Posisi Geografis. Sesuai dengan letak geografisnya, Kabupaten Batang Pengembangan Jejaring Networking dan Potensi Ekonomi Lokal. Pengembangan Sarana Prasarana Penunjang. Pembangunan sarana Masyarakat Yang Sejahtera.

RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB IV- 3 daerahrumah tangganya sendiri menurut prakarsa dan aspirasi masyarakat. Termasuk dalam hal ini adalah upaya yang sungguh-sungguh untuk mengembangkan potensi perekonomian daerah dan menarik investasi untuk menciptakan lapangan kerja sebanyak mungkin bagi para putra daerah. Dari pemahaman tersebut, karakteristik Kabupaten Batang yang mendukung dalam rangka penguatan perekonomian, diantaranya adalah:

1. Posisi Geografis. Sesuai dengan letak geografisnya, Kabupaten Batang

merupakan jalur distribusi barang dan jasa untuk wilayah utara Jawa Tengah pada khususnya dan pulau Jawa pada umumnya. Disamping itu Kabupaten Batang juga memiliki garis pantai yang dapat dikembangkan sebagai wahana perdagangan antar pulau. Oleh karena itu pengembangan infrastruktur dan pelayanan yang memadai kepada seluruh pemangku kepentingan akan mampu menopang penguatan perekonomian daerah.

2. Pengembangan Jejaring Networking dan Potensi Ekonomi Lokal.

Dalam rangka penguatan perekonomian daerah dapat dilakukan dengan membangun jejaring dengan daerah-daerah lain dengan memanfaatkan potensi ekonomi lokal di Kabupaten Batang. Jejaring yang dilakukan terutama dengan daerah yang memiliki potensi perekonomian perdagangan akan tetapi memiliki keterbatasan dalam penyediaan sumber daya baik manusia maupun alamlahan. Adanya potensi ekonomi lokal yang dimiliki baik berupa sumber daya alam dan SDM, maka sangat terbuka peluang investasi dari daerah sekitar Batang sehingga diharapkan memiliki nilai tambah ekonomi.

3. Pengembangan Sarana Prasarana Penunjang. Pembangunan sarana

dan prasarana penunjang merupakan salah satu syarat yang mutlak harus dipenuhi dalam rangka menguatkan perekonomian daerah. Disamping sarana prasarana fisik seperti jalan, jembatan, pelabuhan laut, tempat pelelangan ikan, hotel, perbankan, terminal, dan juga sarana penunjang RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB IV- 4 yang sifatnya non fisik, seperti ketersediaan tenaga kerja dan regulasi kebijakan.

