Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

Resya Noor Diani, 2014 EFEKTIVITAS TEKNIK PSIKODRAMA UNTUK MENINGKATKAN PENERIMAAN DIRI PESERTA DIDIK Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 3. Apakah teknik psikodrama efektif untuk meningkatkan penerimaan diri peserta didik SMP Negeri 16 Bandung kelas VIII Tahun ajaran 20132014?

D. Tujuan Penelitian

Tujuan umum yang ingin dicapai dari penelitian ialah memperoleh gambaran empiris mengenai efektivitas teknik psikodrama untuk meningkatkan penerimaan diri peserta didik SMP Negeri 16 Bandung kelas VIII Tahun ajaran 20132014. Berdasarkan tujuan umum, penulis menjabarkan lagi tujuan tersebut ke dalam beberapa tujuan khusus: 1. Profil penerimaan diri peserta didik SMP Negeri 16 Bandung kelas VIII Tahun ajaran 20132014. 2. Pelaksanaan layanan bimbingan psikodrama untuk meningkatkan penerimaan diri fisik peserta didik SMP Negeri 16 Bandung kelas VIII Tahun ajaran 20132014. 3. Efektivitas teknik psikodrama untuk meningkatkan penerimaan diri peserta didik SMP Negeri 16 Bandung kelas VIII Tahun ajaran 20132014.

F. Manfaat Penelitian

Setelah rumusan tujuan dapat tercapai, maka penelitian ini dapat memberikan manfaat secara teoritis dan praktis. 1. Secara Teoritis : Penelitian diharapkan dapat memberikan sumbangan bagi upaya bimbingan pribadi untuk meningkatkan penerimaan diri peserta didik di SMP. Selain itu, penelitian ini dapat memberikan informasi berguna bagi peneliti selanjutnya. 2. Secara Praktis : SMP Negeri 16 Bandung dapat memberikan masukan kepada peserta didik untuk memiliki keterampilan dalam peningkatan penerimaan diri yaitu dengan teknik psikodrama sehingga mampu menghadapi permasalahan secara efektif. Bagi sekolah dapat dijadikan masukan dalam membantu peserta didik untuk dapat Resya Noor Diani, 2014 EFEKTIVITAS TEKNIK PSIKODRAMA UNTUK MENINGKATKAN PENERIMAAN DIRI PESERTA DIDIK Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu mengembangkan penerimaan diri di lingkungan sekolah. Serta konselor sekolah dapat menggunakan layanan dasar bagi peserta didik sebagai upaya preventif untuk mencegah perilaku-perilaku yang maladaptif pada peserta didik serta dapat membantu peserta didik agar dapat mengembangkan penerimaan diri, sehingga menunjang pencapaian keberhasilan peserta didik di sekolah baik akademik maupun non-akademik.

G. Struktur Organisasi Skripsi

Dokumen yang terkait

EFEKTIVITAS TEKNIK PEMECAHAN MASALAH UNTUK MENINGKATKAN MANAJEMEN DIRI DALAM BELAJAR PESERTA DIDIK: Penelitian Eksperimen Kuasi terhadap Peserta Didik Kelas VIII di SMP Negeri 16 Bandung Tahun Ajaran 2014/2015.

0 11 98

EFEKTIVITAS TEKNIK PERMAINAN DAN TEKNIK SOSIODRAMA DALAM MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI PESERTA DIDIK.

2 10 45

EFEKTIVITAS BIMBINGAN KELOMPOK MELALUI TEKNIK MODELING UNTUK MENINGKATKAN HARGA DIRI PESERTA DIDIK : Penelitian Eksperimen Kuasi terhadap Peserta Didik Kelas X SMK Negeri 3 Cimahi Tahun Ajaran 2013/2014.

0 1 5

EFEKTIVITAS PROGRAM BIMBINGAN PRIBADI UNTUK MENINGKATKAN DISIPLIN PESERTA DIDIK.

0 0 72

IMPLEMENTASI TEKNIK PSIKODRAMA DALAMBIMBINGANKELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN EFIKASI DIRI PESERTA DIDIK KELAS VII SMP NEGERI 3 KARANGPANDAN KARANGANYAR.

0 1 1

EFEKTIVITAS TEKNIK PERMAINAN DAN TEKNIK SOSIODRAMA DALAM MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI PESERTA DIDIK - repository UPI S PPB 0900417 Title

0 0 3

Teknik Psikodrama untuk Meningkatkan Efikasi Diri Peserta Didik SMP | Sugito | Consilium: Jurnal Program Studi Bimbingan dan Konseling 11072 23242 1 SM

0 1 9

EFEKTIVITAS TEKNIK MODELING DALAM MENINGKATKAN KEMATANGAN KARIR PESERTA DIDIK

0 0 11

PENGARUH LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK PSIKODRAMA UNTUK MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI PADA PESERTA DIDIK KELAS VIII DI SMP NEGERI 4 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2018/2019 - Raden Intan Repository

0 2 111

KEEFEKTIFAN TEKNIK MODEL SIMBOLIK UNTUK MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI PESERTA DIDIK SMP NEGERI 8 SURAKARTA

0 0 18