Jenis Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Batasan Operasional Populasi dan Sampel Penelitian

26 BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian

Penelitian ini termasuk jenis penelitian asosiatif kausal yaitu penelitian yang bertujuan untuk mengetahui hubungan antara dua variabel atau lebih. Dalam penelitian ini akan dilihat Analisis Pengaruh Rasio leverage, Profitabilitas, Earning per share dan Ukuran perusahaan terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI

3.2 Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilakukan dengan mengambil data dari website Indonesia Stock Exchange IDX, www.idx.co.id yaitu berupa laporan keuangan perusahaan yang akan diteliti. Penelitian ini mengambil periode tahun 2008-2011. Tabel 3.1 Waktu Penelitian Tahap Penelitian Maret April Mei Juni Juli Pengajuan Judul - Acc Penyetujuan Proposal Penyelesaian Proposal Bimbingan Skripsi Penulisan Skripsi Penyelesaian Skripsi 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD 27

3.3 Batasan Operasional

Pembatasan penelitian perlu dilakukan dengan tujuan agar pokok penelitian yang diteliti tidak terlalu melebar dari yang sudah ditentukan. Peneliti dalam hal ini membatasi penelitian sebagai berikut : 1. Periodisasi data penelitian mencakup data tahun 2008, 2009, 2010, dan 2011 yang dipandang cukup untuk analisis yang membutuhkan pengamatan yang bersifat time series dan mewakili kondisi di BEI. 2. Variabel independen yang diteliti dalam penelitian ini adalah Rasio leverage Debt RatioDebt to Assets Ratio, Profitabilitas ROI, Earning per share EPS dan Ukuran perusahaan Firm Size 3. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah nilai perusahaan yang diproksikan dengan rasio Price to Book Value PBV.

3.4 Defenisi Operasional

Setiap variabel yang digunakan dalam suatu penelitian harus memiliki konsep dan definisi yang jelas. Menurut Erlina 2011 : 48 “pengoperasian konsep operational the concept adalah menjelaskan karakteristik dari objek ke dalam elemen-elemen yang dapat diobservasi yang menyebabkan konsep dapat diukur dan dioperasionalkan ke dalam penelitian.” Dilihat dari sudut pandang hubungan variabel, variabel yang 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD 28 digunakan dalam penelitian ini terdiri dari variabel independen dan variabel dependen.

3.4.1 Variabel Independen

Variabel independen adalah variabel stimulus atau variabel ya ng mempengaruhi variabel lain. Variabel independen dalam penelitian ini meliputi :

3.4.1.1 Rasio Leverage

Rasio Leverage didefinisikan sebagai sebuah ukuran yang menunjukkan seberapa besar tingkat penggunaan hutang jangka pendek maupun jangka panjang dalam membiayai aktiva perusahaan. Rasio leverage dapat dihitung dengan rumus berikut ini: DAR = � � � � � �

3.4.1.2 Profitabilitas

Rasio profitabilitas merupakan suatu kemampuan perusahaan untuk menghasilkan laba baik dalam hubunganya dengan penjualan, assets maupun laba bagi modal sendiri yang akan memberikan gambaran tentang tingkat efektifitas pengelolaan perusahaan. Profitabilitas diukur dengan ROI return on investment dirumuskan sebagai berikut: � = � � 3.4.1.3 Earning Per share 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD 29 Earning per share adalah perbandingan antara laba yang tersedia bagi pemegang saham biasa laba setelah pajak dikurangi dividen saham preferen dengan rata-rata tertimbang jumlah saham yang beredar selama periode perhitungan yang dilakukan”. Berikut adalah rumus earning per share:

3.4.1.4 Ukuran Perusahaan

Ukuran suatu perusahaan dapat dilihat dari total aset yang dimiliki. Dalam penelitian ini ukuran perusahaan diukur dengan log of total assets. Log of total assets ini digunakan untuk mengurangi perbedaan signifikan antara ukuran perusahaan yang besar dengan ukuran perusahaan yang terlalu kecil, maka nilai total aset dibentuk menjadi logaritma natural. Ukuran Perusahaan = Log Total Aset

3.4.2 Variabel Dependen

Variabel dependen adalah variabel yang memberikan reaksi atau respons jika dihubungkan dengan variabel independen. Variabel dependen yang digunakan dalam penelitian ini adalah nilai perusahaan yang diukur dengan Price to Book Value PBV, yaitu merupakan rasio antara EPS = x 100 NIAT – Devidend Preferred Stock Number of share outstanding 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD 30 harga saham terhadap nilai bukunya, yang dirumuskan sebagai berikut = �� �� ℎ� � � � � ℎ� � � Tabel 3.6 Pengukuran Variabel No Variabel Indikator Skala 1 Price to book value PBV Y = � ℎ ℎ Rasio 2 Rasio Leverage X 1 = � Rasio 3 Profitabilitas X 2 = � Rasio 4 Earning per share X 3 = � � ℎ Rasio 5 Ukuran Perusahaan X 4 �� = ln � Rasio Sumber : Hasil olahan penulis, 2013