4. Masyarakat Yang Sejahtera.

Masyarakat Yang Sejahtera mengandung arti suatu keadaan dimana masyarakat memiliki kualitas kehidupan yang layak dan bermartabat, tercukupi kebutuhan dasar pokok, seperti pangan, papan, sandang, kesehatan, pendidikan dan lapangan kerja, yang didukung oleh infrastruktur fisik, sosial budaya ekonomi yang memadai. Usaha akan lebih difokuskan pada upaya pengentasan kemiskinan melalui pemberdayaan pengusaha lokal untuk berusaha dan berkegiatan ekonomi yang sehat untuk menarik kelompok-kelompok masyarakat lainnya. Harus diingat bahwa kemajuan-kemajuan yang ingin diraih tidak hanya berkaitan dengan kemajuan di bidang fisik dan ekonomi saja, melainkan juga kemajuan dengan dimensi batin, mental, dan spiritual. Masyarakat diarahkan supaya memiliki dan mempraktekkan sikap keimanan dan ketaqwaan yang tinggi. Usaha juga diarahkan untuk budaya dan peradaban masyarakat agar bisa meningkatkan keteraturan mengikuti perkembangan zaman namun tetap menjunjung tinggi kebudayaan asli dan budaya- budaya positif yang telah ada sehingga identitas Kabupaten Batang tetap terjaga. Melalui penjabaran secara sistematis dan komprehensif visi Kabupaten Batang dapat dijabarkan dalam wujud 4 empat butir misi berikut : 1. Mengembangkan penataan dan pembinaan birokrasi di semua tingkatan demi terciptanya pemerintahan yang baik, bersih dan berpelayanan publik yang prima. 2. Menciptakan iklim investasi yang baik dan mendukung usaha pengembangan ekonomi yang berorientasi pada peningakatan lapangan kerja yang luas bagi masyarakat dan peningkatan pendapatan daerah. 3. Meningkatkan pembangunan infrastruktur untuk menunjang peningkatan ekonomi daerah dan terpenuhinya kebutuhan dasar masyarakat. RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB IV- 5 4. Meningkatkan kualitas sumber daya masyarakat supaya dapat berpartisipasi aktif dalam pembangunan. Hubungan Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Pembangunan Kabupaten Batang terlihat pada tabel 4.1. di bawah ini. Tabel 4.1. Hubungan Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Pembangunan Misi Tujuan Sasaran Visi Mewujudkan Pemerintahan Yang Bersih, Efektif Dan Profesional 1. Mengembangkan penataan dan pembinaan di semua tingkatan demi tercipta pemerintahan yang baik, bersih dan berpelayanan publik yang prima 1. Reformasi Birokrasi 1. Terciptanya pemerintahan yang baik, bersih, transparan dan adil; 2. Peningkatan kepercayaan dan partisipasi masyarakat 2. Reformasi administrasi dan organisasi pemerintahan 3. Transparansi informasi pembangunan 4. SOTK yang efektif dan efisien 3. Terciptanya keamanan dan ketertiban masyarakat. 5. Terwujudnya masyarakat Batang yang rukun, bersatu, damai dan sejahtera 4. Membangun manajemen yang efektif dan efisien 6. Pelaksanaan pembangunan yang efektif dan efisien; 7. Sinkronisasi dan konsistensi antara perencanaan dan pelaksanaan pembangunan Visi Mewujudkan Perekonomian Yang Kuat 2. Menciptakan iklim investasi yang baik dan mendukung usaha pengembangan ekonomi yang berorientasi pada peningkatan lapangan kerja yang luas bagi masyarakat dan peningkatan pendapatan daerah 1. Peningkatan investasi daerah dan perluasan lapangan kerja 1. Perekonomian daerah dan meningkatnya pendapatan masyarakat 2. Kemudahan proses investasi dan usaha 2. Pengembangan perdagangan dan industri 3. Revitalisasi prasar tradisional sehingga memiliki daya saing terhadap pasar modern; 4. Meningkatnya Industri berbahan baku lokal dan padat karya; 5. Pengelolaan produksi bahan baku lokal menjadi barang jadi 6. Ketersediaan dan keterjangkauan kebutuhan pokok masyarakat RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB IV- 6 Misi Tujuan Sasaran 3. Meningkatkan perekonomian daerah berbasis koperasi, usaha kecil mengah dan IKM 7. Meningkatnya kuantitas dan kualitas koperasi, usaha kecil dan menengah 8. Meningkatnya kesejahteraan pelaku koperasi dan UKM 9. Terlaksananya percepatan penanggulangan kemiskinan 4. Meningkatkan produksi pertanian, peternakan, kehutanan, perkebunan 10. Meningkatnya ketersediaan bahan pangan, produk perkebunan, dan hasil hutan; 11. Peningkatan kesejahteraan petani, peternak, pekebun. 5. Peningkatan ketahanan pangan daerah 12. Meningkatkan ketersediaan, distribusi dan konsumsi pangan; 13. Meningkatnya ketahanan pangan produk perikanan. 