Analisa Perancangan Sistem PEMBUATAN PERANGKAT LUNAK MANAJEMEN BORANG PADA AUDIT INTERNAL BADAN PENJAMINAN MUTU UPN “ VETERAN “ JAWA TIMUR.

51 BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM Pada bab ini menjelaskan tentang tahapan proses perancangan perangkat lunak mulai analisa, perancangan sistem, perancangan database serta perancangan interface antarmuka .

3.1 Analisa

Pada pembangunan perangkat lunak manajemen Borang di internal audit pada Universitas Pembangunan Nasional “Jawa Timur” ini dikembangkan dengan berbasis Web. Pembangunan sisitem ini dapat membantu BPM Badan Penjaminan Mutu sebagai user dalam melakukan audit atau penilaian. Penilaian terhadap program studi sarjana diperoleh melalui tiga macam cara, yaitu : a Borang Program Studi b Borang FakultasSekolah Tinggi c Evaluasi diri Program Studi Didalam borang program studi atau jurusan terdiri dari 7 standart dimana setiap standart mempunyai elemen penilaian, deskriptor yang berjumlah 100 butir dan peringkat. Begitu juga dengan borang fakultas terdiri dari 7 standart, peringkat dan descriptor yang berjumlah 43 butir. Sedangkan untuk Evaluasi diri tidak terdapat standart melainkan hanya mempunyai aspek penilaian yang berjumlah 11 butir dan peringkat. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 52 Pada setiap standart, descriptor dan aspek penilaian mempunyai bobot yang akan digunakan untuk menghitung penilaian borang dan hasil akhirnya dapat menentukan nilai akreditasi program studi atau jurusan.

3.2 Perancangan Sistem

Perancangan sistem berisikan tentang penjelasan deskripsi tentang sistem informasi yang akan dirancang dengan menjelaskan Diagram Jenjang, DFD Data Flow Diagram, ERD Entity Relationship Diagram dan System Flow serta desain perancangan antarmuka Interface aplikasi.

3.2.1 Deskripsi Umum Sistem Menggunakan Web

Deskripsi umum sistem menggunakan Web sebagai berikut : a BPM Badan Penjaminan Mutu membuka browsing dan membuka localhostborang yang sudah ditentukan sebelumnya. b Kemudian melakukan login untuk masuk ke dalam menu. c Untuk melakukan proses penilaian audit maka pilih menu audit, dan mengisi data penilaian dokumen d Kemudian setelah data penilaian terisi dan disimpan, dan secara otomatis memasuki menu list borang yang berisi daftar audit borang. e Setelah semua penilaian tersebut terisi dan memperoleh nilai akhir, BPM Badan Penjaminan Mutu dan User dapat melihat hasil dari penilaian tersebut pada detail borang. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 53

3.2.2 Kebutuhan Sistem

Dengan mengidentifikasi deskipsi umum pada Manajemen Borang Berbasis Web, telah diketahui bahwa fokus utama sistem tersebut adalah Web Site lebih mengutamakan program yang dibuat untuk memproses data borang yang akan diisi dan proses penilaian borang jurusan, fakultas dan evaluasi diri. Dimana pengisian borang tersebut untuk menentukan nilai akhir dan menghasilkan akreditasi jurusan.

3.2.3 Kebutuhan Pengguna

Berdasarkan deskripsi yang telah dibahas untuk memenuhi kebutuhan pengguna dan dapat berinteraksi dengan sistem serta dapat mengetahui kebutuhan-kebutuhan apa saja yang berpengaruh pada sistem nantinya, maka diperlukan penjabaran untuk kebutuhan pengguna diantaranya sebagai berikut : Kebutuhan Web Site : Komputer atau Laptop, Sistem Operasi , Aplikasi Web Browser, Web Server apache dan Database MySql.

3.2.4 Kebutuhan Basis Data

Dalam sistem Manajemen Borang berbasis web pada audit internal UPN “Veteran” Jawa Timur dibutuhkan basis data untuk mengatur dan mengisi data- data borang yang nantinya akan dilakukan penilaian pada borang jurusan, Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 54 fakultas dan evaluasi diri. Selain itu juga dapat memberikan informasi tentang hasil dari penilaian borang tersebut. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 55

