Saham-saham Syariah yang Konsisten Perhitungan Return rata-rata bulanan Saham Syariah

74 Rata-rata return saham tertinggi yang bisa dicapai pada tahun 2009 sebesar 0.0998 atau 9.98 adalah pada saham KLBF. Urutan keduanya ditempati oleh saham INTP dengan rata-rata return sebesar 0.0909 atau 9.09 dan kemudian untuk saham dengan nilai rata-rata return terendah ditempati oleh saham TLKM dengan rata-rata return sebesar 0.0262 atau 2.62. Data rata-rata return masing-masing tahun penelitian dapat dilihat pada tabel 4.1, 4.2 dan 4.3 di atas. Tabel 4.4 Total Rata-rata Return Saham Syariah No Saham 2007 2008 2009 1 AALI 0.0665 -0.0875 0.0702 2 ANTM -0.0484 -0.1216 0.0555 3 BUMI 0.1581 -0.1573 0.0817 4 INCO 0.0944 -0.3258 0.0531 5 INTP 0.0296 -0.0358 0.0909 6 KLBF 0.0048 -0.0956 0.0998 7 PTBA 0.1021 0.0461 0.0764 8 TLKM 0.0004 -0.0322 0.0262 9 UNVR 0.0019 0.012 0.029 average 0.0455 -0.0886 0.0648 Sumber : Bursa Efek Indonesia, data diolah. Grafik 4.1 Rata-rata Return Saham Syariah Sumber : Bursa Efek Indonesia, data diolah. -0.4 -0.2 0.2 AALI ANTM BUMI INCO INTP KLBF PTBA TLKM UNVR R ata -r ata R e tu rn Saham Syariah 2007 2008 2009 75 Dilihat dari total rata-rata return bulanan tahun 2007 hingga tahun 2009 yang bisa dilihat pada tabel 4.4 dan grafik 4.1 di atas, return rata-rata tahun 2007 lebih tinggi dibandingkan dengan rata-rata return tahun 2008 dan tidak lebih tinggi dari rata-rata return tahun 2009. Ini berarti bahwa total rata-rata return saham syariah kategori Jakarta Islamic Index tahun 2009 merupakan rata-rata return tertinggi jika dibandingkan dengan tahun 2007 dan 2008.

