satu alternatif yang dapat dilakukan untuk memecahkan masalah tersebut adalah dengan meningkatkan kualitas pembelajaran seperti melalui pemberian umpan balik (feedback) yang tepat. M enurut peneliti, kelemahan dalam proses pembelajaran sepak bola di SM P Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun adalah masih minimnya upaya guru dalam memberikan penguatan umpan balik dan melakukan koreksi terhadap kesalahan-kesalahan yang dilakukan


(14)

3

siswa. Perbaikan dan koreksi yang dilakukan guru Penjas dalam pembelajaran menggiring bola dalam permainan sepak bola masih terbatas pada koreksi langsung pada siswa yang melakukan gerakan yang kurang tepat. M enurut peneliti hal ini perlu segera dibenahi, yaitu melalui pemberian umpan balik yang lebih maksimal seperti melalui penggunaan sarana dan prasarana audio visual.

Melalui pemberian umpan balik (feedback) dengan menggunakan media audio visual, diharapkan akan memperbaiki hasil belajar menggiring bola siswa. Hambatan dan rintangan yang terdapat pada proses pembelajaran selama ini diharapkan akan dapat diatasi. Penggunaan metode ini akan membantu siswa dalam memahami cara-cara menggiring bola karena dalam pembelajaran ini siswa diajak untuk memahami cara menggiring bola melalui keterangan-keterangan dari guru dibantu dengan petunjuk berupa gambar-gambar bergerak serta video yang baik. Setelah itu hasil belajar menggiring bola dapat diukur melalui tes hasil belajar menggiring bola yang tepat.

Dari latar belakang tersebut, peneliti merasa tertarik untuk mengadakan penelitian mengenai Perbaikan hasil belajar menggiring bola pada permainan sepak bola melalui penguatan umpan balik menggunakan audio visual pada siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun Tahun Ajaran 2012/2013.

B. Identifikasi Masalah

Dari latar belakang masalah di atas dapat diidentifikasi masalah dalam penelitian ini adalah : Guru kurang memperhatikan siswa dalam melakukan pembelajaran menggiring bola. Guru belum memiliki metode pembelajaran sepak bola khususnya tentang teknik menggiring bola. Guru belum memberikan koreksi


(15)

4

yang positif terhadap kesalahan-kesalahan siswa menggiring bola pada permainan sepak bola. Guru belum memberikan umpan balik yang maksimal dalam proses pembelajaran menggiring bola pada permainan sepak bola.Guru Pendidikan jasmani masih kurang optimal dalam memberikan penguatan umpan balik pada siswa pada proses pembelajaran menggiring bola pada permainan sepak bola. Guru harus memberikan penguatan umpan balik pada siswa pada proses pembelajaran menggiring bola pada permainan sepak bola.

C. Pembatasan Masalah

Untuk lebih mengarahkan peneliti ini sehingga terfokus dan spesifik maka masalah dibatasi pada : Upaya perbaikan hasil belajar menggiring bola pada permainan sepak bola melalui penguatan umpan balik menggunakan audio visual pada siswa kelas VIII SM P Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun Tahun Ajaran 2012/2013. Teknik menggiring bola yang diteliti adalah menggiring bola dengan kaki bagian dalam.

D. Rumusan Masalah

Bertitik tolak dari latar belakang masalah dan identifikasi masalah maka dapat dirumuskan permasalahan dalam penelitian ini : Bagaimanakah perbaikan hasil belajar menggiring bola pada permainan sepak bola melalui penguatan umpan balik menggunakan audio visual pada siswa kelas VIII SM P Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun Tahun Ajaran 2012/2013?.


(16)

5

E. Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah, maka tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui : Upaya perbaikan hasil belajar menggiring bola pada permainan sepak bola melalui penguatan umpan balik menggunakan audio visual pada siswa kelas VIII SM P Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun Tahun Ajaran 2012/2013.

F. ManfaatPenelitian

Penelitian ini diharapkan akan dapat bermanfaat untuk :

1. Sebagai bahan masukan bagi guru di Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun Tahun Ajaran 2012/2013 dalam memperbaiki pembelajaran sepak bola khususnya menggiring bola dengan kaki bagian dalam.