3.2.4.1 Diagram Berjenjang

Diagram berjenjang sistem manajemen borang merupakan rancangan awal yang dibuat untuk menentukan proses apa saja yang akan dibuat untuk sistem manajemen borang selanjutnya. Dari diagram yang telah dibuat terdapat 2 level diantaranya adalah level 0, terdapat 1 proses yang global yaitu Sistem Informasi Borang UPN ”Veteran” Jawa Timur dan level 1 terdapat 4 proses diantaranya adalah menginput master penilaian, menginput master penilaian fakultas, menginput master penilaian jurusan, menginput master penilaian evaluasi diri, mengaudit borang, mengaudit jurusan, mengaudit fakultas, mengaudit evaluasi dan melihat borang. Gambar 3.1 Diagram Berjenjang Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 56 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 57

3.2.4.2 Data Flow Diagram DFD

Data Flow Diagram DFD merupakan suatu gambaran proses aliran data yang terjadi dalam suatu instansi atau perusahaan. DFD ini terdiri dari dari 3 komponen utama antara lain : proses, aliran data data flow dan penyimpanan data data storage . Didalam pembuatan Aplikasi Manajemen borang ini, perlu dibuat suatu alur data yang didalamnya memuat proses yang terjadi. Sehingga dapat digunakan sebagai penyusunan sebuah database yang tepat dan efisien dalam penggunaannya. Diagram konteks yang dibentuk akan menjelaskan gambaran umum alur dataproses, sehingga dapat diketahui data-data mana saja yang akan diakses pada aplikasi manajemen borang ini. Dimana dengan diketahui data-data yang akan digunakan, maka dapat dipakai sebagai acuan dalam merancang bangun sebuah system basis data yang efisien. Gambar 3.2 Konteks Diagram Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 58 Pada gambar 3.2 menjelaskan bahwa pengguna perangkat lunak dan proses secara umum, terdapat alur proses pemasukan data sampai dengan hasil keputusan. Dimana terdapat 2 entitas yaitu BPM Badan Penjaminan Mutu sebagai auditor dan user yang hanya bisa melihat hasil audit, user tersebut bisa berupa dekan, wakil dekan, kajur, sekjur dan rektor. Disini BPM Badan Penjaminan Mutu menginputkan data borang dan diproses ke dalam system informasi Borang, kemudian hasil audit yang diperoleh dapat dilihat oleh BPM Badan Penjaminan Mutu dan user. Setelah pembuatan Diagram konteks yang menjabarkan gambaran umum aplikasi manajemen borang, maka akan dibentuk sebuah penjabaran lebih lanjut sehingga akan menghasilkan sebuah sub-sub proses yang dapat dilihat pada pembentukan proses DFD level 1. Gambar 3.3 DFD level 1 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 59 Pada DFD level 1 ini Gambar 3.3 menjelaskan sub system yang ada pada digram level konteks yang dipecah menjadi beberapa sub proses yang terdiri dari : Menginput master penilaian, menginput master penilaian fakultas, menginput master penilaian jurusan, menginput master penilaian evaluasi, mengaudit borang, mengaudit fakultas, mengaudit jurusan, mengaudit evaluasi dan melihat borang. Pada proses menginput master penilaian, kita bisa menginputkan master penilaian jurusan dan fakultas berdasarkan matriks penilaian serta standarisasi, yang kemudian data tersebut akan disimpan ke dalam elemen penilaian, menginputkan master penilaian evaluasi dan data yang dihasilkan akan disimpan ke dalam table evaluasi. Untuk proses mengaudit borang adalah pihak BPM Badan Penjaminan Mutu melakukan penilaian atau audit terhadap borang fakultas, jurusan dan evaluasi diri. Dan hasil dari audit atau penilaian tersebut akan disimpan ke dalam tabel borang. Setelah semua data penilaian terisi dan disimpan, maka hasil yang tersimpan di tabel borang akan dapat ditampilkan atau dilihat oleh pihak BPM Badan Penjaminan Mutu dan user. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 60

