Kerangka Konseptual Hipotesis Penelitian

23

C. Kerangka Konseptual dan Hipotesis

1. Kerangka Konseptual

Kerangka konseptual menjelaskan bagaimana hubungan teori dengan faktor faktor penting yang telah diketahui dalam masalah tersebut. Kerangka konseptual penelitian ini dapat dilihat sebagai berikut ini Gambar 2.1 H 1 H Return OnAssets ROA menunjukan kemampuan perusahaan menghasilkan laba bersih dari total jumlah aktiva yang dimiliki oleh perusahaan.Return On Assests ROA yang positif menunjukan bahwa dari total aktiva yang dipergunakan untuk operasi perusahaan mampu 2 Return On Assets Earning Per Share Price to Book Value Total Assets Turnover Harga Saham UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 24 memberikan laba bersih bagi perusahaan.ROA merupakansalah satu bentuk dari rasio profitabilitasuntuk menilai seberapa besar tingkat pengembalian dari total aset yang dimiliki perusahaan. Total Assets Turnover TATO merupakan rasio untuk mengukur keefisienan perusahaan dalam menggunakan total aktiva untuk menghasilkan penjualan. Semakin kecil rasio ini menunjukan bahwa semakin lamban penjualan yang dihasilkan dari total aktiva perusahaan. Perusahaan yang memiliki profit margin yang rendah cenderung memiliki rasio Total Assets Turnover nya tinggi, hal ini disebabkan perusahaan yang memiliki profit margin yang kecil umumnya meningkatkan intensitas penjualannya untuk mendapatkan laba yang lebih besar. Earning Per Share EPS menunjukan pendapatan per lembar saham perusahaan. Earning Per share dapat dihitung menggunakan dua metode yaitu basic dan diluted Earning Per Share. Perusahaan dengan EPS yang tinggi cenderung memiliki potensi kenaikan harga saham. Price to Book Value PBV merupakan rasio yang menunjukan perbandingan harga saham dipasar dengan nilai buku perusahaan. PBV yang rendah menunjukankemungkinan bahwa saham perusahaan dinilai terlalu rendah.Semakin tinggi PBV maka semakin tinggi perusahaan dinilai oleh penanam modal. UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 25

2. Hipotesis Penelitian

Hipotesis menurut Erlina 2007 : 41 menyatakan “hubungan yang diduga secara logis antara dua variabel atau lebih dalam rumusan preposisi yang dapat diuji secara empiris”. Hipotesis adalah dugaan atau jawaban sementara terhadap masalah yang akan diuji kebenarannya, melalui analisis data yang relevan dan kebenaranya akan diketahui setelah dilakukan penelitian. Berdasarkan tinjauan teoritis, rumusan masalah dan tinjauan penelitian terdahulu yang telah dikemukakan di awal, maka hipotesis penelitian ini adalah sebagai berikut: H 1 H = Return On Assets ROA, Total Assets Turnover TATO , Earning Per share EPS, dan Price To Book Value PBV berpengaruh secara signifikan terhadap Harga saham secara parsial. 2 = Return On Assets ROA, Total Assets Turnover TATO , Earning Per share EPS, dan Price To Book Value PBV berpengaruh secara signifikan terhadap Harga saham secara simultan. UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 26

BAB III METODE PENELITIAN

A. Desain penelitian

Menurut Erlina 2007:62 “Desain penelitian merupakan suatu rancangandan struktur penelitian yang dibuat sedemikian rupa agar memperoleh jawaban atas pertanyaan penelitian”. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh ROA,TATO, EPS, PBV terhadap harga saham perushaan pertambangan yang terdaftar di BEI dengan rancangan desain penelitian berikut : a. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan data berbentuk rasio b. Penelitian ini merupakan penelitian asosiatif dengan hubungan kausal c. Metode pengumpulan data berupa studi pengamatan

B. Populasi Sampel dan Penelitian

Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas objek atau subjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari, kemudian ditarik kesimpulannya Sugiyono, 2007:72.Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan pertambangan yang terdaftar di BEI periode 2006-2011 yaitu berjumlah 28 perusahaan.Sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut dimana sampel yang diambil harus benar-benar representative Sugiyono, 2007:73.Sampel yang digunakan dalam penelitian ini ditentukan dengan menggunakan metode purposive sampling, UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kinerja Keuangan Perusahaan Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Telekomunikasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

13 104 77

Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Industri Makanan dan Minuman Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

2 32 86

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN PERTAMBANGAN BATUBARA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

1 5 47

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

1 8 43

Pengaruh Kinerja Keuangan terhadap Harga Saham Perusahaan- Perusahaan Produsen Kabel yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 6 31

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN KOSMETIK YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Kosmetik Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Tahun 2010-2012.

0 3 13

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Perubahan Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

4 11 16

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI ( BURSA EFEK INDONESIA ).

0 0 9

Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Harga Saham Industri Pertambangan yang Terdaftar di BEI.

0 0 6

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PERUSAHAAN PROPERTY YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) ARTIKEL ILMIAH

0 0 17