2. Sebagai bahan masukan bagi siswa di SM P Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun Tahun Ajaran 2012/2013 untuk mengatasi kesulitan-kesulitan dalam menggiring bola dengan kaki bagian dalam melalui penguatan umpan balik dengan media audio visual .

3. Sebagai bahan referensi bagi peneliti lain terutama mengenai penguatan umpan balik dengan menggunakan media audio visual.


(17)

6

Sebenarnya banyak cara yang dilakukan untuk meningkatkan hasil belajar pendidikan jasmani siswa di sekolah. Salah satunya adalah dengan menerapkan pembelajaran melalui penguatan umpan balik menggunakan teknologi perangkat audio visual. M elalui penguatan umpan balik menggunakan bantuan teknologi perangkat audio visual diharapkan lebih meningkatkan hasil belajar siswa.

Untuk itu penggunaan sarana dan prasarana elektronik dalam suatu proses belajar-mengajar dirasakan sangat diperlukan, karena teknologi ini mempunyai kelebihan-kelebihan teknis yang mampu menyajikan suatu peristiwa secara terpadu akan menyajikan konsep secara utuh dan benar serta menjadi saluran atau perantara dalam menyampaikan pesan. Pesan tersebut hendaknya telah diubah ke dalam bentuk lambang/gambar yang dapat dipahami oleh siswa. Sehingga pesan yang diterima siswa dapat dipahami dengan jelas dan tidak bersifat abstrak.


(18)

BAB V

KES IMPULAN DAN S ARAN

A. Kesimpulan

Sebagai kesimpulan dalam penelitian ini adalah bahwa penguatan umpan balik menggunakan audio visual berpengaruh terhadap peningkatan hasil belajar menggiring bola dalam permainan sepak bola pada siswa kelas VIII SM P Negeri 1 Gunung M alela Kabupaten Simalungun Tahun Ajaran 2012/2013.

Nilai rata-rata siswa pada tes awal adalah 60,42 (Tidak Tuntas), pada tes siklus I nilai rata-rata siswa meningkat menjadi 69,53 (Tidak Tuntas), dan pada pelaksanaan tes siklus II nilai rata-rata siswa telah mencapai 79,17 (Tuntas). Persentase ketuntasan belajar siswa pada tes awal adalah 21,88%, pada tes siklus I meningkat menjadi 50,0%, dan pada pelaksanaan tes siklus II persentase ketuntasan belajar siswa telah mencapai 87,50%..

B. S aran

Berdasarkan kesimpulan diatas maka peneliti menyarankan :

1. Agar guru pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan lebih meningkatkan

kualitas pembelajaran, terutama melalui penerapan penguatan umpan balik menggunakan audio visual.

2. Agar pihak sekolah lebih memperhatikan kualitas sarana dan prasarana

Pendidikan Jasmani, terutama sarana dan prasarana permainan sepak bola.

3. Agar para guru pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan di sekolah

memperhatikan dan mengembangkan teknik penguatan umpan balik menggunakan audio visual yang lebih efektif.


(19)

DAFTAR PUS TAKA

Arma Abdulah, (1994), Dasar-Dasar Pendidikan Jasmani. Depertemen Pendidikan

dan kebudayaan.

Arikunto, S., 2002. Proses Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : Rineka

Cipta.

Aqib Zainal, dkk. 2010. Penelitian Tindakan Kelas Untuk Guru SD, SLB dan TK.

Yrama Widya, Jakarta.

Djamarah dan Zain. 2006. Strategi Belajar Mengajar. Penerbit Rineka Cipta. Jakarta.

Diktat Tim Penyusun Pengantar Pendidikan, 2004. Diktat. Universitas Negeri M edan.

FIFA, (2005). Laws of The Game (Peraturan Permainan Sepak Bola).

Kartono Kartini (1990). Pengantar Metodologi Riset Sosial. Penerbit M andar M aju.