6. Meningkatkan perekonomian masyarakat melalui pengembangan kebudayaan dan pariwisata 14. Meningkatnya jumlah wisatawan 15. Meningkatnya kualitas dan kuantitas objek wisata 16. Pengembangan dan pelestarian budaya local 17. Meningkatnya jumlah pelaku industri kepariwisataan 7. Meningkatkan usaha perikanan darat dan laut 18. Meningkatkan kesejahteraan nelayan, pembudidaya ikan, pengolah; 19. Pemenuhan gizi masyarakat 3. Meningkatkan pembangunan infrastruktur untuk menunjang peningkatan ekonomi daerah dan terpenuhinya kebutuhan dasar masyarakat 1. Meningkatkan kualitas dan kuantitas infrastruktur Pekerjaan umum 1. Pembangunan infrastruktur pedesaan; 2. Pembangunan, rehabilitasi jalan dan jembatan; 3. Pengembangan wilayah strategis dan cepat tumbuh; 4. Peningkatan pembangunan dan pengelolaan irigasi, drainase, dan gorong gorong 2. Pengembangan Pembangunan Berkelanjutan 5. Pelestarian sumber daya alam dan lingkungan hidup 6. Penggunaan lahan sesuai dengan daya dukung RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB IV- 7 Misi Tujuan Sasaran 7. Perlindungan lahan pertanian abadi 3. Pengembangan pemukiman dan perumahan layak huni 8. pemenuhan kebutuhan perumahan rakyat. 4. Pengembangan moda transportasi 9. pemerataan dan keterjangkauan transportasi publik Visi Mewujudkan Masyarakat Yang Sejahtera 4. Meningkatkan kualitas sumber daya masyarakat supaya dapat berpartisipasi aktif dalam pembangunan 1. Peningkatan kualitas kependudukan dan kesejahteraan sosial 1. Terkendalinya laju pertumbuhan penduduk, meningkatkan layanan kependudukan, kesejahteraan keluarga dan perlindungan anak; 2. Terwujudnya keluarga kecil bahagia dan sejahtera melalui pengurangan jumlah keluarga pra sejahtera dan sejahtera I; 3. Terwujudnya keluarga kecil bahagia dan sejahtera melalui melalui peningkatan pelayanan keluarga berencana; 4. Terwujudnya kesejahteraan masyarakat melalui penyediaan lapangan kerja yang memadai 2. Meningkatkan kualitas kegiatan kewanitaan, kepemudaan, dan keolahragaan 5. Meningkatnya Prestasi pemuda di bidang olah raga secara kuantitatif dan kualitatis; 6. Meningkatnya kuantitas dan kualitas peranan pemuda sebagai subyek dan obyek pembangunan; 7. Meningkatnya pengarusutamaan gender dan peran perempuan dam setiap aspek kehidupan masyarakat; 8. Penyediaan sarana prasarana olahraga. 3. Meningkatkan derajat kualitas hidup masyarakat dalam bidang 9. Tersedianya Pelayanan kesehatan bagi masyarakat kurang mampu lansia; 10. Meningkatkan gizi RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB IV- 8 Misi Tujuan Sasaran masyarakat dan status kesehatan; 11. Meningkatkan mutu pelayanan puskesmas dan rumah sakit umum daerah; 12. Meningkatnya kesadaran masyarakat untuk hidup sehat; 13. Meningkatkan pasrtisipasi masyarakat di bidang kesehatan 14. Meningkatkan derajat kesehatan reproduksi ibu. 4. Meningkatkan kualitas harmonisasi kehidupan sosial, spiritual dan budaya masyarakat 15. Terciptanya suasana masyarakat yang damai dan terbebas dari konflik SARA, baik horisontal maupun vertical; 16. Berkembangnya seni budaya local; 17. Terbinanya PGOT, pengedarpengguna obat terlarang, prostitusi, dan pengguna minuman keras; 18. Terciptanya pelayanan yang baik untuk fakir miskin, anak terlantar serta masyarakat kurang mampu. 5. Peningkatan pemberdayaan masyarakat serta desa 19. Peningkatan peran kelembagaan dan partisipasi masyarakat dalam pembangunan; 20. Peningkatan kapasitas pemerintahan desa kelurahan. 6. Penyelenggaraan Layanan Prima Pendidikan yang Berkualitas 21. Meningkatkan ketersediaan pendidikan dan perluasan akses pendidikan yang merata, terjangkau, setara, berkelanjutan serta berkeadilan bagi seluruh lapisan masyarakat; 22. Mewujudkan kualitasmutu dan relevansi pendidikan yang memiliki keunggulan serta memberdayakan lembaga pendidikan formal dan non formal; RKPD Kabupaten Batang Tahun 2015 BAB IV- 9 Misi Tujuan Sasaran 23. Mewujudkan dukungan sustainabilitas keberlanjutan lulusan anak didik sekolah menengah pertama ke sekolah menengah atas dengan mengembangkan dukungan nyata pembangunan fasilitas pendidikan baru yang variatif dan kreatif; 24. Mewujudkan pendidikan kecakapan hidup life skill yang mencakup kecakapan personal, sosial, akademik dan vocasional dalam meningkatkan sumber daya manusia yang cerdas, produktif, berkarakter dan berwawasan lingkungan serta memahami nilai-nilai luhur;

4.2. PRIORITAS DAN SASARAN PEMBANGUNAN TAHUN 2015