INDIKATOR B. Indonesia RPP K13 Tema 5 Kls 4 5 | Kurikulum SD-MI RPP 5 - T5-ST1-P5

4.2 Mempraktikkan variasi dan kombinasi pola gerak dasar yang dilandasi konsep gerak dalam berbagai permainan dan atau olahraga tradisional bola kecil. SBdP 1.1 Menerima kekayaan dan keragaman karya seni daerah sebagai anugerah Tuhan. 2.1 Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya seni 2.2 Menghargai alam dan lingkungan sekitar sebagai sumber ide dalam berkarya seni 2.3 Menunjukkan perilaku disiplin, tanggung jawab dan kepedulian terhadap alam sekitar melalui berkarya seni 2.4 Menunjukkan kemampuan bekerjasama dan berinteraksi dengan menggunakan bahasa daerah di lingkungan sekitar 3.2 Mengenal harmoni musik dan lagu daerah 4.6 Memainkan alat musik ritmis secara berkelompok dengan iringan vokal lagu anak- anak dua suara

C. INDIKATOR B. Indonesia

 Mengidentifikasi bagian-bagian tumbuhan dan fungsinya  Mempresentasikan bagian-bagian tumbuhan dan fungsinya IPA  Mengidentifikasi bagian tubuh tumbuhan dan fungsinya bagi tumbuhan itu sendiri  Mencari informasi tentang pemanfaatan bagian tumbuhan bagi manusia. PJOK  Menyebutkan contoh-contoh aktivitas latihan daya tahan jantung dan paru.  Merencanakan program latihan daya tahan secara individual.  Melakukan aktivitas fisik dalam waktu tertentu. SBdP  Menyebutkan fungsi properti tari.  Memperagakan rangkaian gerak tari bertema berdasarkan gagasan dan imajinasi dengan menggununakan properti dan iringan musik. D. TUJUAN 1. Dengan membaca teks bacaan tentang bermain penjaga benteng, siswa mampu menyebutkan contoh-contoh aktivitas latihan jantung dan paru dengan cermat 2. Dengan bermain penjaga benteng, siswa mampu melakukan aktivitas fisik dalam waktu tertentu dengan mandiri. 3. Dengan berdiskusi tentang aktivitas latihan fisik, siswa mampu merencanakan program latihan daya tahan secara individual dengan percaya diri. 4. Dengan berdiskusi dan melengkapi tabel, siswa mampu mengidentifikasikan bagianbagian tumbuhan dan fungsinya dengan teliti. 5. Dengan membuat peta pikiran tentang pohon kelapa yang sangat berguna, siswa mampu mencari dan menyajikan informasi tentang pemanfaatan bagian tumbuhan bagi manusia dengan cermat. 6. Dengan menggali informasi dari bacaan manfaat enceng gondok, siswa mampu mencari informasi tentang pemanfaatan bagian tumbuhan bagi manusia dengan rasa ingin tahu. 7. Dengan mengerjakan proyek temukan dan laporkan, siswa mampu mempresentasikan bagian, fungsi dan manfaatnya bagi manusia dengan percaya diri 8. Dengan menggali informasi dari percakapan, siswa mampu menyebutkan dan menjelaskan fungsi properti tari dengan cermat 9. Dengan berlatih menari, siswa memperagakan rangkaian gerak tari bertema berdasarkan gagasan dan imajinasi dengan menggunakan properti dan iringan musik dengan percaya diri.

E. MATERI B. Indonesia