Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan Knowledge Management di Rumah Sakit Puri Asih Salatiga (Jawa Tengah) T2 912010019 BAB V

BAB V
PENUTUP
Setelah melalui tahap pengolahan data, analisis
dan pembahasan, selanjutnya pada bab ini akan
dipaparkan

secara

singkat

mengenai

beberapa

kesimpulan yang dapat diambil berdasarkan analisis
dan pembahasan yang telah dilakukan pada bab
sebelumnya. Selain itu, pada bab ini juga akan
diberikan implikasi terapan.

5.1


Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh pada

bab IV, maka peneliti mengambil kesimpulan pada
penelitian tentang Penerapan Knowledge Management
di Rumah Sakit Puri Asih Salatiga (Jawa Tengah),
sebagai berikut:
Hasil penelitian menunjukkan bahwa bentuk
pengetahuan yang terdapat di Puri Asih adalah explicit
dan

tacit knowledge. Tacit knowledge

merupakan

pengetahuan pribadi yang tersimpan di dalam otak dari
tenaga yang berkompoten (tenaga medis dan unit
rekam medis) yang sangat sulit dikomunikasikan.
Temuan dari hasil penelitian menunjukkan bahwa
bentuk konkrit dari tacit knowledge bisa ditemui

melalui resep-resep dokter yang diberikan kepada
pasien sendangkan explicit knowledge bersumber dari
1

hal-hal yang terkait dengan isi catatan medis (keluhankeluhan pasien, jenis penyakit, dan diagnosa akhir
dokter) identitas pasien (nama, umur, jenis kelamin,
agama, pekerjaan) semua hal yang dirasa penting dan
cara penanganan kemudian terapi yang diberikan.
Informasi atau pengetahuan tersebut penting untuk
didokumentasikan dan di bagikan karena berfungsi
sebagai

pengkodingan,

penomoran

bahkan

untuk


menggunakan

sistem

mendiagnosa penyakit.
Selanjutnya

Puri

Asih

database dengan menggunakan komputerisasi sebagai
cara dalam menyimpan setiap data, informasi atau
pengetahuan, karena dengan sistem komputerisasi
selain lebih aman dapat juga dipakai sebagai proses
pembelajaran

dan

di


perbaharui

sesuai

dengan

perkembangan informasi. Temuan yang lain dari hasil
penelitian menunjukkan bahwa tempat yang digunakan
untuk

menyimpan

rekam

medis

masih

bersifat


sementara sehingga unit rekam medis mengalami
kesulitan dalam manata dan memberi penomoran.
Dalam mengelola pengetahuan, Puri Asih mengkajinya
melalui penerimaan pasien, dari penerimaan pasien
unit

rekam

medis

mulai

mengumpulkan

data,

pemrosesan data, dan penyajian informasi kesehatan.
Data yang dikumpulkan berupa data sosial dan data
medis,


dalam

informasipun

mengelola
mengalami

data

menjadi
kendala

sebuah
yaitu
2

ketidaklengkapan isi dari catatan medis, dimana para
tenaga medis terkadang lalai dalam pengisian catatan
medis, sehingga unit rekam medis mengalami kesulitan

dalam pengkodingan. Menyadari bahwa keberadaannya
tidak hanya sebatas melayani pasien, tetapi terbuka
sebagai

tempat

penelitian,

maka

kepemilikan

pengetahuan tidak hanya sekedar di dokumentasikan
tetapi di pelajari kembali dan dari proses pembelajaran
tersebut diharapkan muncul ide-ide, inovasi atau
pengetahuan yang baru.

5.2

Implikasi

Sebuah penelitian akan mempunyai arti apabila

pada

akhirnya

dapat

memberikan

sumbangan

pemikiran, baik secara teoritis maupun secara terapan
yang

dapat

digunakan

oleh


pihak-pihak

yang

berkepentingan dan merupakan saran dari penelitian
tentang Penerapan Knowledge Management di Rumah
Sakit Puri Asih Salatiga.

3

5.2.1 Implikasi Terapan
Hasil penelitian ini dapat digunakan oleh lembaga
pemerintahan pada RSU Puri Asih Salatiga dalam
rangka

Penerapan

Knowledge


Management,

maka

implikasi terapan yang diharapkan, sebagai beikut:
1.

Setiap penanganan pasien terkait dengan
penyakit

yang

di

derita,

sekalipun

penyakitnya sama tetapi terapi dan cara
penanganannya berbeda. karena itu data,

informasi atau pengetahuan yang dimiliki
tidak

sekedar

didokumentasikan

tetapi

dipakai sebagai proses pembelajaran oleh
tenaga

medis.

Dalam

upaya

untuk

menjawab semua keluhan penyakit yang
diderita pasien.
2.

Pihak

management

harus

menyediakan

sistem pengamanan dan ruang simpan
yang

mencukupi

untuk

berkas

rekam

medis, keberadaan ruangan rekam medis di
Puri

Asih

sehingga

masih

tidak

bersifat

menutup

sementara

kemungkinan

akan terjadi kerusakan, kehilangan, dan
penggunaan yang tidak benar.
3.

Pihak

RSU

perlu

memperhatikan

kelengkapan dalam rekam medis,

jika

formulir rekam medis belum diisi secara
lengkap maka hal ini berpengaruh terhadap
4

kinerja dari unit management rekam medis
karena akan kesulitan dalam penomoran,
pengkodingan dan sistem penyimpanan.

5.2.2 Implikasi Teori
Tacit Knowledge terkait dengan pengetahuan
pribadi yang sangat sulit dikomunikasikan dan sangat
sulit dibagi kepada orang lain. Tetapi bentuk dari tacit
knowledge secara konkrit bisa ditemukan melalui
resep-resep

obat

yang

di

pasiennya.

Dan

penelitian

berikan

dokter

mengenai

kepada

Penerapan

Knowledge Managament di Rumah Sakit Puri Asih
Salatiga dapat digunakan sebagai langkah awal oleh
peneliti lain untuk penelitian lebih lanjut terkait
dengan Implementasi Knowledge Management dalam
dunia kesehatan.

5

Dokumen yang terkait

Knowledge Management Initiative in Indonesian Higher Education: Open Access Institutional Repository in Academic Library

0 8 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Kepuasan Kerja dan Intensi Turnover pada Perawat di Rumah Sakit Umum Puri Asih Salatiga

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Earnings Management Perusahaan Keluarga di Indonesia T2 932010003 BAB V

0 0 66

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan Knowledge Management di Rumah Sakit Puri Asih Salatiga (Jawa Tengah)

0 1 17

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan Knowledge Management di Rumah Sakit Puri Asih Salatiga (Jawa Tengah) T2 912010019 BAB I

0 0 9

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan Knowledge Management di Rumah Sakit Puri Asih Salatiga (Jawa Tengah) T2 912010019 BAB II

0 2 13

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan Knowledge Management di Rumah Sakit Puri Asih Salatiga (Jawa Tengah) T2 912010019 BAB IV

0 0 28

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penerapan Knowledge Management di Rumah Sakit Puri Asih Salatiga (Jawa Tengah)

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Analisis Stratifikasi Klaster UMKM di Jawa Tengah T2 092008701 BAB V

0 0 21

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Sistem Informasi Rumah Sakit Menggunakan Arsitektur Hierarchical Model, View, Controller Berbasis Web: Studi Kasus Rumah Sakit Puri Asih Salatiga

0 0 2