Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

MAYA DESI KUSUMAH, 2015 PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN PELATIHAN TERHADAP KINERJA KEPALA SEKOLAH DI SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN CIBATU KABUPATEN GARUT Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Berdasarkan latar belakang dan identifikasi masalah di atas, maka rumusan masalah yang menjadi fokus permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimanakah pengaruh motivasi kerja dan pelatihan terhadap kinerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri di Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut. Secara rinci rumusan-rumusan masalah dalam penelitian ini diuraikan sebagai berikut: 1. Bagaimana gambaran kinerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se- Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut? 2. Bagaimana gambaran motivasi kerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se-Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut? 3. Bagaimana gambaran Pelatihan kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se- Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut? 4. Seberapa besar pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se-Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut? 5. Seberapa besar pengaruh Pelatihan terhadap kinerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se-Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut? 6. Seberapa besar pengaruh motivasi kerja dan Pelatihan terhadap kinerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se-Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut?

C. Tujuan Penelitian

1. Tujuan Umum Secara umum tujuan dari penelitian adalah untuk mengetahui apakah kinerja dipengaruhi oleh faktor motivasi kerja kepala sekolah dan faktor pelatihan di sekolah dasar negeri di Kecamatan Cibatu 2. Tujuan Khusus Berdasarkan rumusan masalah penelitian di atas, penelitian ini bertujuan untuk: 1. Terdeskripsikannya kinerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se- Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut. 2. Terdeskripsikannya motivasi kerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se-Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut. MAYA DESI KUSUMAH, 2015 PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN PELATIHAN TERHADAP KINERJA KEPALA SEKOLAH DI SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN CIBATU KABUPATEN GARUT Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 3. Terdeskripsikannya Pelatihan kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se- Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut. 4. Teranalisanya pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se-Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut. 5. Teranalisanya pengaruh Pelatihan terhadap kinerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se-Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut. 6. Teranalisanya pengaruh motivasi kerja dan Pelatihan terhadap kinerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se-Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut.

D. Manfaat Penelitian

Hasil penelitian mengenai pengaruh motivasi kerja dan Pelatihan terhadap kinerja kepala sekolah ini diharapkan dapat memberikan masukkan bagi: 1. Kepala sekolah sebagai pemimpin di sekolah untuk meningkatkan kinerja nya, meningkatkan motivasi kerjanya dan pelatihan kepala sekolah. 2. Pengawas TKSD dan UPTD memberikan pembinaan dan pelatihan yang dapat mendukung kepala sekolah melaksanakan peran dan fungsinya di sekolah sehinggga dapat memotivasi kerja kepala sekolah dan meningkatkan kinerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se- Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut. 3. Pengelola pendidikan dan pengambil keputusan perlu menyusun rencana induk pelatihan yang dapat mendukung kepala sekolah melaksanakan peran dan fungsinya di sekolah sehinggga dapat memotivasi kerja kepala sekolah dan meningkatkan kinerja kepala sekolah di Sekolah Dasar Negeri se- Kecamatan Cibatu Kabupaten Garut.hbk 4. Peneliti untuk menambah wawasan, pengembangan ilmu dan memotivasi diri serta menunjukkan kinerjanya dalam bekerja MAYA DESI KUSUMAH, 2015 PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN PELATIHAN TERHADAP KINERJA KEPALA SEKOLAH DI SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN CIBATU KABUPATEN GARUT Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

E. Struktur Organisasi Tesis

Dokumen yang terkait

PENGARUH SUPERVISI AKADEMIK KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM KERJA TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH DASAR NEGERI SE DABIN II KECAMATAN PETARUKAN KABUPATEN PEMALANG

6 57 261

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, PENDIDIKAN DAN IKLIM KERJA TERHADAP KINERJA SEKOLAH DASAR NEGERI KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, PENDIDIKAN DAN IKLIM KERJA TERHADAP KINERJA SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN KEBONAGUNG PACITAN.

0 1 15

Pengaruh Iklim Sekolah Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Kepala Sekolah Dasar Negeri Di Kecamatan Lembang.

0 2 47

PENGARUH MOTIVASI BERPRESTASI DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DI SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KABUPATEN PASAMAN BARAT.

1 8 86

PENGARUH PEMBERDAYAAN GURU OLEH KEPALA SEKOLAH TERHADAP MUTU PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN GARUT KOTA KABUPATEN GARUT.

0 3 71

PENGARUH KINERJA MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP KEPUASAN KERJA GURU DI SEKOLAH DASAR SE KECAMATAN CILEUNYI KABUPATEN BANDUNG.

0 3 59

PENGARUH KINERJA KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA GURU TERHADAP KINERJA MENGAJAR GURU DI LINGKUNGAN SEKOLAH DASAR KECAMATAN CAMPAKA DAN KECAMATAN CIBATU KABUPATEN PURWAKARTA.

0 2 45

PENGARUH KEMAMPUAN MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN KOTAGEDE YOGYAKARTA.

0 0 231

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN PELATIHAN TERHADAP KINERJA KEPALA SEKOLAH DI SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN CIBATU KABUPATEN GARUT - repository UPI T ADP 1308053 Title

0 0 3

PENGARUH PEMBERDAYAAN GURU OLEH KEPALA SEKOLAH TERHADAP MUTU PEMBELAJARAN DI SEKOLAH DASAR NEGERI SE-KECAMATAN GARUT KOTA KABUPATEN GARUT - repository UPI S ADP 1003056 Title

0 1 3