Sensor Kecepatan Angin Arduino Uno

3.3. Perancangan Perangkat Lunak 3.3.1. Diagram alir Utama Pengiriman Data Pada gambar 3.7 Menujukkan diagram alir keseluruhan proses pemrograman. Setelah mulai, program melakukan inisialisasi terhadap port-port mikrokontroler yang digunakan untuk proses bekerjanya alat. Pertama menghubungkan ke access point pada jaringan wi-fi agar dapat terkoneksi. Kedua dan ketiga melakukan pemrograman pada alat arah angin dan alat kecepatan angin supaya sensor dapat terbaca. Kemudian melakukan pemrograman pada alat ESP8266 agar mendapatkan IP yang dibutuhkan dan selajutnya mengirim data ke web browser dan ditampilkan hasil data tersebut.

3.3.2. Diagram Alir Subrutin Arah Angin

Melakukan pemrograman di Arduino IDE agar sensor dapat terbaca sesuai nama arah yang sudah di tetapkan dan tidak mengambil data sampling. Gambar 3.8 Menunjukkan diagram alir dari proses pengolahan data Arahangin.

3.3.3. Diagram Alir Subrutin Kecepatan Angin

Melakukan pemrograman di Arduino IDE agar sensor terbaca. Dimana sensor kecepatan angin menggunakan setiap perubahan pulsa high atau low untuk menghasilkan data.Pengolahan data kecepatan angin akan dibandingkan dengan hasil alat anemometer digital. Gambar 3.9 Menunjukkan diagram alir dari proses pengolahan data kecepatan angin. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Mulai Inisalisasi Port Masukkan Proses data arah angin Proses data kecepatan angin Sambungkan ke Access Point Mendapatkan IP addres Data dikirim Web Tampilan di Web Selesai Mulai Baca Sensor Arah angin Data dikirim Selesai Gambar 3.8 Diagram alir proses pengolahan data arah angin Gambar 3.7 Diagram alir keseluruah proses Pemograman Mulai Selesai Gambar 3.9 Diagram alir proses pengolahan data Kecepatan angin Data dikirim Baca sensor kecepatan angin

3.3.4. Alur Proses Koneksi dan Pengiriman Data

Mulai Sambungkan Wifi Access Point Membuka web browser Memasukkan IP addres Browser mengirim HTTP Menerima Server Sudah diterima Server HTTP: Web Page Dikirm HTTP: File Not Found BelumTer konek A A Browser menerima data yang diolah Selesai Data Ditampilkan di Androidlaptop No Yes Yes No B B PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

3.3.5 . User Interface

Dalam mendesain tampilan Web yang digunakan User Interface pada penelitian ini. Maka hal ini harus menggunakan HTML sebagai bahasa pemograman web dasar. Gambar 3.10 Rancangan tampilan Web Pada gambar 3.10 menunjukkan Rancangan tampila Web.Terdapat 2 informasi tentang Kondisi Angin Terkini yang terdiri dari Arah Angin dan Kecepatan Angin, dimana arah angin dan kecepatan angin menyampaikan hasil data pada lokasi tersebut. Untuk update data pengiriman ke web tiap 10 detik. Kondisi Angin Terkini ArahAngin : Selatan E KecepatanAngin : 1.23 ms