M ahendra dan Adang Suherman, (2003). Menuju Perkembangan Menyeluruh

Menyiasati Kurikulum Pendidikan Jasmani Disekolah Menengah. Jakarta,

Depdiknas.

M uhajir, (2004). Pendidikan Jasmani Teori dan Praktek SMP. Penerbit Erlangga.

Jakarta.

Poerwadarminta (1986). Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta : Penerbit Balai

Pustaka.

Remmy M ochtar, 1992. Olahraga Pilihan Sepak Bola. Depdikbud: Dirjendikti Proyek

Pembinaan Tenaga.

Roestiyah (2001), Strategi Belajar Mengaja. Jakarta. Penerbit Rineka Cipta

Sarumpaet. 1992. Permainan Besar . Padang : Depdikbud

Santoso, dkk. 2007. Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan. Penerbit Yudistira,

Jakarta.

Suhadi. 2008, www.suhadinet.wordpress.com.Situs Internet.

Supandi.1992, Strategi Belajar Mengajar Pendidikan Jasmani dan Kesehatan.

Jakarta. Depdikbud.

Sucipto, dkk.. 2000. Sepak Bola. Depdiknas Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan


(20)

Tim Penyusun, 2007, Pedoman Penulisan Skripsi, FIK UNIM ED. www.frinzasatic12.blog.com/2009/04/22/teknik-dasar-sepak-bola

www.abhecuek.wordpress.com/2009/11/05/teknik-menggiring-bola-dribbling-sepak-bola


(21)

Tim Penyusun Pengantar Pendidikan, 2004. Diktat. Universitas Negeri M edan.

www.pjkr.unnes.com/8/2009

http://id.wikipedia.org/wiki/Sepak_bola


(22)

(23)

(24)

(25)

(26)

(27)

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

Dokumen yang terkait

PENGARUH LATIHAN SQUAT JUMP DAN SKIPPING TERHADAP PENINGKATAN POWER TUNGKAI PADA TENDANGAN PENALTI DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA SISWA PUTRA KELAS VIII SMP NEGERI 1 PURBOLINGGO LAMPUNG TIMUR TAHUN 2012/2013

15 141 64

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN GERAK DASAR MENGGIRING DENGAN ALAT BANTU DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 WAY DADI KECAMATAN SUKARAME BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

1 14 52

PERBANDINGAN METODE DEMONSTRASI DAN METODE KOMANDO TERHADAP KEMAMPUAN MENENDANG BOLA DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA PADA SISWA KELAS VIII BELAMBANGAN UMPU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 17 48

MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN LAYANAN KONSELING KELOMPOK PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 SUKADANA KABUPATEN LAMPUNG TIMUR TAHUN AJARAN 2012/2013

0 7 59

KONTRIBUSI KELINCAHAN DAN KOORDINASI TERHADAP KEMAMPUAN MENGGIRING BOLA PADA PERMAINAN SEPAK BOLA SISWA PUTRA KELAS VIII SMP NEGERI 9 BANDAR LAMPUNG

5 23 73

PENGEMBANGAN MODEL PERMAINAN FOOTBALL SHEEP DALAM PEMBELAJARAN SEPAK BOLA PADA SISWA KELAS 7 SMP NEGERI 1 BANJARNEGARA TAHUN 2015

0 9 112

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT KAKI DAN KELINCAHAN DENGAN KETERAMPILAN MENGGIRING BOLA DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA PADA SISWA PUTRA KELAS X SMA MUHAMMADIYAH 1 PONTIANAK

0 0 10

PENINGKATAN PEMBELAJARAN MENGGIRING BOLA DALAM PERMAINAN SEPAKBOLA MENGGUNAKAN MODIFIKASI BOLA PLASTIK

0 1 11

1 PENGARUH PENDEKATAN BERMAIN SIRKUIT TERHADAP HASIL BELAJAR DRIBBLING SEPAK BOLA PADA SISWI SMP

1 3 9

View of PENGEMBANGAN TEKNIK PEMBELAJARAN PASSING DADA PADA PERMAINAN BOLA BASKET SISWA KELAS VIII SMP

0 0 5