d. 8 Pedoman Matching (ST2013 PES.MATCHING)

60 | ST2013-PES.Matching 4. Keberadaan rumah tangga di PES tercatat sebagai pindah keluar blok sensustidak ditemukan, tercatat di ST2013 sebagai bergabung dengan rumah tangga lain. Blok V ini terdiri dari 15 kolom. Kolom 3 s.d. 9 disalin dari Daftar ST2013- PES.P oleh petugas matching, Kolom 10 diisi oleh petugas matching sedangkan Kolom 11 dan 12 diisi oleh petugas rekonsiliasi. Selanjutnya, petugas matching menentukan status match akhir setelah rekonsiliasi lapangan pada Kolom 11 s.d Kolom 15 Kolom 1: No Nomor yang tercantum pada kolom ini merupakan nomor urut rumah tangga yang akan dilakukan rekonsiliasi Kolom 2: Sampel Kolom 2 sudah tercetak, berisi tentang kode sampel. Kode sampel P berarti keterangan rumah tangga yang dicatat adalah hasil pencacahan PES, sedangkan kode E berarti keterangan rumah tangga yang dicatat adalah hasil pencacahan ST2013. ST2013-PES.Matching | 61 Kolom 3: No. urut bangunan fisik Isian kolom ini disalin dari Daftar ST2013-PES.P Kolom 2. Kolom 4: No urut bangunan sensus Isian nomor urut bangunan sensus disalin dari Daftar ST2013-PES.P Kolom 3. Kolom 5: No urut rumah tangga Isian nomor urut rumah tangga disalin dari Daftar ST2013-PES.P Kolom 4. Kolom 6: Nama Kepala Rumah Tangga KRT Isian nama kepala rumah tangga disalin dari Daftar ST2013-PES.P Kolom 5 untuk setiap baris P dan baris E yang sesuai. Isian nama kepala rumah tangga pada baris P dan baris E bisa berbeda jika salah satu di antara kedua baris tersebut hasil pemutakhirannya adalah ganti kepala rumah tangga. Kolom 7: Alamat Isian alamat kepala rumah tangga disalindari Daftar ST2013-PES.P Kolom 6. Kolom 8: Hasil pemutakhiran rumah tangga Isian kode hasil pemutakhiran rumah tangga disalin dari Daftar ST2013-PES.P Kolom 7. Kolom 9: No urut rumah tangga hasil pemutakhiran Isian kolom ini disalin dari Daftar ST2013-PES.P kolom 8. Kolom 10: Kode rekonsiliasi lapangan Kolom ini diisi oleh petugas matching. Isian kolom ini didasarkan pada tabel hasil matching antara kode hasil pemutakhiran rumah tangga PES dengan ST2013. Isian kode rekonsiliasi sebagai berikut: Kode 15: hasil pemutakhiran rumah tangga di PES adalah pindah keluar blok sensustidak ditemukan, di ST2013 dicatat sebagai rumah tangga ditemukan Kode 26: hasil pemutakhiran di PES adalah pindah keluar blok sensustidak ditemukan, di ST2013 dicatat sebagai ganti kepala rumah tangga 62 | ST2013-PES.Matching Kode 37: hasil pemutakhiran di PES adalah pindah keluar blok sensustidak ditemukan, di ST2013 dicatat sebagai rumah tangga pindah dalam blok sensus Kode 48: hasil pemutakhiran di PES adalah pindah keluar blok sensustidak ditemukan, di ST2013 dicatat sebagai bergabung dengan rumah tangga lain. Selanjutnya, kolom 11 sampai dengan 12 diisi oleh petugas rekonsiliasi. Kolom 13 – Kolom 15: Status match akhir Penentuan status match akhir untuk blok ini mengacu pada pedoman berikut: 1. Jika saat rekonsiliasi rumah tangga masih tinggal di blok sensus tersebut Kolom 11 berkode 1, isikan kode “1” pada kolom 15 9. PES LEWAT CACAH dan Kode “-“ pada Kolom 13 dan Kolom 14. 2. Jika saat rekonsiliasi rumah tangga ditemukan menurut alamat pre-printed, tetapi sebenarnya sudah berada di luar blok sensus wilayah petugas Kolom 11 berkode 2, dan Kolom 12 berkode 1, isikan kode “1” pada kolom 13 6. DILUAR CAKUPAN PES dan Kode “-“ pada Kolom 14 dan Kolom 15. 3. Jika saat rekonsiliasi rumah tangga tidak tinggal di blok sensus tersebut Kolom 11 berkode 2 dan Kolom 12 berkode 2, isikan kode “1” pada kolom 14 8. ST SALAH CAKUP dan Kode “-“ pada Kolom 13 dan Kolom 15. BLOK VI. REKONSILIASI RUMAH TANGGA PES DITEMUKAN GANTI KRT PINDAH DALAM BLOK SENSUS BERGABUNG DENGAN RUMAH TANGGA LAIN, TETAPI PADA SAAT ST2013 PINDAH KELUAR BLOK SENSUSTIDAK DITEMUKAN REKON 9 S.D. 16 Blok ini digunakan untuk mencatat keterangan rumah tangga yang statusnya mungkin match dengan kondisi: 1. Keberadaan rumah tangga di PES tercatat ditemukan, tercatat di ST2013 sebagai rumah tangga yang pindah keluar blok sensustidak ditemukan. 2. Keberadaan rumah tangga di PES tercatat ganti KRT, tercatat di ST2013 sebagai rumah tangga yang pindah keluar blok sensustidak ditemukan. 3. Keberadaan rumah tangga di PES tercatat pindah dalam blok sensus, tercatat di ST2013 sebagai rumah tangga yang pindah keluar blok sensustidak ditemukan. ST2013-PES.Matching | 63 4. Keberadaan rumah tangga di PES tercatat bergabung dengan rumah tangga lain, tercatat di ST2013 sebagai rumah tangga yang pindah keluar blok sensustidak ditemukan. Blok VI ini terdiri dari 15 kolom. kolom 1 sampai 9 disalin dari Daftar ST2013- PES.P oleh petugas matching, kolom 10 diisi oleh petugas matching, sedangkan kolom 11 sampai 12 diisi oleh petugas rekonsiliasi. Petugas matching menentukan status match akhir pada kolom 13 s.d kolom 15. BLOK VI. REKONSILIASI RUMAH TANGGA PES YANG DITEMUKAN GANTI KRT PINDAH DALAM BLOK SENSUSBERGABUNG DENGAN RUMAH TANGGA LAIN, TETAPI PADA SAAT ST2013 PINDAH KELUAR BLOK SENSUSTIDAK DITEMUKAN KODE REKON 9 s.d 16 Apakah rumah tangga ini tinggal di blok sensus ini pada saat ST?

