3. Perlit 4. Karakterisasi Beton Ringan 4. 1. Densitas 4. Kuat Tekan CompressiveStrength

CH = Zat kapur Hidroksida Ca[OH] 2 CSH2 = Gipsum CaSO 4 hidrat C6As3H32 = 6-calcium aluminat trisulfate-32-hydrate Ettringite 3C4ASH12 = Tetracalcium aluminat monosulfate-12-hydrate. Karakteristik semen ditinjau dari sifat fisis dan mekanik pada tabel dibawah ini : Tabel. 2. 2 Karakteristik dari Semen Portland Tipe I Parameter Nilai Spesifik gravitasi 3,15 Waktu pengerasan awal 30 menit Waktu pengerasan akhir 600 menit Kehalusan 10 Kuat Tekan umur 3 hari 23 Nmm 2 Kuat Tekan umur 7 hari 35,8 Nmm 2 Sumber : Aggarwal, 2007

2. 3. Perlit

Mineral Perlit merupakan mineral vulkanik yang berupa amorfus alumina silikat, sintetis perlit dibuat dari pemanasan mineral perlit sampai pada suhu 870 o C, pada suhu tersebut volume perlit akan mengembang cukup besar hingga berongga, oleh karena itu perlit sintetis disebut sebagai expanded Perlit yang memiki massa yang sangat ringan dan banyak diaplikasikan sebagai bahan baku beton ringan. Pichor, 2005 Perlit sintetis memiliki komposisi kimia: min. 69 SiO 2 , max.18 Al 2 O 3 , 6 CaO+MgO , 8 Na 2 O+K 2 O, 3 Fe 2 O 3 . Beberapa sifat fisis dari perlit sintetis ditunjukkan pada tabel 2. 3 sebagai berikut. pdf M a chine - is a pdf w r it e r t h a t pr odu ce s qu a lit y PD F file s w it h e a se Ge t you r s n ow “ Thank you very m uch I can use Acrobat Dist iller or t he Acrobat PDFWrit er bu t I consider your pr oduct a lot easier t o use and m uch pr efer able t o Adobes A.Sar r as - USA Jauharah Cut Ali :Pembuatan Panel Beton Ringan Berbasis Perlit Dan Efek Komposisi Terhadap Karakteristiknya, 2009 Tabel 2. 3 Sifat-Sifat Fisis Perlit Sintetis Parameter Nilai Bulk density, kgm 3 125 ± 15 Powder Density, gcm 3 2,23 - 2,40 Titik lebur, o C 950 – 1050 Average particle size, mm about 1,0 Thermal conductivity,WmK 0,045 - 0,059 Water absorption, VV 30 – 40 Kuat Tekan, MPa 0,10 - 0,40 Sumber : Pichor, 2005 2. 4. Karakterisasi Beton Ringan 2. 4. 1. Densitas Untuk pengukuran densitas dihitung dengan persamaan : V m Densitas  ……………………………………………………..…..2.1 dengan: m = massa sampel kering, g V = volume sampel, cm 3 2. 4. 2. Kuat Tekan CompressiveStrength Pengukuran kuat tekan compressive strength dapat ditentukan dengan persamaan berikut Miyaki, 1997 : Kuat Tekan = A F …….........................................………………..2. 2 dengan: F = Gaya penekan, N A = Luas penampang searah dengan gaya pdf M a chine - is a pdf w r it e r t h a t pr odu ce s qu a lit y PD F file s w it h e a se Ge t you r s n ow “ Thank you very m uch I can use Acrobat Dist iller or t he Acrobat PDFWrit er bu t I consider your pr oduct a lot easier t o use and m uch pr efer able t o Adobes A.Sar r as - USA Jauharah Cut Ali :Pembuatan Panel Beton Ringan Berbasis Perlit Dan Efek Komposisi Terhadap Karakteristiknya, 2009

2. 4. 3. Kuat Patah Bending Strength