3.2.4.3 Entitiy Relationship Diagram ERD

ERD Merupakan notasi grafis dalam pemodelan dan konseptual yang mendiskripsikan hubungan antar penyimpanan. ERD digunakan untuk memodelkan struktur data dan hubungan antar data, karena hal ini relative kompleks. Dengan ERD, dapat menguji model dengan mengabaikan proses yang dilakukan dan mencoba menjawab pertanyaan “ Data apa yang diperlukan ?, Bagaimana data yang satu berhubungan dengan yang lain? “. ERD juga menggunakan sejumlah notasi dan symbol untuk menggambarkan struktur dan hubungan antar data. Dari analisa di atas nantinya sistem ini membutuhkan 13 buah tabel untuk kebutuhan penyimpanan data dalam sistem tersebut diantaranya adalah Tabel Standart, Matrix_Penilaian, Elemen Penilaian, Deskripsi Elemen Penilaian, Evaluasi, Deskripsi Evaluasi, Penilaian Jurusan, Penilaian Fakultas, Penilaian Evaluasi, fakultas, jurusan, borang dan user. Penjelasan dari 13 tabel tersebut adalah sebagai berikut : 1. Tabel Standart : Tabel ini berisikan nama-nama standart yaitu standart 1 sampai 7. Tabel standart berelasi dengan tabel elemen penilaian, sehingga primary key dari tabel standart yaitu Id_standart, yang menjadi Foreign Key pada tabel elemen_penilaian. Pada tabel ini juga terdapat 2 atribut antara lain : id_standart dan nama_standart. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 61 2. Tabel Matrix_Penilaian : Tabel ini berisikan matriks penilaian yaitu pilihan penilaian yang diisi oleh jurusan atau yang diisi oleh sekolah tinggifakultas. Tabel matrik_penilaian berelasi dengan tabel elemen_penilaian, sehingga Primary Key dari tabel matrik_penilaian yaitu id_elemen_penilaian, yang menjadi Foreign Key pada tabel elemen_penilaian. Pada tabel ini mempunyai 2 atribut antara lain id_matrix_penilaian dan nama_matrix_penilaian. 3. Tabel Elemen Penilaian : Tabel ini berisikan elemen-elemen penilaian, tabel ini berelasikan dengan tabel standart dan tabel matrix penilaian sehingga tabel ini bergantung pada tabel kedua tersebut. Pada tabel ini juga berelasi dengan tabel Deskripsi Elemen Penilaian, sehingga Primary Key dari tabel Elemen Penilaian yaitu id_elemen_penilaian, yang menjadi Forign Key pada tabel Deskripsi_Elemen_Penilaiam. Disini mempunyai 4 atribut yaitu id_elemen_penilaian, id_standart, id_matrix_penilaian dan nama elemen_penilaian. 4. Tabel Deskripsi Elemen Penilaian : tabel ini berisikan deskripsi penilaian dan pada setipa deskripsi diberikan bobot penilaian. Tabel deskripsi elemen penilaian ini berelasi dengan tabel penilaian fakultas dan tabel penilaian jurusan, sehingga Primary Key dari tabel Deskripsi Elemen penilaian yaitu id_deskriptor_elemen_penilaian, yang menjadi Foreign Key pada Tabel Penilaian Jurusan dan Tabel Penilaian Fakultas. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 62 Pada tabel ini mempunyai 9 atribut antara lain id_deskriptor_elemen_ penilaian, id_elemen_penilaian, nama_deskriptor, sangat _baik_penilaian, baik_penilaian, cukup_penilaian, kurang_penilaian, sangat_kurang_ penilaian dan bobot_penilaian. 5. Tabel Penilaian Jurusan : Tabel ini berisikan tentang semua proses penilaian pada jurusan. Tabel ini berelasikan dengan tabel Deskripsi Elemen Penilaian dan tabel borang sehingga tabel penilaian jurusan ini bergantung pada kedua tabel tersebut. Tabel penilaian jurusan mempunyai 5 atribut antara lain id_penilaian jurusan, id_deskriptor_elemen_penilaian, id_borang, informasi_jurusan dan nilai_jurusan. 6. Tabel Penilaian Fakultas : Tabel ini berisikan tentang semua proses penilaian pada fakultas. Tabel ini berelasikan dengan tabel Deskripsi Elemen Penilaian dan tabel borang, sehingga tabel penilaian fakultas ini bergantung pada kedua tabel tersebut. Tabel penilaian fakultas mempunyai 5 atribut antara lain id_penilaian fakultas, id_deskriptor_elemen_penilaian, id_borang, informasi_fakultas dan nilai_fakultas. 7. Tabel Evaluasi : Tabel ini berisikan tentang elemen-elemen evaluasi yang akan dilakukan penilaian. Tabel evaluasi ini berelasi dengan tabel tabel deskripsi evaluasi, sehingga Primary Key dari tabel evaluasi yaitu id_evaluasi, yang menjadi Foreign Key pada tabel Deskripsi Evaluasi. Pada tabel ini mempunyai 2 atribut adalah id_evaluasi dan nama_evaluasi. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 63 8. Tabel Deskripsi Evaluasi : Tabel ini berisikan tentang deskripsi penilaian evaluasi, pada setiap deskripsi juga terdapat bobot penilaian. Tabel deskripsi evaluasi ini berelasi dengan tabel evaluasi sehingga tabel ini bergantung pada tabel evaluasi. Pada tabel ini mempunyai 8 atribut antara lain id_deskripsi_evaluasi, id_evaluasi, nama_deskripsi_evaluasi, baik_sekali_evaluasi, baik_evaluasi, cukup_evaluasi, kurang_evaluasi dan bobot_evaluasi. 