1. Ya 2. Tidak

11 1 2 2 Kode rekon 10 Disalin dari Daftar ST2013-PES.P No Urut Nama KRT Alamat Bangunan Fisik Bangunan Sensus Rumah Tangga Hasil pemutakhiran rumah tangga 3 4 5 6 7 8 No. urut rumah tangga hasil pemu- takhiran 9 S a m p e l 2 P E P E P E P E P E P E P E P E No 1 1 2 3 4 5 6 7 8 Kode rekon Kolom 10: menyatakan kode hasil pemutakhiran rumah tangga pada: Kode 913: PES ditemukan, ST2013 pindah keluar BStidak ditemukan Status match akhir Isikan kode 1. Ya “-“ Tidak Diisi oleh petugas matching 13 15 7. Diluar cakupan ST 10. ST lewat cacah Kode 1014: PES ganti KRT, ST2013 pindah keluar BStidak ditemukan Kode 1115: PES pindah dalam blok sensus, ST2013 pindah keluar BS tidak ditemukan

a. Jumlah halaman ini pada Blok VI b. Jumlah kumulatif halaman sebelumnya pada Blok VI

c. Jumlah kumulatif sampai dengan halaman ini a+b - 1 Kode 1216: PES bergabung dengan rumah tangga lain, ST2013 pindah keluar BStidak ditemukan Jika Kolom 11 berkode 2, apakah rumah tangga ada pada saat PES?

1. Ya 2. Tidak

11. PES salah cakup 14 12 - 1 - 2 1 - - 1 - - 1 - -3- - Diisi pada saat rekonsiliasi lapangan ke rumah tangga ST2013 Kolom 1: No Nomor yang tercantum pada kolom ini merupakan nomor urut rumah tangga yang akan dilakukan rekonsiliasi Kolom 2: Sampel Kolom 2 sudah tercetak, berisi tentang kode sampel. Kode sampel P berarti keterangan rumah tangga yang dicatat adalah hasil pencacahan PES, sedangkan kode E berarti keterangan rumah tangga yang dicatat adalah hasil pencacahan ST2013. 64 | ST2013-PES.Matching Kolom 3: No. urut bangunan fisik Isian kolom ini disalin dari Daftar ST2013-PES.P Kolom 2. Kolom 4: No urut bangunan sensus Isian nomor urut bangunan sensus disalin dari Daftar ST2013-PES.P Kolom 3. Kolom 5: No urut rumah tangga Isian nomor urut rumah tangga disalin dari Daftar ST2013-PES.P Kolom 4. Kolom 6: Nama Kepala Rumah Tangga KRT Isian nama kepala rumah tangga disalin dari Daftar ST2013-PES.P Kolom 5 untuk setiap baris P dan baris E yang sesuai. Isian nama kepala rumah tangga pada baris P dan baris E bisa berbeda jika salah satu di antara kedua baris tersebut hasil pemutakhirannya adalah ganti kepala rumah tangga. Kolom 7: Alamat Isian alamat kepala rumah tangga disalin dari Daftar ST2013-PES.P Kolom 6. Kolom 8: Hasil pemutakhiran rumah tangga Isian kode hasil pemutakhiran rumah tangga disalin dari Daftar ST2013-PES.P Kolom 7. Kolom 9: No urut rumah tangga hasil pemutakhiran Isian kolom ini disalin dari Daftar ST2013-PES.P kolom 8. Kolom 10: Kode rekonsiliasi lapangan Kolom ini diisi oleh petugas matching. Isian kolom ini didasarkan pada tabel hasil matching antara kode hasil pemutakhiran rumah tangga PES dengan ST2013. Isian kode rekonsiliasi sebagai berikut: Kode 913: hasil pemutakhiran di PES adalah rumah tangga ditemukan, di ST2013 dicatat sebagai rumah tangga yang pindah keluar blok sensustidak ditemukan. Kode 1014: hasil pemutakhiran di PES adalah ganti kepala rumah tangga, di ST2013 dicatat sebagai rumah tangga yang pindah keluar blok sensustidak ditemukan.