C. Perhitungan Varians dan Standar Deviasi Return Saham Syariah

Pengukur variabilitas return yang paling umum digunakan adalah varians dan standar deviasi. Keduanya mengukur seberapa jauh return aktual berbeda dengan rata-rata return. Varians mengukur rata-rata selisih kuadrat antara return- return aktual dan rata-rata return. Semakin besar nilai varians, semakin jauh return-return aktual berbeda dari rata-rata return-nya. 1 Nilai standar deviasi merupakan akar pangkat dua dari nilai varians. Berdasarkan hasil perhitungan return di atas, selanjutnya dapat diketahui nilai varians dan standar deviasi untuk mengukur risiko investasi. Misal, untuk mengetahui nilai varians dan standar deviasi return saham AALI tahun 2007. Penjabarannya adalah sebagai berikut: σ = � = � � − � �− 1 Eduardus Tandelilin, Portofolio dan Investasi, Teori dan Aplikasi Yogyakarta: Kanisius, 2010, h. 55. 76 = {0.0465-0.0665 2 + -0.0505 - 0.0665 2 + 0.0040-0.0665 2 + 0.2231- 0.0665 2 + -0.0421-0.0665 2 + -0.0937-0.0665 2 + 0.1101-0.0665 2 + - 0.0709-0.0665 2 + 0.1611-0.0665 2 + 0.2921-0.0665 2 + 0.1232- 0.0665 2 + 0.0296-0.0665 2 + 0.0955-0.0665 2 } n-1 = 0.0004 + 0.0137 + 0.0039 + 0.0245 + 0.0118 + 0.0257 + 0.0019 + 0.0189 + 0.0089 + 0.0509 + 0.0032 + 0.0008 11 σ 2 = 0.0150 σ = 0.1224 Tabel 4.5 Varians dan Standar Deviasi Return Saham Syariah Tahun 2007 BULAN AALI ANTM BUMI INCO INTP KLBF PTBA TLKM UNVR Januari 0.0004 0.0005 0.0006 0.0010 0.0103 0.0070 0.0495 0.0045 0.0150 Februari 0.0137 0.0823 0.0020 0.0046 0.0018 0.0047 0.0023 0.0036 0.0021 Maret 0.0039 0.0521 0.0040 0.0589 0.0224 0.0002 0.0033 0.0102 0.0003 April 0.0245 0.1046 0.0147 0.0003 0.0067 0.0013 0.0004 0.0040 0.0001 Mei 0.0118 0.0036 0.0063 0.0379 0.0032 0.0004 0.0381 0.0091 0.0115 Juni 0.0257 0.0037 0.0109 0.0073 0.0080 0.0120 0.0142 0.0009 0.0036 Juli 0.0019 2.2143 0.0002 0.0041 0.0001 0.0042 0.0076 0.0164 0.0138 Agustus 0.0189 0.0179 0.0463 0.0237 0.0020 0.0092 0.0613 0.0010 0.0113 September 0.0089 0.0666 0.0323 0.0048 0.0060 0.0007 0.0008 0.0002 0.0000 Oktober 0.0509 0.0560 0.0186 0.0658 0.0709 0.0003 0.0489 0.0005 0.0006 November 0.0032 0.7756 0.0000 0.0025 0.0086 0.0129 0.0355 0.0033 0.0000 Desember 0.0008 0.2443 0.0096 0.0054 0.0011 0.0008 0.0122 0.0000 0.0002 varians 0.0150 0.3292 0.0132 0.0197 0.0128 0.0049 0.0249 0.0049 0.0053 standar deviasi 0.1224 0.5738 0.1150 0.1402 0.1132 0.0698 0.1578 0.0700 0.0729 Sumber: Bursa Efek Indonesia, data diolah. 77 Tabel 4.6 Varians dan Standar Deviasi Return Saham Syariah Tahun 2008 BULAN AALI ANTM BUMI INCO INTP KLBF PTBA TLKM UNVR Januari 0.0266 0.0106 0.0492 4.7002 0.0004 0.0022 0.0000 0.0037 0.0001 Februari 0.0176 0.0669 0.1171 0.2486 0.0000 0.0014 0.0025 0.0081 0.0007 Maret 0.0129 0.0065 0.0035 0.0007 0.0007 0.0007 0.0071 0.0003 0.0000 April 0.0000 0.0273 0.0517 0.0753 0.0021 0.0005 0.0099 0.0030 0.0007 Mei 0.0389 0.0023 0.1213 0.0573 0.0168 0.0039 0.1342 0.0032 0.0004 Juni 0.0393 0.0096 0.0309 0.1008 0.0072 0.0037 0.0264 0.0052 0.0001 Juli 0.0450 0.0163 0.0015 0.0027 0.0245 0.0012 0.0189 0.0073 0.0001 Agustus 0.0124 0.0219 0.0023 0.0132 0.0057 0.0010 0.0113 0.0050 0.0014 September 0.0571 0.0335 0.1477 0.0180 0.0008 0.0023 0.1542 0.0064 0.0005 Oktober 0.4537 0.0474 0.0524 0.0744 0.2533 0.2318 0.2392 0.0618 0.0004 November 0.1777 0.0104 0.3718 0.2295 0.0013 0.0449 0.0770 0.0126 0.0004 Desember 0.0556 0.0353 0.0028 0.0932 0.0955 0.0050 0.0021 0.0389 0.0000 varians 0.0852 0.0262 0.0866 0.5104 0.0371 0.0271 0.0621 0.0141 0.0004 standar deviasi 0.2918 0.1618 0.2942 0.7144 0.1927 0.1647 0.2491 0.1188 0.0209 Sumber: Bursa Efek Indonesia, data diolah. Tabel 4.7 Varians dan Standar Deviasi Return Saham Syariah Tahun 2009 BULAN AALI ANTM BUMI INCO INTP KLBF PTBA TLKM UNVR Januari 0.0013 0.0054 0.4365 0.0383 0.0128 0.0026 0.0000 0.0137 0.0003 Februari 0.0089 0.0005 0.1091 0.0332 0.0296 0.0648 0.0108 0.0007 0.0001 Maret 0.0005 0.0230 0.0004 0.0009 0.0208 0.0216 0.0199 0.0240 0.0017 April 0.0019 0.0467 0.2589 0.1431 0.0003 0.0744 0.0704 0.0002 0.0030 Mei 0.0024 0.0729 0.0397 0.0000 0.0014 0.0150 0.0086 0.0062 0.0003 Juni 0.0156 0.0011 0.0180 0.0079 0.0039 0.0014 0.0021 0.0004 0.0182 Juli 0.0043 0.0008 0.1072 0.0003 0.0083 0.0257 0.0068 0.0227 0.0389 Agustus 0.0014 0.0005 0.0022 0.0050 0.0002 0.0171 0.0148 0.0080 0.0281 September 0.0083 0.0003 0.0006 0.0050 0.0014 0.0029 0.0000 0.0000 0.0008 Oktober 0.0018 0.0168 0.1502 0.0060 0.0024 0.0347 0.0000 0.0031 0.0075 November 0.0016 0.0079 0.0085 0.0456 0.0075 0.0057 0.0000 0.0018 0.0037 Desember 0.0025 0.0031 0.0025 0.0000 0.0143 0.0037 0.0008 0.0005 0.0008 varians 0.0046 0.0163 0.1031 0.0259 0.0093 0.0245 0.0122 0.0074 0.0094 standar deviasi 0.0679 0.1275 0.3210 0.1611 0.0967 0.1566 0.1105 0.0859 0.0970 Sumber: Bursa Efek Indonesia, data diolah. 78 Untuk tahun 2007, standar deviasi saham syariah tertinggi berada pada saham ANTM sebesar 0.5738 atau 57.38 selanjutnya diikuti oleh PTBA sebesar 0.1578 atau 15.78 dan INCO sebesar 0.1402 atau 14.02. Nilai PTBA dan INCO dalam data return termasuk kategori 3 tiga besar dalam pencapaian return tertinggi setelah saham BUMI di peringkat pertama. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa saham tersebut memiliki volatilitas kecepatan naik turunnya return sebuah sekuritas yang relatif besar. Sedangkan standar deviasi terendah dimiliki oleh KLBF sebesar 0.0698 atau 6.98 yang berarti bahwa tingkat volatilitas saham KLBF relatif kecil. Standar deviasi untuk tahun 2008 dengan nilai tertinggi ditempati oleh saham INCO sebesar 0.7144 atau 71.44 kemudian diikuti oleh BUMI dan AALI dengan nilai masing-masing 0.2942 atau 29.42 dan 0.2918 atau 29.18. Sedangkan standar deviasi terendah adalah saham UNVR sebesar 0.0209 atau 2.09. Untuk tahun 2009, standar deviasi tertinggi ditempati oleh BUMI dengan nilai standar deviasi sebesar 0.3210 atau 32.10 kemudian INCO dan KLBF dengan nilainya masing-masing 0.1611 atau 16.11 dan 0.1566 atau 15.66. Sedangkan untuk nilai standar deviasi terendah ditempati oleh AALI sebesar 0.0679 atau 6.79.