9. Tabel Penilaian Evaluasi : Tabel ini berisikan tentang semua proses penilaian evaluasi. Tabel ini berelasikan dengan tabel Deskripsi Evaluasi dan tabel borang, sehingga tabel penilaian evaluasi ini bergantung pada kedua tabel tersebut. Tabel penilaian evaluasi mempunyai 5 atribut antara lain id_penilain_evaluasi, id_deskripsi_evaluasi, id_borang, informasi_evaluasi, nilai_evaluasi, asr1_evaluasi dan asr2_evaluasi. 10. Tabel Borang : Tabel Borang berisikan tentang semua informasi penilaian yang dilakukan. Tabel ini berelasi dengan tabel penilaian jurusan, penilaian fakultas dan tabel penilaian evaluasi, sehingga Primary Key dari Tabel Borang yaitu id_borang, yang menjadi Foreign Key pada tabel penilaian jurusan, fakultas dan evaluasi diri. Pada tabel ini mempunyai 12 atribut antara lain id_borang, id_user, id_jurusan, nama_universitas borang, nama_asesor_borang1, nama_asesor_borang2, tgl_penilaian_ borang, nilai_jurusan_borang, nilai_fakultas_borang, nilai_evaluasi_ borang, nilai_akhir dan akreditasi. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 64 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 65 11. Tabel User : Tabel User berisikan tentang pengguna yang mempunyai hak akses untuk bisa masuk ke dalam aplikasi manajemen borang. Tabel ini berelasi dengan tabel borang, sehingga Primary Key dari tabel user yaitu id_user, yang menjadi Foreign Key pada tabel Borang. Pada tabel user ini mempunyai 6 atribut antara lain id_user, nip, nama_user, username, password dan level_user. 12. Tabel Fakultas : Tabel ini menjelaskan tentang nama-nama fakultas yang ada di UPN “Veteran” jawa Timur. Tabel ini berelasi dengan tabel jurusan, sehingga Primary Key dari tabel fakultas yaitu id_fakultas, yang menjadi Foreign Key pada tabel jurusan. Tabel Fakultas ini mempunyai 2 atribut yaitu id_fakultas dan nama_fakultas. 13. Tabel Jurusan : Tabel ini menjelaskan nama-nama jurusan berdasarkan fakultas yang ada. Tabel ini berelasikan dengan tabel fakultas sehingga tabel ini bergantung dengan tabel fakultas. Tabel Jurusan ini juga berelasi dengan tabel borang sehingga Primary Key dari tabel jurusan yaitu id_jurusan, yang menjadi Foreign Key pada Tabel Borang. Tabel ini mempunyai 3 atribut antara lain id_jurusan, id_fakultas dan nama_ jurusan. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 66 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 67 Id_jurusan integer PK Nama_fakultas integer FK Nama_jurusan varchar 100 jurusan Id_elemen_penilaian integer PK Id_standart integer FK Id_matrix_penilaian integer FK Nama elemen text Elemen_penilaian Id_deskriptor_elemen_penilaian integer PK Id_elemen_penilaian integer FK Nama_deskriptor text Sangat_baik_penilaian text Baik_penilaian text Cukup_penilaian text Kurang_penilaian text Sangat_kurang_penilaian text Bobot_penilaian text Deskripsi_elemen_penilaian Id_deskripsi_evaluasi integer PK Id_evaluasi integer FK Nama_deskripsi_evaluasi text Baik_sekali_evaluasi text Baik_evaluasi text Cukup_evaluasi text Kurang_evaluasi text Bobot_evaluasi text Deskripsi_evaluasi Id_penilaian_evaluasi integer PK Id_deskripsi_evaluasi integer FK Id_borang integer FK Informasi_evaluasi text Nilai_evaluasi varchar5 Asr1_evaluasi varchar30 Asr2_evaluasi varchar30 Penilaian_evaluasi Id_penilaian_jurusan integer PK Id_deskriptor_elemen_penilaian integer FK Id_borang integer FK Informasi_jurusan text Nilai_jurusan varchar5 Penilaian_jurusan Id_penilaian_evaluasi integer PK Id_deskriptor_ elemen_penilaian integer FK Id_borang integer FK Informasi_fakultas text Nilai_fakultas varchar5 Penilaian_fakultas Id_evaluasi integer PK Nama_evaluasi varchar 100 Evaluasi id_matrix_penilaian integer PK nama matrix penilaian varchar100 Matrix_Penilaian Id_standart integer PK Nama_standart varchar 100 Standart Id_borang integer PK Id_user integer FK Id_jurusan integer FK Nama_universitas_borang varchar100 Nama_asesor_borang1 varchar100 Nama_asesor_borang2 varchar100 Tgl_penilaian_borang date Nilai_jurusan_borang integer Nilai_fakultas_borang integer Nilai_evaluasi_borang integer Nilai_akhir integer Akreditasi varchar1 Borang Id_user integer PK Nip integer Nama_user varchar5 Username varchar20 Password varchar20 Level_user varchar20 User Id_fakultas integer PK Nama_fakultas varchar 100 fakultas Gambar 3.4 ERD Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 68