3.5 Populasi dan Sampel Penelitian

Populasi adalah kumpulan individu atau objek penelitian yang memiliki kualitas-kualitas serta ciri-ciri yang ditetapkan. Berdasarkan kualitas dan ciri tersebut, populasi dapat dipahami sebagai sekelompok individu atau objek pengamatan yang minimal memiliki satu persamaan karakteristik. Populasi yang 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD 31 digunakan dalam penelitian ini adalah populasi perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI. Jumlah populasi perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI adalah sebanyak 31 emiten. Sampel adalah bagian dari jumlah karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut. Metode penentuan sampel yang digunakan adalah penentuan sampel secara purposive purposive sampling. Penggunaan metode ini bertujuan untuk mendapatkan sampel yang konsisten dan representatif, sesuai dengan kriteria- kriteria yang digunakan. Kriteria penentuan sampel dalam penelitian ini adalah : 1. Perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI tahun 2008, 2009, 2010, 2011 2. Perusahaan yang tidak delisting dari BEI selama periode pengamatan tahun 2008-2011 3. Perusahaan sampel memiliki semua data yang diperlukan secara lengkap dari variabel yang diteliti dan tidak mengalami kerugian selama tahun 2008-2011 Berdasarkan kriteria tersebut, maka didapat sampel perusahaan berjumlah 20 perusahaan, dengan 4 tahun pengamatan. Tabel 3.3 Daftar Perusahaan Perbankan yang Dijadikan Sampel N O. Nama Perusahaan Kode Listing Date 1. Bank Artha Graha Internasional Tbk. INPC 29 Agustus 1990 2. Bank Bukopin Tbk. BBKP 10 Juli 2006 3. Bank Bumi Artha Tbk. BNBA 31 Desember 1999 4. Bank Capital Indonesia Tbk. BACA 4 Oktober 2007 5. Bank Central Asia Tbk. BBCA 31 Mei 2000 8QLYHUVLWDV6 XPDWHUD8WDUD 32 6. Bank CIMB Niaga Tbk. BNGA 29 November 1989 7. Bank Danamon Indonesia Tbk. BDMN 6 Desember 1989 8. Bank Himpunan Saudara 1906 Tbk. SDRA 15 Desember 2006 9. Bank Kesawan Tbk. BKSW 21 November 2002 10. Bank Mandiri Persero Tbk. BMRI 14 Juli 2003 11. Bank Mayapada Tbk. MAYA 29 Agustus 1997 12. Bank Mega Tbk. MEGA 17 April 2000 13. Bank Negara Indonesia Tbk. BBNI 25 November 1996 14. Bank Nusantara Parahyangan Tbk. BBNP 10 Januari 2001 15. Bank OCBC NISP Tbk. NISP 20 Oktober 1994 16. Bank Pan Indonesia Tbk. PNBN 29 Desember 1982 17. Bank Permata Tbk. BNLI 15 Januari 1990 18. Bank Rakyat Indonesia Tbk. BBRI 11 November 2003 19. Bank of India Indonesia Tbk. BSWD 1 Mei 2002 20. Bank Victoria International Tbk. BVIC 30 Juni 1999

3.6 Jenis Data

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Rasio Hutang Terhadap Earning Per Share (EPS) Pada Perusahaan Properti Yang Terdaftar Di BEI

7 54 86

PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan perbankan yang Terdaftar di BEI

1 10 17

"Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Earning Per Share , dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Properti di Bursa Efek Indonesia ".

3 20 28

ANALISIS PENGARUH LEVERAGE, LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI.

1 2 132

PENGARUH EARNING PER SHARE (EPS), UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

0 0 13

PENGARUH LIKUIDITAS DAN LEVERAGE TERHADAP PROFITABILITAS DAN NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN DI BEI

0 1 18

1. Bank Agroniaga Tbk. - Analisis Pengaruh Rasio leverage, Profitabilitas, Earning per share dan Ukuran perusahaan terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI

0 0 17

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Analisis Pengaruh Rasio leverage, Profitabilitas, Earning per share dan Ukuran perusahaan terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI

0 0 9

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE , KEBIJAKAN DIVIDEN DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BEI ARTIKEL ILMIAH

0 0 21

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, KEBIJAKAN DIVIDEN DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BEI SKRIPSI

1 7 16