Jaringan Usaha Terkini Kinerja Usaha Terkini Rencana Kegiatan

k. Mengkoordinasikan usulan RAOUAI sesuai kebutuhan unit pelaksanaan l. Menyusun laporan laporan yang berkaitan dengan kegiatan pengelolaan keuangan. m. Memberikan informasi tentang BP dan UJL kepada calon pelanggan n. Mengelola data pelanggan meliputi jumlah, jenis tarif, dan penggolongan rekening listrik o. Mengelola DIL dalam rangka pengusahaan penjualan tenaga listrik p. Melakukan perhitungan pemakaian rekening listrik q. Mengevaluasi Kwh meter yang terpakai akibat pemakaian illegal sebagai dasar penurunan susut jaringan r. Melaksanakan penjualan rekening listrik berdasarkan rekenining bercetak s. Melaksanakan forum komunikasi dengan pelanggan t. Melaksanakan kegiatan penagihan rekening listrik u. Melaksanakan kegiatan pengawasan piutang listrik v. Melaksanakan pengawasan atas pendapatan dari hasil penjualan rekening listrik.

D. Jaringan Usaha Terkini

PT PLN Persero Sumatera Utara sesungguhnya merupakan representasi gabungan dari beberapa unit yang beroperasi secara bersama di wilayah kerja Propinsi Sumatera Utara. Di dalamnya terdapat 6 unit PLN yang masing-masing memiliki fungsi spesifik yang saling melengkapi dalam satu sistem operasi ketenagalistrikan, yaitu: 1. PT PLN Persero Sumut dan Aceh, yang tugas utamanya melakukan pembangunan Pusat Pembangkit, Jaringan Transmisi serta Gardu Induk. 2. PT PLN Persero Pembangkit Sumatera Bagian Utara, bertanggung jawab atas pengoperasian serta pemeliharaan pembangkit untuk memproduksi tenaga listrik dalam jumlah besar yang bersumber dari pemanfaatan berbagai energi primer. 3. PT PLN Persero P3B Sumatera – Unit Pengatur Beban Sumatera Bagian Utara, bertugas menyalurkan tenaga listrik dalam jumlah besar dari pusat pembangkit listrik ke pusat beban melalui jaringan transmisi bertegangan tinggi, dan pengoperasian sistem tenaga listrik. 4. PT PLN Persero Wilayah Sumatera Utara, berfungsi mendistribusikan tenaga listrik dari Gardu Induk sampai ke tangan konsumen melalui Jaringan. 5. Tegangan Menengah JTM, Jaringan Tegangan Rendah JTR, Gardu Distribusi dan Sambungan Rumah SR. 6. PT PLN Persero Udiklat Tuntungan, menyediakan jasa pendidikan dan pelatihan bagi pegawai PLN maupun instansi lain diluar PLN yang membutuhkan.

E. Kinerja Usaha Terkini

Pada tahun 2015 ini PT PLN Persero Wilayah Sumatera Utara Area Medan memiliki pelelangan terbuka dengan metode pascakualifikasi untuk pekerjaan sebagai berikut : 1. Pengadaan barang mekanikal elektrikal 2. Pengadaan jasa teknik 3. Pengadaan jasa jaringan distribusi tenaga listrik tegangan menengah 4. Pengadaan jasa jaringan distribusi tenaga listrik tegangan rendah

F. Rencana Kegiatan

Rencana kegiatan PT PLN Persero Wilayah Sumatera Utara Area Medan pada tahun 2015 adalah meningkatkan jumlah pasokan listrik, menjalin kerja sama dengan instansi-instansi dan memberikan pelayanan yang lebih baik lagi kepada konsumen. BAB III PERANAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI SEBAGAI ALAT PENGAMBILAN KEPUSAN PADA PT PLN PERSERO WILAYAH SUMATERA UTARA AREA MEDAN

A. Pengertian Akuntansi Dan Manajemen

Dokumen yang terkait

Manfaat Sistem Informasi Akuntansi Sebagai Alat Bantu Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan Pada PT PLN (PERSERO) Wilayah Sumatera Utara Area Medan

3 80 57

Peranan Sistem Informasi Manajemen Dalam Proses Pengambilan Keputusan pada PT.PLN(persero) Wilayah Sumatera Utara

1 28 72

Sistem Akuntansi Penggajian Sebagai Alat Bantu Manajemen pada PT. PLN (Persero) Wilayah Sumatera Utara Medan

1 40 107

Peranan Sistem Informasi Akuntansi Sebagai Alat Pengambilan Keputusan Pada PT. PLN (Persero) Wilayah Sumatera Utara

1 35 64

Peranan Sistem Informasi Akuntansi Sebagai Alat Pengambilan Keputusan Pada PT. Pln (Persero) Wilayah Sumatera Utara Area Medan

0 0 9

Peranan Sistem Informasi Akuntansi Sebagai Alat Pengambilan Keputusan Pada PT. Pln (Persero) Wilayah Sumatera Utara Area Medan

0 0 8

Peranan Sistem Informasi Akuntansi Sebagai Alat Pengambilan Keputusan Pada PT. Pln (Persero) Wilayah Sumatera Utara Area Medan

0 0 18

Peranan Sistem Informasi Akuntansi Sebagai Alat Pengambilan Keputusan Pada PT. Pln (Persero) Wilayah Sumatera Utara Area Medan

0 0 1

BAB II PT PLN (PERSERO) WILAYAH SUMATERA UTARA AREA MEDAN A. Sejarah Ringkas - Manfaat Sistem Informasi Akuntansi Sebagai Alat Bantu Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan Pada PT PLN (PERSERO) Wilayah Sumatera Utara Area Medan

0 0 17

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Manfaat Sistem Informasi Akuntansi Sebagai Alat Bantu Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan Pada PT PLN (PERSERO) Wilayah Sumatera Utara Area Medan

0 0 8