3.2.4.4 Conceptual Data Model CDM

Merancang suatu tabel dalam database secara logik akan lebih memudahkan user pengembang sistem, untuk dapat merancang sebuah sistem yang spesifik dalam akses data serta efisien dalam penyimpanan data pada table di database. Merancang CDM ini didasarkan pada perancangan DFD yang telah dibuat sampai dengan level 1. Pada gambar 3.5 menjelaskan akses data yag terjadi dan tempat penyimpanan data yang akan dan telah digunakan. Pada pembuatan CDM ini setiap tempat penyimpanan data masih berupa konseptual, dimana masih bersifat umum dan belum mendekati dari sebuah desain yang berkaitan dengan produk database tertentu.

3.2.4.5 Physical Data Model PDM

PDM adalah sebuah skema yang merupakan lanjutan dari dari skema CDM tetapi berbeda dengan CDM, PDM lebih mendekati DBMS yang akan digunakan. Dimana untuk pengambilan keputusan, digunakan DBMS MySQL. Pembuatan PDM akan diketahui segala relasi dari atribut yang dimiliki oleh setiap tabel, sehingga diharapkan dapat diperoleh sebuah rancangan basis data yang dapat ditelusuri kebenaran dan kompleksitas data yang ada. Hal ini sangat penting dalam sebuah data pada setiap tabel yang saling berelasi. Pada Gambar 3.6 diuraikan segala akses data yang merupakan kelanjutan dari CDM yang telah dibuat, namun semua tipe data dan skema perancangannya sudah mendekati terhadap DBMS yang digunakan yaitu MySQL. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 69 terdapat terdiri mempunyai_1 melakukan_1 melakukan_2 terdiri_dari melakukan_3 mempunyai_2 mempunyai_3 memberi mencakup diaudit memeriksa borang id_borang nama_universitas_borang nama_asesor_borang1 nama_asesor_borang2 tgl_penilaian_borang nilai_jurusan_borang nilai_fakultas_borang nilai_evaluasi_borang nilai_akhir akreditasi pi Integer Variable characters 100 Variable characters 100 Variable characters 100 Date Integer Integer Integer Integer Variable characters 1 M Identifier_1 pi deskripsi_elemen_penilaian id_deskriptor_elemen_penilaian nama_deskriptor sangat_baik_penilaian baik_penilaian cukup_penilaian kurang_penilaian sangat_kurang_penilaian bobot_penilaian pi Integer Long variable characters Long variable characters Long variable characters Long variable characters Long variable characters Long variable characters Variable characters 5 M Identifier_1 pi deskripsi_evaluasi id_deskripsi_evaluasi nama_deskripsi_evaluasi baik_sekali_evaluasi baik_evaluasi cukup_evaluasi kurang_evaluasi bobot_evaluasi pi Integer Long variable characters Long variable characters Long variable characters Long variable characters Long variable characters Variable characters 5 M Identifier_1 pi elemen_penilaian id_elemen_penilaian nama_elemen pi Integer Long variable characters M Identifier_1 pi evaluasi id_evaluasi nama_evaluasi pi Integer Long variable characters M Identifier_1 pi matrix_penilaian id_matrix_penilaian nama_matrix_penilaian pi Integer Variable characters 100 M Identifier_1 pi penilaian_fakultas id_penilaian_fakultas informasi_fakultas nilai_fakultas pi Integer Long variable characters Variable characters 5 M Identifier_1 pi penilaian_jurusan id_penilaian_jurusan nilai_jurusan informasi_jurusan pi Integer Variable characters 5 Long variable characters M Identifier_1 pi penilaian_evaluasi id_penialaian_evaluasi informasi_evaluasi nilai_evaluasi asr1_evaluasi asr2_evaluasi pi Integer Long variable characters Variable characters 5 Variable characters 30 Variable characters 30 M Identifier_1 pi standart id_standart nama_standart pi Integer Variable characters 100 M Identifier_1 pi user id_user nip nama_user username password level_user pi Integer Integer Variable characters 50 Variable characters 20 Variable characters 20 Variable characters 20 M Identifier_1 pi jurusan id_jurusan nama_jurusan pi Integer Variable characters 100 M Identifier_1 pi fakultas id_fakultas nama_fakultas pi Integer Variable characters 50 M Identifier_1 pi Gambar 3.5 Conceptual Data Model Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 70 FK_ELEMEN_P_T ERDAPAT _ST ANDART FK_DESKRIPS_T ERDIRI_ELEMEN_P FK_PENILAIA_MEMPUNYAI_BORANG FK_PENILAIA_MELAKUKAN_DESKRIPS FK_PENILAIA_MELAKUKAN_DESKRIPS FK_DESKRIPS_T ERDIRI_D_EVALUASI FK_PENILAIA_MELAKUKAN_DESKRIPS FK_PENILAIA_MEMPUNYAI_BORANG FK_PENILAIA_MEMPUNYAI_BORANG FK_ELEMEN_P_MEMBERI_MAT RIX_P FK_JURUSAN_MENCAKUP_FAKULT AS FK_BORANG_DIAUDIT _JURUSAN FK_BORANG_MEMERIKSA_USER borang id_borang id_user id_jurusan nama_universitas_borang nama_asesor_borang1 nama_asesor_borang2 tgl_penilaian_borang nilai_jurusan_borang nilai_fakultas_borang nilai_evaluasi_borang nilai_akhir akreditasi integer integer integer varchar100 varchar100 varchar100 date integer integer integer integer varchar1 pk fk2 fk1 deskripsi_elemen_penilaian id_deskriptor_elemen_penilaian id_elemen_penilaian nama_deskriptor sangat_baik_penilaian baik_penilaian cukup_penilaian kurang_penilaian sangat_kurang_penilaian bobot_penilaian integer integer long varchar long varchar long varchar long varchar long varchar long varchar varchar5 pk fk deskripsi_evaluasi id_deskripsi_evaluasi id_evaluasi nama_deskripsi_evaluasi baik_sekali_evaluasi baik_evaluasi cukup_evaluasi kurang_evaluasi bobot_evaluasi integer integer long varchar long varchar long varchar long varchar long varchar varchar5 pk fk elemen_penilaian id_elemen_penilaian id_standart id_matrix_penilaian nama_elemen integer integer integer long varchar pk fk1 fk2 evaluasi id_evaluasi nama_evaluasi integer long varchar pk matrix_penilaian id_matrix_penilaian nama_matrix_penilaian integer varchar100 pk penilaian_fakultas id_penilaian_fakultas id_deskriptor_elemen_penilaian id_borang informasi_fakultas nilai_fakultas integer integer integer long varchar varchar5 pk fk2 fk1 penilaian_jurusan id_penilaian_jurusan id_borang id_deskriptor_elemen_penilaian nilai_jurusan informasi_jurusan integer integer integer varchar5 long varchar pk fk2 fk1 penilaian_evaluasi id_penialaian_evaluasi id_borang id_deskripsi_evaluasi informasi_evaluasi nilai_evaluasi asr1_evaluasi asr2_evaluasi integer integer integer long varchar varchar5 varchar30 varchar30 pk fk2 fk1 standart id_standart nama_standart integer varchar100 pk user id_user nip nama_user username password level_user integer integer varchar50 varchar20 varchar20 varchar20 pk jurusan id_jurusan id_fakultas nama_jurusan integer integer varchar100 pk fk fakultas id_fakultas nama_fakultas integer varchar50 pk Gambar 3.6 Physical Data Model Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 71

3.2.4.6 Diagram Alur Tugas Akhir

Dalam diagram alur berikut ini menunjukkan proses Tugas Akhir pada pembuatan perangkat lunak manajemen borang pada audit internal UPN “Veteran” Jawa Timur. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 72

3.2.4.7 System Flow

Pada system flow ini akan memberikan alur dari sistem yang akan digunakan, mulai dari pada saat melakukan login, menginput master, menginput master elemen penilaian, menginput master evaluasi, mengisi borang, mengisi penilaian jurusan, mengisi penilaian fakultas, mengisi penilaian evaluasi diri sampai melihat detail borang. Berikut adalah system flow dari perangkat lunak manajemen borang pada audit internal UPN ”Veteran” Jawa Timur sebagai berikut : Alur Proses Tugas Akhir Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 73 Perancangan Database Dalam sistem yang akan dirancang ini membutuhkan suatu tempat penyimpanan data yang nantinya bisa mengatur semua data-data borang yang sudah terisi, dengan demikian tempat penyimpanan data tersebut menggunakan database MySQL, dimana database akan menampung semua inputan yang akan terjadi di dalam sistem ini. Tools yang akan digunakan ini adalah MySQL atau PHP_MyAdmin.

3.2.4.8 Struktur Database

Tabel-tabel yang digunakan dalam pembuatan aplikasi ini, antara lain : 1. Tabel borang Tabel borang ini digunakan untuk menyimpan data borang. Tabel 3.1 Tabel Borang Gambar 3.8 System Flow Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 74 Field Tipe Data Constraint Keterangan Id_borang Int 11 PK Untuk menyimpan data ID borang Nama_universitas_borang Varchar 100 - Untuk menyimpan nama universitas Nama_fakultas_borang Varchar 100 - Untuk menyimpan nama fakultas Nama_progdi borang Varchar 100 - Untuk menyimpan nama progdi Nama_asesor_borang Varchar 100 - Untuk menyimpan nama asesor 1 Nama_asesor2_borang Varchar 100 - Untuk menyimpan nama asesor 2 Tgl_penilaian_borang Date - Untuk menyimpan tanggal penilaian Status borang Int 11 - Untuk menyimpan status borang Nilai_jurusan Varchar 100 - Untuk menyimpan nilai jurusan Nilai_fakultas Varchar 100 - Untuk menyimpan nama fakultas nilai_evaluasi Varchar 100 - Untuk menyimpan nilai evaluasi nilai_akhir Varchar 100 - Untuk menyimpan nilai akhir Akreditasi Varchar 100 - Untuk menyimpan data akreditasi 2. Tabel deskripsi elemen penilaian Tabel deskripsi elemen penilaian ini digunakan untuk menyimpan deskripsi elemen penilaian. Dimana elemen penilaian terdiri dari deskripsi jurusan dan fakultas. Tabel 3.2 Tabel Deskripsi Elemen Penilaian Field Tipe Data Constraint Keterangan Id_deskriptor_elemen_ Int 11 PK Untuk menyimpan data ID descriptor elemen penilaian Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 75 penilaian id_elemen_penilaian Int 11 - Untuk menyimpan id elemen penilaian nama_deskriptor Text - Untuk menyimpan nama descriptor sangat_baik Text - Untuk menyimpan data sangat baik Baik Text - Untuk menyimpan data baik Cukup Text - Untuk menyimpan data cukup Kurang Text - Untuk menyimpan data kurang sangat_kurang Text Untuk menyimpan data sangat kurang bobot_penilaian Varchar 5 Untuk menyimpan bobot penilaian Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 76 3. Tabel deskripsi_evaluasi Tabel deskripsi_evaluasi digunakan untuk menyimpan deskripsi evaluasi. Tabel 3.3 Tabel Deskripsi Penilaian Field Tipe Data Constraint Keterangan id_deskripsi evaluasi Int 11 PK Untuk menyimpan data ID deskripsi evaluasi id_evaluasi Int 11 - Untuk menyimpan ID evaluasi nama_deskripsi_evaluasi Text - Untuk nama deskripsi evaluasi baik_sekali Text - Untuk menyimpan data baik sekali Baik Text - Untuk menyimpan data baik Cukup Text - Untuk menyimpan data cukup Kurang Text - Untuk menyimpan data kurang bobot_evaluasi Varchar 5 - Untuk menyimpan bobot evaluasi 4. Tabel elemen_penilaian Tabel elemen penilaian digunakan untuk menyimpan elemen penilaian. Tabel 3.4 Tabel Elemen Penilaian Field Tipe Data Constraint Keterangan id_elemen_penilaian Int 11 PK Untuk menyimpan data ID elemen penilaian Id_matrix_penilaian Int 11 - Untuk menyimpan ID matriks penilaian Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 77 id_standart Int 11 - Untuk menyimpan id standart nama_elemen Text - Untuk menyimpan nama elemen 5. Tabel Evaluasi Tabel Evaluasi digunakan untuk menyimpan data evaluasi. Tabel 3.5 Tabel Evaluasi Field Tipe Data Constraint Keterangan id_evaluasi Int 11 PK Untuk menyimpan data ID evaluasi nama_evaluasi Text - Untuk menyimpan nama evaluasi 6. Tabel Fakultas Tabel Fakultas digunakan untuk menyimpan data fakultas. Tabel 3.6 Tabel Fakultas Field Tipe Data Constraint Keterangan id_fakultas Int 11 PK Untuk menyimpan data ID fakultas nama_fakultas Text - Untuk menyimpan nama fakultas 7. Tabel Jurusan Tabel Jurusan digunakan untuk menyimpan data jurusan. Tabel 3.7 Tabel Jurusan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 78 Field Tipe Data Constraint Keterangan id_jurusan Int 11 PK Untuk menyimpan data ID jurusan id_fakultas Int 11 - Untuk menyimpan data ID fakultas nama_jurusan Text - Untuk menyimpan nama jurusan 8. Tabel matriks_penilaian Tabel matriks_penilaian digunakan untuk menyimpan data matriks penilaian. Tabel 3.8 Tabel Matriks Penilaian Field Tipe Data Constraint Keterangan id_matrix_penilaian Int 11 PK Untuk menyimpan ID matriks penilaian nama_matrix_penilaian Text - Untuk menyimpan nama matriks penilaian 9. Tabel penilaian evaluasi Tabel penilaian evaluasi digunakan untuk menyimpan data penilaian evaluasi. Tabel 3.9 Tabel Penilaian Evaluasi Field Tipe Data Constraint Keterangan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 79 id_penilaian_evaluasi Int 11 PK Untuk menyimpan ID penilaian evaluasi id_borang Int 11 - Untuk menyimpan ID borang id_deskripsi_evaluasi_ penilaian Int 11 - Untuk menyimpan ID deskripsi evaluasi penilaian asr1_evalusi Varchar 10 - Untuk menyimpan nama asesor 1 evaluasi asr2_evaluasi Varchar 10 - Untuk menyimpan nama asesor 2 evaluasi nilai_evaluasi Varchar 10 - Untuk menyimpan nilai evaluasi informasi_evaluasi Text - Untuk menyimpan informasi evaluasi 10. Tabel penilaian fakultas Tabel penilaian fakultas digunakan untuk menyimpan data penilaian fakultas. Tabel 3.10 Tabel Penilaian Fakultas Field Tipe Data Constraint Keterangan id_penilaian_fakultas Int 11 PK Untuk menyimpan ID penilaian fakultas id_borang Int 11 - Untuk menyimpan ID borang id_deskriptor_elemen_ penilaian Int 11 - Untuk menyimpan ID deskriptor elemen penilaian informasi_fakultas Text - Untuk menyimpan informasi fakultas nilai_fakultas Varchar 10 - Untuk menyimpan nilai fakultas 11. Tabel penilaian progdi jurusan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 80 Tabel penilaian progdi jurusan digunakan untuk menyimpa data penilaian progdi jurusan. Tabel 3.11 Tabel Penilaian Jurusan Field Tipe Data Constraint Keterangan id_penilaian_prodi Int 11 PK Untuk menyimpan ID penilaian progdi id_borang Int 11 - Untuk menyimpan ID borang id_deskriptor_elemen_ penilaian Int 11 - Untuk menyimpan ID deskriptor elemen penilaian informasi_progdi Text - Untuk menyimpan informasi progdi nilai_progdi Varchar 10 - Untuk menyimpan nilai progdi 12. Tabel standart Tabel standart digunakan untuk menyimpan data standart. Tabel 3.12 Tabel Standart Field Tipe Data Constraint Keterangan id_standart Int 11 PK Untuk menyimpan data ID standart nama_standart Varchar 100 - Untuk menyimpan nama standart 13. Tabel user Tabel user digunakan untuk menyimpan data user. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 81 Tabel 3.13 Tabel User Field Tipe Data Constraint Keterangan id_user Int 11 PK Untuk menyimpan ID user Nip Int 11 - Untuk menyimpan NIP nama_user Varchar 50 - Untuk menyimpan nama user Username Varchar 20 - Untuk menyimpan username Password Varchar 20 - Untuk menyimpan password level_user Varchar 20 - Untuk menyimpan level user

3.3 Perancangan Interface Antarmuka